• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perlindungan Konsumen Pengguna Jasa Parkir Terhadap Pencantuman Klausula Baku (Studi Kasus PT. Sky Parking)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perlindungan Konsumen Pengguna Jasa Parkir Terhadap Pencantuman Klausula Baku (Studi Kasus PT. Sky Parking)"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

PERLINDUNGAN KONSUMEN PENGGUNA JASA PARKIR TERHADAP PENCANTUMAN KLAUSULA BAKU

(STUDI KASUS PT. SKY PARKING)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum

Oleh :

M. ANDRE AULIA HRP NIM: 130200456

DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA BW

FAKULTAS HUKUM

(2)

PERLINDUNGAN KONSUMEN PENGGUNA JASA PARKIR TERHADAP PENCANTUMAN KLAUSULA BAKU

(STUDI KASUS PT. SKY PARKING)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum

Oleh :

M. ANDRE AULIA HRP NIM: 130200456

DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA BW

Disetujui Oleh :

Dr. Rosnidar Sembiring, SH, M.Hum NIP.196602021991032002

Pembimbing I Pembimbing II

Syamsul Rizal, SH, M.Hum Aflah, SH, M.Hum NIP.196402161989111001 NIP.197005192002122002

FAKULTAS HUKUM

(3)

ABSTRAK

M. Andre Aulia Hrp  Syamsul Rizal 

Aflah 

Kebutuhan akan fasilitas perparkiran bagi kendaraan pribadi terus mengalami peningkatan sehingga sarana parkir yang di sediakan oleh pemerintah maupun pihak swasta yang dalam pengelolaannya dilakukan oleh suatu badan usaha pengelola parkir salah satunya adalah PT. Sky Parking. Dalam karcis parkir selain dicantumkan mengenai tarif parkir sering juga dijumpai adanya klausula baku yang berisi tentang pengalihan tanggung jawab terhadap kehilangan kendaraan maupun kerusakan kendaraan. Kenyataan ini didukung oleh pemerintah dengan adanya Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 7 Tahun 2002 Tentang Perparkiran yang merugikan konsumen pengguna jasa parkir. Pengalihan tanggung jawab ini jelas-jelas bertentangan dengan Pasal 18 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen yang mempunyai kekuatan hukum lebih kuat dari pada Peraturan Daerah. Permasalahan dalam skripsi ini adalah bagaimana pengaturan hubungan hukum antara konsumen pengguna jasa dengan pihak pengelola perparkiran, perlindungan hukum terhadap konsumen pengguna jasa perparkiran yang kendaraanya rusak atau hilang dan bagaimana penyelesaian sengketa akibat pencantuman klausula baku antara PT. Sky Parking dengan pengguna jasa perparkiran.

Untuk menjawab permasalahan dalam rangka penelitian ini, maka dipergunakan metode penelitian hukum normatif dan empiris. Data yang digunakan adalah data sekunder yang terdiri dari bahan hukum primer, bahan hukum sekunder dan bahan hukum tersier serta data primer dengan melakukan studi lapangan di PT. Sky Parking Medan. Metode analisa data yang digunakan adalah metode kualitatif yang diperoleh dari hasil wawancara dari pihak PT. Sky Parking Medan.

Hasil penelitian ini menunjukan belum adanya aturan khusus mengenai hak dan kewajiban konsumen pengguna jasa dan pengelola parkir. Hal ini juga berdampak pada terjadinya pelanggaran hukum yang dilakukan pengelola parkir. Dengan adanya Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen maka konsumen pengguna jasa parkir dapat memperjuangkan haknya selaku konsumen.

Kata Kunci:

Konsumen, Klausula Baku, Perparkiran.

Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara



Pembimbing I, Dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara



(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala berkat,

nikmat, karunia dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan

skripsi ini. Salawat dan salam atas junjungan kita Nabi Muhammad SAW, yang

menjadi sumber inspirasi dan motivasi dalam menjalankan hidup ini.

Menjadi suatu kewajiban bagi setiap mahasiswa Fakultas Hukum

Universitas Sumatera Utara untuk menyusun dan menyelesaikan suatu skripsi, dan

untuk itu penulis menyusun suatu skripsi yang berjudul “Perlindungan Konsumen

Pengguna Jasa Parkir Terhadap Pencantuman Klausula Baku (Studi Kasus PT.

Sky Parking)”.

Pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati penulis ingin

mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah dengan ikhlas dalam

memberikan bantuan baik secara langsung maupun tidak langsung untuk

memperoleh bahan-bahan yang diperlukan oleh penulis untuk menyelesaikan

penulisan skripsi ini dan dorongan moril maupun materil kepada penulis sehingga

skripsi ini dapat diselesaikan.

Maka pada kesempatan ini penulisan menyampaikan ucapan terima kasih

yang sebesar-besarnya kepada :

1. Prof. Dr. Budiman Ginting, S.H. M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum

Universitas Sumatera Utara.

2. Dr. Saidin, S.H. M.Hum, selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum

(5)

3. Puspa Melati Hasibuan, S.H. M.Hum, selaku Pembantu Dekan II Fakultas

Hukum Universitas Sumatera Utara.

4. Dr. Jelly Leviza, S.H. M.Hum, selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum

Universitas Sumatera Utara.

5. Dr. Rosnidar Sembiring, S.H, M.Hum, selaku Ketua Departemen Hukum

Keperdataan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

6. Bapak Syamsul Rizal, S.H, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing I yang telah

memberikan pengetahuan serta arahan dan nasehat kepada penulis dalam

proses awal hingga akhir skripsi ini.

7. Ibu Aflah, S.H, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak

membantu memeriksa, memperbaiki kesalahan-kesalahan pada skripsi ini

kemudian membimbing dan mengarahkan serta memberi saran dan nasehat

kepada penulis selama proses penulisan skripsi ini.

8. Bapak Prof. Sulaiman, S.H, Selaku Dosen Pembimbing Akademik penulis

yang membantu menyelesaikan studi dan menyusun rencana studi sejak

semester pertama sampai pada saat akhir semester penulis.

9. Bapak Agustinus Gurusinga selaku Car Park Manager Sky Parking yang

telah membantu penulis untuk memperoleh bahan-bahan yang dibutuhkan

dalam penulisan skripsi ini.

10. Buat Papa dan Mama tercinta H. Muhammad Hanafiah Harahap, S.H. dan

Hj. Kasriati, S.E, M.Si, yang telah mendidik dan membesarkan penulis

dengan penuh kasih sayang dan kesabaran serta memberi semangat,

(6)

11. Buat kakak dan adikku tersayang Indri Hafni Paramita Harahap, S.H. dan

Muhammad Ridho Akbar Harahap yang memberikan semangat dan doa

selama ini kepada penulis.

12. Kepada teman-teman seperjuangan angkatan 2013 Fakultas Hukum

Universitas Sumatera Utara dan teman-teman jurusan Hukum Keperdataan

yang telah membantu dan menemani penulis dalam mengerjakan skripsi ini.

Besar harapan penulis semoga skripsi ini dapat berguna dan dimanfaatkan

baik secara teori maupun praktek ilmu hukum. Penulis juga mengharapkan saran

dan kritik dari semua pihak yang berrminat dengan topik skripsi ini guna

pendidikan dan penelitian ilmu hukum dimasa mendatang.

Medan, Juli 2017

Penulis

(7)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

KATA PENGANTAR ... ii

DAFTAR ISI ... v

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Permasalahan ... 12

C. Tujuan Penulisan ... 12

D. Manfaat Penulisan ... 13

E. Keaslian Penulisan ... 13

F. Metode Penelitian ... 14

G. Sistematika Penulisan ... 16

BAB II TINJAUAN UMUM MENGENAI KONSUMEN DAN PELAKU USAHA A. Pengertian Konsumen ... 18

B. Hak dan Kewajiban Konsumen ... 26

C. Pengertian Pelaku Usaha ... 30

D. Hak dan Kewajiban Pelaku Usaha ... 33

E. Asas-asas Hukum Perlindungan Konsumen ... 40

BAB III TINJAUAN UMUM TENTANG KLAUSULA BAKU DALAM PERJANJIAN A. Klausula Baku Dalam Perjanjian ... 46

(8)

C. Perlindungan Bagi Konsumen Pengguna Jasa dan Pelaku Usaha

Terhadap Perjanjian Klausula Baku ... 67

BAB IV TANGGUNG JAWAB PELAKU USAHA TERHADAP KLAUSUL BAKU MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN (Studi Kasus PT. Sky Parking)

A. Pengaturan Hubungan Hukum Antara Pengguna Jasa dengan

Pihak Pengelola Perparkiran ... 70

B. Perlindungan Hukum Terhadap Pengguna Jasa Perparkiran yang

Kendaraannya Rusak atau Hilang ... 76

C. Penyelesaian Perselisihan Akibat Pencantuman Klausula Baku

Antara PT. Sky Parking dengan Pengguna Jasa Perparkiran ... 80

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ... 87

B. Saran ... 88

DAFTAR PUSTAKA ... 90

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana bentuk perlindungan hukum terhadap konsumen pengguna jasa angkutan udara niaga terkait pertanggungjawaban pelaku

Penulisan hukum dengan judul “Perlindungan Hukum Bagi Konsumen Pengguna Jasa Usaha Parkir Apabila Terjadi Kehilangan Kendaraan Bermotor”, bertujuan untuk mengetahui

“PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KONSUMEN PADA JASA PENGIRIMAN BARANG OLEH PT TIKI INDONESIA DI TINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMER 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN

Kata kunci: Klausula Baku, Jasa Parkir, Undang-Undang Perlindungan Konsumen, Akad syariah, Dinas Perhubungan Kota Malang. Di dalam Layanan Jasa Parkir telah menerapkan

Perlindungan Hukum terhadap konsumen pengguna jasa parkir di kota pangkalpinang tidak sesuai dengan apa yang telah diamanatkan Undang-undang No 8 Tahun 1999 tentang

Penulisan hukum dengan judul “Perlindungan Hukum Bagi Konsumen Pengguna Jasa Usaha Parkir Apabila Terjadi Kehilangan Kendaraan Bermotor”, bertujuan untuk mengetahui

Cakupan pembahasan skripsi ini dibatasi dan memfokuskan kepada pokok bahasan yakni menganalisis adanya perlindungan hukum bagi konsumen pengguna transportasi melalui

Adapun yang menjadi pokok permasalahan yang dibahas didalam penelitian ini adalah pertama, bagaimana pelaksanaan Perlindungan Hukum bagi pengguna perparkiran umum kendaraan bermotor