• Tidak ada hasil yang ditemukan

URGENSI KOMUNIKASI, MOTIVASI DAN ETOS KERJA DI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARI AH (LKMS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "URGENSI KOMUNIKASI, MOTIVASI DAN ETOS KERJA DI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARI AH (LKMS)"

Copied!
34
0
0

Teks penuh

(1)

PEMBEKALAN PKL PROGRAM PENGABDIAN MASYARAKAT (P2M) SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI) RADEN RAHMAT

Tanggal, 19 Juli 2014

Afifudin, SE., M.SA., Ak.

(Fakultas Ekonomi Universitas Islam Malang) Jl. Mt. Haryono 193 Telp. 0341-57995, Fax. 0341-552249 E_mail: afifudin26@gmail.com atau afifudin.fe.unisma@gmail.com

URGENSI KOMUNIKASI, MOTIVASI DAN ETOS KERJA DI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARI’AH (LKMS)

(2)

 Pengantar

 Lembaga Keuangan Mikro Syari’ah  Konsep Operasional LKMS

 Komunikasi  Motivasi

 Etos Kerja

(3)

Pada suatu saat, Sa’ad bin Muadz al-Anshari berkisah bahwa ketika Nabi SAW baru kembali dari Perang Tabuk, belia melihat tangan Sa’ad yang melepuh, kulitnya

gosong kehitam-hitaman karena diterpa sengatan matahari. “Kenapa Tanganmu?” Rasulullah SAW

bertanya. “Karena aku mengolah tanah dengan cangkul ini untuk mencari nafkah keluarga yang menjadi

tanggunganku”. Rasulullah SAW mengambil tangan

Sa’ad dan menciumnya seraya berkata, “Inilah tangan yang tidak akan pernah disentuh api neraka.” (HR ath-Tabrani)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

MUQODIMMAH

(4)

RENUNGAN

 Mereka yang beretos kerja memiliki semacam

semangat untuk memberikan pengaruh positif kepada lingkungannya.

 Keberadaan dirinya diukur oleh sejauh mana potensi yang dimilikinya memberikan makna dan pengaruh yang mendalam pada orang lain.

 Aku ada karena aku memberikan pengaruh.  Aku ada karena aku memberikan makna bagi

kehidupan.

 Sikap postitif akan membentuk karakter positif yang akan menghantarkan menjadi pemenang, sedangkan

sikap negatif hanya akan melahirkan calon-calon pecundang.

(5)

KONSEP OPERASIONAL LKMS

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

(6)

PRINSIP DASAR OPERASIONAL

1. Produktif: produk dan jasa yang dikembangkan

berdasar pada nilai-nilai kemaslahatan dan

kesejahteraan masyarakat, dan tidak mengenal harta (produk dan jasa) menganggur serta mengorientasikan keuntungan sebagai salah satu tujuan dan bukan satu-satunya.

2. Adil: prinsip yang dianut LKMS dalam

mengembangankan dan menjalankan produk-jasa tidak menganut konsep riba dan berbagi hasil-resiko.

3. Etika/Moralitas Usaha: operasional yang dilakukan

LKMS dalam menjalankan fungsi investornya

didasarkan pada konsep “larangan investasi pada usaha maksiat dan merugikan lingkungan, serta larangan spekulasi”.

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

(7)

Manajer Investasi: Titipan (wadiah),

Tabungan (mudharabah, pendidikan, qurban, akherat) & Deposito.

Investor: Murabahah, Musyarakah:

pembiayaan, jual-beli, sewa dll.

Jasa Keuangan dan lainnya:

pembayaran listrik, telepon, & pulsa secara online.

Fungsi Sosial: Qord (pinjaman

kebajikan) Zakat, Infaq, Shadaqah, dll.

PRODUK LKMS

By Afifudin FE Unisma 19 Juli 2014

(8)

ALUR OPERASIONAL LKMS

Penghimpunan dana

Wadiah yad dhamanah Mudharabah Mutlaqah (Investasi Tdk Terikat) Lainnya (modal dsb) P OO LI NG DA

NA Prinsip bagi hasil

Prinsip jual beli

Bagi hasil / Laba rugi Margin Tabel Bagi Hasil Pendapatan Mdh Mutlaqah

(Investasi Tidak Terikat) Pendapatan berbasis imbalan (fee base income)

Agen : Mudharabah Muqayyadah / investasi terikat Jasa keuangan : wakalah, kafalah, sharf

Penyaluran Dana

Laporan Laba Rugi

Pendapatan

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

(9)

KOMUNIKASI

19 Juli 2014

(10)

Merupakan corong LKMS

Memberikan pengaruh besar pada

citra LKMS

Gambaran kemapanan Manajemen

LKMS

Gambaran kemapanan penerapan

(11)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

Komunikasi

Selling Skill

Pengetahuan tentang

produk dan jasa

perbankan

(12)

Pengirim Pesan

Penerima pesan

Informasi

(13)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

 Identifikasi kebutuhan calon nasabah

 Tawarkan produk yang tepat

 Komunikasikan dengan baik

 Gunakan pendekatan persuasif

(14)

Jenis produk Jenis jasa

 Layanan produk

Prosedur dan syarat-syarat pembukaan

rekening

(15)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma  Pemberian informasi produk  Pemberian informasi jasa perbankan 15

(16)

 Penampilan

 Sikap dan Perilaku

 Kecepatan, kecekatan dan ketepatan

menjalankan transaksi

(17)

 Anda Tidak dibenarkan menyatakan uang

tersebut palsu

 Laporkan ke Head Teller

 Catat nomor uang dan identitas pembawa  Laporkan ke Labkrim Polri melalui BI

19 Juli 2014

(18)
(19)

BELAJARLAH DARI KISAH NABI SULAIMAN

Beliau lebih memilih ilmu, ketika diberi pilihan oleh Allah. Dengan ilmu ternyata semua akan

diperoleh.

Sikap dan Perilaku yang dikembangkan

Bijaksana dan terus belajar Rajin dalam berusaha :

- Tangguh yang kreatif

- Kerja yang keras secara cerdas - Kerja sepenuh hati untuk dapat nilai

tambah

(20)

ETOS KERJA ISLAMI

Etor Kerja Muslim

Al-Shalah

(baik & manfaat)

Al-Mujahadah

(kerja keras) Cermat Waktu

Tanafus & Ta’awun

(Kompetesi)

Al-Itqan

(Kemantapan)

Al-Ihsan

(21)

MOTIVASI YANG KUAT

(22)

DEFINISI

Motivasi

adalah keinginan untuk

melakukan sesuatu dalam rangka

untuk memenuhi kepentingan

(sesuatu yang dianggap penting

oleh siapa dalam bentuk apa) yang

bersumber dari kebutuhan

(kebutuhan dasar, sosial, aktualisasi

diri, dsb.)

(23)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

CARA MENUMBUHKAN MOTIVASI KUAT

1.

Berpikiran positif

2.

Menciptakan perubahan yang kuat.

Adanya kemauan yang kuat untuk

mengubah situasi oleh diri sendiri

3.

Membangun harga diri

4.

Memantapkan pelaksanaan.

Ungkapkan dengan jadwal yang jelas

dan laksanakan.

(24)

5.

Binalah keberanian, kerja keras,

bersedia belajar dari orang lain

6.

Ingin selalu melakukan yang

terbaik

7.

Membasmi sikap suka

(25)

KERJA KERAS &PANTANG MENYERAH

(26)

DEFINISI

Kerja keras

adalah berusaha

sekuat daya dan tenaga, pantang

menyerah, tidak pernah ada kata

putus asa untuk mencapai hasil

yang maksimal.

(27)

19 Juli 2014 By Afifudin FE Unisma

CARA MEMPENGARUHI SESEORANG AGAR

MAU BEKERJA KERAS

1. Tanamkan keyakinan bahwa banyak bukti

keberhasilan seseorang karena kerja keras. Apabila kita ditanya tentang keberhasilan

kita, maka jawaban kita adalah berkat kerja keras.

2. Tanamkan keyakinan, “Saya harus bekerja

keras agar yang saya butuhkan tercapai”. “Jangan mengharapkan sesuatu, jika tidak berbuat sesuatu”.

(28)

3. Tanamkan keyakinan, saya ingin jadi orang

yang bermanfaat. Banyak penganggur ingin bekerja, mengapa mereka yang sudah mendapat pekerjaan ingin

menganggur?

4. Tentukan target yang harus dicapai. 5. Tunjukkan kerja keras Anda untuk

dijadikan contoh bawahan Anda.

6. Kelima cara di atas dapat dilakukan

sendiri-sendiri atau dikombinasikan agar saling melengkapi.

(29)

DEFINISI

Pantang menyerah

adalah daya tahan

seseorang bekerja sampai sesuatu

yang diinginkannya tercapai.

Pantang menyerah merupakan

kombinasi antara bekerja keras

dengan motivasi yang kuat untuk

sukses.

(30)

TUJUAN MEMILIKI SIFAT PANTANG MENYERAH

Mahasiswa/Karyawan/Calon Wirausaha perlu memiliki sifat pantang menyerah agar tidak mudah putus asa dalam

menyelesaikan permasalahan,

menghadapi tantangan dan kendala yang ada di lembaganya/usahanya

(31)

CARA MENUMBUHKAN SIFAT PANTANG

MENYERAH

 Kuatkan hati diri sendiri

 Kuatkan hati warga lingkungan/

kelompok

 Tidak mudah putus asa  Jaga jiwa raga

(32)

MODALNYA ....?

 Berani : mengambil keputusan,

mengambil risiko, berani sukses, juga berani gagal

 Bekerja Secara Profesional,

memisahkan kekayaan pribadi dan usaha, etc.

 Konsisten terhadap usaha yang

(33)

Sumber Materi

 Afifudin, 2012, Modul Lembaga keuangan

Syari’ah, FE Unisma

 Afifudin, 2010, Modul Pengantar Ekonomi

Islam, FE Unisma

 Kumpulan Makalah, Muamallat Institute

 Kumpulan Makalah Kewirausahaan.

19 Juli 2014

By Afifudin FE Unisma 33

(34)

Referensi

Dokumen terkait

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmad-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul Analisis Struktural

Dari hasil SP2010 tersebut masih tampak bahwa penyebaran penduduk Kota Tegal terbanyak di Kecamatan Tegal Timur yakni sebesar 75.965 orang (31,37%), kemudian diikuti oleh

Penelitian tentang penggunaan gula sebagai penambahan dalam pembuatan baglog sudah pernah diteliti dan penggunaan limbah ampas tahu juga sudah pernah diteliti oleh Manik

Perkiraan kompartemen obat pada tubuh adalah mengikuti model komartemen satu, karena obat yang diberikan dengan cara injeksi sehingga obat langsung masuk ke dalam sirkulasi

Untuk itu pada penelitian ini akan dilakukan dengan metode perlakuan panas yang ditujukan memperoleh proses perlakuan panas (heat treatment) yang sesuai

Dengan analogi yang sama dari beberapa penelitian yang telah dilakukan oleh [4][2], tujuan utama dari paper ini adalah menunjukkan bahwa teorema titik tetap pemetaan kontraktif

Rofi’uddin dan Zuhdi (2001) menyebutkan, menulis dapat dipandang sebagai rangkaian ak- tivitas yang bersifat fleksibel. Dengan menulis, seseorang dapat mengungkapkan

Beim CLIL-Ansatz geht es aber nicht um einen „Automatismus“, sondern darum, dass die Fremdsprache so natürlich wie möglich den Kindern näher gebracht wird, das heißt in