• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN PETA PEMIKIRAN UNTUK MENINGKAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENERAPAN PETA PEMIKIRAN UNTUK MENINGKAT"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENERAPAN PETA PEMIKIRAN UNTUK MENINGKATKAN

PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP KETRAMPILAN

MENGAJAR DI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MESIN

UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

Debora

Universitas Palangka Raya Jl. Yos Soedarso Tunjung Nyaho

Universitas Palangka Raya Kalimantan Tengah

dugau@yahoo.com

ABSTRAK

Mata kuliah Praktek Pengalaman Lapangan I (PPL I) adalah mata kuliah wajib yang harus ditempuh mahasiswa Program Studi Pendidikan Teknik Mesin di Universitas Palangka Raya dengan bobot 2 SKS. Adapun tujuan dari mata kuliah ini adalah untuk membekali mahasiswa sebagai calon guru untuk memperoleh pengalaman dalam praktek mengajar di kelas bersama teman sejawat sebelum benar—benar terjun pada praktek mengajar sesungguhnya di sekolah. Dengan demikian mahasiswa calon guru memperoleh ketrampilan mengajar yang harus dipraktek di kelas sebagai simulasi dalam menghadapi anak didik yang sesungguhnya di sekolah. Praktek Pengalamana Lapangan I di kelas seringkali mendapat kendala saat mahasiswa melaksanakan praktek 8 (delapan) ketrampilan mengajar yang harus dikuasai dalam waktu tatap muka yang peruntukannya dalam bobot 2 sks. Apakah dengan bobot 2 SKS selama satu semester mahasiswa mampu menguasai 8 ketrampilan Mengajar yang dimaksud?. Dengan penerapan metode pembelajaran yang selama ini dilakukan adalah metode tugas, demonstrasi dan praktek secara langsung masih belum memuaskan, dimana dari ke 8 (delapan) ketrampilan mengajar tersebut dari 40 mahasiswa yang mengambil mata kuliah PPL I, hanya 10 % yang dapat dikatakan menguasai 8(delapan) ketrampilan mengajar mendekati kategori penguasaan yang baik. Oleh sebab itu metode pembelajaran yang dilakukan sekarang harus didampingi dengan penerapan Metode Peta Pemikiran, Dengan penerapan Peta Pemikiran adalah peningkatan motivasi mahasiswa untuk lebih menguasai 8 (delapan) ketrampilan mengajar tersebut, yang tentu saja dampaknya adalah dikuasainya 8 (delapan) ketrampilan mengajar tersebut meningkat 80 %.

Referensi

Dokumen terkait

Parameter yang diamati adalah komposisi jenis, indeks nilai penting mangrove.Pada hasil penelitian kerapatan relative tertinggi pada setiap spesies pada tingkat

Dengan mengamati posisinya terhadap pivot level, terdapat korelasi yang signifikan antara Yesterday Close Price (X2) dan Today Open Price (Y), dengan demikian

Tujuan penelitian ini untuk memahami interaksi yang terjadi antara redaktur dengan wartawan dalam rubrik Komunikasi Bisnis Malang Post serta konsekuensi

Jamur merang (Volvariella volvacea) merupakan salah satu jenis jamur pangan yang dapat dibudidayakan dalam waktu singkat pada media biomasa yang memiliki kandungan substrat

milik Pierre Bourdieu. Berque adalah orang Arab Aljazair beragama Kristen dan berkembang di Prancis sebagai dosen, pakar bahasa arab, sosiolog, dan antropolog. Fakta ini membuat

3. Kewjiban lain yang akan jatuh tempo di periode berjalan, misalnya: promes yang akan segera jatuh tempo. Lebih jauh lagi, laibilitas lainnya yang masuk klasifikasi jangka

BIRO UMUM Bagian Bangunan Subbagian Perencanaan Bangunan Subbagian Administrasi Bangunan Subbagian Pengawasan Bangunan Bagian Pengelolaan Barang Milik Negara Subbagian

Hasil uji lanjut BNT interaksi antara penggunaan amelioran dan mulsa terhadap peubah tinggi tanaman, jumlah daun, volume akar, bobot basah tajuk, bobot basah akar dan bobot kering