• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sekolah Berbagi - RPP, Silabus, Prota, Prosem SMP KTSP dan Kurikulum 2013 Tahun 2017 2018 - Berkas Guru

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sekolah Berbagi - RPP, Silabus, Prota, Prosem SMP KTSP dan Kurikulum 2013 Tahun 2017 2018 - Berkas Guru"

Copied!
69
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PPKN KELAS VII SEMESTER I

BERDASARKAN PANDUAN KURIKULUM 2013

SMPN 1 PANGATIKAN

TAHUN PELAJARAN 2014/2015

(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

PPKN KELAS VII SEMESTER I

BERDASARKAN PANDUAN KURIKULUM 2013

KOMPETENSI DASAR 3.1

MEMAHAMI SEJARAH DAN SEMANGAT KOMITMEN PARA

PENDIRI NEGARA DALAM MERUMUSKAN DAN MENETAPKAN

PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

.

KOMPETENSI DASAR 4.1

MENYAJIKAN HASIL TELAAH TENTANG : “SEJARAH DAN

SEMANGAT KOMITMEN PARA PENDIRI NEGARA DALAM

MERUMUSKAN DAN MENETAPKAN PANCASILA SEBAGAI

DASAR NEGARA.”

KOMPETENSI DASAR 4.8

MENYAJI BENTUK PARTISISPASI

KEWARGANEGARAAN YANG

MENCERMINKAN KOMITMEN TERHADAP

KEUTUHAN NASIONAL

PENYUSUN : SOPIAN SOPNDI,S.Pd

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN GARUT

SMP NEGERI 1 PANGATIKAN

Jl. Cibeureum Tlp.(0262)442714 Kec.Pangatikan Kab.Garut

(3)

RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP Negeri 1 Pangatikan

Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas / Semester : VII / Satu

Materi : Berkomitmen terhadap Pancasila Dasar Negara

Alokasi Waktu :

4 pertemuan (12 JP)

Kompetensi Inti :

1. Menghargai dan menghayati ajaran agam aynag dianutnya.

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi , gotong royong ) santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan ( Faktual, konseptual, dan prosedural ) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah dan menyaji dalam ranah konkret ( (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat) dan ranah abstrak ( menulis, membaca, menghitung, menggambar dan mengarang ) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber v lain yang sama dalam sudut pandang teori.

A. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian

1.1 Menghargai perilaku beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME dan berakhlaq mulia dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat.

2.1 Menghargai semangat dan komitmen kebangsaan seperti yang ditunjukkan oleh para pendiri negara dalam perumusan dan penetapan Pancasila sebagai dasar negara.

3.1 Memahami sejarah dan semangat komitmen para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara.

3.1.1 Mendeskripsikan perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara dilihat dari Sidang BPUPKI

3.1.2. Mendeskripsikan penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara dilihat dari Sidang PPKI

3.1.3. Mendeskripsikan penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara.

(4)

4.1 Menyajikan hasil telaah tentang : “sejarah dan semangat komitmen para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara.”

4.1.1 Menyusun Laporan telaah perumusan Pancasila sebagai dasar Negara. 4.1.2 Menyajikan hasil telaah penetapan

Pancasila sebagai Dasar Negara.

4.1.3 Menyajikan laporan hasil telaah semangat komitmen para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan Pancasila sebagai bentuk Dasar Negara.

4.8.1 Menyajikan praktik kewarganegaraan sebagai bentuk semangat komitmen para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan Pancasila sebagai dasar negara.

B. Tujuan Pembelajaran :

Pertemuan 1

1. Menjelaskan alasan pembentukan BPUPKI 2. Menjelaskan keanggotaan BPUPKI

3. Menjelaskan tujuan pembentukan BPUPKI 4. Menjelaskan Sidang BPUPKI

5. Menyusun laporan hasil telaah tentang pembentukan BPUPKI 6. Menyajikan hasil telaah pembentukan BPUPKI

Pertemuan 2

1.

Menjelaskan tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara 2. Menjelaskan tokoh yang mngusulkan rumusan dasar negara

3. Menjelaskan persamaan rumusan dasar negara yang diusulkan oleh para pendiri negara 4. Menjelaskan tugas Panitia Sembilan

5. Menjelaskan keanggotaan Panitia Sembilan

6. Menyusun laporan hasil telaah tentang perumusan dasar negara oleh PPKI 7. Menyajikan hasil telaah tentang perumusan dasar negara oleh PPKI

Pertemuan 3

1.

Menjelaskan tujuan pembentukan PPKI 2. Menjelaskan keanggotaan PPKI

3. Menjelaskan alasan perubahan sila I rumusan dasar negara Piagam Jakarta saat penetapan dasar negara oleh PPKI

4. Membedakan rumusan dasar negara dalam Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

5. Menyusun laporan hasil telaah tentang penetapan Pancasila sebagai dasar negara 6. Menyajikan hasil telaah tentang penetapan Pancasila sebagai dasar negara

Pertemuan 4

1.

Mengidentifikasi semangat dan komitmen kebangsaan seperti yang ditunjukkan oleh para pendiri negara dalam perumusan Pancasila sebagai dasar negara

2.

Mengidentifikasi semangat dan komitmen kebangsaan seperti yang ditunjukkan oleh para pendiri negara dalam penetapan Pancasila sebagai dasar negara

3.

Menyajikan hasil telaah negara semangat dan komitmen kebangsaan seperti yang ditunjukkan oleh para pendiri negara dalam perumusan Pancasila sebagai dasar negara 4. Menyajikan pameran tentang sejarah bangsa dalam perumusan dan paenetapan Pancasila

(5)

C. Materi Pembelajaran : Pertemuan 1

1. Pembentukan BPUPKI

2. Keanggotaan BPUPKI

3. Tujuan Pembentukan BPUPKI

4. Sidang BPUPKI

Pertemuan 2

1. Tokoh Perumus Dasar Negara

2. Isi Usulan Dasar Negara

3. Panitia Sembilan

4. Piagam Jakarta

Pertemuan 3

1. Tujuan Pembentukan PPKI

2. Keanggotaan PPKI

3. Alasan perubahan sila I rumusan dasar negara Piagam Jakarta saat penetapan

dasar negara ole PPKI

4.

Perbedaan Rumusan dasar dalam

Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD 1945.

Pertemuan 4

1. Nilai semangat Pendiri negara

2. Komitmen para pendiri negara dalam perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

D. Metode Pembelajaran :

Pendekatan : Scientific

Strategi :Pencarian informasi (Information Search)

Dialog mendalam dan berpikir kritis (Deep Dialogue and Critical Thinking– DDCT)

Model Pembelajaran : Discovery Learning

Metode : Diskusi Bervariasi

E. Media, alat dan sumber pembelajaran:

1. Media : Video pembelajaran dan power point tentang

Tayangan KI/KD, Indikator, Tujuan dan Materi LKS

Instrumen Penilaian Rubrik Penilaian

2. Alat/bahan : In Focus, Papan Display

3. Sumber Belajar : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.2013. Buku GuruPendidikan Pancasila

Kewarganegaraan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 49-71

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.2013. Buku SiswaPendidikan Pancasila

(6)

Ananda B. Kusuma. 1992. Risalah Sidang BPUPKI : PPKI : 29 Mei 1945 – 19 Agustus 1945. Jakarta : Sekretariat Negara RI.

Teater Gamatua Keluarga Alumni UGM. Fragmen Sidang PPKI. www.youtube.com/wacth/v=f_IuikaUjy4 : 26 Juli 2012.

