1
STANDAR 6. PEMBIAYAAN, PRASARANA, SARANA, DAN SISTEM INFORMASI
6.1 Pengelolaan Dana
1. Keterlibatan program studi dalam proses perencanaan
Program studi dilibatkan secara aktif dalam perencanaan anggaran dan pengelolaan dana setiap tahun, dimulai dari rapat yang dihadiri oleh seluruh pimpinan fakultas, ketua jurusan, sekretaris jurusan, ketua-ketua program studi, ketua unit, kepala bagian, dan kepala subbagian administrasi. Rapat ini membahas rencana kegiatan dan subkegiatan dari masing-masing bidang yang ada di fakultas (bidang pendidikan, bidang umum dan kepegawaian, dan bidang kemahasiswaan), beserta anggarannya. Notulen rapat dan daftar hadir.
Setiap program studi diminta mengusulkan rencana-rencana kegiatan yang sesuai dengan prodinya masing-masing. Program studi pendidikan matematika mengusulkan rencana kegiatan dan anggaran dana dalam bentuk (TOR) dan Rencana Anggaran Belanja (RAB) untuk menunjang program studi, seperti kegiatan penelitian, pengabdian, kemahasiswaan, pengadaan peralatan laboratorium matematika, dan sebagainya.
Selain itu, program studi pendidikan matematika juga mengusulkan anggaran dana untuk pengadaan peralatan laboratorium pendidikan matematika melalui aplikasi Sistem Informasi Rencana anggaran (SIRENA). Di dalam aplikasi SIRENA pengajuan anggaran dilakukan secara online. Melalui website dengan alamat www.sirena.unsri.ac.id, ketua laboraturium pendidikan matematika masuk ke akun di aplikasi tersebut menggunakan password lalu mengisi RAB disertai dengan upload data pendukung dan TOR.
2. Keterlibatan program studi dalam proses pengelolaan
Program studi pendidikan matematika terlebih dahulu mengajukan usulan ke pimpinan fakultas sebelum melaksanakan kegiatan sesuai dengan rencana program studi. Apabila fakultas menyetujui kegiatan yang diusulkan program studi dan memberikan anggaran yang diperlukan, program studi mengelola anggaran tersebut sesuai dengan TOR dan RAB yang telah disusun. Mekanisme pengelolaan
2 anggaran kegiatan adalah sebagai berikut.
a. Program studi pendidikan matematika mengadakan rapat untuk menentukan panitia pelaksana kegiatan
b. Panitia kegiatan mengajukan anggaran dana yang dibutuhkan untuk kegiatan yang akan dilaksanakan
c. Jika anggaran dana disetujui, fakultas akan memberikan dana yang langsung diserahkan kepada panitia kegiatan
d. Panitia kegiatan mengelola dana kegiatan sesuai dengan TOR dan RAB yang telah disusun.
3. Keterlibatan program studi dalam proses pelaporan
Kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan program studi sesuai dengan TOR dan RAB harus dilaporkan. Panitia kegiatan bertugas menyusun laporan kegiatan dan laporan keuangan. Laporan kegiatan berisi deskripsi pelaksanaan kegiatan, capaian dan hasil-hasil yang diperoleh selama pelaksanaan kegiatan sesuai dengan yang telah direncakan. Sedangkan laporan keuangan berisi pelaporan dana yang dikeluarkan untuk kebutuhan kegiatan sesuai dengan dana yang diusulkan pada saat perencanaan kegiatan.
Laporan kegiatan dan laporan keuangan yang telah disusun oleh panitia pelaksana kegiatan kemudian didiskusikan bersama ketua program studi pendidikan matematika. Ketua program studi memeriksa kesesuaian pelaksanaan kegiatan dan pelaporan keuangan dengan TOR dan RAB yang diusulkan. Jika telah sesuai, ketua program studi menyetujui laporan-laporan tersebut. Laporan kegiatan dan laporan keuangan yang telah disetujui oleh ketua program studi kemudian diserahkan kepada fakultas.
4. Keterlibatan program studi dalam proses pertanggungjawaban dana Program studi pendidikan matematika terlibat aktif dalam proses pertanggungjawaban penggunaan dana kegiatan mulai dari perencanaan (penyusunan TOR dan RAB), pengajuan dana (per kegiatan sesuai dengan TOR dan RAB), pengelolaan dana, dan pelaporan.
