Kementerian BUMN berdasarkan Surat Keputusan Sekretaris Kementerian BUMN No. SK-16/S.MBU/2012 tentang Indikator Parameter Penilaian dan Evaluasi Atas Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (GCG) Pada Badan Usaha Milik Negara yang meliputi 6 (enam) aspek antara lain:
1. Komitmen terhadap penerapan GCG secara berkelanjutan 2. Pemegang Saham dan RUPS/pemilik modal
3. Dewan Komisaris/Dewan Pengawas 4. Direksi
5. Pengungkapan informasi dan transparansi 6. Aspek lainnya
Metode Penilaian
Metodologi yang digunakan dalam Assessment implementasi GCG ICON+ adalah:
1. Pengumpulan dokumen, berupa review dokumen, kuesioner, wawancara, dan observasi;
2. Analisis atau pengolahan data, dilakukan dengan tabulasi data dan presentasi hasil sementara;
3. Pelaporan.
Hasil Penilaian
Berikut ringkasan hasil penilaian/evaluasi atas penerapan GCG pada Perusahaan. Berdasarkan hasil assessment tersebut, ICON+ memperoleh skor 90,73 masuk dalam kategori “Sangat Baik” Berikut rincian penilaian assessment GCG ICON+ :
Hasil Penilaian Penerapan GCG Perusahaan 2018
.Assessment Results of the 2018 Corporate GCG Implementation
Aspek Pengujian/Indikator/ Parameter
.Evaluation Aspects/Indicators/ Parameters Bobot
.Weight
Hasil | Result
Penjelasan
.Rating
Tingkat Pemenuhan
.Compliance Level Skor
.Score Komitmen Terhadap Penerapan Tata Kelola Perusahaan Secara
Berkelanjutan.
.Commitment towards a Implementation of Sustainable Corporate Governance
7 93% 6,152 Sangat Baik
.Very Good
Pemegang Saham dan Rapat Umum Pemegang Saham.
.Shareholders and General Meetings of Shareholders 9 84% 7,603 Baik
.Good
Dewan Komisaris
.Board of Commissioners 35 96% 33,793 Sangat Baik
.Very Good
Implementation Assessment of the 2018 Corporate Governance
To keep up with the level of GCG implementation in the Company, ICON+ periodically assesses the implementation of GCG. The assessment was carried out by referring to the Minister of State-Owned Enterprises Regulation No.PER-09/MBU/2012 dated July 6, 2012 concerning Determination of Good Corporate Governance in State-Owned Enterprises (BUMN).
In 2018, the GCG assessment was carried out by an external team from BPKP.
The Scope
The parameter indicator used is Company Corporate Governance Scorecard (CCGS) issued by SOE Ministry based on the Decree of SOE Ministry Secretary No.SK-16/S.MBU/2012 concerning Parameter Indicators for Assessment and Evaluation of Implementation of Good Corporate Governance (GCG) in State-Owned Enterprises which include 6 (six) aspects:
1. Commitment towards a sustainable GCG implementation 2. Shareholders and GMS/capital owners
3. Board of Commissioners/Supervisory Board 4. Directors
5. Information disclosure and transparency 6. Other aspects
Assessment Method
The methodology used in the ICON+ GCG implementation assessment is as follows:
1. Collecting documents, including document reviews, questionnaire, interview, and observation;
2. Analyzing or processing data, through data tabulation and presention of temporary result;
3. Reporting.
The Assessment Result
The following is the result summary of assessment/evaluation of Company’s GCG implementation. Based on these results, ICON+ received a score of 90.73 or “Very Good” category. The followings are details of ICON+ GCG assessment:
Hasil Penilaian Penerapan GCG Perusahaan 2018
.Assessment Results of the 2018 Corporate GCG Implementation
Aspek Pengujian/Indikator/ Parameter
.Evaluation Aspects/Indicators/ Parameters Bobot
.Weight
Hasil | Result
Penjelasan
.Rating
Tingkat Pemenuhan
.Compliance Level Skor
.Score Direksi
.Board of Directors 35 92% 32,328 Sangat Baik
.Very Good Pengungkapan Informasi dan Transparansi
.Information and Transparency Disclosure 9 88% 8,000 Sangat Baik
.Very Good Aspek Lainnya
.Other Aspect
5 50% 2,500
Skor Keseluruhan
.Overall score 100 90,73% 90,73 Sangat Baik
.Very Good Klasifikasi Kualitas Penerapan GCG
.Classification Of GCG Implementation Quality Sangat Baik
.Very Good
Rekomendasi Hasil Penilaian Penerapan GCG 2018
Rekomendasi Hasil Penilaian Penerapan GCG Perusahaan 2018
.Recommendation on the Assessment Result of Company 2018 GCG Implementation
Aspek Komitmen Terhadap Penerapan Tata Kelola Secara Berkelanjutan | Aspects of Commitment on Implementation of Sustainable Governance 1 Memperbaiki kinerja pencapaian praktik-praktik terbaik penerapan GCG
.Improving best practice performance of GCG implementation
Aspek Pemegang Saham dan Rapat Umum Pemegang Saham | Aspects of Shareholders and General Meetings of Shareholders
1 Menetapkan status Direksi secara definitif dan menetapkan aturan secara formal mengenai batasan jumlah perangkapan jabatan yang diperkenankan bagi anggota Direksi (yang tidak menimbulkan benturan kepentingan);
.Set the status of Directors definitively and formally establish the rules regarding to limit the number of concurrent positions allowed for members of the Board of Directors (which will not allow a concurrent conflict of interest);
2 Mengesahkan RJPP periode berikutnya dan/atau Revisi RJPP dengan tepat waktu sesuai ketentuan yaitu selambat-lambatnya dalam waktu 60 (enam puluh) hari setelah diterimanya Rancangan RJPP atau Revisi RJPP
.Authorize the next RJPP period and/or RJPP Revision in a timely manner according to the provisions, no later than 60 (sixty) days after the receipt of RJPP Design or RJPP Revision.
3 Menyusun dan menetapkan pedoman penunjukan audit eksternal dengan menyempurnakan Panduan Tata Kelola dan Manajemen PT PLN (Persero) dengan Anak Perusahaan PT PLN (Persero) atau Subsidiary Governance PT PLN (Persero);
.Prepare and establish guidelines for the appointment of external audits by perfecting the Guideline of Governance and Management of PT PLN (Persero) with Subsidiaries of PT PLN (Persero) or Subsidiary Governance of PT PLN (Persero);
4 Menindaklanjuti area of improvement yang dihasilkan dari assessment atas pelaksanaan Tata Kelola Perusahaan yang Baik pada PT Indonesia Comnets Plus secara berkala
.Follow up on the improvement area resulting from the assessment of Good Corporate Governance implementation at PT Indonesia Comnets Plus regularly.
Aspek Dewan Komisaris | Aspects of the Board of Commissioners
1 Hal-hal terkait pembagian tugas, wewenang dan tanggung jawab secara jelas serta menetapkan faktor-faktor yang dibutuhkan untuk mendukung pelaksanaan tugas Dewan Komisaris yaitu memberikan tanggapan atas setiap surat usulan dari Direksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
.Matters related to clear division of tasks, authority and responsibility and determine factors needed to support the implementation of duties of the Board of Commissioners, namely to provide response to each proposal letter from the Board of Directors in accordance with applicable regulations;
2 Hal-hal terkait persetujuan atas Rancangan RJPP dan RKAP yang disampaikan oleh Direksi yaitu memberikan tanggapan tertulis berupa pendapat dan saran mengenai rancangan RJPP kepada RUPS
.Matters related to the approval of RJPP and RKAP Draft submitted by the Board of Directors, namely providing written responses in terms of opinions and suggestions regarding the RJPP design to the GMS
3 Melaporkan hasil evaluasi/pembahasan pelaksanaan kebijakan atas kepatuhan Direksi terhadap peraturan perundang-undangan dan perjanjian dengan pihak ketiga dalam laporan tugas pengawasan yang dilaksanakan oleh Dewan Komisaris baik semesteran maupun tahunan dan disampaikan kepada RUPS
.Report the results of evaluation/discussion of policy implementation of the Board of Directors’ compliance to the laws and regulations and agreements with third parties in their supervisory duties report carried out by the Board of Commissioners both half-yearly and yearly, and submitted to the GMS
4 Menyusun rencana pembahasan mengenai pemantauan kinerja Direksi dan melaporkannya kepada Pemegang Saham serta melakukan penilaian kinerja Direksi berdasarkan telaahan kriteria, target dan indikator kinerja utama yang tercakup dalam Kontrak Manajemen Direksi secara individu, dan melaporkan kepada Pemegang Saham
.Prepare a plan for a discussion on monitoring the performance of the Board of Directors and report it to Shareholders as well as evaluate the performance of the Directors based on
Recommendations on the Results of GCG Implementation Assessment in 2018
Rekomendasi Hasil Penilaian Penerapan GCG Perusahaan 2018
.Recommendation on the Assessment Result of Company 2018 GCG Implementation Aspek Direksi | Aspect of the Board of Directors
1 Melakukan peninjauan dan pemuktahiran Pedoman Perilaku secara berkala
.Conduct periodic reviews and updates of the Code of Conduct
2 Melaksanakan sosialisasi secara berkala untuk lebih meningkatkan pemahaman terhadap kepatuhan pelaporan harta kekayaan wajib lapor dan melaporkan secara tepat waktu;
.Carry out regular socialization to further increase understanding of compliance of wealth reporting, must report it and report it in a timely manner;
3 Meningkatkan penyusunan perencanaan perusahaan
.Improve corporate planning
4 Meningkatkan pemenuhan Target Kinerja Perusahaan
.Improve Corporate Performance Target achievement
5 Meningkatkan penyelenggaraan pengawasan intern yang berkualitas dan efektif
.Improve implementation of quality and effective internal supervision
Aspek Pengungkapan Informasi dan Transparansi | Aspects of Information Disclosure and Transparency 1 Melakukan sosialisasi atas kebijakan pengendalian informasi perusahaan untuk
.seluruh stakeholders perusahaan
.Disseminate the policy on controlling Company’s information for to all Company stakeholders 2 Menyempurnakan Laporan Tahunan Perusahaan
.Refining Company’s Annual Report
Tindak Lanjut Hasil Penilaian Penerapan GCG
Sepanjang tahun 2018, ICON+ telah melakukan monitoring Area of Improvement (AOI) atas assessment GCG. Sebab ICON+
meyakini bahwa melalui penguatan penerapan GCG dapat mencapai visi perusahaan serta tata kelola yang berkelanjutan.
Berikut adalah hasil tindak lanjut penerapan GCG:
Penguatan Penerapan GCG
.Strengthening GCG Implementation
Uraian Rekomendasi
.Description of Recommendations Tindak Lanjut
.Follow-up Menyempurnakan kebijakan/pedoman yang mengatur Dewan
Komisaris untuk melakukan pengawasan atas kepatuhan terhadap perjanjian dan komitmen yang dibuat oleh perusahaan dengan pihak ketiga
.Improving policies/guidelines that govern the Board of Commissioners to supervise compliance towards agreements and commitments made by the Company with third parties
Dewan Komisaris telah memperbarui piagam Komite Audit Dewan Komisaris terkait pengawasan atas kepatuhan di tahun 2018
.The Board of Commissioners has updated the Audit Committee charter of the Board of Commissioners regarding supervision of compliance in 2018
Menyusun rencana kerja Dewan Komisaris tentang tentang pengawasan efektivitas pelaksanaan audit eksternal dan audit internal, serta pelaksanaan telaah atas pengaduan yang berkaitan dengan perusahaan yang diterima oleh Dewan Komisaris
.Preparing work plan of the Board of Commissioners regarding supervision of the effectiveness of the implementation of external and internal audits, as well as the implementation of reviews of complaints relating to the Company received by the Board of Commissioners
Dewan Komisaris telah memperbarui Program Kerja dengan Rencana Kerja Dewan Komisaris tahun 2018
.The Board of Commissioners has updated the Work Program with the Board of Commissioners' Work Plan in 2018
Mengusulkan besarnya honorarium/ imbal jasa yang diusulkan untuk eksternal auditor yang melaksanakan audit
.Proposing the amount of honorarium/reward for external auditors who carry out the audit
Dewan Komisaris telah mengusulkan kepada Pemegang Saham terkait honorarium eksternal auditor
.The Board of Commissioners has proposed to Shareholders regarding the external auditor's honorarium
Follow-up of 2018 GCG Application Assessment Result The result of follow-up on the 2018 GCG assessment follow-up is subject to strengthening the implementation of GCG for ICON+.
Throughout 2018, ICON+ has carried out various initiatives in strengthening its GCG implementation and follow-up on the results of GCG Assessment to achieve sustainable corporate governance includes:
Penguatan Penerapan GCG
.Strengthening GCG Implementation
Uraian Rekomendasi
.Description of Recommendations Tindak Lanjut
.Follow-up Melaksanakan penilaian atas efektivitas pelaksanaan audit eksternal
melalui :
1. Pemantauan kesesuaian penyelesaian progres audit dengan rencana kerjanya;
2. Telaah kesesuaian pelaksanaan audit dengan standar profesi akuntan publik; dan
3. Telaah hasil audit eksternal dan kualitas rekomendasi audit eksternal.
.Carry out an assessment of the effectiveness of the implementation of an external audit through:
1. Monitoring the suitability of the completion of audit progress with its work plan;
2. Review the suitability of the audit implementation with the standards of the public accounting profession; and
3. Review of the results of external audits and the quality of external audit recommendations.
Dewan Komisaris telah melakukan penilaian terhadap audit eksternal dan tercatat pada Laporan Penilaian Dewan Komisaris
.The Board of Commissioners has assessed the external audit and recorded it in the Board of Commissioners' Assessment Report
Menyusun rencana pembahasan mengenai pemantauan kinerja Direksi dan melaporkannya kepada Pemegang Saham
.Preparing discussion plan on monitoring the performance of the Board of Directors and report it to the Shareholders
Dewan Komisaris telah melaporkan mengenai pemantauan kinerja Direksi kepada Pemegang Saham dan tercatat pada Laporan Manajemen Perusahaan
.The Board of Commissioners has reported on monitoring the performance of the Board of Directors to Shareholders and recorded it in the Company's Management Report Melakukan penilaian kinerja Direksi berdasarkan telaahan kriteria,
target dan indikator kinerja utama yang tercakup dalam Kontrak Manajemen Direksi secara individu
.Evaluating the performance of the Board of Directors based on a review of the key performance criteria, targets and indicators covered by the Directors' Management Contract individually
Dewan Komisaris telah mengusulkan penilaian kinerja Direksi kepada Pemegang Saham
.The Board of Commissioners has proposed an assessment of the performance of the Board of Directors to the Shareholders
Membuat indikator pencapaian kinerja Dewan Komisaris dan Komite Komisaris beserta target-targetnya
.Creating performance achievement indicators for the Board of Commissioners and the Board of Commissioners and their targets
Telah dilakukan KPI Dewan Komisaris pada tahun 2018
.The Board of Commissioners' KPI has been carried out in 2018
Menyempurnakan Program Kerja Tahunan Komite Audit dengan memuat prosedur review terhadap segala informasi yang dikeluarkan oleh perusahaan dan self-assessment kinerja Komite Audit dan Komite Manajemen Risiko
.Improving the Audit Committee's Annual Work Program by loading review procedures for all information issued by the Company and the self-assessment of the performance of the Audit Committee and the Risk Management Committee
Telah dilakukan self assessment pada tahun 2018
.Self assessment was carried out in 2018
Membuat laporan triwulanan dan tahunan Komite kepada Dewan Komisaris, yang memuat perbandingan realisasi kegiatan dengan program kerja tahunan serta substansi hasil kegiatan dan rekomendasinya
.Making quarterly and annual reports of the Committee to the Board of Commissioners, which includes a comparison of the realization of activities with the annual work program and the substance of the results of the activities and recommendations.
Komite Audit dan Manajemen Risiko telah melakukan laporan triwulan dan tahunan pada tahun 2018
.The Audit and Risk Management Committee has conducted quarterly and annualy reports in 2018
Menyusun rencana kerja dan anggaran untuk kegiatan pelatihan bagi anggota Direksi
.Preparing work plans and budgets for training activities for members of the Board of Directors
Telah dilakukaan penganggaran untuk pelatihan bagi anggota Direksi
.Budgeting has been carried out for training for members of the Board of Directors
Melakukan sosialisasi atas sistem teknologi informasi sesuai dengan kebijakan yang telah ditetapkan untuk meningkatkan pemahaman para karyawan
.Disseminating information technology systems in accordance with established policies to improve employee understanding
Sosialisasi telah dilakukan terkait perubahan sistem teknologi melalui email blast oleh Humas
.Socialization has been carried out related to changes in the technology system through an email blast by Public Relations
Penguatan Penerapan GCG
.Strengthening GCG Implementation
Uraian Rekomendasi
.Description of Recommendations Tindak Lanjut
.Follow-up Melakukan pengukuran kepuasan terhadap pemasok, sehingga dapat
diketahui tingkat kepuasan pemasok terhadap perusahaan
.Measuring satisfaction level with suppliers, in order to find out the level of supplier satisfaction towards the Company
Telah dilakukan survei kepuasan terhadap pemasok
.A satisfaction survey for suppliers has been carried out
Dalam pengangkatan dan pemberhentian Kepala SPI meminta terlebih dahulu persetujuan Dewan Komisaris sebagai bahan pertimbangan
.In the appointment and dismissal of the Head of the SPI, requesting prior approval from the Board of Commissioners
Dalam Anggaran Dasar dan Board Manual ICON+ mengenai pengangkatan Individu/ person Sekretaris Perusahaan hanya diberitahukan kepada Dewan Komisaris
.In the Articles of Association and the ICON+ Board Manual regarding the appointment of the KSAI Individuals/persons only notified to the Board of Commissioners
Dalam pengangkatan dan pemberhentian Sekretaris Perusahaan meminta terlebih dahulu persetujuan Dewan Komisaris
.In the appointment and dismissal of the Corporate Secretary, requesting prior approval from the Board of Commissioners
Dalam Anggaran Dasar dan Board Manual ICON+ mengenai pengangkatan Individu/ person Sekretaris Perusahaan hanya diberitahukan kepada Dewan Komisaris
.In the Articles of Association and the ICON+ Board Manual regarding the appointment of the Corporate Secretary Individuals/persons only notified to the Board of Commissioners
Perbandingan Capaian Hasil Penilaian Penerapan GCG Tahun 2017 dan 2018
Berikut adalah perbandingan hasil capaian Assessment GCG untuk tahun 2017 dan capaian Assessment GCG tahun 2018 sebagai berikut:
Perbandingan Hasil Penilaian Penerapan GCG Perusahaan 2017 dan 2018
.Comparison of 2017 and 2018 GCG Implementation Assessment Results of the Company
No Aspek Pengujian/Indikator/Parameter
.Evaluation Aspects /Indicators/Parameters
Capaian Tahun 2018
.Achievement in 2018
2017 2018
I Komitmen terhadap Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik secara Berkelanjutan.
.Commitment to the Implementation of Good Corporate Governance on a Sustainable basis
6,21 6,51
II Pemegang Saham dan RUPS
.Shareholders and GMS 7,73 7,60
III Dewan Komisaris
.Board of Commissioners 34,82 33,79
IV Direksi
.Board of Directors 32,99 32,33
V Pengungkapan Informasi dan Transparansi
.Information Disclosure and Transparency 7,51 8,00
VI Aspek Lainnya
.Other Aspects
5,00 2,50
Skor Keseluruhan
.Total Score 94,27 90,73
Klasifikasi Kualitas Penerapan GCG
.Classification of GCG Implementation Quality Sangat Baik
.Excellent Sangat Baik
.Excellent
Comparison of the 2017 and 2018 GCG Implementation Assessment Result
The followings are comparisons of the 2017 GCG Assessment results and the 2018 GCG Assessment achievement: