• Tidak ada hasil yang ditemukan

Verba ‛Potong’ Dalam Bahasa Batak Toba

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Verba ‛Potong’ Dalam Bahasa Batak Toba"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

3

VERBA ‛POTONG’ DALAM BAHASA BATAK TOBA

GIO VANI LUMBAN GAOL

(Fakultas Ilmu Budaya USU)

ABSTRAK

Penelitian ini mendeskripsikan kategorisasi dan makna verba POTONG dalam bahasa Batak Toba. Data yang digunakan adalah data lisan, data tulis, dan data intuitif. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode cakap dan metode simak. Kemudian, data dianalisis dengan metode agih dan hasilnya disajikan dengan metode formal dan informal. Teori yang digunakan adalah teori MSA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa verba POTONG dikategorisasikan berdasarkan alat dan objek. Selanjutnya, makna verba POTONG dibentuk oleh dua makna asali MELAKUKAN dan TERJADI yang berkombinasi membentuk sintaksis makna universal ‛X melakukan sesuatu pada Y karena ini sesuatu terjadi pada Y.’

Kata kunci: verba POTONG, kategorisasi, makna verba, komponen semantis, dan sintaksis makna universal

Referensi

Dokumen terkait

Verba yang bermakna POTONG dalam Bahasa Batak Toba terdiri atas empat kategori, yaitu (1) Berdasarkan alat, dibagi menjadi dua kategori (a) memotong dengan alat ( ‛ X

Verba BAWA dalam bahasa Batak Toba dibentuk oleh dua makna asali yaitu MELAKUKAN dan TERJADI yang membentuk sintaksis makna universal ‘X melakukan sesuatu pada sesuatu (Y) karena

dalam bahasa Batak Toba banyak butir leksikal yang bermakna POTONG, misalnya, pada saat membuka ladang digunakan verba seperti manaba ‛ menebang’, manaha ‛ membelah’,

Selanjutnya, Gande (2012) menerapkan teori MSA dalam artikelnya yang berjudul ‛‛ Tipologi Leksikal Verba ‛‛ POTONG ” dalam bahasa Manggarai : A. Natural Semantic Metalanguage

Verba BAWA dalam bahasa Batak Toba dibentuk oleh dua makna asali yaitu MELAKUKAN dan TERJADI yang membentuk sintaksis makna universal ‘X melakukan sesuatu pada sesuatu (Y) karena

Pola sintaksis yang digunakan dalam penelitian tersebut dan dari segi cara menganalisis verba POTONG tampak pada penggunaan parafrase yang bersumber dari perangkat

MSA digunakan untuk mengetahui makna asali verba tindakan bahasa Indonesia dan. memetakan struktur semantis verba tindakan

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa verba beri dalam bahasa Nias memiliki kategori yang dibentuk oleh sintaksis makna universal, yaitu „seseorang (X) melakukan