3
diharuskan membuat laporan keuangan dan laporan kegiatan yang disetujui oleh program studi. Ketua program studi memeriksa kesesuaian laporan kegiatan dan laporan keuangan dengan TOR dan RAB yang telah disusun oleh panitia kegiatan. Selanjutnya, program studi meneruskan laporan tersebut ke fakultas sebagai penyedia dana.
6.2 Perolehan dan Alokasi Dana
6.2.1 Tuliskan realisasi perolehan dan alokasi dana (termasuk hibah) dalam juta rupiah termasuk gaji, selama tiga tahun terakhir, pada tabel berikut:
Sumber Dana Jenis Dana Jumlah dana (juta rupiah)
TS-2 TS-1 TS
(1) (2) (3) (4) (5)
PT Sendiri Gaji (Rupiah murni) 1775 1440 1867 Tunjangan profesi 628 640 585 Lainnya 937 892 887 PNBP 1456 1009 1146 BOPTN 489 660,5 597
DIKTI Hibah Penelitian 144 246 105
Hibah Pengabdian 50 5 0 Insentif Jurnal 0 75 75 Lainnya PLPG 510 498 372,5 Kegiatan di PT lainnya 155 160 143 Beasiswa 181 268 401 Total 6325 5893,5 6178,5 Penggunaan dana: No. Jenis Penggunaan TS-2 TS-1 TS Jumlah Dana % Jumlah Dana % Jumlah Dana % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 Pendidikan 5195 82,13 4486 76,28 4834 78,51 2 Penelitian 348 5.50 646 10,95 660 10,4 3 Pengabdian kepada Masyarakat 176 2,77 93 1,4 60 0,97 4 Investasi prasarana 204 3,23 215 3,65 435 7,04 5 Investasi sarana 311 4,92 410 6,96 68 1,10 6 Investasi SDM 92 1,45 45 0,76 122 1,97 TOTAL 6325 100 5893,5 100,00 6178,5 100,00
4
1.2.2 Dana untuk kegiatan penelitian pada tiga tahun terakhir yang melibatkan dosen yang bidang keahliannya sesuai dengan program studi:
Tahun Judul Penelitian Sumber dan
Jenis Dana
Jumlah Dana* (dalam juta
rupiah)
-1 -2 -3 -4
2013/2014 Pengembangan Soal- Soal Model Pisa Matematika Level 4, 5, 6 Tingkat Sekolah Menengah Pertama
DIKTI (Hibah
Bersaing) 45
Eksplorasi Konteks Budaya Lokal untuk Konsep Matematika Sekolah DIKTI 99
Pengembangan Strategi Inkuiri pada Analisis Real 1 FKIP 10
Pengembangan Bahan Ajar Matakuliah Kelompok Bidang Keilmuan Aljabar Program
Studi Pendidikan Matematika FKIP UNSRI FKIP 20
Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif pada Matakuliah Aljabar Linier di
Prodi Pendidikan Matematika FKIP UNSRI PGMIPAU 15
Penyusunan Modul Praktikum Matakuliah Geometri Analitik Bidang dan Ruang PGMIPAU 15
Pengembangan Manual Geogebra untuk Mata Kuliah Geometri Analitik Bidang dan
Ruang FKIP 15
Eksplorasi Nilai-nilai kearifan Lokal melalui Desain Pembelajaran inovatif matematika
PMRI DIKTI 99
Pengembangan Bahan Ajar PMRI Berbantuan Komputer untuk meningkatkan Hier,
thingking, skills dan Mathematical Habits of Mind siswa SMP DIKTI 40
`2014/2015 Pengembangan Soal- Soal Model Pisa Matematika Level 4, 5, 6 Tingkat Sekolah Menengah Pertama
DIKTI (Hibah
Bersaing) 49
Improving Classroom Practices and Supporting Teacher Noticing Students Mathematical
Thingking as a tools to Implement The New Curriculum in Indonesia DIKTI 155
Pengembangan bahan ajar kalkulus untuk meningkatakan Kemampuan penalran dan komunikasi matematis Mahasiswa Calon Guru MTK melalui Blended Learning dengan Strategi Probing – Promting
5
Tahun Judul Penelitian Sumber dan
Jenis Dana Jumlah Dana* (dalam juta rupiah) -1 -2 -3 -4
Pengembangan Bahan Ajar Persamaan Diferensial untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran dan Komunikasi Matematis mahasiswa Calon Guru Melalui Blanded Learning dengan Strategi Probing-Prompting
DIKTI 42
Pengembangan soal- soal on line Mata Kuliah Kalkulus II Melalui Media Pembelajaran
Edmodo Unsri 15
Peningkatan Kemampuan Pemecahan masalah Matematika mahasiswa Melalui
Penggunaan Modul FKIP 10
Pengembangan Pembelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Berbasis PISA untuk Siswa SMP Kota Palembang
FKIP (HIbah Unggul Kompetitif)
40
Designing a Learning Environment on Mathematics and Science Education Based on PISA for Indonesian Student Teachers
FKIP (Kolaborasi
Internasional) 200
Pengembangan Kompetensi Bernalar Melaui Kegiatan Eksplorasi Sebagai Alat Pemecahan Masalah Matematika di FKIP UNSRI
FKIP (Dosen
Muda) 7.5
Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Mahasiswa Melalui Penggunaan Modul Pada Mata Kuliah Matematika Untuk Teknik Mesin di FKIP Universitas
FKIP (Hibah
Penelitian) 10
2015/2016 Improving Classroom Practice and Supporting Teacher Noticing Student Mathematical Thinking as Tools to Implement The New Curriculum in Indonesia.
