• Tidak ada hasil yang ditemukan

Geometri pada Bidang, Vektor

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Geometri pada Bidang, Vektor"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

Geometri pada Bidang, Vektor

Zahnur@informatika.unsyiah.ac.id

Prodi Matematika FMIPA Unsyiah

September 9, 2011

(2)

Melalui pendekatan aljabar, vektor u dinyatakan oleh pasangan berurutan hu1, u2i.

Disini digunakan notasi hu1, u2i bukan (u1, u2) karena notasi (u1, u2) sudah digunakan sebagai selang terbuka dan juga sebagai titik pada bidang koordinat.

Salah satu keuntungan menyatakan vektor dalam pendekatan aljabar adalah karena dapat dengan mudah dikembangkan untuk dimensi yang lebih tinggi.

(3)

Gambar: Vektor direpresentasikan sebagai pasangan berurutan hu1, u2i

(4)

Bilangan-bilangan u1 dan u2 disebut komponen (component) dari u = hu1, u2i.

Dua vektor u = hu1, u2i dan v = hv1, v2i adalah sama jka dan hanya jika u1 = v1 dan u2= v2.

Untuk menjumlahkan u dan v, kita menjumlahkan komponen-komponen yang bersesuaian, yaitu

u + v = hu1+ v1, u2+ v2i

Untuk mengalikan u dengan skalar c, kita kalikan setiap komponen dengan c. Jadi

cu = uc = hcu1, cu2i Secara khusus

−u = h−u1, −u2i 0 = 0u = h0, 0i

(5)

Teorema

Untuk sebarang vektor u, v dan w dan sebarang skalar a dan b, berlaku hubungan

1 u + v = v + u

2 (u + v) + w = u + (v + w)

3 u + 0 = 0 + u

4 u + (−u) = 0

5 a(bu) = (ab)u = u(ab)

6 a(u + v) = au + av

7 (a + b)u = au + bu

8 1u =u

(6)

Panjang (length) (atau besaran, magnutude) |u| dari suatu vektor u = hu1, u2i, dinyatakan dengan

|u| = q

u21+ u22

Perkalian dua vektor u dan v, disebut hasilkali titik (dot product) dan disimbolkan dengan u · v didefinisikan sebagai

u · v = u1v1+ u2v2

Rumus lain untuk hasilkali titik diberikan oleh u · v = |u||v| cos θ

dimana u dan v vektor-vektor taknol dan θ (0 ≤ θ ≤ π) adalah sudut antara u dan v.

(7)

Contoh 1.

Misalkan a = h3, −1i dan b = h1, −1i, tentukan vektor |a|b.

Penyelesaian

|a| =p32+ (−1)2 =√ 10 Jadi |a|b =√

10b =√

10h1, −1i = h√ 10, −√

10i

(8)

Contoh 1.

Misalkan a = h3, −1i dan b = h1, −1i, tentukan vektor |a|b.

Penyelesaian

|a| =p32+ (−1)2 =√ 10 Jadi |a|b =√

10b =√

10h1, −1i = h√ 10, −√

10i

(9)

Contoh 1.

Misalkan a = h3, −1i dan b = h1, −1i, tentukan vektor |a|b.

Penyelesaian

|a| =p32+ (−1)2 =√ 10 Jadi |a|b =√

10b =√

10h1, −1i = h√ 10, −√

10i

(10)

Contoh 1.

Misalkan a = h3, −1i dan b = h1, −1i, tentukan vektor |a|b.

Penyelesaian

|a| =p32+ (−1)2 =√ 10 Jadi |a|b =√

10b =√

10h1, −1i = h√ 10, −√

10i

(11)

Teorema

Jika u, v dan w adalah vektor-vektor dan c adalah skalar, maka sifat-sifat berikut ini berlaku.

1 u · v = v · u

2 u · (v + w) = u · v + u · w

3 c(u · v) = (cu) · v = u · (cv)

4 0 · u = 0

5 u · u = |u|2 Teorema

Dua vektor u dan v saling tegak lurus jika dan hanya jika hasilkali titiknya u · v adalah 0.

(12)

Contoh 2.

Tentukan sudut antara u = h8, 6i dan v = h5, 12i.

Penyelesaian cos θ = u · v

|u||v| = (8)(5) + (6)(12) (10)(13) = 112

130 ≈ 0, 862 Jadi θ = cos−1(0, 862) ≈ 0, 532 (atau 30, 5)

(13)

Contoh 2.

Tentukan sudut antara u = h8, 6i dan v = h5, 12i.

Penyelesaian cos θ = u · v

|u||v| = (8)(5) + (6)(12) (10)(13) = 112

130 ≈ 0, 862

(14)

Contoh 2.

