• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

1 PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM

Pengantar

Tujuan dari penilaian mandiri ini adalah untuk membantu Anda menemukan tingkat kompetensi Anda terhadap dimensi kunci pengajaran dan praktik kedokteran komunitas. Kompetensi adalah setiap pengetahuan atau keterampilan individu atau organisasi yang telah ditunjukkan dapat menghasilkan atau memprediksi adanya kemampuan yang di atas rata-rata. Kumpulan kompetensi tertentu membangun roadmap perilaku yang berhubungan secara langsung dengan kemampuan individu dan organisasi.

Dengan menilai tingkat pengetahuan atau keterampilan Anda untuk setiap indikator kompetensi yang digambarkan, Anda akan mampu memprioritaskan waktu belajar Anda untuk fokus pada area-area yang paling penting untuk Anda dan berkonsentrasi dimana Anda paling membutuhkan pelatihan dan pembelajaran.

Bagaimana menyelesaikan penilaian mandiri ini

Penilaian mandiri ini akan memerlukan waktu pengisian sekitar 30-60 menit. Penilaian ini terbagi ke dalam dimensi kunci kedokteran komunitas dengan Keterampilan sebagai berikut :

1. Analisa Situasi Kesehatan Komunitas 2. Diagnosa Komunitas

3. Program Terapi Komunitas 4. Evaluasi

Langkah penilaian mandiri :

1) Bacalah masing-masing indikator kompetensi yang terdapat pada dimensi kunci. 2) Pada setiap dimensi, dan untuk setiap indikator kompetensi, pikirkanlah mengenai di

tingkat manakah Anda sekarang berada untuk dapat melakukan keterampilan yang dimaksudkan. Kemudian berikan hasil penilaian tingkat kemampuan Anda untuk setiap indikator dengan melingkari nomor yang tersedia dari “Tidak sama sekali” ❶ sampai “Ahli” ❹ yang paling sesuai untuk mendeskripsikan penilaian mandiri Anda mengenai keahlian Anda untuk indikator tersebut. Catatan: Indikator kompetensi yang terdapat pada setiap dimensi kunci harus diinterpretasikan seluas mungkin agar dapat sesuai dengan posisi dan keadaan pekerjaan Anda.

3) Pada akhir tiap dimensi kunci terdapat tempat untuk menulis komentar yang Anda miliki. Sebagai contoh, jika Anda merasa Anda adalah seorang ahli namun masih menginginkan pelatihan atau kesempatan belajar mengenai keterampilan tertentu, silahkan cantumkan komentar Anda di bagian komentar. Komentar ini dapat berguna untuk Anda dan Supervisor Anda dalam merancanakan pengembangan professional Anda.

4) Setelah Anda memberikan respons Anda untuk setiap dimensi kunci, tambahkan nilai keseluruhan Anda di kolom yang terletak di sebelah tulisan “Total Skor”. Kemudian bagi total skor tersebut dengan jumlah indikator yang ada dan masukkan hasilnya di kolom yang terletak di sebelah tulisan “Rata-rata Skor” dan ke dalam baris bagian “Hasil Penilaian Anda” pada akhir penilaian mandiri.

5) Tinjau ulang hasil Anda dan ikuti panduan yang diberikan pada bagian “Interpretasi Hasil Penilaian Anda” untuk menentukan langkah selanjutnya.

(2)

2 Dimensi Kunci dengan Keterampilan :

❶ = Tidak sama sekali Saya tidak memiliki atau hanya memiliki sedikit pengetahuan mengenai hal ini

❷ = Sadar Saya pernah mendengar hal ini; memiliki pengetahuan dan/atau kemampuan yang terbatas untuk mengaplikasikan keterampilan ini

❸ = Menguasai Saya merasa cukup dengan ilmu atau kemampuan yang saya miliki untuk mengaplikasikan keterampilan ini

❹ = Ahli Saya merasa sangat yakin dengan ilmu atau kemampuan yang saya miliki untuk mengaplikasikan keterampilan ini