Dikti (Kolaborasi
Internasional) 105
Analisis Pengaruh Penggunaan Aplikasi Matematika pada Android terhadap Higher -Order Thinking Skills dan Habits of Thinking Flexibleby Mahasiswa Pendidikan Matematika Unsri
Unsri 18,5
Desain Pembelajaran Kombinasi antara Pembelajaran melalui webside dan pembelajaran
tradisional Unsri 16,5
Implementasi Nilai-nilai Matematika (Mathematical Values) pada Pembelajaran
6
Tahun Judul Penelitian Sumber dan
Jenis Dana
Jumlah Dana* (dalam juta
rupiah)
-1 -2 -3 -4
Desain Video Pembelajran Matakuliah Program Komputer Untuk Mahasiswa Pendidikan
Matematika Universitas Sriwijaya FKIP 15
Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Nilali-nilai Matematika (Mathematical Values)
Untuk Matakuliah Geometri FKIP 10
Analisis Efek Potensial Bahan Ajar Model PISA pada Siswa SMP Kelas VIII di Kota
Palembang FKIP 40
Developing a Learning Environment For Supporting Teacher Education Students
Learning Realistic Mathematics and Science Education FKIP 200
Analisis Kualitas pembelajaran Berbasis Kemampuan Berpikir Siswa ( Studi Kasus di
SD, SMP, SMA dikota Palembang) Unsri 18.5
Karakter Nilai pada Pendidikan Matematika FKIP 10
Pengembangan Bahan Ajar Berbasis E-learning untuk Mata Kuliah Struktur Aljabar Unsri 20 Pengembangan Materi Pembelajaran Matakuliah Program Komputer Berbasis TIK Unsri 20
Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Geometri Berbasis TIK Unsri 20
Pengembangan Materi Ajar Berbasis Multimrdia Untuk E-Learning Pada Mata Kuliah
Kalkulus Unsri 20
Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Bahasa Inggris Untuk Matematika Berbasis TIK Unsri 20
Total 1472
Rata-rata per dosen per tahun (1472/18/3) 25,26
* Di luar dana penelitian/penulisan skripsi, tesis, dan disertasi sebagai bagian dari studi lanjut.
* Dokumen pendukung sebagian disediakan pada Lampiran dan sebagian disediakan pada saat asesmen lapangan * Data sampai dengan Desember 2015
7
1.2.3 Tuliskan dana yang diperoleh dari/untuk kegiatan pelayanan/pengabdian kepada masyarakat pada tiga tahun terakhir dengan mengikuti format tabel berikut:
Tahun Judul Kegiatan Pelayanan/Pengabdian kepada Masyarakat Sumber dan Jenis Dana
Jumlah Dana (dalam juta
rupiah)
(1) (2) (3) (4)
2013/2014 Pelatihan Pengembangan dan Penyelesaian Soal-Soal Tipe Pisa Bagi Guru Sekolah Menengah Pertama ( SMP) di Kecamatan Bukit Kecil Palembang
FKIP 10
Pelatihan Guru-guru MTS se-Sumsel tentang Model Pembelajaran DEPAG 1,5 Pelatihan Pemanfaatan Media Sosial Edmodo Pada Pembelajaran
Matematika Bagi Guru-Guru SMA di Kota Palembang
FKIP 10
Pelatihan Pembuatan Media Pembelajran pada guru Matematika SMP Kecamatan Banyuasin Sumsel
FKIP 10
Implementasi Lesson Study Bagi Guru Sekolah Dasar Maitreyawira Palembang
FKIP 10
IbM PMRI untuk Guru-guru Matematika Kabupaten Muara Enim DIKTI 50
Pelatihan Penulisan Karya Tulis Ilmiah Bagi Guru SMP (MGMP) FKIP 10
2014/2015 Pengembangan Pendidikan di Desa Tanjung Seteko Kecamatan Indralaya Kabupaten Ogan Ilir Propinsi Sumatera Selatan
Unsri 35
Pelatihan Penggunaan ICT Pada Pembelajaran dan Pengolahan Data Bagi Guru Matematika SMP Kecamatan Seberang ULU I Palembang
FKIP 10
Pelatihan Social Mathematical Norm Bagi Guru Matematika Di Kota Palembang
FKIP 10
Pelatihan Guru-guru MTS se-Sumsel tentang Model Pembelajaran DEPAG 1,5
8
Tahun Judul Kegiatan Pelayanan/Pengabdian kepada Masyarakat Sumber dan Jenis Dana
Jumlah Dana (dalam juta
rupiah)
(1) (2) (3) (4)
Pelatihan RME bagi guru SMP Se-Sumsel SEAMEO QITEP 1
Pelatuhan Penelitian Tindakan Kelas pada Guru Matematika SMP Kecamatan Banyuasin Sumsel
FKIP 10
Pelatihan dan Penyusunan Implementasi Evaluasi dan Penilaian Berbasis Kurikulum 2013 bagi Guru tingkat Menengah di Kecamatan Jejawi Kecamatan OKI
FKIP 5
Pengembang dan Tutor pada guru-guru di SD Binaan Desa Tanjung Seteko, Kabupaten Indralaya Sumsel
DIKTI 5
2015/2016 Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah untuk Guru SMP N 10 Palembang FKIP 10 Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru SMP N 5 Palembang FKIP 10 Pelatihan Penyusunan Laporan Penelitian Tindakan Kelas Bagi
Guru-guru SMP Se Kota Palembang
UNSRI 5
Trainer SEA-RME pada SEA-MOLEC Qitep in Math , Yogyakarta SEAMEO QITEP 1 Pelatihan Kurikulum 2013 bagi Guru SD di Desa Binaan Fkip Unsri FKIP 5 Workshop Explorations Context and observations Class SEAMEO QITEP 2,4 Juri Kompetisi Sains Madrasah tingkat Provinsi Sumsel KEMENAG PROV
SUMSEL
1 Narasumber Lokakarya PISA untuk guru-guru Matematika se Sumsel DIKNAS 1 Pelatihan Kurikulum 2013 bagi Guru SD di Desa Binaan Fkip Unsri FKIP 5 Pelatihan Pembuatan Karya Ilmiah Bagi guru Matematika SMP di
Kabupaten Banyuasin
FKIP 5
Jumlah 225,4
Rata-Rata Jumlah Dana PPM per Dosen per Tahun (225,4/3)/18 4,16 * Data sampai dengan Juni 2016
9 6.3 Prasarana
6.3.1 Tuliskan data ruang kerja dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan PS dengan mengikuti format tabel berikut:
Ruang Kerja Dosen Jumlah
Ruang
Jumlah Luas (m2)
(1) (2) (3)
Satu ruang untuk lebih dari 4 dosen 0 (a) 0
Satu ruang untuk 3 - 4 dosen 0 (b) 0
Satu ruang untuk 2 dosen 0 (c) 0
Satu ruang untuk 1 dosen (bukan pejabat struktural) 18 (d) 72
TOTAL 18 (t) 72
6.3.2 Tuliskan data prasarana (kantor, ruang kelas, ruang laboratorium, studio, ruang perpustakaan, kebun percobaan, dsb. kecuali ruang dosen) yang dipergunakan PS dalam proses belajar mengajar dengan mengikuti format tabel berikut:
No. Jenis Prasarana Jumlah Unit Total Luas (m2) Kepemilikan Kondisi Utilisasi (Jam/mingg u) SD SW Terawat Tidak Terawa t (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 1 Gedung 6 3024,5 - - 40 2 Ruang kuliah 19 855 - - 40 3 Laboratorium Micro Teaching 3 180 - - 20 4 Laboratorium Komputer 2 128 - - 20 5 Laboratorium Pendidikan Matematika 2 304 - - 20 6 Internet - - 40 7 Perpustakaan Fakultas 1 200 - - 40
10
6.3.3 Tuliskan data prasarana lain yang menunjang (misalnya tempat olah raga, ruang bersama, ruang himpunan mahasiswa, poliklinik) dengan mengikuti format tabel berikut. No. Jenis Prasarana Penunjang Jumlah Unit Total Luas (m2) Kepemilika n Kondisi Unit Pengelola SD SW Terawat Tidak Terawa t (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Ruang bersama 3 448 - √ - Jurusan