Buku referensi lain

F. Langkah-Langkah Pembelajaran:

Pertemuan 1

Langkah Kegiatan Kegiatan Alokasi

waktu a.Pendahuluan a. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta

didik untuk mengikuti pembelajaran dengan terlebih dahulu melakukan:

-

Kegiatan Pembiasaan berdoa sebelum belajar

-

Menanyakan kehadiran peserta didik.

-

Menilai kebersihan dan kerapihan kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar.

-

Guru memaparkan secara singkat skenario pembelajaran.

-

Guru mengecek kesiapan belajar siswa.

20”

b.Kegiatan Inti

1.Mengamati / Stimulation

a. Peserta didik telah duduk berdasarkan kelompok masing-masing.

b. Guru meminta siswa untuk memperhatikan tayangan video di In focus.

c. Guru meminta peserta didik untuk mengamati tayangan video dan mencatat hal-hal yang diamatinya pada LKS yang dibagikan. d. Guru menayangkan tayangan slide tentang:

-

Judul BAB MATERI

-

Kompetensi Inti

-

Kompetensi Dasar

-

Indikator Pencapaian Pertemuan ke 1

-

Materi yang akan dibahas

-

Tujuan Pembelajaran

e. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam mengamati video.

80”

2.Menanya / Problem Statement

(7)

Mengapa, Kapan, Siapa, Bagaimana, dimana

3.Mengumpulkan Informasi / Data Collection

a. Peserta didik berdiskusi untuk menyusun sejumlah pertanyaan dengan panduan guru di In Focus.

b. Guru mempersilahkan kelompok menempelkan hasil pekerjaan mereka pada papan di depan kelas.

c. Guru memberikan penghargaan bagi kelompok yang mengerjakan tercepat dan terbanyak identifikasi pertanyaan.

d. Guru bersama-sama dengan peserta didik memilah-milah pertanyaan semua kelompok, mana yang sama, mana yang beda. Kemudian ditulis di in focus.

e. Guru mengamati keterampilan peserta didik secara perorangan dan kelompok dalam menyusun pertanyaan dan menampilkan di in focus.

4.Mengasosiasikan

(Data Processing ) a. Guru membimbing peserta didik dalam diskusi kelompoknya untuk menjawab daftar pertanyaan dalam Lembar Kerja Siswa yang telah dibagikan.

b. Guru membimbing dan membantu peserta didik bila ada kesulitan

5.Mengkomunikasikan/

Verifikation a. Guru meminta setiap perwakilan kelompok untuk menyajikan hasil kerja kelompoknya di depan kelas dan ditanggapi oleh kelompok lainnya.

b. Guru membantu peserta didik meluruskan jika ada jawaban yang kurang tepat setelah silang pendapat dengan kelompok lain.

c.Kegiatan Penutup 1.Generalization / Kesimpulan

a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran .

b. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas manfaat proses pembelajaran.

c. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

d. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji Kompetensi yang telah disiapkan guru.

e. Guru menjelaskan rencana pembelajaran selanjutnya dan menugaskan peserta didik membaca materi pertemuan berikutnya yaitu perumusan dasar negara.

20”

Pertemuan 2

Langkah Kegiatan

Kegiatan

Alokasi

waktu

PENDAHULUAN

a. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis

peserta didik untuk mengikuti pembelajaran

dengan terlebih dahulu melakukan:

b. Kegiatan Pembiasaan berdoa sebelum

belajar

(8)

c. Menanyakan kehadiran peserta didik.

d. Menilai kebersihan dan kerapihan kelas,

kesiapan buku tulis dan sumber belajar.

e. Guru memaparkan secara singkat skenario

pembelajaran.

f. Guru mengecek kesiapan belajar siswa.

KEGIATAN INTI

Mengamati / Stimulation

a. Peserta didik telah duduk berdasarkan

kelompok masing-masing.

b. Guru meminta siswa untuk memperhatikan

tayangan video di In focus.

c. Guru meminta peserta didik untuk

mengamati tayangan video dan mencatat

hal-hal yang diamatinya pada LKS yang

dibagikan.

d. Guru menayangkan tayangan slide tentang:

-

Judul BAB MATERI

-

Kompetensi Inti

-

Kompetensi Dasar

-

Indikator Pencapaian Pertemuan ke 2

-

Materi yang akan dibahas

-

Tujuan Pembelajaran

e. Guru mengamati keterampilan peserta didik

dalam mengamati video.

Menanya / Problem Statement

-

Guru membimbing peserta didik secara

berkelompok untuk mengidentifikasi

sejumlah pertanyaan yang berkaitan dengan

tayangan video tentang Pancasila yang

dikhususkan tentang :PPKI dengan panduan

pertanyaan:

Mengapa, Kapan, Siapa, Bagaimana, dimana

Mengumpulkan Informasi / Data Collection

a. Peserta didik berdiskusi untuk menyusun

sejumlah pertanyaan dengan panduan guru

di In Focus.

b. Guru mempersilahkan kelompok

menempelkan hasil pekerjaan mereka pada

papan di depan kelas.

c. Guru memberikan penghargaan bagi

kelompok yang mengerjakan tercepat dan

terbanyak identifikasi pertanyaan.

d. Guru bersama-sama dengan peserta didik

memilah-milah pertanyaan semua

(9)

kelompok, mana yang sama, mana yang

beda. Kemudian ditulis di in focus.

e.

Guru mengamati keterampilan peserta didik

secara perorangan dan kelompok dalam

menyusun pertanyaan dan menampilkan di

in focus.

Mengasosiasikan (Data Processing )

a. Guru membimbing peserta didik dalam

diskusi kelompoknya untuk menjawab

daftar pertanyaan dalam Lembar Kerja

Siswa yang telah dibagikan.

b. Guru membimbing dan membantu peserta

didik bila ada kesulitan.

Mengkomunikasikan/ Pembuktian(Verifikation )

a. Guru meminta setiap perwakilan kelompok

untuk menyajikan hasil kerja kelompoknya

di depan kelas dan ditanggapi oleh

kelompok lainnya.

b. Guru membantu peserta didik meluruskan

jika ada jawaban yang kurang tepat setelah

silang pendapat dengan kelompok lain.

KEGIATAN PENUTUP

Generalization / Kesimpulan

a. Guru membimbing peserta didik

menyimpulkan materi pembelajaran .

b. Guru melakukan refleksi dengan peserta

didik atas manfaat proses pembelajaran.

c. Guru memberikan umpan balik atas proses

pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

d. Guru melakukan tes tertulis dengan

menggunakan Uji Kompetensi yang telah

disiapkan guru.

e. Guru menjelaskan rencana pembelajaran

selanjutnya dan menugaskan peserta didik

membaca materi pertemuan berikutnya yaitu

perumusan dasar negara.

20”

Pertemuan 3

Langkah Kegiatan

Kegiatan

Alokasi

waktu

PENDAHULUAN

Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis

peserta didik untuk mengikuti pembelajaran

dengan terlebih dahulu melakukan:

-

Kegiatan Pembiasaan berdoa sebelum

belajar

-

Menanyakan kehadiran peserta didik.

(10)

-

Menilai kebersihan dan kerapihan kelas,

kesiapan buku tulis dan sumber belajar.

-

Guru memaparkan secara singkat skenario

pembelajaran.

-

Guru mengecek kesiapan belajar siswa.

KEGIATAN INTI

Mengamati / Stimulation

a. Peserta didik telah duduk berdasarkan

kelompok masing-masing.

b. Guru meminta siswa untuk memperhatikan

tayangan video di In focus.

c. Guru meminta peserta didik untuk

mengamati tayangan video dan mencatat

hal-hal yang diamatinya pada LKS yang

dibagikan.

d. Guru menayangkan tayangan slide tentang:

-

Judul BAB MATERI

-

Kompetensi Inti

-

Kompetensi Dasar

-

Indikator Pencapaian Pertemuan ke 3

-

Materi yang akan dibahas

-

Tujuan Pembelajaran

e. Guru mengamati keterampilan peserta didik

dalam mengamati video.

Menanya / Problem Statement

a. Guru membimbing peserta didik secara

berkelompok untuk mengidentifikasi

sejumlah pertanyaan yang berkaitan dengan

tayangan video tentang Pancasila yang

dikhususkan tentang :PPKI dan Perumusan

Pancasila sebagai Dasar Negara dengan

panduan pertanyaan:

Mengapa, Kapan, Siapa, Bagaimana, dimana

Mengumpulkan Informasi / Data Collection

a. Peserta didik berdiskusi untuk menyusun

sejumlah pertanyaan dengan panduan guru

di In Focus.

b. Guru mempersilahkan kelompok

menempelkan hasil pekerjaan mereka pada

papan di depan kelas.

c. Guru memberikan penghargaan bagi

kelompok yang mengerjakan tercepat dan

terbanyak identifikasi pertanyaan.

d. Guru bersama-sama dengan peserta didik

memilah-milah pertanyaan semua

(11)

kelompok, mana yang sama, mana yang

beda. Kemudian ditulis di in focus.

e.

Guru mengamati keterampilan peserta didik

secara perorangan dan kelompok dalam

menyusun pertanyaan dan menampilkan di

in focus.

Mengasosiasikan (Data Processing )

a. Guru membimbing peserta didik dalam

diskusi kelompoknya untuk menjawab

daftar pertanyaan dalam Lembar Kerja

Siswa yang telah dibagikan.

b. Guru membimbing dan membantu peserta

didik bila ada kesulitan.

Mengkomunikasikan/ Pembuktian(Verifikation )

a. Guru meminta setiap perwakilan kelompok

untuk menyajikan hasil kerja kelompoknya

di depan kelas dan ditanggapi oleh

kelompok lainnya.

b. Guru membantu peserta didik meluruskan

jika ada jawaban yang kurang tepat setelah

silang pendapat dengan kelompok lain.

KEGIATAN PENUTUP

Generalization / Kesimpulan

a. Guru membimbing peserta didik

menyimpulkan materi pembelajaran .

b. Guru melakukan refleksi dengan peserta

didik atas manfaat proses pembelajaran.

c. Guru memberikan umpan balik atas proses

pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

d. Guru melakukan tes tertulis dengan

menggunakan Uji Kompetensi yang telah

disiapkan guru.

e. Guru menjelaskan rencana pembelajaran

selanjutnya dan menugaskan peserta didik

membaca materi pertemuan berikutnya yaitu

perumusan dasar negara.

20”

Pertemuan 4

Langkah Kegiatan

Kegiatan

Alokasi

waktu

PENDAHULUAN

a. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis

peserta didik untuk mengikuti pembelajaran

dengan terlebih dahulu melakukan:

-

Kegiatan Pembiasaan berdoa sebelum

belajar

-

Menanyakan kehadiran peserta didik.

-

Menilai kebersihan dan kerapihan kelas,

(12)

kesiapan buku tulis dan sumber belajar.

b. Guru memaparkan secara singkat skenario

pembelajaran.

c. Guru mengecek kesiapan belajar siswa.

KEGIATAN INTI

Mengamati / Stimulation

a. Peserta didik telah duduk berdasarkan

kelompok masing-masing.

b. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan

hasil pencarian artikel tentang sejarah

kebangsaan perumusan Pancasila sebagai

Dasar Negara.

c. Guru meminta peserta didik untuk

mengamati tayangan video dan mencatat

hal-hal yang diamatinya pada LKS yang

dibagikan.

d. Guru menayangkan tayangan slide tentang:

-

Judul BAB MATERI

-

Kompetensi Inti

-

Kompetensi Dasar

-

Indikator Pencapaian Pertemuan ke 4

-

Materi yang akan dibahas

-

Tujuan Pembelajaran

e. Guru mengamati keterampilan peserta didik

dalam mengamati video.

Menanya / Problem Statement

a.

Guru membimbing peserta didik secara

berkelompok untuk mengidentifikasi

sejumlah pertanyaan yang berkaitan dengan

tayangan video tentang Pancasila yang

dikhususkan tentang :semangat dan

komitmen kebangsaan para pendiri negara

dalam perumusan dan penetapan Pancasila.

Dengan cara menganalisis berbagai artikel

maupun gambar yang telah dikumpulkan

dari berbagai sumber.

Mengumpulkan Informasi / Data Collection

a . Peserta didik dalam kelompok secara

bersama-sama menyusun artikel yang

diperoleh dari setiap anggota kelompok dan

mengurutkannya.

b.

Guru mempersilahkan kelompok

menempelkan hasil pekerjaan mereka pada

papan di depan kelas.

(13)

c.

Guru memberikan penghargaan bagi

kelompok yang mengerjakan tercepat dan

terapih.

d.

Guru mengamati keterampilan peserta didik

secara perorangan dan kelompok dalam

menyusun pertanyaan dan menampilkan di

in focus.

Mengasosiasikan /Data Processing

a. Guru membimbing peserta didik dalam

diskusi kelompoknya untuk menjawab

daftar pertanyaan dalam Lembar Kerja

Siswa yang telah dibagikan.

b. Guru membimbing dan membantu peserta

didik bila ada kesulitan.

Mengkomunikasikan/ Verifikation

a. Guru meminta setiap perwakilan kelompok

untuk menyajikan hasil kerja kelompoknya

di depan kelas dan ditanggapi oleh

kelompok lainnya.

b. Guru membantu peserta didik meluruskan

jika ada jawaban yang kurang tepat setelah

silang pendapat dengan kelompok lain.

KEGIATAN PENUTUP

Kesimpulan /Generalization

a. Guru membimbing peserta didik

menyimpulkan materi pembelajaran .

b. Guru melakukan refleksi dengan peserta

didik atas manfaat proses pembelajaran.

c. Guru memberikan umpan balik atas proses

pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

d. Guru melakukan tes tertulis dengan

menggunakan Uji Kompetensi yang telah

disiapkan guru.

e. Guru menjelaskan rencana pembelajaran

selanjutnya dan menugaskan peserta didik

membaca materi pertemuan berikutnya yaitu

perumusan dasar negara.

(14)

G. PENILAIAN

1. Sikap Spiritual

Jenis/Teknik Penilaian

: observasi

Bentuk Instrumen dan Instrumen : lembar penilaian observasi

Pedoman Penskoran

:

No

Indikator

Butir Instrumen

1

Menunjukan sikap beriman kepada Tuhan YME dalam

kehidupan di lingkungan sekolah, masyarakat,bangsa dan

negara

A,B,C

(lihat lampiran 1)

2. Sikap Sosial

Jenis/Teknik Penilaian

: Observasi

Bentuk Instrumen dan Instrumen : Lembar penilaian observasi

Pedoman Penskoran

:

No

Indikator

Butir Instrumen

1

Menunjukan sikap tanggungjawab atas tugas kliping

tentang

perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara dilihat dari Sidang BPUPKI

A,B,C,D

(lihat lampiran 2)

3.

Pengetahuan

Jenis/Teknik Penilaian

: Tes tertulis

Bentuk Instrumen dan Instrumen

: uraian

Pedoman Penskoran

:

Indikator

Butir Instrumen

3.1.1 menjelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa

3.1.2 menjelaskan arti penting Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa

3.1.3 menjelaskan hubungan sila-sila dalam Pancasila

1,2,3,4

5,6,7

(15)

3.1.4 menjelaskan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila

12,13,14,15

(Lihat lampiran 3)

4. Keterampilan

Jenis/Teknik Penilaian

: Observasi

Bentuk Instrumen dan Instrumen : Lembar Penilaian

Pedoman Penskoran

:

No

Keterampilan

Butir Instrumen

1

Mempresentasikan laporan kliping tentang nilai-nilai yang

terkandung dalam Pancasila

5 aspek

(A,B,C,D,E)

(Lihat lampiran 4)

Pangatikan, 14 Juli 2014

Kepala Sekolah

Guru mata pelajaran PPKn

SMPN 1 Pangatikan

H Yiyi Bustomi, M.Pd

Sopian Sopandi,S.Pd

(16)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

PPKN KELAS VII SEMESTER I

BERDASARKAN PANDUAN KURIKULUM 2013

KOMPETENSI DASAR 3.2

MEMAHAMI SEJARAH PERUMUSAN DAN PENGESAHAN UUD

NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

.KOMPETENSI DASAR 4.2

MENYAJI HASIL TELAAH TENTANG SEJARAH PERUMUSAN DAN

PENGESAHAN UNDANG- UNDANG DASAR NEGARA

REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

KOMPETENSI DASAR 4.8

MENYAJI BENTUK PARTISISPASI

KEWARGANEGARAAN YANG

MENCERMINKAN KOMITMEN TERHADAP

KEUTUHAN NASIONAL

PENYUSUN : SOPIAN SOPNDI,S.Pd

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN GARUT

SMP NEGERI 1 PANGATIKAN

Jl. Cibeureum Tlp.(0262)442714 Kec.Pangatikan Kab.Garut

TAHUN 2014

(17)

(RPP 02)

Sekolah : SMP N 1 Pangatikan

Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Kelas/Semester : VII/Satu

Materi Pokok : Menumbuhkan Kesadaran Berkonstitusi

Alokasi Waktu : 4 pertemuan (12 JP)

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranahabstrak(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

No. Kompetensi Dasar Indikator

1. 3.2 Memahami sejarah

perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

3.2.1 Menjelaskan perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

3.2.2 Menjelaskan arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Bagi Bangsa dan Negara Indonesia.

3.2.3 Mengidentifikasi semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. 2 4.2 Menyajikan hasil telaah

tentang sejarah perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4.1.1 Menyajikan laporan hasil telaah perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4.1.2 Menyajikan laporan hasil telaah arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi bangsa dan Negara Indonesia.

(18)

3 4.8 Menyaji bentuk partisipasi kewarganegaraan yang mencerminkan komitmen terhadap keutuhan nasional.

4.8.2 Menyajikan laporan praktik kewarganegaraan sebagai bentuk semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

C. Tujuan Pembelajaran a. Pertemuan Kesatu

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik mampu:

3.2.1.1 menjelaskan pembentukan Panitia Kecil dalam BPUPKI, 3.2.1.2 menjelaskan keanggotaan Panitia Kecil dalam BPUPKI,

3.2.1.3 menjelaskan tugas pembentukan Panitia Kecil dalam Panitia Perancang Hukum Dasar, 3.2.1.4 menjelaskan proses sidang kedua BPUPKI,

41.1.1 menyusun laporan hasil telaah tentang perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.2 menyajikan hasil telaah tentang perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.3 menyajikan simulasi sidang BPUPKI dalam merumuskan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

b. Pertemuan Kedua

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik mampu:

3.2.1.5 menjelaskan suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, 3.2.1.6 menjelaskan hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945,

3.2.1.7 menjelaskan sistematika UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

3.2.1.8 menjelaskan hubungan Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

3.2.1.9 menjelaskan isi pokok UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebelum perubahan, 41.1.4 menyusun laporan hasil telaah tentang pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun

1945,

41.1.5 menyajikan hasil telaah tentang pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

c. Pertemuan Ketiga

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik mampu:

.2.2.1 menjelaskan pengertian konstitusi,

.2.2.2 menjelaskan arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi bagi warga negara,

.2.2.3 menjelaskan arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi kehidupan kenegaraan,

41.1.1 menyusun laporan hasil telaah tentang arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

(19)

d. Pertemuan Keempat

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik mampu:

3.1.1.1 mengidetifikasi semangat para pendiri negara dalam merumuskan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

3.1.1.2 mengidetifikasi semangat para pendiri negara dalam mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.1 menyajikan hasil telaah semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.1.8.1.1 Menyusun rencana praktik kewarganegaraan sebagai perwujudan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.1.8.1.2 mencoba praktik kewarganegaraan sebagai perwujudan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945,

41.1.2.8.1.2 menyajikan laporan praktik kewarganegaraan sebagai perwujudan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

D. Materi Pembelajaran 1. Pertemuan Kesatu

Perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang kedua BPUPKI

a. Pembentukan Panitia Kecil BPUPKI b. Keanggotaan Panitia Kecil BPUPKI c. Tugas Panitia Kecil BPUPKI d. Proses sidang kedua BPUPKI

2. Pertemuan Kedua

Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI

a. Suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 b. Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

c. Sistematika UUD 1945 hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 dengan yang diundangkan dalam berita RI

d. Hubungan Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 e. Isi pokok UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebelum perubahan.

3. Pertemuan Ketiga

Arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

a. Pengertian konstitusi

b. Arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi warga negara c. Arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi kehidupan

4. Pertemuan Keempat

Peran Tokoh Perumus UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

a. Semangat pendiri negara dalam merumuskan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 b. Semangat pendiri negara dalam mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 c. Perwujudan perilaku sesuai semangat pendiri negara dalam merumsukan dan mengesahkan

(20)

E. Metode Pembelajaran

Pendekatan pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik. discovery learning, pembelajaran berbasis maslah, dan pembelajaran berbasis projek. Metode menggunakan diskusi dan pengamatan, serta model pembelajaran “Bekerja dalam Kelompok dan Praktik Kewarganegaraan”.

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran 1. Media

a. Gambar sidang kedua BPUPKI.

b. Gambar sidang PPKI tanggal 18 Agutus 1945. c. Gambar Gedung Pancasila

d. Gambar tokoh perumus UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945: Dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat, R.P Soeroso, Ir. Soekarno, Mr. Mohammad Yamin, Drs. Mohammad Hatta.

e. Video pragmen sidang BPUPKI dan PPKI dari Teater Gamatua UGM.

2. Alat/Bahan

a. Proyektor dan Komputer

b. Papan Majalah dinding/media informasi

c. Kertas, karton, kardus bekas, atau koran bekas

d. Gunting dan lem

e. Alat tulis misalkan spidol, crayon, pensil warna

3. Sumber Belajar

a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 33-40

b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013. Buku Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 42-48

c. Ananda B. Kusuma. 1992. Risalah Sidang BPUPKI PPKI: 29 Mei 1945 – 19 Agustus 1945. Jakarta: Sekretariat Negara RI. Halaman 85-441

d. Pimpinan MPR dan Tim Kerja Sosialisasi MPR Periode 2009-2014, 2012. Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara. Jakarta: Sekretariat Jenderal MPR RI . Halaman 117–146.

e. Teater Gamatua Keluarga Alumni UGM. Fragmen Sidang PPKI.

www.youtube.com/wacth/v=f_IuikaUjy4 : 26 Juli 2012.

f. Buku referensi lain.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Kesatu

a.Pendahuluan 1) Peserta didik mempersiapkan secara fisik dan psikis untuk mengikuti pembelajaran dengan melakukan berdoa dan salam, menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar. 2) Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya dengan

dipandu guru.

3) Peserta didik mengamati gambar 2.1, dan aktif dalam tanya

(21)

jawab dan problem solving mengenai materi perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 pembentukan BPUPKI dibimbing guru.

4) Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai

5) Peserta didik aktif dalam tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran dibimbing guru.

6) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi ajar dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.\

b.Kegiatan inti (90 menit)

1.Mengamati/ Stimulation

1) Peserta didik dibimbing guru membuat kelompok menjadi enam kelompok.

2) Peserta didik mengamati gambar 2.2 tentang sidang BPUPKI dan mencatat hal-hal yang penting dan yang ingin diketahui dalam gambar tersebut.

3) Peserta didik menyimak penjelasan singkat guru tentang perumusan Undang-Undang Dasar.

2.Menanya

/

Problem

Statement

1) Peserta didik merumuskan pertanyaan mengenai perumusan UUD Republik Indonesia Tahun 1945 oleh BPUPKI

2) Guru dapat membimbing peserta didik menyusun pertanyaan agar sesuai tujuan pembelajaran, seperti apa, siapa, mengapa, bagaimana, kapan sejarah perumusan UUD Republik Indonesia Tahun 1945.

3.Mengumpul kan Informasi

/

Data Collection

1) Peserta didik mencari informasi yang relevan dengan pertanyaan yang sudah disusun dengan membaca uraian materi di Buku PPKn Kelas VII Bab II bagian A , juga mencari melalui sumber belajar lain seperti buku referensi lain dan internet.

2) Peserta didik mencati informasi tentang sidang BPUPKI untuk menyajikan simulasi sidang perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4.Mengasosiasi/

Data

Processing

1) Peserta didik mengkaji hubungan berbagai informasi yang diperoleh untuk menyimpulkan proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua, seperti:

a) Hubungan antar Panitia Kecil

b) Perbedaan dan persamaan pendapat dalam pembahasan materi undang-undang dasar.

2) Peserta didik menyimpulkan tentang sejarah proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua, dengan dibimbing guru.

5.Mengkomunik asikan/

Verifikation

a)Peserta didik secara kelompok menyusun laporan hasil telaah tentang perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Laporan disusun berbentuk displai dengan memanfaatkan barang bekas, seperti kardus, kertas koran, dan sebagainya.

b)Peserta didik secara kelompok menyajikan hasil telaah di depan kelas secara bergantian, dan dilanjutkan tanya jawab dengan peserta didik lain.

(22)

d)Peserta didik secara klasikal melakukan simulasi perumusan melalui tanya jawab secara klasikal dibimbing guru.

2) Peserta didik aktif melakukan refleksi proses pembelajaran, seperti pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang sudah diperoleh, manfaat pembelajaran, sikap dan rencana tindak lanjut yang akan dilakukan. Hasil refleksi ditulis dalam kertas lembaran.

3) Peserta didik menyimak umpan balik dari guru atas proses pembelajaran dan hasil telaah kelompok

4) Peserta didik mengerjakan tes tertulis dengan Uji Kompetensi 2.1 di Bab II Buku PPKn kelas VII.

5) Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang materi pertemuan berikutnya dan tugas membaca materi Bab II sub bab A bagian 2 tentang penetapan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

6) Peserta didik secara bersama-sama berdoa dan atau memberi salam kepada guru.

(15 menit)

2. Pertemuan Kedua

a.Pendahuluan 1) Peserta didik mempersiapkan secara fisik dan psikis untuk mengikuti pembelajaran dengan melakukan berdoa dan salam, menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar. 2) Peserta didik aktif dalam membangun semangat dengan

membuat “Yel-Yel” yang membangkitkan semangat cinta tanah air.

3) Peserta didik aktif dalam apersepsi melalui tanya jawab atau problem solving mengenai materi pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

5) Peserta didik aktif dalam tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran, dibimbing guru.

6) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.

(15

b. Kegiatan inti (90 menit)

1. Mengamati 1) Guru membentuk kelas menjadi beberapa kelompok, dengan jumlah anggota empat sampai dengan lima peserta didik. Upayakan anggota kelompok berbeda dengan pertemuan sebelumnya.

2) Peserta didik mengamati gambar 2.2 sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 dengan cermat, dan mencatat hal-hal penting, dan video fragmen sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.

(23)

dengan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

2.Menanya 1) Peserta didik secara kelompok merumuskan pertanyaan berkaitan dengan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

2) Guru dapat membimbing peserta didik menyusun pertanyaan seperti:

a) Kapan sidang PPKI yang mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945?

b) Bagaimana suasana sidang PPKI yang mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945?

c) Apa hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945?

d) Bagaimana sistematika UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 saat disahkan?

3.Mengumpulkan Informasi

1) Peserta didik secara kelompok mencari informasi untuk menjawab pertanyaan yang sudah disusun dan menjawab pertanyaan Aktivitas 2.2 di halaman …, dengan membaca Buku PPKn Kelas VII Bab II sub bab B bagian 2 halaman … sampai dengan …..

2) Peserta didik mencari informasi dari sumber belajar yang disediakan guru seperti buku Risalah Sidang BPUPKI PPKI atau internet.

3) Peserta didik dapat bertanya jawab dengan guru tentang materi pokok.

4.Mengasosiasi 1) Peserta didik mendiskusikan hubungan berbagai informasi yang sudah diperoleh sebelumnya, seperti:

a) Persamaan rumusan Undang-Undang Dasar hasil sidang BPUPKI dengan hasil sidang PPKI

b) Perbedaan rumusan Undang-Undang Dasar hasil sidang PPKI dengan UUD yang termuat dalam Berita Negara No. 7 Tahun II tanggal 15 Februari 1946

c) Sah tidaknya penjelasan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

2) Peserta didik secara kelompok menyimpulkan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dengan bimbingan guru.

5.Mengkomunikasi kan

1) Peserta didik menyusun laporan hasil telaah tentang pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Laporan disusun dalam bentuk bahan tayang memanfaatkan komputer.

2) Peserta didik secara kelompok menyajikan hasil telaah di depan kelas secara bergantian. Peserta didik yang lain memberikan tanggapan dan bertanya jawab atas penyajian kelompok.

c. Penutup 1) Peserta didik aktif menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab secara klasikal dibimbing guru.

2) Peserta didik aktif melakukan refleksi proses pembelajaran,

(24)

seperti pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang sudah diperoleh, manfaat pembelajaran, sikap dan rencana tindak lanjut yang akan dilakukan. Refleksi dilakukan dengan guru meminta beberapa peserta didik menyampaikan hasil refleksi secara lisan.

3) Peserta didik menyimak umpan balik dari guru atas proses pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

4) Peserta didik mengerjakan tes tertulis dengan Uji Kompetensi 2.2 di Bab II Buku PPKn kelas VII.

5) Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang materi pertemuan berikutnya dan tugas membaca materi Bab II sub bab B bagian 2 tentang arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

6) Peserta didik secara bersama-sama berdoa dan/atau memberi salam kepada guru.

3. Pertemuan Ketiga

a. Pendahuluan 1) Peserta didik mempersiapkan secara fisik dan psikis untuk mengikuti pembelajaran dengan melakukan berdoa dan salam, menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar.

2) Peserta didik aktif dalam membangun semangat dengan permainan yang berkaitan dengan perlu adanya peraturan. 3) Peserta didik aktif dalam apersepsi melalui tanya jawab atau problem solving mengenai materi arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

5) Peserta didik aktif dalam tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran, dibimbing guru.

6) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.

(15 menit)

b. Kegiatan inti (90 menit)

1.Mengamati 1) Peserta didik aktif membuat kelompok beranggotakan empat orang. Anggota kelompok berbeda dengan pertemuan sebelumnya.

2) Peserta didik mengamati berbagai tata tertib yang ada di sekolah dan mencatat hal-hal yang penting, dan menjawab pertanyaan yang ada di Buku PPKn Kelas VII halaman …..

3) Peserta didik menyimak penjelasan singkat guru dan bertanya jawab tentang berbagai peristiwa yang berhubungan dengan arti penting undang-undang dasar.

2.Menanya 1) Peserta didik secara kelompok merumuskan pertanyaan yang ingin diketahui oleh anggota tentang arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

(25)

a) Apa pengertian konstitusi?

b) Apa arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi bagi warga negara?

c) Apa arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi kehidupan bernegara?

3.Mengumpulk an Informasi

1) Peserta didik secara kelompok mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dan tugas Aktivitas 2.3 dengan membaca Buku PPKn Kelas VII bab II sub bab B halaman … atau sumber lain.

2) Peserta didik memanfaatkan sumber belajar lain yang disiapkan guru atau peserta didik seperti buku penunjang atau internet.

3) Peserta didik juga dapat bertanya kepada guru sebagai nara sumber atas pertanyaan peserta didik.

4.Mengasosiasi 1) Peserta didik secara kelompok mendiskusikan dan mengkaji hubungan berbagai informasi yang diperoleh, seperti:

a) Persamaan dan pebedaan berbagai peristiwa yang berhubungan dengan adanya UUD,

b) Pengaruh UUD terhadap kehidupan warga negara, c) Pengaruh UUD terhadap kehidupan bernegara.

2) Peserta didik dengan bimbingan guru, menyimpulkan arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

5.Mengkomuni ka sikan

Peserta didik menyusun laporan hasil telaah tentang arti penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam bentuk kertas lembaran atau displai menggunakan karton/kardus.

1) Peserta didik secara kelompok menyajikan hasil pengamatan dan telaah di kelas. Kegiatan penyajian dapat setiap kelompok secara bergantian di depan kelas. Peserta didik yang lain memberikan tanggapan dan bertanya jawab atas penyajian kelompok.

c. Penutup 1) Peserta didik aktif menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab secara klasikal dibimbing guru. 2) Peserta didik aktif melakukan refleksi proses

pembelajaran, seperti pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang sudah diperoleh, manfaat pembelajaran, sikap dan rencana tindak lanjut yang akan dilakukan. Refleksi dilakukan dengan guru meminta beberapa peserta didik menyampaikan hasil refleksi secara lisan.

3) Peserta didik menyimak umpan balik dari guru atas proses pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

4) Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang materi pertemuan berikutnya dan mengerjakan tugas Aktivitas 2.4 di halaman … untuk membaca biografi tokoh pendiri yang merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

5) Peserta didik secara bersama-sama berdoa dan atau memberi salam kepada guru.

(26)

4. Pertemuan Keempat

a.Pendahuluan 1) Peserta didik mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik mengikuti pembelajaran dengan melakukan berdoa, menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar. 2) Peserta didik bersama-sama menyanyikan lagu Bagimu

Negeri untuk membangkitkan semangat pengabdian. 3) Peserta didik aktif dalam kegiatan apersepsi melalui tanya

jawab dan problem solving mengenai semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

4) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

5) Peserta didik aktif dalam tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran, dengan bimbingan guru.

6) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik.

(15 menit)

b. Kegiatan Inti (90 menit)

1.Mengamati 1) Peserta didik membuat kelompok beranggotakan empat orang, dengan anggota yang berdeda dengan pertemuan sebelumnya.

2) Peserta didik mengamati berbagai berita berkaitan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan gambar pendiri negara seperti Ir Soekarno, Mohammad Hatta, Mr Soepomo, dan yang lain.

3) Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang berbgai peristiwa dan gambar berkaitan dengan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

2.Menanya 1) Peserta didik secara kelompok merumuskan pertanyaan dari wacana yang berkaitan dengan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

2) Guru dapat membimbing peserta didik menyusun pertanyaan seperti:

a) Apa semangat yang dimiliki para tokoh perumus UUD? b) Apa semangat yang menjiwai sidang BPUPKI dalam

merumuskan UUD?

c) Apa semangat yang menjiwai sidang PPKI dalam mengesahkan UUD?

d) Apa arti penting semangat tersebut pada saat ini?

(27)

2) Peserta didik mengamati berbagai peristiwa di lingkungan sekolah, pergaulan, masyarakat, bangsa dan negara yang mencerminkan semangat pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD.

3) Guru juga dapat menjadi nara sumber atas pertanyaan peserta didik di kelompok.

4.Mengasosiasi 1) Peserta didik mengkaji melalui diskusi kelompok tentang hubungan berbagai informasi yang sudah diperoleh sebelumnya, seperti:

a) Persamaan dan perbedaan semangat dan komitmen para perumus UUD,

b) Hubungan semangat dengan kondisi saat ini, c) Semangat yang dibutuhkan dengan kondisi saat ini.

2) Peserta didik menyimpulkan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negera Republik Indonesia Tahun 1945.

5.Mengkomunikas ikan

1) Peserta didik menyusun laporan hasil telaah dan pengamatan perilaku sesuai dengan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan mengesahkan UUD Negera Republik Indonesia Tahun 1945. Laporan dalam bentuk displai dari berbagai bahan yang tersedia seperti karton, kertas, kardus, daun yang dikeringkan, dan yang lain. 2) Laporan hasil praktik kewarganegaraan pembiasaan

berperilaku sesuai semangat pendiri negara disusun dalam bentuk laporan tertulis.

3) Peserta didik secara kelompok menyajikan hasil telaah dan pengamatan dalam bentuk pameran kelas. Peserta didik saling mengunjungi displai kelompok lain dan memberikan tanggapan atas karya kelompok lain. Salah satu anggota kelompok bertugas menjaga displai untuk menjelaskan kepada pengunjung.

4) Guru membimbing perserta didik untuk mengerjakan tugas praktik kewarganegaraan di halaman … secara perseorangan.

a. Penutup 1) Peserta didik aktif menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab secara klasikal dibimbing guru. 2) Peserta didik aktif melakukan refleksi proses

pembelajaran, seperti pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang sudah diperoleh, manfaat pembelajaran, sikap dan rencana tindak lanjut yang akan dilakukan. Refleksi dilakukan dengan guru meminta beberapa peserta didik menyampaikan hasil refleksi secara tertulis.

3) Peserta didik menyimak umpan balik dari guru atas proses pembelajaran dan hasil telaah kelompok.

4) Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang materi pertemuan berikutnya dan melakukan pembiasaan sesuai Praktik Kewarganegaraan di halaman …

5) Peserta didik secara bersama-sama berdoa dan atau memberi salam kepada guru.

(28)

H. Penilaian

1. Kompetensi Sikap Spiritual

a. Teknik Penilaian : Observasi

b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi

c. Kisi-kisi :

No. Butir Nilai (Sikap

Spiritual) Indikator Sikap Spiritual

Jumlah Butir

1. Beriman kepada Tuhan Yang Maha Esa

 Berdoa sebelum dan sesudah pelajaran. 1

2.  Berserah diri pada Tuhan. 1

3.  Menerima semua anugerah Tuhan. 1

Keterangan Penskoran :

4 = apabila selalu konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek sikap 3 = apabila sering konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek sikap 2= apabila kadang-kadang konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek 1 = apabila tidak pernah konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek sikap

Kompetensi Sikap Sosial

a. Teknik Penilaian : Observasi

b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi

c. Kisi-kisi :

No. Butir Nilai (Sikap

Sikap) Indikator Sikap Sikap

Jumlah Butir

1. Percaya diri  Melakukan tindakan tanpa ragu-ragu.

 Mampu membuat keputusan dengan cepat.

 Berani presentasi di depan kelas.

1

2. Toleransi  Menghormati pendapat orang lain.

 Bergaul dengan teman tanpa membeda-bedakan.

 Tidak memaksakan kehendak.

(29)

a. Instrumen Penilaian Sikap Sosial (Lihat Lampiran 2A).

b. Petunjuk Penskoran dan Penentuan Nilai Sikap Sosial (Lihat Lampiran 2B)

2. Kompetensi Pengetahuan

a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis dan Penugasan

b. Bentuk Instrumen : Lembar Tes Uraian dan Lembar Tugas

c. Kisi-kisi :

No. Indikator Butir Instrumen

1. Menjelaskan pembentukan Panitia Kecil dalam BPUPKI

Uji Kompetensi 2.1, nomor 1

2. Menjelaskan keanggotaan Panitia Kecil dalam BPUPKI

Uji Kompetensi 2.1, nomor 2

3. Menjelaskan tugas pembentukan Panitia Kecil dalam BPUPKI

Uji Kompetensi 2.1, nomor 3

4. Menjelaskan proses sidang kedua BPUPKI

Uji Kompetensi 2.1, nomor 4

5. Menjelaskan suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Uji Kompetensi 2.2, nomor 1

6. Menjelaskan hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Uji Kompetensi 2.2, nomor 2

7. Menjelaskan sistematika UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Uji Kompetensi 2.2, nomor 3

8. Menjelaskan hubungan Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Uji Kompetensi 2.2, nomor 4

9. Menjelaskan sistem pemerintahan sesuai UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebelum perubahan

Uji Kompetensi 2.2, nomor 5

a. Instrumen Penilaian Pengetahuan dan petunjuk penskorannya (Lihat Lampiran 3).

3. Kompetensi Keterampilan

(30)

b. Bentuk Instrumen : Lembar Pengamatan

c. Kisi-kisi :

No. Aspek Indikator Jumlah

Butir

1. Partisipasi a. Keterlibatan dalam bermain peran b. Peran dari tokoh yang diperankan

1

2. Penghayatan Peran

a. Penjiwaan terhadap tokoh b. Kesesuaian kostum tokoh c. Semangat bermain peran

1

3. Penampilan a. Berakting sesuai dengan karakter tokoh b. Kesesuaian dialog dengan peran

1

d. Instrumen dan petunjuk (rubrik) penskorannya (lihat Lampiran 4)

Pangatikan, 14 Juli 2014

Kepala Sekolah

Guru mata pelajaran PPKn

SMPN 1 Pangatikan

H Yiyi Bustomi, M.Pd

Sopian Sopandi,S.Pd

(31)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

PPKN KELAS VII SEMESTER I

BERDASARKAN PANDUAN KURIKULUM 2013

KOMPETENSI DASAR 3.3

MEMAHAMI ISI ALINEA PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR

NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

.KOMPETENSI DASAR 4.3

MENYAJI HASIL KAJIAN ISI PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG

DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

KOMPETENSI DASAR 4.8

MENYAJI BENTUK PARTISISPASI

KEWARGANEGARAAN YANG

MENCERMINKAN KOMITMEN TERHADAP

KEUTUHAN NASIONAL

(32)

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN GARUT

SMP NEGERI 1 PANGATIKAN

Jl. Cibeureum Tlp.(0262)442714 Kec.Pangatikan Kab.Garut

TAHUN 2014

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP 03)

Sekolah : SMP N 1 Pangatikan

Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Kelas/Semester : VII/Satu

Materi Pokok : Berkomitmen Terhadap Kaidah Pokok Fundamental

Alokasi Waktu : 4 pertemuan (12 JP)

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,

memodifikasi, dan membuat) dan ranahabstrak(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator

No. Kompetensi Dasar Indikator

1. 3.3 Memahami sejarah

perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

3.3.1 Mendeskripsikan kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik IndonesiaTahun 1945

3.3.2 Mendeskripsikan isi alinea Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 3.3.3 Mengidentifikasi sikap dan komitmen

mempertahankan PembukaanUUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

2 4.3 Menyajikan hasil telaah tentang sejarah perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia

4.3.1 Menyajikan hasil telaah kedudukan

Pembukaan UUD Negara RepublikIndonesia Tahun 1945

(33)
(34)

3 4.8 Menyaji bentuk partisipasi kewarganegaraan yang mencerminkan komitmen terhadap keutuhan nasional.

4.8.3 Menyajikan praktik kewarganegaraan sebagai bentuk semangat dan komitmen

mempertahankan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

B. Tujuan Pembelajaran 1. Pertemuan Kesatu

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik mampu:

a. Menjelaskan hubungan Pembukaan dengan Proklamasi Kemerdekaan b. Menjelaskan Pembukaan memuat kaidah pokok negara yang fundamental

c. Menyusun laporan hasil telaah tentang kedudukan Pembukaan UUD NegaraRepublik Indonesia Tahun 1945

d. Menyajikan hasil telaah tentang kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

2. Pertemuan Kedua

a. Menjelaskan makna alinea pertama Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

b. Menjelaskan makna alinea kedua Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

c. Menyusun hasil kajian isi alinea pertama dan kedua Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

d. Menyajikan hasil kajian isi alinea pertama dan kedua Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

3. Pertemuan Ketiga

a. Menjelaskan makna alinea ketiga Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

b. Menjelaskan makna alinea keempat Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

c. Menyusun hasil kajian isi alinea ketiga dan keempat Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

d. Menyajikan hasil kajian isi alinea ketiga dan keempat Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

4. Pertemuan Keempat

a. Menjelaskan alasan mengapa Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 tidak dapat diubah.

b. Mendeskripsikan perwujudan upaya mempertahankan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

c. Menyusun poster atau slogan sebagai komitmen mempertahankan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

(35)

C. Materi Pembelajaran a. Pertemuan Kesatu

UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 PEMBUKAAN

( P r e a m b u l e )

Bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan oleh sebab itu, maka penjajahan di atas dunia harus dihapuskan, karena tidak sesuai dengan peri-kemanusiaan dan peri-keadilan.

Dan perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat yang berbahagia dengan selamat sentausa mengantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang kemerdekaan Negara Indonesia, yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur.

Atas berkat rahmat Allah Yang Maha Kuasa dan dengan didorongkan oleh keinginan luhur, supaya berkehidupan kebangsaan yang bebas, maka rakyat Indonesia menyatakan dengan ini kemerdekaanya.

Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintah Negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial, maka disusunlah Kemerdekaan Kebangsaan Indonesia itu dalam suatu Undang-Undang Dasar Negara Indonesia, yang terbentuk dalam suatu susunan Negara Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasar kepada Ketuhanan Yang Maha Esa, Kemanusiaan yang adil dan beradab, Persatuan Indonesia dan Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan, serta dengan mewujudkan suatu Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

a. Kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 1) Hubungan Pembukaan dengan Proklamasi Kemerdekaan

2) Pembukaan memuat Kaidah Pokok Negara yang Fundamental

b. Makna Alinea Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 1) Alinea Pertama

2) Alinea Kedua 3) Alinea Ketiga 4) Alinea keempat

c. Sikap dan Komitmen Mempertahankan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

b. Pertemuan Kedua

Materi pokok pertemuan kedua membahas isi alinea kesatu dan keduaPembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Materi pokok ini memiliki alokasi waktu 1 x 120 menit atau satu kali pertemuan. Pendekatan pembelajaran menggunakan discovery learning,

metode diskusi dengan model pembelajaran berkerja dalam kelompok dan kajian konstitusional. Kegiatan pembelajaran sesuai pendekatan saintifik mulai dari mengamati,

menanya, mencari informasi, mengasosiasikan, dan mengomunikasikan.

c. Pertemuan Ketiga

(36)

x 120 menit atau satu kali pertemuan. Pendekatan pembelajaran menggunakan discovery learning, metode diskusi dengan model pembelajaran berkerja dalam kelompok dan kajian konstitusional. Kegiatan pembelajaran sesuai pendekatan saintifik mulai dari mengamati, menanya, mencari informasi, mengasosiasi, dan mengomunikasikan.

d. Pertemuan Keempat

Materi pokok pertemuan kelima tentang sikap mempertahankan kemerdekaan. Materi pokok ini memiliki alokasi waktu 1 x 120 menit atau satu kali pertemuan. Pendekatan pembelajaran menggunakan problem base learning dan projek base learning, metode diskusi dengan model pembelajaran bekerja dalam kelompok dan praktik kewarganegaraan. Kegiatan pembelajaran sesuai pendekatan saintifik mulai dari mengamati, menanya, mencariinformasi, mengasosiasikan, dan mengomunikasikan

D. Metode Pembelajaran

Pendekatan pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik. discovery learning, Pembelajaran berbasis masalah, dan pembelajaran berbasi projek.

Metode menggunakan diskusi dan pengamatan,

Model pembelajaran “Bekerja dalam Kelompok dan Praktik Kewarganegaraan”.

E. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

1. Media

a. Teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

b. Gambar 3.7 TNI siap mempertahankan NKRI sumber :ww w .tni.mil.id

c. Gambar 5.13 Tentara Nasional Indonesia Sumber: Kemendikbud

d. Power point

2. Alat/Bahan

a. Proyektor dan Komputer

b. Papan Majalah dinding/media informasi c. Kertas, karton, kardus bekas, atau koran bekas d. Gunting dan lem

e. Alat tulis misalkan spidol, crayon, pensil warna

F. Sumber Belajar

a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 40-59

b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013. Buku Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 94-113

c. Pimpinan MPR dan Tim Kerja Sosialisasi MPR Periode 2009-2014, 2012. Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara. Jakarta: Sekretariat Jenderal MPR RI . Halaman

117–146. Penayangan video tentang Pembukaan UUD 1945. a. Buku UUD.

(37)

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Kesatu

a. Pendahuluan a. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan berdoa, mengecek kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar. Secara khusus meminta peserta didik membuka Buku PPKn Kelas VII materi Bab III

b. Guru memberi motivasi melalui bernyanyi lagu nasional, bermain, atau bentuk lain sesuai kondisi sekolah

c. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai

Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

d. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

e. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran.

f. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik.

(15 menit)

b. Kegiatan Inti (90 menit)

1. Mengamati a. Guru membentuk kelas menjadi beberapa kelompok, dengan jumlah anggota empat sampai dengan lima peserta didik.

b. Guru meminta peserta didik membaca Pembukaan UUD Negara RepublikIndonesia Tahun 1945 secara cermat dan Naskah Proklamasi Kemerdekaan.

c. Guru dapat menambahkan penjelasan tentang naskah Pembukaan dengan berbagai fakta terbaru yang berhubungan Kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Sumber : 30 Tahun Indonesia Merdeka

(38)

2.Menanya a. Guru meminta peserta didik secara kelompok mengidentifikasi pertanyaan yang ingin diketahui tentang Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Pertanyaan kelompok dapat ditulis dengan mengisi Tabel 3.1.

a. Guru membimbing peserta didik secara kelompok untuk mencari informasi untuk menjawab pertanyaan yang disusun, dan mengerjakan Aktifitas 3.1 dengan membaca uraian materi Bab III bagian A tentang Kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, dan sumber belajar lain (buku atau internet) b. Guru memfasilitasi peserta didik dengan sumber

belajar lain seperti buku penunjang atau internet. c. Guru juga dapat menjadi nara sumber atas pertanyaan

peserta didik di kelompok.

4.Mengasosiasi a. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk menghubungkan informasi yang diperoleh untuk menyimpulkan tentang Kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

b. Guru membimbing kelompok dalam langkah ini, seperti membantu mengambil kesimpulan berdasarkan informasi.

5.Mengkomunikas ikan

b. Guru membimbing peserta didik menyusun laporan hasil telaah tentang Kedudukan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 secara tertulis. Laporan dapat berupa displai, bahan tayang, maupun dalam bentuk kertas lembaran.

b. Guru membimbing setiap kelompok untuk menyajikan hasil telaah di kelas.

c. Kegiatan penyajian dapat setiap kelompok secara bergantian di depan kelas. Atau melalui memajang hasil telaah (displai) di dinding kelas dan kelompok lain saling mengunjungi dan memberikan komentar atas hasil telaah kelompok lain. Guru dapat juga melakukan bentuk penyajian sesuai kondisi sekolah.

c. Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran

b. Guru melakukan refleksi pembelajaran melalui berbagai cara seperi tanya jawab tentang apa yang sudah dipelajari, apa manfaat pembelajaran, apa perubahan sikap yang perlu dilakukan.

c. Guru melakukan tes secara tertulis atau lisan untuk menilai pengetahuan peserta didik. Guru dapat menggunakan soal Uji Kompetensi 3.1 atau membuat soal sesuai tujuan pembelajaran.

Gambar

Gambar sidang kedua BPUPKI.
Gambar 3.1 Naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
b.Tabel 3.1.Guru   dapat   membimbing   peserta   didik   dalam
gambar tersebut dengan berbagai  fakta terbaru  yang
+7

Referensi

Dokumen terkait

The categories of people exposed to the highest risk of developing anorexia are: teenagers, athletes, people with carriers that require maintaining a slim body (models,

They comes under the class of drugs that is available only by legal prescriptions, to treat the conditions that occur when the human body produces less amounts of the male sex

The information you entered through the online drugstore´s medical questionnaire can be used by anomalous individuals to assume your identity and use your information to make

[r]

[r]

Sesuai jadwal pelaksanaan pemilihan pekerjaan konstruksi untuk Pekerjaan Pembangunan Ruang Bersalin (VK) pada Satuan Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Nagekeo, maka

Kelompok Kerja Pengadaan Barang Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Nagekeo Tahun Anggaran. 2015 telah melakukan Penjelasan Lelang ( Aanwidjzing ) secara elektronik untuk paket

Pokja Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Serektariat Kota Ambon dengan ini mengundang bapak/ibu pimpinan perusahaan untuk menghadiri