• Tidak ada hasil yang ditemukan

Verba ‛Potong’ Dalam Bahasa Batak Toba

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Verba ‛Potong’ Dalam Bahasa Batak Toba"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

3

VERBA ‛POTONG’ DALAM BAHASA BATAK TOBA

GIO VANI LUMBAN GAOL

(Fakultas Ilmu Budaya USU)

ABSTRAK

Penelitian ini mendeskripsikan kategorisasi dan makna verba POTONG dalam bahasa Batak Toba. Data yang digunakan adalah data lisan, data tulis, dan data intuitif. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode cakap dan metode simak. Kemudian, data dianalisis dengan metode agih dan hasilnya disajikan dengan metode formal dan informal. Teori yang digunakan adalah teori MSA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa verba POTONG dikategorisasikan berdasarkan alat dan objek. Selanjutnya, makna verba POTONG dibentuk oleh dua makna asali MELAKUKAN dan TERJADI yang berkombinasi membentuk sintaksis makna universal ‛X melakukan sesuatu pada Y karena ini sesuatu terjadi pada Y.’

Kata kunci: verba POTONG, kategorisasi, makna verba, komponen semantis, dan sintaksis makna universal

Referensi

Dokumen terkait

Cadangan kerugian penurunan nilai aset keuangan

Sehingga bisa ditarik kesimpulan bahwa beliau mem punyai pemikiran yang langsung pada action dari pada menulis pemikirannya menjadi sebuah buku, seperti pada

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang memberikan rahmat dan karuniaNya, sehingga sampai hari ini penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang dilaksanakan

[r]

Seperti dijelaskan di atas, bahwa dalam pe- nentuan hari dalam kalender Islam tidak seperti ka- lender lainnya, kalender Islam menentukan awal hari pada saat

Dalam satu tahun terakhir, Komnas Perempuan juga mencatat ada 23 perda yang telah dimintai klarifikasi oleh Menteri Dalam Negeri paska Komnas Perempuan menyampaikan hasil

Beberapa simpulan tersebut, yaitu: sistem informasi akuntansi yang diterapkan perusahaan sudah berjalan dengan cukup baik; perusahaan menggunakan sistem yang terhubung dengan

[r]