2 Ruang Himpunan Mahasiswa 1 12 - - Fakultas 3 Lapangan Olahraga 4 380 - - Fakultas 4 Musholla 2 160 - - Fakultas 5 Aula 2 220 - - Fakultas 6 Poliklinik 1 300 - - PT
Keterangan: SD = Milik PT/fakultas/jurusan sendiri; SW = Sewa/Kontrak/Kerjasama. 6.4 Sarana Pelaksanaan Kegiatan Akademik
6.4.1 Pustaka (buku teks, karya ilmiah, dan jurnal; termasuk juga dalam bentuk CD-ROM dan media lainnya)
Rekapitulasi jumlah ketersediaan pustaka yang relevan dengan bidang PS disajikan pada tabel berikut:
Jenis Pustaka Jumlah Judul Jumlah Copy
(1) (2) (3)
Buku teks 1135 1135
Jurnal nasional yang terakreditasi 5 30
Jurnal internasional 4 65 Prosiding 10 10 Skripsi/Tesis /Disertasi 997 997 Majalah Ilmiah 10 20 Laporan Penelitian 14 14 TOTAL 2175 2271
11
Jurnal/prosiding seminar yang tersedia/yang diterima secara teratur (lengkap), terbitan 3 tahun terakhir disajikan pada tabel berikut:
Jenis Nama Jurnal Rincian Tahun dan Nomor Jumlah
(1) (2) (3) (4) Jurnal Terakreditasi DIKTI Jurnal Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang Volum 19 No 1 Tahun 2013 Volum 19 No 2 Tahun 2013 Volum 20 No 1 Tahun 2014 Volum 20 No 2 Tahun 2014 1 1 1 1 Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Universitas Negeri Malang Volum 20 No 1 Tahun 2013 Volum 20 No 2 Tahun 2013 Volum 21 No 1 Tahun 2014 Volum 21 No 2 Tahun 2014 1 1 1 1 Journal on Mathematics Education (IndoMS – JME) Volum 4 No 1 Tahun 2013 Volum 4 No 2 Tahun 2013 Volum 5 No 1 Tahun 2014 Volum 5 No 2 Tahun 2014 Volum 6 No 1 Tahun 2015 Volum 6 No 2 Tahun 2015 Volum 7 No 1 Tahun 2016 1 1 1 1 1 1 1 Jurnal Edumat PPPPTK Volum 4 No 7 Tahun 2013 Volum 4 No 8 Tahun 2013 Volum 5 No 9 Tahun 2014 Volum 5 No 10 Tahun 2014 1 1 1 1 Cakrawala Pendidikan (Jurnal Ilmiah Pendidikan) Volum 32 No 1 Tahun 2013 Volum 32 No 2 Tahun 2013 Volum 32 No 3 Tahun 2013 Volum 33 No 1 Tahun 2014 Volum 33 No 2 Tahun 2014 Volum 33 No 3 Tahun 2014 Volum 34 No 1 Tahun 2015 Volum 34 No 2 Tahun 2015 Volum 34 No 3 Tahun 2015 Volum 35 No 1 Tahun 2016 Volum 35 No 2 Tahun 2016 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Jurnal Internasional International Electronic Journal of Mathematics Education (IEJME) Volume 8 Issue 1, 2013 Volume 8 Issue 2, 2013 Volume 8 Issue 3, 2013 Volume 9 Issue 1, 2014 Volume 9 Issue 2, 2014 Volume 10 Issue 1, 2015 Volume 10 Issue 2, 2015 Volume 10 Issue 3, 2015 Volume 11 Issue 1, 2016 Volume 11 Issue 2, 2016 Volume 11 Issue 3, 2016 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
12
Jenis Nama Jurnal Rincian Tahun dan Nomor Jumlah
(1) (2) (3) (4) Volume 11 Issue 4, 2016 Volume 11 Issue 5, 2016 1 1 Journal of Mathematics Science and Technology Education (EURASIA) Volume 9 Issue 1, 2013 Volume 9 Issue 2, 2013 Volume 9 Issue 3, 2013 Volume 9 Issue 4, 2013 Volume 10 Issue 1, 2014 Volume 10 Issue 2, 2014 Volume 10 Issue 3, 2014 Volume 10 Issue 4, 2014 Volume 10 Issue 5, 2014 Volume 10 Issue 6, 2014 Volume 11 Issue 1, 2015 Volume 11 Issue 2, 2015 Volume 11 Issue 3, 2015 Volume 11 Issue 4, 2015 Volume 11 Issue 5, 2015 Volume 11 Issue 6, 2015 Volume 12 Issue 1, 2016 Volume 12 Issue 