1. ANALISA SITUASI KESEHATAN KOMUNITAS

Indikator Kompetensi Nilai / Skor

1) Mengenali perilaku dan gaya hidup yang membahayakan

1 2 3 4

2) Memperlihatkan kemampuan pemeriksaan medis di komunitas

1 2 3 4

3) Penilaian terhadap risiko masalah kesehatan 1 2 3 4 4) Memperlihatkan kemampuan penelitian yang berkaitan

dengan lingkungan

1 2 3 4

Total skor (tambahkan semua nilai dan masukkan hasilnya disini)

Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 4 dan masukkan hasilnya pada baris yang sesuai dengan bagian "Hasil Penilaian Anda" )

(3)

3 2. DIAGNOSA KOMUNITAS

1) Perencanaan dan pelaksanaan, monitoring dan evaluasi upaya pencegahan dalam berbagai tingkat pelayanan

1 2 3 4

2) Memperlihatkan kemampuan perencanaaan,

pelaksanaan, monitoring, dan evaluasi suatu intervensi pencegahan kesehatan primer, sekunder, dan tersier

1 2 3 4

3) Melakukan langkah-langkah diagnosis penyakit akibat kerja dan penanganan pertama di tempat kerja, serta melakukan pelaporan PAK

1 2 3 4

4) Merencanakan program untuk meningkatkan kesehatan masyarakat (termasuk kesehatan lingkungan)

1 2 3 4

5) Menegakkan diagnosis holistik pasien individu dan keluarga, dan melakukan terapi dasar secara holistik

1 2 3 4

6) Merencanakan, mengelola, monitoring, dan evaluasi asuransi pelayanan kesehatan (misalnya BPJS, jamkesmas, jampersal, askes, dll.)

1 2 3 4

7) Menyusun rencana manajemen kesehatan 1 2 3 4

Total skor (tambahkan semua nilai dan masukkan hasilnya disini)

Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 7 dan masukkan hasilnya pada baris yang sesuai dengan bagian "Hasil Penilaian Anda" )

(4)

4 3. PROGRAM TERAPI KOMUNITAS

1) Edukasi, nasihat dan melatih individu dan kelompok mengenai kesehatan

1 2 3 4

2) Menyelenggarakan komunikasi lisan maupun tulisan 1 2 3 4

3) Melakukan rehabilitasi medik dasar 1 2 3 4

4) Melakukan rehabilitasi sosial pada individu, keluarga,dan masyarakat

1 2 3 4

5) Melakukan penatalaksanaan komprehensif pasien, keluarga, dan masyarakat

1 2 3 4

6) Melaksanakan kegiatan pencegahan spesifik seperti vaksinasi, pemeriksaan medis berkala dan dukungan sosial

1 2 3 4

7) Melakukan pencegahan dan penatalaksanaan kecelakaan kerja serta merancang program untuk individu, lingkungan, dan institusi kerja

1 2 3 4

8) Menerapkan 7 langkah keselamatan pasien 1 2 3 4 9) Melaksanakan 6 program dasar Puskesmas: 1) promosi

kesehatan, 2) Kesehatan Lingkungan, 3) KIA termasuk KB, 4) Perbaikan gizi masyarakat, 5) Penanggulangan penyakit: imunisasi, ISPA, Diare, TB, Malaria 6) Pengobatan dan penanganan kegawatdaruratan

1 2 3 4

10) Pembinaan kesehatan usia lanjut 1 2 3 4

11) Mengetahui penyakit-penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi dan pengendaliannya

1 2 3 4

12) Mengetahui jenis vaksin beserta :  cara penyimpanan

 cara distribusi

 cara skrining dan konseling pada sasaran  cara pemberian

 kontraindikasi efek samping yang mungkin terjadi dan upaya penanggulangannya

1 2 3 4

13) Komunikasi lisan dan tulisan kepada teman sejawat atau petugas kesehatan lainnya (rujukan dan konsultasi)

