• Tidak ada hasil yang ditemukan

PREVALENSI PENYAKIT JANTUNG HIPERTENSI PADA PASIEN GAGAL JANTUNG KONGESTIF YANG DIRAWAT DI UNIT RAWAT KARDIOVASKULAR RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN 2011 KARYA TULIS ILMIAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PREVALENSI PENYAKIT JANTUNG HIPERTENSI PADA PASIEN GAGAL JANTUNG KONGESTIF YANG DIRAWAT DI UNIT RAWAT KARDIOVASKULAR RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN 2011 KARYA TULIS ILMIAH"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PREVALENSI PENYAKIT JANTUNG HIPERTENSI PADA

PASIEN GAGAL JANTUNG KONGESTIF

YANG DIRAWAT DI UNIT RAWAT KARDIOVASKULAR

RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN 2011

Oleh:

MERDA WATY

090100072

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PREVALENSI PENYAKIT JANTUNG HIPERTENSI PADA

PASIEN GAGAL JANTUNG KONGESTIF

YANG DIRAWAT DI UNIT RAWAT KARDIOVASKULAR

RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN 2011

KARYA TULIS ILMIAH

Oleh:

MERDA WATY

090100072

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

LEMBAR PENGESAHAN

Prevalensi Penyakit Jantung Hipertensi pada Pasien Gagal Jantung Kongestif yang Dirawat di Unit Rawat Kardiovaskular RSUP H.Adam Malik pada Tahun 2011

Nama : Merda Waty NIM : 090100072

Pembimbing Penguji I

Prof.dr.Harris Hasan, Sp.PD, Sp.JP(K)

NIP. 19560405 198303 1 004 NIP. 19540220 198011 1 001

Prof.dr.Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH

Penguji II

NIP. 19700316 200212 1 002 dr.Farhat, Sp.THT-KL(K)

Medan, 8 Januari 2012 Dekan

Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

NIP. 19540220 198011 1 001

(4)

ABSTRAK

Hipertensi berperan besar dalam perkembangan penyakit jantung yang merupakan penyebab utama kematian di seluruh dunia. Perkembangan hipertensi umumnya diawali dengan hipertrofi ventrikel kiri sebagai kompensasi terhadap peningkatan tekanan darah sistemik sehingga menyebabkan penyakit jantung hipertensi. Keadaan ini pada akhirnya akan meningkatkan kerja jantung dan menyebabkan gagal jantung kongestif. Menurut data Framingham, prevalensi hipertensi terus mengalami peningkatan sehingga kejadian penyakit jantung hipertensi yang akan menyebabkan gagal jantung kongestif juga semakin meningkat. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi penyakit jantung hipertensi pada pasien gagal jantung kongestif.

Penelitian ini bersifat deskriptif dengan rancangan penelitian potong lintang. Populasi pada penelitian ini adalah pasien gagal jantung kongestif dewasa (usia di atas 20 tahun) yang dirawat di unit rawat kardiovaskular RSUP H.Adam Malik Medan pada tahun 2011. Sampel penelitian dipilih dengan menggunakan teknik sampel acak dengan jenis acak sederhana yaitu sebanyak 200. Pengumpulan data menggunakan rekam medis. Data kemudian dianalisis dengan menggunakan progam komputer SPSS.

Prevalensi penyakit jantung hipertensi pada gagal jantung kongestif dewasa (usia di atas 20 tahun) yang dirawat di unit rawat kardiovaskular RSUP H.Adam Malik Medan pada tahun 2011 masih sangat tinggi, yaitu sebesar 44,5%. Perlu dilakukan pengontrolan tekanan darah secara rutin pada pasien - pasien hipertensi agar tidak sampai jatuh ke penyakit jantung hipertensi dan gagal jantung kongestif.

(5)

ABSTRACT

Hypertension plays a big role in the development of heart disease which is the leading cause of death in the world. The development of hypertension to congestive heart failure is generally preceded by left ventricular hypertrophy as a compensation for increased systemic blood pressure, which result in hypertensive heart disease. Finally, this condition will increase the workload of the heart and cause a congestive heart failure. According to Framingham’s data, the prevalence of hypertension keeps on increasing, as a result, the incidence of hypertensive heart disease which can cause congestive heart failure increases bigger as well. Therefore, the purpose of this research is to know the prevalence of hypertensive heart disease in congestive heart failure patients.

This research is a descriptive study with cross sectional research design. The population used in this research were congestive heart failure patients (above 20 years old) who were hospitalized at Cardiovascular Care Unit of RSUP H.Adam Malik Medan during the year of 2011. The samples of the research were selected by using probability sampling method with simple randomized sampling type as many as 200 samples. Data were retrieved from medical records and then were analyzed by using the SPSS programme.

The prevalence of hypertensive heart disease in congestive heart failure patients (above 20 years old) who were hospitalized at Cardiovascular Care Unit of RSUP H.Adam Malik Medan during the year of 2011 was still very high namely 44,5%. We need to do the monitoring of hypertensive patients’ blood pressure routinely so that they will not fall into hypertensive heart disease and congestive heart failure.

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa yang

senantiasa memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan karya tulis ilmiah tepat pada waktunya. Karya tulis ilmiah ini

berjudul “Prevalensi Penyakit Jantung Hipertensi pada Pasien Gagal Jantung

Kongestif yang Dirawat di Unit Rawat Kardiovaskular RSUP H.Adam Malik pada

Tahun 2011”, yang merupakan salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan

sarjana kedokteran program studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran

Universitas Sumatera Utara.

Penyusunan karya tulis ilmiah ini tidak lepas dari bimbingan, pengarahan,

dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan segala rasa hormat

penyusun ingin menyampaikan terima kasih sebesar – besarnya kepada :

1. Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Prof.dr.Gontar

Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH.

2. Dosen Pembimbing, Prof.dr.Harris Hasan, Sp.PD, Sp.JP(K) yang telah bersedia

meluangkan waktu di tengah kesibukan untuk memberikan bimbingan dalam

penyusunan karya tulis ilmiah ini.

3. Dosen Penguji I, Prof.dr.Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH dan Dosen

Penguji II, dr.Farhat, Sp.THT untuk setiap kritik dan saran yang membangun.

4. Dosen pembimbing Akademik, dr.Selvi Nafianti, Sp.A(K) yang telah

membimbing selama menempuh pendidikan.

5. Semua staf pengajar Ilmu Kesehatan Kedokteran (IKK) Fakultas Kedokteran

Universitas Sumatera Utara yang telah banyak memberi petunjuk dan bimbingan

dalam mengerjakan karya tulis ilmiah ini

6. Semua pihak RSUP H. Adam Malik Medan yang telah membantu kelancaran

dan terlaksananya penelitian ini.

6. Keluarga penulis yang telah banyak memberikan dukungan sehingga karya tulis

(7)

8. Semua pihak yang telah membantu baik secara moril maupun materil dalam

proses penelitian dan penyusunan karya tulis ini yang tak bisa disebutkan satu

persatu.

Penulis menyadari bahwa penulisan karya tulis ilmiah ini masih jauh dari

sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang

membangun dari pembaca agar penulis dapat menyempurnakan karya tulis ilmiah

ini. Demikianlah kata pengantar ini penulis sampaikan. Semoga karya tulis ini

dapat memberikan manfaat bagi kita semua.

Medan, 7 Desember 2012

(8)

DAFTAR ISI

2.2. Penyakit Jantung Hipertensi……….……….. 11

2.2.1. Definisi……….………... 11

2.3. Gagal Jantung Kongestif………... 18

2.3.1. Definisi……….……….……... 18

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL.…….... 23

3.1. Kerangka Konsep.……… 23

(9)