Tentukan sudut antara u = h8, 6i dan v = h5, 12i.

Penyelesaian cos θ = u · v

|u||v| = (8)(5) + (6)(12) (10)(13) = 112

130 ≈ 0, 862 Jadi θ = cos−1(0, 862) ≈ 0, 532 (atau 30, 5)

(15)

Contoh 2.

Tentukan sudut antara u = h8, 6i dan v = h5, 12i.

Penyelesaian cos θ = u · v

|u||v| = (8)(5) + (6)(12) (10)(13) = 112

130 ≈ 0, 862

(16)

Misalkan i = h1, 0i dan j = h0, 1i, dan perhatikan bahwa kedua vektor ini saling tegak lurus dan mempunyai panjang satu.

Vektor-vektor seperti ini disebut vektor basis (basis vector), karena sebarang vektor u = hu1, u2i dapat direpresentasikan secara unik dalam bentuk i dan j, yaitu,

u = hu1, u2i = u1h1, 0i + u2h0, 1i = u1i + u2j

Gambar: Interprestasi geometrik dari vektor basis

(17)

Misalkan u dan v adalah vektor, dan misalkan θ adalah sudut antara kedua vektor tersebut. Selanjutnya, kita asumsikan 0 ≤ θ ≤ π/2. Misalkan w adalah vektor pada arah v yang mempunyai besaran |u| cos θ. Karena w mempunyai arah yang sama dengan v, maka kita tahu bahwa w = cv untuk suatu skalar c positif. Di sisi lain, besaran w haruslah |u| cos θ. Jadi,

|u| cos θ = |w| = |cv| = c|v|

Dengan demikian, konstanta c adalah c = |u|

|v|cos θ = |u|

|v|

u · v

|u||v| = u · v

|v|2 Jadi

w = u · v

|v|2

 v

(18)

Gambar: Proyeksi vektor u pada vektor v

(19)

Untuk π/2 < θ ≤ π, kita mendefinisikan w sebagai vektor pada garis yang ditentukan oleh v, tetapi dengan mengarah pada arah yang berlawanan dengan v. Besaran vektor ini adalah

|w| = −|u| cos θ = c|v| untuk beberapa skalar c positif. Jadi, c = (−|u| cos θ)/(|v|) = −u · v/|v|2, Karena w mempunyai arah yang berlawanan dengan v, maka kita memperoleh

w = −cv = (u · v/|v|2)v. Jadi, pada kedua kasus ini kita mempunyai w = (u · v/|v|2)v. Vektor w disebut proyeksi vektor u pada v, atau kadang-kadang hanya disebut proyeksi u pada v, dan dinotasikan dengan prvu:

prvu = u · v

|v|2

 v.

(20)

Proyeki skalar u pada v didefinisikan sebagai |u| cos θ. Hasilnya bisa positif, nol, atau negatif, bergantung pada apakah sudut θ lancip, biasa, atau tumpul. Ketika 0 ≤ θ ≤ π/2 maka proyeksi skalar akan sama dengan besaran dari prvu, dan ketika π/2 < θ ≤ π, maka proyeksi skalar akan berlawanan dengan besaran dari prvu.

(21)

Referensi

Dokumen terkait

Himpunan bagian W dari sebuah ruang vektor V disebut ruang bagian (subspace) V jika W merupakan ruang vektor dengan operasi penjumlahan dan perkalian skalar yang didefinisikan

Karena rumah tersebut secara nyata sudah menerapkan elemen-elemen struktur tahan gempa, maka penilaian kerusakan rumah tinggal tanpa perkuatan tahan gempa dilakukan

We have audited the financial statements of Saham Amanah Sabah Fund (the “Fund”), which comprise the statement of financial position of the Fund as at 31 December 2020, and

atasmenunjukkanpentingnya peranan Pancasila serta kedudukan Pancasila menjadi sistem etika lantaran Pancasila menjadi arahan atau sebagai prinsip utama bagi warga

Hal tersebut sesuai dengan hasil analisis yang menunjukkan bahwa heifer pada kelompok umur PI0 mempunyai bobot karkas yang secara nyata lebih tinggi

Jika sektor perikanan berkontribusi lebih baik (tinggi) pada PDRB seharusnya sektor perikanan ini bisa menopang nilai tambah yang dihasilkan, bukan hanya pendapatan

Hal tersebut sesuai dengan jenis loka- lisasi dimana sebagian besar WPS yang berada di eks lokalisasi Ngujang (pencer- minan prostitusi resmi) sebagian besar su- dah

Načelo razlike predvideva razdeljenost nekaterih primarnih socialnih dobrin v korist najbolj deprivilegiranih, tako da ne kaznuje privilegiranih zaradi izhodiščnih