1 2 3 4

14) Konsultasi terapi 1 2 3 4

Total skor (tambahkan semua nilai dan masukkan hasilnya disini)

Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 14 dan masukkan hasilnya pada baris yang sesuai dengan bagian "Hasil Penilaian Anda" )

(5)

5 4. EVALUASI

Menjelaskan mekanisme pencatatan dan pelaporan 1 2 3 4 Menyusun tulisan ilmiah dan mengirimkan untuk publikasi 1 2 3 4

Menulis rekam medik dan membuat pelaporan 1 2 3 4

Total skor (tambahkan semua nilai dan masukkan hasilnya disini)

Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 4 dan masukkan hasilnya pada baris yang sesuai dengan bagian "Hasil Penilaian Anda" )

Uraian contoh nyata (deskripsi diri) maksimal 500 kata…….lanjutan

(6)

6 Hasil Penilaian Anda

Masukkan rata-rata Skor dari tiap dimensi kunsi pada baris yang sesuai di bawah ini.

Dimensi Kunci Rata-rata Skor

1. Analisa Situasi Kesehatan Komunitas 2. Diagnosa Komunitas

3. Program Terapi Komunitas 4. Evaluasi

Interpretasikan hasil Penilaian Anda

Berdasarkan rata-rata Skor yang Anda miliki untuk setiap dimensi kunci di bagian “Hasil Penilaian Anda” di atas, Anda kini siap untuk mengidentifikasi kekuatan di praktik Anda dan area dimana Anda memerkukan perbaikan atau penguatan.

Sebagai contoh, jika Anda memberi nilai “1” di salah satu dimensi, Anda akan ingin untuk memfokuskan waktu dan energi Anda untuk meraih indikator kompetensi untuk dimensi tersebut, diikuti oleh dimensi yang memiliki nilai “2”, dengan prioritas terendah diberikan pada dimensi dengan nilai “3” atau lebih tinggi.

Saat Anda telah mengidentifikasi prioritas Anda, Anda dapat menggunakan informasi ini untuk memandu Anda mengembangkan rancana pembelajaran dengan satu atau lebih tujuan profesional personal untuk tahun selanjutnya. Dalam memandu diskusi dengan supervisor, mentor, atau pelatih Anda , dan dalam memilih kesempatan belajar yang akan membantu Anda untuk meraih tujuan Anda dan memenuhi kebutuhan untuk melanjutkan kompetensi di pekerjaan atau disiplin ilmu Anda.

………., tgl ………..

Pemohon,

Referensi

Dokumen terkait

Pejabat Pengadaan Barang / Jasa Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Klaten.. SUPRIYANTO,ST

Isolasi dan identifikasi bakteri termofilik penghasil kitinase dari sumber air panas Danau Ranau Suma- tera Selatan, diperoleh 2 isolat yang mampu meng- hasilkan kitinase dengan

Dan demikian dalam pembelajaran pemahaman konsep diawali secara induktif melalui pengamalan nyata (Dediknas dalam Shadiq, 2009). Dengan demikian penalaran induktif

Personil ICS mempunyai tugas menyusun dokumen yang diperlukan untuk memenuhi persyaratan sertifikasi dengan pola ICS seperti data petani, status lahan, status

Dengan ini saya, Dian Wahyu Puspitawati mahasiswa Program Studi D III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo bermaksud mengadakan

kali sehingga revisi yang dilakukan lebih terbatas. Sejauh ini penelitian mengenai instrumen evaluasi yang dapat digunakan untuk mengukur keterampilan problem

1.1.1.2 Siswa mampu menentukan kesetaraan nilai uang dengan berbagai satuan uang lainnya dengan pengamatan langsung secara benar.. 1.1.1.3 Siswa mampu memecahkan masalah yang

Indonesia melalui 14 BUMN mengantongi investasi pengembangan proyek infrastruktur hingga US$ 13,5 miliar, atau sekitar Rp 202 triliun (kurs sekitar Rp 15.000/dolar AS),