• Tidak ada hasil yang ditemukan

Keanekaragaman Makrozoobenthos Sebagai Bioindikator Kualitas Perairan Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Keanekaragaman Makrozoobenthos Sebagai Bioindikator Kualitas Perairan Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTHOS SEBAGAI

BIOINDIKATOR KUALITAS PERAIRAN ESTUARI PERCUT

SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG

CUT HANNELIDA ERIZA 120302067

PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

2016

(2)

ii

KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTHOS SEBAGAI

BIOINDIKATOR KUALITAS PERAIRAN ESTUARI PERCUT

SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG

SKRIPSI

CUT HANNELIDA ERIZA 120302067

PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

2016

(3)

iii

KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTHOS SEBAGAI

BIOINDIKATOR KUALITAS PERAIRAN ESTUARI PERCUT

SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG

SKRIPSI

CUT HANNELIDA ERIZA 120302067

Skripsi Sebagai Satu diantara Beberapa Syarat untuk Dapat Memperoleh Gelar Sarjana Perikanan Pada Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan

Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara

PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

2016

(4)

iv

LEMBAR PENGESAHAN

Judul : Keanekaragaman Makrozoobenthos Sebagai Bioindikator Kualitas Perairan Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

Nama : Cut Hannelida Eriza NIM : 120302067

Program Studi : Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara

Disetujui Oleh Komisi Pembimbing

Dr. Ir. Yunasfi, M.Si Rusdi Leidonald SP, M.Sc

Ketua Anggota

Mengetahui

Dr. Ir. Yunasfi, M.Si

Ketua Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan

(5)

v

PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN SUMBER

INFORMASI

Saya yang bertandatangan di bawah ini : Nama : Cut Hannelida Eriza

NIM : 120302067

Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul “Keanekaragaman Makrozoobenthos Sebagai Bioindikator Kualitas Perairan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli

Serdang”

Adalah benar merupakan hasil karya saya sendiri dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Semua sumber dan data informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan manapun diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir skripsi ini

Medan, Juni 2016

Cut Hannelida Eriza Nim. 1203020167

(6)

i

ABSTRAK

CUT HANNELIDA ERIZA. Keanekaragamaan Makrozoobenthos Sebagai Bioindikator Kualitas Perairan Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Dibimbing oleh YUNASFI dan RUSDI LEIDONALD.

Estuari Percut Sei Tuan memiliki panjang 3,820 meter, dipengaruhi oleh pasang surut dan merupakan alur kapal, tempat persinggahan kapal dan terdapat aktivitas wisata. Keanekaragaman makrozoobenthos dan pengukuran faktor fisika dan kimia merupakan salah satu parameter yang digunakan untuk mengetahui perubahan kualitas air di Estuari Percut Sei Tuan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor fisika dan kimia perairan dalam hubungannya dengan baku mutu kualitas air berdasarkan PP No. 82 Tahun 2001 dengan metode Storet serta kepadatan dan keanekaragaman makrozoobenthos. Penilitian ini dilaksanakan selama 2 bulan, mulai Maret sampai April 2016 di perairan Estuari Percut Sei Tuan Kecamatan Deli Serdang. Berdasarkan hasil yang didapat hubungan antara faktor fisika dan kimia perairan Estuari Percut Sei Tuan termasuk kedalam golongan C dengan kondisi perairan yang tercemar Sedang dan termasuk kedalam kelas III, air yang peruntukannya dapat digunakan untuk prasarana rekreasi air, kegiatan tambak perikanan, air untuk mengairi pertanaman atau peruntukan lain yang sama dengan kegunaan tersebut dan nilai indeks keanekaragaman (H’) makrozoobenthos yang didapat pada setiap stasiun penelitian yaitu berkisar 1,375 - 2,050. Hasil ini menunjukan bahwa keanekaragaman makrozoobenthos tergolong rendah. Hasil analisis korelasi Pearson menunjukan bahwa suhu, salinitas dan pH tergolong sangat kuat, BOD5

tergolong sedang, penetrasi cahaya dan DO tergolong rendah dan COD tergolong

sangat rendah.

Kata Kunci : Estuari Percut Sei Tuan, Keanekaragaman Makrozoobenthos, Kualitas Air

(7)

ii

ABSTRACT

CUT HANNELIDA Eriza. Macrozoobenthos diversity as a bioindicator Estuary Water Quality Percut Sei Tuan, Deli Serdang regency. Under academic supervision YUNASFI and RUSDI LEIDONALD.

Percut estuary Sei Tuan has a length of 3,820 meters, is influenced by the ebb and the flow of ships, boats and there are a haven tourist activity. Macrozoobenthos diversity and the measurement of physical and chemical factors is one of the parameters used to determine changes in water quality in the estuary Percut Sei Tuan. The purpose of this study was to determine the physical and chemical waters in relation to water quality standards under PP 82 of 2001 with Storet method as well as the density and diversity of macrozoobenthos. This research was conducted over two months, from March to April 2016 in the waters of the estuary Percut Sei Tuan District of Deli Serdang. Based on the results obtained correlation between the physical and chemical waters of the estuary Percut Sei Tuan included into class C with the condition of polluted waters Medium and included into class III, water allocation can be used for the infrastructure of water recreation, the activities of pond fisheries, water to irrigate the crops or another designation similar to the usefulness and value of diversity index (H ') macrozoobenthos obtained at each station research that ranged from 1.375 to 2.050. These results indicate that the diversity of macrozoobenthos is low. Pearson correlation analysis results showed that the temperature, salinity and pH as very strong, BOD5 classified as moderate, and light penetration is low DO and COD relatively very low.

Keywords: Estuaries Percut Sei Tuan, macrozoobenthos Biodiversity, Water Quality

(8)

iii

RIWAYAT HIDUP

Penulis lahir di Kota Simeulue Tengah, Provinsi Aceh pada tanggal 18 September 1994 dari Ayahanda T. Hanafiah dan Ibunda Suarnida. Penulis merupakan anak kedua dari tiga bersaudara.

Penulis mengawali pendidikan formal di SD Negeri 01 Simeulue Barat pada tahun 2000 -2006, penulis meneruskan pendidikan menengah Pertama dari tahun 2006-2009 di SMP Negeri 03 Simeulue Barat. Penulis menyelesaikan pendidikan menengah atas di SMA Negeri 01 Simeulue Barat dengan jurusan IPA pada Tahun 2009-2012.

Penulis melanjutkan pendidikan di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara melalui jalur seleksi mandiri. Penulis melaksanakan kuliah kerja nyata (KKN) di Desa Lhok Dalam, Alafan, Provinsi Aceh.

Selain mengikuti perkuliahan penulis juga menjadi asisten laboraturium dasar oceanografi tahun 2014-2015 dan mengikuti menjadi bendahara Horas Diving Club Universitas Sumatera Utara.

(9)

iv

KATA PENGANTAR

Puji dan sukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena atas berkat rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Keanekaragaman Makrozbenthos Sebagai Biindikator Kualitas Perairan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang”, yang merupaka tugas akhir dalam menyeleaikan studi pada Prgram Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara.

Ucapan terimakasi penulis sampaikan kepada Bapak Dr.Ir. Yunasfi MS.i selaku ketua komisi pembimbing sekaligus Bapak Ketua Jurusan Manajemen Sumbrdaya Perairan dan Bapak Rusdi Leidonald, SP, M.Sc selaku anggota komisi pembimbing yang telah banyak memberikan arahan dan masukan dalam penyelesaian skripsi ini.

Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Bapak Pindi Patana, S.Hut, M.Sc selaku sekretaris program studi manajemen sumberdaya perairan dan seluruh staf pengajar serta pegawai program studi manajemen sumberdaya perairan.

Penulis mengucapkan ucapan teristimewa yang sebesar-besarnya kepada Ayahanda Teuku Hanafiah dan Ibunda Suarnida yang selalu memberi motivasi dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis mengucapkan terimakasih kepada abang Teuku Huslan Erin Simbara dan adik Cut Amelia Sophia Zahra.

Trimakasih kepada Rizki ridoan, rudi hasonangan siregar dan muhammad fadil ali syah dan seluruh teman-teman seperjuangan diangkatan 2012 Program

(10)

v

Manajemen Sumberdaya Perairan yang telah banyak membantu dalam penelitian dan penulisan dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat dalam pengembangan ilmu pengetahuan khususnya dalam bidang manajemen sumberdaya perairan.

Medan, Mei 2016

Penulis

(11)

vi

Keanekaragaman Makrozoobenthos ... 7

Makrozoobenthos sebagai Indikator ... 9

Faktor-faktor yang mempengaruhi Makrozoobentos ... 10

a. Suhu ... 10

Metode Pengambilan Sampel ... 17

Deskripsi Setiap Stasiun Pengamatan ... 18

Pengambilan Data Parameter Fisika dan Kimia Perairan ... 20

Parameter Kualitas Air ... 23

(12)

vii

Penentuan Status Mutu Air dengan Metode Storet (Storage And

Retrieval) ... 24

Analisi Data ... 26

a. Kepadatan Populasi (K) ... 26

b. Kepadatan Relatif (KR) ... 26

c. Frekuensi Kehadiran (FK) ... 26

d. Indeks Diversitas Shannon-Wiener (H’) ... 27

e. Indeks Kemerataan Jenis/Indeks Evenness ... 28

f. Analisi Korelasi Person ... 28

HASIL DAN PEMBAHASAN ... 30

Hasil ... 30

Klasifikasi Makrozoobenthos ... 30

Ciri-ciri Morfologi ... 31

Kepadatan Polpulasi (K), Kepadatan Relatif (KR) dan Frekuensi Kehadiran (FK) Makrozoobenthos pada Setiap Stasiun Penelitian ... 42

Indeks Keanekaragaman Shannon-Wiener (H’) dan indeks Kemerataan jenis/indeks Evenness (E) Makrozoobenthos ... 43

Pengukuran Indikator Fisika dan Kimia Perairan ... 43

Sifat Fisika dan Kimia Perairan Estuari Percut Sei Tuan Berdasarkan Metode Storet ... 45

Kabupaten Deli Serdang ... 46

Analisi Korelasi Pearson Antara Indikator Fisika Dan Kimia Perairan dengan Indeks Keanekargaman Makrozoobentos ... 46

Pembahasan ... 47

Kepadatan Polpulasi (K), Kepadatan Relatif (KR) dan Frekuensi Kehadiran (FK) Makrozoobenthos pada Setiap Stasiun Penelitian ... 47

Indeks Keanekaragaman Shannon-Wiener (H’) dan indeks Kemerataan jenis/indeks Evenness (E) Makrozoobenthos ... 50

Pengukuran Indikator Fisika dan Kimia Perairan ... 51

Sifat Fisika dan Kimia Perairan Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Berdasarkan Metode Storet ... 55

Analisi Korelasi Pearson Antara Indikator Fisika Dan Kimia Perairan dengan Indeks Keanekargaman Makrozoobentos ... 56

(13)

viii

DAFTAR GAMBAR

No Teks Halaman

1. Kerangka Pemikiran ... 4

2. Peta Lokasi Percut Sei Tuan ... 17

3. Stasisun 1 ... 18

4. Stasiun 2 ... 19

5. Stasiun 3 ... 19

6. Tellina ... 31

7. Geryon ... 32

8. Panaeus ... 32

9. Puglina ... 33

10. Bitium ... 33

11. Epitonium ... 34

12. Hydrobia ... 34

13. Sinum ... 35

14. Spiratella ... 36

15. Bursa ... 36

16. Crepidulla ... 37

17. Nassarius ... 37

18. Polinices ... 38

19. Murex ... 39

20. Turitella ... 39

21. Branchiura ... 40

(14)

ix

22. Nilai Kepadatan Populasi (K) makrozoobenthos (ind/m2)

pada setiap stasiun ... 41

23.Nilai Kepadatan Relatif (KR) makrozoobenthos (%) pada settiap

stasiun ... 42

24. Nilai frekuensi Kehadiran (FK) makrozoobenthos (%) pada setiap

stasiun ... 42

(15)

x

DAFTAR TABEL

No Teks Halaman 1. Alat dan Satuan yang Dipergunakan dalam Pengukuran Indikator

Fisika, Kimia dan Biologi Perairan ... 22

2. Kreteria Mutu Air Berdasarkan PP No. 82 Tahun 2001 ... 23

3. Penentuan Status Mutu Air Berdasarkan Metode Storet ... 25

4. Penentapan Sistem Nilai untuk Menentukan Status Mutu Perairan ... 25

5. Interval Korelasi dan Tingkat Hubungan antara Parameter ... 29

6. Klasifikasi Makrozoobenthos yang Didapatkan pada Setiap Stasiun Penelitian di Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang ... 30

7. Nilai Indeks Keanekaragaman Shannon-Wiener (H’) dan Indeks Kemerataan Jenis/Indeks Evenness (E) makrozoobenthos pada setiap stasiun penelitian ... 43

8. Nilai Rata-rata Faktor Fisika Kimia Perairan yang Diukur pada Setiap Lokasi Pengambilan Sampel ... 45

9. Hasil Substrat yang Didapat pada Setiap Lokasi Pengambilan Sampel ... 45

10. Kondisi Fisika dan Kimia Air yang Terdapat di Perairan Estuari Percut Berdasarkan Metode Storet ... 45

11. Nilai Analisi Korelasi Pearson Antara Keanekaragaman dan Kepadatan Makrozoobenthos dengan Indikator Fisika dan Kimia Perairan Estuari Percut Sei Tuan ... 46

(16)

xi

DAFTAR LAMPIRAN

No Teks Halaman

1. Bagan Kerja Metode Winkler untuk Mengukur Kelarutan

Oksigen (DO) ... 63

2. Bagan Kerja Metode Winkler untuk Mengukur BOD5 ... 64

3. Bagan Kerja Pengukuran COD dengan Metode Refluks ... 54

4. Jenis Substrat Berdasarkan Segitiga Millar ... 66

5. Data Makrozoobenthos di Estuari Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang ... 67

6. Data Pengukuran Indikator Fisika dan Kimia Air di Perairan Estuari Percut sei Tuan Kabupaten Deli Serdang ... 78

7. Waktu dan Kondisi Lokasi Penelitian pada Saat Sampling ... 81

8. Foto Kegiatan di Lapangan ... 85

9. Foto Alat dan Bahan ... 86

Referensi

Dokumen terkait

diperbandingkan dengan tahun 2016. Capaian Indikator Kinerja Utama.. Bab III Akuntabilitas Kinerja Halaman 25 Tabel III.2. Perbandingan Capaian Indikator Kinerja Utama Dinas

Kepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1974.. Nomor 3041) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang.. Nomor 43 Tahun 1999 (Lembaran Negara

Renstra Dinas Pasar Kabupaten Sleman 2016 – 2021 dimaksudkan sebagai arahan dan pedoman bagi seluruh personil Dinas Pasar Kabupaten Sleman dalam melaksanakan tugas

Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1994. Nomor 22, Tambahan Lembaran Negara Republik

[r]

Daftar Rumah Sakit yang akan digunakan untuk tempat

Pada bulan April 2015 indeks harga yang dibayar petani (Ib) mengalami kenaikan sebesar 0,86 persen dibandingkan bulan sebelumnya.Menaiknya nilai Ib disebabkan oleh

[r]