2, 2016 Volume 12 Issue 3, 2016 Volume 12 Issue 4, 2016 Volume 12 Issue 5, 2016 Volume 12 Issue 6, 2016 Volume 12 Issue 7, 2016 Volume 12 Issue 8, 2016 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 International Journal of Innovation in Science and Mathematics Education (IJISME) Volum 21 No 1 Tahun 2013 Volum 21 No 2 Tahun 2013 Volum 21 No 3 Tahun 2013 Volum 21 No 4 Tahun 2013 Volum 21 No 5 Tahun 2013 Volum 22 No 1 Tahun 2014 Volum 22 No 2 Tahun 2014 Volum 22 No 3 Tahun 2014 Volum 22 No 4 Tahun 2014 Volum 22 No 5 Tahun 2014 Volum 22 No 6 Tahun 2014 Volum 22 No 7 Tahun 2014 Volum 23 No 1 Tahun 2015 Volum 23 No 2 Tahun 2015 Volum 23 No 3 Tahun 2015 Volum 23 No 4 Tahun 2015 Volum 23 No 5 Tahun 2015 Volum 23 No 6 Tahun 2015 Volum 24 No 1 Tahun 2016 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
13
Jenis Nama Jurnal Rincian Tahun dan Nomor Jumlah
(1) (2) (3) (4) Volum 24 No 2 Tahun 2016 1 Journal of Leadership Education (JOLE) Volume 12 Issue 1, 2013 Volume 12 Issue 2, 2013 Volume 12 Issue 3, 2013 Volume 13 Issue 1, 2014 Volume 13 Issue 2, 2014 Volume 13 Issue 3, 2014 Volume 13 Issue 4, 2014 Volume 14 Issue 1, 2015 Volume 14 Issue 2, 2015 Volume 14 Issue 3, 2015 Volume 14 Issue 4, 2015 Volume 15 Issue 1, 2016 Volume 15 Issue 2, 2016 Volume 15 Issue 3, 2016 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Catatan * = termasuk e-journal.
6.4.2 Sebutkan sumber-sumber pustaka di lembaga lain (lembaga perpustakaan/ sumber dari internet beserta alamat website) yang biasa diakses/dimanfaatkan oleh dosen dan mahasiswa program studi ini.
Perpustkaan Daerah Sumatera Selatan Perpustakaan Univ. PGRI Palembang
Perpustakaan Univ. Muhammadiah Palembang Perpustakaan IAIN Raden Fatah Palembang Perpustakaan Univ. Taman Siswa Palembang Perpustakaan Univ. Bina Darma Palembang Perpustakaan STIMIK MDP Palembang www.digilib.itb.ac.id www.digilib.upi.edu www.lib.vt.edu www.gen.lib.rus.ec www.proquest www.garuda.dikti
14
6.4.3 Peralatan utama yang digunakan di laboratorium (tempat praktikum, bengkel, studio, ruang simulasi, rumah sakit, puskesmas/balai kesehatan, green house, lahan untuk pertanian, dan sejenisnya) yang dipergunakan dalam proses pembelajaran di jurusan/fakultas disajikan berikut:
No. Nama Laboratorium Jenis Peralatan Utama Jumlah Unit
Kepemilikan Kondisi Rata-rata Waktu
Penggunaan (jam/minggu)
SD SW Terawat Tidak
Terawat
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Lab. Komputer Komputer 30 - - 12
AC 4 - - 12 LCD Proyektor 1 - - 12 Printer 1 - - 5 Scanner 1 - - 5 2 Lab. Micro Teaching Scanner 1 - - 5 LCD Proyektor 1 - - 12 Handycam 7 - - 12 Televisi 2 - - 12 DVD Player 2 - - 12 Laptop 1 - - 12 Kamera 1 - - 12 Router 6 - - 12 Microphone 2 - - 12 White Board 1 - - 12 3 Lab. Pendidikan Matematika PC Lengkap 1 - - 12 Televisi 1 - - 12 LCD Proyektor 1 - - 12 DVD Player 1 - - 12 AC 1 - - 12 Layar Proyektor 1 - - 12 White Board 1 - - 12
15 6.5 Sistem Informasi
6.5.1 Jelaskan sistem informasi dan fasilitas yang digunakan oleh program studi untuk proses pembelajaran (hardware, software, e-learning, perpustakaan, dll.).
Program studi pendidikan matematika menyadari sepenuhnya bahwa penyelenggaraan Tridharma Perguruan Tinggi yang baik sangat bergantung dari tersedianya sistem informasi dan fasilitas informasi baik untuk kepentingan internal (civitas akademika) maupun eksternal (masyarakat pengguna jasa). Sistem informasi dan fasilitas yang digunakan oleh program studi pendidikan matematika untuk proses pembelajaran dijelaskan sebagai berikut.
1. Hardware
Berdasarkan analisis data pada borang butir 6.3, program studi telah memiliki infrastruktur yang memadai untuk mendukung sebuah sistem informasi. Program studi pendidikan matematika memiliki laboratorium komputer dan laboratorium matematika yang dapat digunakan mahasiswa dan dosen untuk proses pembelajaran. Untuk menunjang proses pembelajaran, mahasiswa program studi pendidikan matematika dapat memanfaatkan 30 unit komputer yang tersedia di laboratorium komputer. Sementara di dalam laboratorium media pembelajaran terdapat alat peraga pendidikan yang dapat digunakan untuk menunjang proses pembelajaran.
Selain hardware berupa komputer seperti yang disebutkan di atas, mahasiswa juga dapat menggunakan hardware cetak sebagai sumber informasi. Misalnya dalam penulisan skripsi dan artikel ilmiah, mahasiswa program studi pendidikan matematika dapat menggunakan buku pedoman mahasiswa yang di dalamnya meliputi pedoman penulisan karya ilmiah. Program studi juga memiliki buku pedoman pembimbingan akademik yang dapat digunakan sebagai patokan operasional bagi mahasiswa tentang fungsi dan prosedur dalam melakukan pembimbingan akademik.
2. Software (jaringan)
16
University, serta memperhatikan perkembangan teknologi informasi yang semakin maju, Program studi pendidikan matematika telah berusaha memiliki, menggunakan dan mengembangkan sistem informasi terpadu berbasis komputer. Lembaga telah mempersiapkan internet agar civitas akademika termasuk mahasiswa didalamnya dapat mengakses dan menggunakan sistem informasi tersebut.
Dalam pelaksanaan proses pembelajaran, program studi memanfaatkan beberapa software matematika yang dapat menunjang kelancaran proses pembelajaran, seperti menggunakan software GeoGebra, SPSS, Matlab, Maple, Macromedia Flash, Visual Basic, Cabri, dan lain-lain.
Terintegrasi dengan program tahunan universitas, program studi merencanakan untuk terus mengembangkan sistem informasi dan melengkapinya dengan pengembangan software administrasi untuk laboratorium, sistem informasi akademik dan lain-lain yang saat ini dikerjakan oleh SDM dalam PS sendiri. Pengembangan tersebut dilakukan seiring dengan majunya kebutuhan PS.
3. E-Learning
Guna mengikuti pesatnya perkembangan ilmu dan teknologi, keberadaan jaringan internet menjadi sangat penting. Fasilitas ini tidak hanya sebagai media penyampaian dan penelusuran informasi tetapi juga sebagai media komunikasi internal dan eksternal kampus. Dengan fasilitas ini maka semua informasi dan komunikasi dapat dilakukan dengan cepat dan memiliki sebaran yang luas sehingga menghemat waktu dan biaya. Internet juga digunakan sebagai media pelayanan kepada mahasiswa untuk mempermudah memperoleh informasi, antara lain tentang KHS (Kartu Hasil Studi), KRS (Kartu Rencana Studi), dan kurikulum melalui www.simak.unsri.ac.id.
Selain itu pemanfaatan langsung dari internet yang paling banyak dipergunakan adalah fasilitas email. Mengingat hampir seluruh civitas telah memiliki email account serta ditunjang dengan tersedianya fasilitas akses yang memadai maka pola komunikasi pun mengalami perubahan. Tingginya intensitas penggunaan email mengindikasikan bahwa komunikasi tertulis via kertas surat mulai digantikan oleh surat elektronik. Perubahan pola ini jelas mengarah pada efisiensi dan efektivitas karena berkaitan
17
dengan penghematan waktu dan jaminan kualitas distribusi yang lebih handal dan luas.Misalnya, bimbingan skripsi melalui fasilitas email dan juga menggunakan fasilitas email untuk berkomunikasi dengan mahasiswa, baik dalam menyampaikan tugas, materi pembelajaran, maupun melayani bimbingan akademik atau non-akademik kepada mahasiswa.
Beberapa cara telah dilakukan oleh dosen program studi dalam memanfaatkan internet sebagai sarana informasi dan pembelajaran. Semua mata kuliah di program studi pendidikan matematika telah memiliki bentuk perkuliahan berupa elearning di alamat www.elearning.unsri.ac.id Terdapat 42 mata kuliah yang terdaftar di alamat website elearning unsri. Berbagai aktivitas akademik perkuliahan dilakukan di e-learning berupa penyampaian materi, quiz online, diskusi online dan video pembelajaran.
4. Perpustakaan
Sesuai dengan data pada tabel pada butir 6.4.1, Program studi pendidikan matematika memiliki berbagai koleksi buku matematika, buku pendidikan, jurnal pendidikan, jurnal matematika, skripsi/tesis/disertasi dan berbagai bahan bacaan terkait dengan pendidikan matematika yang dapat digunakan oleh mahasiswa dan dosen. Koleksi buku-buku tersebut dapat dijangkau di ruang ketua program studi pendidikan matematika, baik di kampus Inderalaya maupun di kampus Palembang. Mahasiswa dan dosen yang meminjam koleksi buku tersebut dapat mengisikan data diri dan data buku yang dipinjam, dan akan dilayani oleh petugas administrasi program studi yang ada di kampus Inderalaya maupun di kampus Palembang.
Mahasiswa program studi pendidikan matematika juga memiliki akses seluas-luasnya untuk mendapatkan buku maupun bahan bacaan lainnya di perpustakaan fakultas, atau yang disebut dengan Ruang Baca. Ruang Baca berlokasi di kampus Inderalaya dan terletak di lingkungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Literatur di Ruang Baca ini meliputi buku-buku referensi dan buku teks (5.827 judul, 34.530 eksemplar), majalah ilmiah (10 judul, 15 eksemplar), laporan penelitian (1.201 judul, 1.201 eksemplar), karya tulis (300 judul, 300 eksemplar), skripsi, tesis, disertasi
18
(5.925 judul, 5.925 eksemplar), laporan penelitian (1.235 judul, 1.235 eksemplar), diktat/buku ajar/koran/brosur (60 judul, 400 eksemplar).
Selain Ruang Baca di lingkungan FKIP, mahasiswa program studi juga dapat mengakses perpustakaan universitas dan perpustakaan di fakultas-fakultas lain. Perpustakaan universitas terletak di kampus Inderalaya dan kampus Palembang. Di dalam perpustakaan universitas juga terdapat berbagai koleksi buku matematika dan buku pendidikan. Proses peminjaman buku di Ruang Baca, perpustakaan fakultas, maupun perpustakaan universitas dapat dilakukan secara manual dengan cara datang langsung ke perpustakaan dan melapor ke petugas perpustakaan. Unsri juga memiliki akses perpustakaan digital yang diakses oleh dosen dan mahasiswa, seperti akses ke penggunaan jurnal-jurnal digital dapat dilakukan melalui website jurnal online seperti www.digilib.itb.ac.id, www.digilib.upi.edu, www.lib.vt.edu, www.gen.lib.rus.ec, www.proquest., www.garuda.dikti.
Unsri juga memiliki fasilitas eprints yang dapat diakses di www.eprints.unsri.ac.id. Beberapa dosen program studi pendidikan matematika juga telah meng-upload tulisan-tulisannya dalam bentuk pdf ke eprints ini.
6.5.2 Beri tanda pada kolom yang sesuai dengan aksesibilitas tiap jenis data, dengan mengikuti format tabel berikut:
Jenis Data
Sistem Pengelolaan Data
Secara Manual Dengan Komputer Tanpa Jaringan Dengan Komputer Melalui Jaringan Lokal (LAN) Dengan Komputer Melalui Jaringan Luas (WAN) (1) (2) (3) (4) (5) 1. Mahasiswa - - -
2. Kartu Rencana Studi (KRS) - - -
3. Jadwal mata kuliah - - -
4. Nilai mata kuliah - - -
5. Transkrip akademik - - -
6. Lulusan - - -
7. Dosen - - -
8. Pegawai - - -
19 Jenis Data
Sistem Pengelolaan Data
Secara Manual Dengan Komputer Tanpa Jaringan Dengan Komputer Melalui Jaringan Lokal (LAN) Dengan Komputer Melalui Jaringan Luas (WAN) (1) (2) (3) (4) (5) 10. Inventaris - - - 11. Pembayaran SPP - - - 12. Perpustakaan - - -