BAB 4 METODE PENELITIAN….……….………... 24

4.1. Rancangan Penelitian..………..……… 24

4.2. Lokasi dan Waktu Penelitian.………... 24

4.1.1. Lokasi Penelitian………...…… 24

4.1.2. Waktu Penelitian………...……… 24

4.3. Populasi dan Sampel Penelitian ……….……….. 24

4.1.1. Populasi………..…….………...…….... 24

4.1.2. Besar Sampel……….….……… 25

4.1.1. Teknik Pengambilan Sampel.….………...….… 25

4.1.2. Kriteria Inklusi dan Ekslusi...….……… 26

4.4. Teknik Pengumpulan Data.………...……….. 26

4.5. Pengolahan dan Analisa Data.………. 26

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………... 27

5.1. Hasil Penelitian..………..……….……… 27

5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian………...…… 27

5.1.2. Hasil Analisa Penelitian..………...……… 27

5.2. Pembahasan.…………..………... 31

5.2.1. Karakteristik Sampel……..………...…… 31

5.2.2. Riwayat Hipertensi……….………...……… 32

5.2.3. Etiologi Gagal Jantung Kongestif….…….………...……… 33

5.2.4. Jenis Pemeriksaan…….……….………...……… 33

5.2.5. Prevalensi Penyakit Jantung Hipertensi dan Hipertensi…… 34

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN……….……….... 35

6.1. Kesimpulan..………....……… 35

6.2. Saran.………... 36

DAFTAR PUSTAKA…...……….………. 37

(10)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

2.1 Klasifikasi Tekanan Darah Menurut JNC 7 13

2.2 Kriteria Sokolow-Lyon untuk Diagnosis HVK pada EKG 17

2.3 Penyebab Gagal Jantung Kiri 19

2.4 Penyebab Gagal Jantung Kanan 20

2.5 Klasifikasi Gagal Jantung Menurut New York Heart Association 20 2.6 Kriteria Framingham untuk Diagnosis Gagal Jantung Kongestif 23

5.1 Distribusi Frekuensi Gagal Jantung Kongestif Berdasarkan 27

Jenis Kelamin

5.2 Distribusi Frekuensi Gagal Jantung Kongestif Berdasarkan Usia 28

5.3 Distribusi Frekuensi Gagal Jantung Kongestif Berdasarkan 28

Riwayat Hipertensi

5.4 Distribusi Frekuensi Etiologi Gagal Jantung Kongestif 29

(11)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

2.1 Struktur Anatomi Jantung Bagian Dalam 7

2.2 Faktor – faktor yang Meningkatkan Tekanan 11

Arteri Rata – rata

2.3 Skema Patofisiologi HVK pada Hipertensi 14

2.4 Determinan dari Curah Jantung 21

(12)

DAFTAR SINGKATAN

AV Atrioventrikular

CAD Coronary Artery Disease

CTR Cardio Thoracic Ratio

EKG Elektrokardiografi

HHD Hypertensive Heart Disease

HVK Hipertrofi Ventrikel Kiri

JNC 7 The Seventh Report of the Joint National Committe on Prevention,

Detection, Evaluation, and Treatment of High Blood Pressure

LVID Left Ventricle Internal Dimension

LVIDd Left Ventricle Internal Dimension at Diastole

LVMI Left Ventricle Mass Index

NYHA New York Heart Association

PA Posterior Anterior

PWT Posterior Wall Thickness

RAA Renin Angiotensin Aldosteron

RHD Rheumatic Heart Disease

RSUP Rumah Sakit Umum Pusat

RWT Relative Wall Thickness

SA Sinoatrium

SPSS Statistical Product and Service Solution

SWT Septal Wall Thickness

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Riwayat Hidup

Lampiran 2 Surat Persetujuan Komisi Etik Tentang Pelaksanaan

Penelitian Bidang Kesehatan

Lampiran 3 Surat Izin Studi Awal Penelitian dari Rumah Sakit Umum

Pusat H.Adam Malik Medan

Lampiran 4 Surat Izin Penelitian dari Rumah Sakit Umum Pusat

H.Adam Malik Medan

Lampiran 5 Data Induk Penelitian

Referensi

Dokumen terkait

Nama Penyedia barang/Jasa Harga Penawaran Harga Terkoreksi Keterangan. 1 Sumber Rejeki Rp - Rp - Hanya Upload

Apabila kepala sekolah/madrasah tidak dapat melaksanakan sendiri (misalnya karena jumlah guru yang dinilai terlalu banyak), maka kepala sekolah/madrasah dapat menunjuk Guru

Nama Penyedia barang/Jasa Harga Penawaran Harga Terkoreksi Keterangan. 1 Sumber Rejeki Rp - Rp - Hanya Upload Dok Pengadaan

7) Jika dana BOS-MA yang diterima oleh madrasah pada semester pertama lebih besar dari jumlah yang seharusnya, misalnya akibat kesalahan data jumlah siswa, maka

Nama Prosiding : Proceeding Acpes 2015., 1st ACPES' CONFERENCE 2015 (5 th Aucpess Conference) Enhancing the Quality of Services in Physical Education, IIealth and Sport for a

Pada hari ini Senin tanggal Sepuluh bulan Oktober tahun dua ribu enam belas, yang bertanda tangan dibawah ini Pokja ULP Barang/Jasa Pembangunan Pondasi Pagar Keliling

Bagi REKANAN yang berminat dapat mendaftarkan diri pada Kantor Sekretariat. DPRD Kabupaten

PERANGKAT PENGOLAH DATA DAN KOMUNIKASI SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI