ORGANISASI
BERKAS
PRIMER &
SEKUNDER
TERDAPAT TIGA ORGANISASI
BERKAS PRIMER
2
No
Organisasi
Akses
1
Sekuensial
Berurutan/sekuensial
2
Langsung
langsung
3
Sekuensial
berindeks
ORGANISASI BERKAS
SEKUENSIAL
•
Record-record direkam secara berurutan pada
waktu berkas ini dibuat dan harus diakses secara
berurutan pada waktu berkas ini digunakan sebagai
input.
•
Berkas sekuensial sangat cocok untuk akses yang
sekuensial, misalnya dalam aplikasi dimana
sebagian besar atau semua rekaman akan diproses.
•
Pencarian secara sekuensial adalah memproses
Berikut ini adalah contoh berkas
tentang mahasiswa di universitas:
Nama
Mahasiswa Nomor Mahasiswa Jenjang Program Studi Dosen Wali SPP
Dian Kartika 17.50.001 S1 Sistem Informasi Made 1.500.000
Syda Arlin 17.50.011 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Yuniati 17.30.012 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
Sunaryono 17.30.013 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
Zainul 17.55.024 S1 Teknik Informatika Sugeng 1.500.000
Yenny Noorma 17.50.021 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Mustafa 17.50.025 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Kusmiyati 17.55.024 S1 Teknik Informatika Made 1.500.000
Susiana 17.55.024 S1 Teknik Informatika Made 1.500.000
Dewi Dwi 17.30.014 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
•
Berkas sekuensial juga dapat diproses secara
tunggal dan langsung, jika diketahui
subskripnya.
•
Tetapi bagaimana kalau subskrip yang dimiliki
bukan identitas utama rekaman, misal “Nama
Mahasiswa” pada file di slide sebelumnya.
•
Yang harus dilakukan agar kinerja pembacaan
Hasil pengurutannya
adalah sbb :
Nama
Mahasiswa Nomor Mahasiswa Jenjang Program Studi Dosen Wali SPP
Yuniati 17.30.012 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
Sunaryono 17.30.013 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
Dewi Dwi 17.30.014 DIII Manajemen Informatika Made 1.000.000
Dian Kartika 17.50.001 S1 Sistem Informasi Made 1.500.000
Syda Arlin 17.50.011 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Yenny Noorma 17.50.021 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Mustafa 17.50.025 S1 Sistem Informasi Sugeng 1.500.000
Zainul 17.55.024 S1 Teknik Informatika Sugeng 1.500.000
Kusmiyati 17.55.024 S1 Teknik Informatika Made 1.500.000
Susiana 17.55.024 S1 Teknik Informatika Made 1.500.000