• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembahasan

Dalam dokumen GENTUNGANG KECAMATAN BAJENG BARAT (Halaman 88-95)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBANHASAN

E. Pembahasan

manajerial X dengan variabel dependent keberhasilan pembangunan Y yang juga diperkuat dengan nilai koefisien Deteminasi R2 /R Square atau koefisien penentuan sebesar 0,434 atau 43,4% jadi hubungan antar variabel independen kemampuan manajerial kepala desa X dengan Keberhasilan pembangunan Y memiliki nilai sebesar 43,4 sisanya dipengaruhi oleh faktor lainya.

di rencanakan tentu saja merupakan tindakan-tindakan untuk masa depan dengan demikian suatu perencanaan bisa di pahami sebagai reaksi terhadap rencana pembangunan untuk di masa depan.

hasil perhitungan korelasi pada indikator perencanaan dengan keberhasilan pembangunan di menunjukan nilai sebesar 0,474 atau 47,4% yang berada pada kategori masih sedang. Hal ini menunjukkan bahwa perecanaan pembangunan didesa Gentungang Kecamatan bajeng Barat masih perlu untuk ditingkatkan lagi agar keberhasilan pembangunan bisa dicapai.

b) Hubungan Indikator Organizing/Pembagian Tugas Kerja Dengan Keberhasilan Pembangunan

Pengorganisasian dapat di artikan sebagai pembagian tugas-tugas pada orang yang terlibat aktivitas organisasi, yang sesuai dengan kompetensi sumber daya manusia yang di milikinya. Dengan demikian ini dapat di katakan bahwa kegiatan ini merupakan keseluruhan proses memilih orang-orang serta mengalokasihkan sarana dan prasarana untuk menunjang tugas dalam pembangunan desa, serta mengatur mekanisme kerja sehingga dapat menjamin pencapaian tujuan dalam program pembagunan di desa.

Tahapan pembangunan di desa tidak hanya di laksanakan oleh pemerintaha desa akan tetapi ada pembagian tugas dalam menentukan prioritas pembangunan.

Pembagian tugas tersebut untuk megetahui semua keperluan masyarakat. Tugas merupakan suatu kewajiban dalam pekerjaan yang telah di tentukan dalam suatu

oraganisasi untuk melaksanakan pekerjaan yang telah di tetapkan dalam bidangnya masing-masing jabatan.

Pekerja terdiri dari sekelompok tugass yang harus dilaksankan agar organisasi dapat mencapai tujuanya. Pembagian tugas terjadi karena setiap orang mempunyai kemampuan terbatas untuk melakukan pekerjaan. Menurut Rivai dalam Raja Saul Marto Hendry 2018 pembagian tugas Merupakan hasil analisis pekerjaan sebagai rangkaian kegiatan atau proses menghimpun dan mengelola informasi mengenai pekerjaan.

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan hubungan kemampuan manajerial kepala desa dengan keberhasian pembangunan di Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat. Setelah dilakukan analisis data korelasi product moment menunjukan nilai sebesar 0,661 atau 66,1% hal ini berada pada kategori tinggi . Artinya hubungan antara organizing/pembagian tugas dengan kebrhasilan pembangunan di desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat sudah baik namun lebih baik baik jika ditingkatkan lagi agar bisa mencapai keberhasilan pembangunan desa. Jadi hubungan pembangian tugas dengan keberhasilan pembangunan itu sangatlah penting dilakukan agar bisa menyelesaikan tugas tujuan dengan hasil yang memuaskan dan lebih fokus untuk mengerjakan tanggung jawab secara individu kepada kelompok.

c) Hubungan Indikator Actuating/Pengarahan Dengan Keberhasilan Pembangunan

Actuating diartikan sebagai pengarahan orang lain. Pada dasarnya pengarahan sangat erat kaitanya dengan unsur manusia yang ada dalam organisasi. Organisasi dangat di tentukan oleh sejauh mana unsur manusia dalam mendayagunakan seluruh unsu-unsur serta kemampuan dalam melaksanakan tugas yang di tetapkan

Pengarahan merupakan keinginan untuk membuat orang lain mengikuti keinginan untuk membuat orang lain mengikuti keinginanya dengan menggunakan kekuatan pribadi atau kekuasaan jabatan secara efektif pada tempatnya demi kepentingan perusahan. Pengarahan yang dilakukan oleh pemimpin untuk menggerakan, membimbing serta mengatur segala kegiatan yang telah diberi tugas dalam melaksanakan suatu kegiatan usaha pengarahan ini dapat dilakukan secara persuasif atau bujukan dan intruksi, tergantung cara mana yang paling baik.

Fungsi pengarahan merupakan salah satu fungsi yang sangat penting karena fungsi ini memberikan bimbingan, arahan dan petunjuk kepada anggota lain untuk memiliki rasa tanggung jawab terhadap tugasnya masing-masing. Dalam fungsi pengarahan ini juga terkait dengan hal kepemimpinan dalam kemampuan manajerial dimana seorang pemimpin harus bertanggung jawab untuk menghasilkan pengarahan yang maksimal untuk melaksaanakan perencanaan yang telah di tetapkan dan mencapai keberhasilan yang telah di inginkan.

Hasil uji korelasi anatara pengarahan dengan keberhasilan pembangunan desa menunjukan nilai sebesar 0,584 atau 58,4 hal ini berada pada kategori sedang.hal menunjukan bahwa terdapat hubungan yang positif antara kemampuan

pengarahan/actuating kepala desa denga keberhasilan pembangunan di Desa Gentugang kecamatan Bajeng Barat. Hal ini diketahui bahwa pengarahan yang baik dapat dengan mudah mencapai keberhasilan pembangunan, oleh karena itu pengarahan ini sangat penting untuk dilakukan kerena memiliki hubungan baik antar pengarahan dengan keberhasilan pembangunan.

d) Hubungan Indikator Controlling/Pengawasan Dengan Keberhasilan Pembangunan

Pengawasan adalah proses pengamatan pelaksanaan seluruh kegiatan organisasi untuk menjamin agar pekerjaan yang dilakukan berjalan sesuai dengan rencana yang telah di tentukan sebelumnya pengawasan dilakukan untuk mengetahui tingkat keberhasilan suatu organisasi di dalam melaksanakan program-program yang telah di recanakan, apakah didalam pelaksanaanya telah sesuai dengan apa yang direncanakan atauka belum. Di dalam melaksanakan tugas pengawasan terhadap pembangunan yang dilaksanakan di Desa dilakukan secara langsung dan tidak langsung.

Tujuan dilakukanya pengawasan yaitu dalam rangka untuk mmencapai tujuan organisasi maka pengawasan perlu di lakukan agar segala sesuatu yang telah di rencanakan dapat berjalan dengan sesuai yang di harapkan, dan ketika terjadi penyimpangan dapat langsung mengambil tindakan sebagai suatu koreksi. Karena pengawasan sangat penting untuk mencapai tujuan organisasi maka ada beberapa

tujuan pengawasan yang berguna bagi pihak-pihak yang melaksanakan kegiatan pegawasan.

Menurut Marigan dalam Adha 2016 pengawaan berarti mendeterminasi apa yang telah dilaksanakan, maksudnya mengevaluasi prestasi kerja dan apa bila perlu, menerapkan tindakan-tindakan korektif sehingga hasil pekrjaaan sesuai dengan rencana-rencana. Menurut Siagian dalam Ardilah et al 2014 kegiatan pengawasan di perlukan untuk mengetagui apakah pelaksanaan pekerjaan yang sedang dilaksanakan telah sesuai dengan apa yang telah di rencanaka.

Di dalam pembangunan desa, kegitan pengawasan tidak hanya di lakukan oleh kepala desa dan perangkat desa akan tetapi di lakukan juga oleh seluruh masyarakat desa selaku pelaksana pembangunan. Partisipasi masyarakat desa bareng dalam kegiatan pengawasan terhadap pelaksanaan pembangunan di desa sudah cukup baik, karena semua masyarakat mempunyai kewajiban dan kesempatan yang sama untuk melaksanakan tugas pengawasan.

Hasil uji korelasi antara indikator controlling/pengawasan dengan keberhasilan pembangunan ini menunjukan nilai sebesar 0,568 atau 56,8% ini berada pada kategori sedang. Artinya ini menunjukan adanya hubungan yang positif antara kemampuan pengawasan kepala desa dengan keberhasilan pembangunan di Desa Gentungan Kecamatan Bajeng Barat.

Berdasarkan hasil perhitungan koefisien korelasi product moment antara kemampuan manajerial X dengan Keberhasilan pembangunan Y yang telah dilakukan

mendapatkan hasil nilai r=0,659 atau 65,9% yang berarti menunjukan adanya hubungan yang kuat antara variabel Kemampuan Manajerial X dengan Keberhasilan Pembangunan Y di Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat. nilai koefisien determinansi R square yang diperoleh sebesar 0,434 atau 43,4% sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel kemampuan manajerial berkontribusi terhadap variabel keberhasilan pembangunan desa sebersar 43,4%. Artinya penelitian ini menunjukan bahwa adanya korelasi antara kemampuan manajerial kepala desa dengan keberhasilan pembangunan di Desa Gentungan Kecamatan Bajeng Barat. Hal ini juga mendakan bahwa kemampuan manajerial merupakan faktor pendukung dalam mencapai keberhasilan pembangunan.

Seperti peneliti lainnya yang dilakukan oleh Enti Susan Irwanti Lako 2017 Hubugan Kepemimpinan Kepala Desa dengan Kinerja perangkat Pemerintah Desa Mamuya Kecamatan Galega Induk Kabupaten Halmahera Utara. Bahwa kepemimpinan kepala desaa mamuya berhubungan signifikan dengan kerja perangkat pemerintah desa. Ini artinya bahwa kepemimpinan kepala desa menetukan kinerja perangkat pemerintah desa, makin baik kepemimpinan kepala desa, semakin baik pula kinerja perangkat pemerintah desa.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan

Berdasarkan berdasarkan hasil penelitian yang di lakukan penulis, maka dapat di simpulkan sebagai berikut.

1. Untuk tingkat kemampuan manajerial kepala desa di desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat. Di jabarkan oleh penulis menggunakan metode Deskriptif atau berdasarkan dari responden yang ada di desa Maka hasil dari Kemampuan Manajerial Kepala Desa dengan 50 Responden maka di dapatkan hasil Hasil.

penelitian menunjukan bahwa untuk tingkat kemampuan manajerial kepala desa 46.0% responden menjawab sangat tinggi, 51.5% responden yang menjawab tinggi, dan 12,6% responden yang menjawab sedang. Dapat disimpulkan bahwa kemampuana manajerial kepala desa adalah tinggi

2. Sedangkan untuk rumusan masalah yang kedua tentang keberhasilan pembangunan desa di desa Gentungang Kecamata Bajeng Barat juga di olah dengan menggunakan metode yang sama dengan 50 Responden. Maka hasil dari keberhasilan pembangunan berdasarkan pendapat masyarakat bahwa sebanyak 43,35% Responden yang menjawab sangat Tinggi, sebanyak 48,26% responden yang menjawab tinggi, 7,46% menjawab Sedang, dan sisanya 0,93% reponden yang menjawab sangat Rendah,. Maka dapat disimpulkan bahwa keberhasilan pemabangunan desa adalah tinggi

3. Hubungan anatara variabel Kemampuan Manajerial X terhadap Keberhasilan Pemabangunan Y adalah sebesar 0,659 atau 65.9%. artinya hubungan yang terjadi antara variabel X dengan Y adalah hubungan yang positif dengan tingkat keeratan yang sangat tinggi dengan nilai determinansi R2 = 0,6592 =0,434 maka nilai variabel Y di pengaruhi oleh variabel X dengan nilai sebesar 43,4% dan sisanya dipengaruhi oleh faktor lainya.

B. Saran

Berdasarkan uraian di atas maka peneliti mengemukakan saran-saran yang dapat di harapkan dapat menjadi sumbangan pemikiran serta masukan agar dapat di pertimbangkan dalam upayah meningkatkan kemampuan manajerial kepala desa dengan keberhasilan pembangunan di Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat sebagai berikut.

1. Kepala desa harus lebih meningkatkan hubunganya pada masyarakat di desa agar pemikiran-pemikiran masyarakat desa untuk pembangunan mudah di ketahui apa kekurangan pembangunan didesa.

2. Untuk semakin meningkatkan kualitas dan kinerja aparat pemerintah desa di sarankan kepala desa dan perangkat-perangkatnya dapat meningkatkan kemampuan manajerialnya, terutama pada aspek keterampilan dan kepemimpinan yang berguna bagi kelancaran pelaksanaan peayanan pembangunan bagi masyarakat desa.

3. Untuk dapat semakin menimbulkan kesadaran dan partisipasi masyrakat yang tinggi dalam proses pembangunan desa, maka di sarankan kepala bagi kepala desa beserta seluruh perangkat-perangkat desa dapat menggali dan memahami kebutuhan masyarakat yang disarankan dalam perrencanaan dan implementasi pada program pembangunan desa.

DAFTAR PUSTAKA

Adha, A. H. (2016). Pengaruh Pengawasan Badan Permusyawaratan Desa (Bpd) Terhadap Kinerja Kepala Desa Dalam Pembangunan Desa Rambah Utama Kecamatan Rambah Samo Kabupaten Rokan Hulu. 3(2), 1–15.

Ajamsaru, Y., Rorong, A. J., & Londda, V. Y. (2016). Pengaruh Penerapan Otonomi Desa Terhadap Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan (Suatu Studi Di Distrik Saifi Kabupaten Sorong Selatan). Jurnal Administrasi Publik Unsrat, 3(41).

Akbar, M. F., Suprapto, S., & Surati. (2018). Partisipasi Masyarakat Dalam Perencanaan Pembangunan Di Desa Jatimulya Kabupaten Boalemo. Publik : (Jurnal Ilmu Administrasi), 6(2), 135.

Ardilah, T., Makmur, M., & Hanafi, I. (2014). Dalam Pembangunan Desa ( Studi Di Desa Bareng Kecamatan Bareng Kabupaten Jombang ). 2(1), 71–77.

Ariadi, A. (2019). Perencanaan Pembangunan Desa. Perencanaan Pembangunan Desa, 2(2), 135–147.

Gustina, H. (2020). Persepsi Masyarakat Terhadap Kepemimpinan Kepala Desa Perempuan Di Desa Pulau Tongah Kecamatan Benai Kabupaten Kuantan Singingi. Journal Of Chemical Information And Modeling, 53(9), 1689–1699.

H, R. S. M. (2018). Hubungan Pembagian Kerja, Kecerdasan Individu Terhadap Prestasi Kerja Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kecamatan Kualuh Selatan Kabupaten Labuhan Batu Utara. 6(2).

Kadir, A., Muhamadong, & Budiman, A. (2019). Pengaruh Kemampuan Manajerial Kepala Desa Terhadap Kinerja Perangkat Desa Pada Kantor Desa Doro.O’o Kecamatan Langgudu Kabupaten Bima. 6.

Kuengo, S., Posumah, J. H., & Dengo, S. (2017). Kompetensi Kepala Desa Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Di Desa Tounelet Kecamatan Kakas Kabupaten Minahasa.

Mukhtar. (2014). Manajemen Dan Kepemimpinan Pendidikan. Jambi Pusaka.

Onsu, C. V., Tulusan, F. M. ., & Mambo, R. (2018). Pengaruh Kompetensi Kepala Desa Terhadap\Keberhasilan Pembangunan Desa Di Desa Ranolambot

Kecamatan Kawangkoan Barat Kabupaten Minahasa. Journal Of Chemical Information And Modeling, 53(9), 1689–1699.

Purnamasari, H., & Ramdani, R. (2018). Manajemen Pemerintahan Dalam Pembangunan Desa Di Desa Lemahabang Kecamatan Lemahabang Kabupaten Karawang. 3(1), 1–13.

Purnawijaya, F. M. (2019). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kedai 27 Di Surabaya. 7(1).

Rahmadhani Ayu Prisdiyanti. (2020). Pengaruh Perencanaan Partisipatif, Pengelolaan Dana Dedsa Dan Kepemimpinan Kepala Desa Terhadap Pembangunan Dea Kecamatan Wlingi Kabupaten Blitar Tahun 2019.

Ruru, N., Kalangi, L., & Budiarso, N. S. (2017). Analisis Penerapan Alokasi Dana Desa (Add) Dalam Upaya Meningkatkan Pembangunan Desa (Studi Kasus Pada Desa Suwaan, Kecamatan Kalawat, Kabupaten Minahasa Utara). 12(1), 83–90.

Saefulrahman, I. (2015). Kepemimpinan, Modal Sosial, Dan Pembangunan Desa. 1(1), 149–166.

Sartono, & Manguntara, L. (2018). Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Menggerakkan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Desa. Jurnal Administrasi Negara, Politik-Pemerintahan, Dan Hubungan Internasional, 4(2), 1–10. Http://Ojs.Uho.Ac.Id/Index.Php/Rezpublica/Article/View/41

Sugianto, A., & Mutiarin, D. (2017). Konsistensi Perencanaan Pembangunan Daerah Dengan Anggaran Daerah (Studi Kasus Pada Proses Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah, Rencana Kerja Pembangunan Daerah, Dan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Bidang Fisik Dan Prasarana Tahun Anggaran 2013-, 4, 1–38.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D.

Sunarsi, D., Winata, H., Gunartin, & Paeno. (2020). Analisis Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Pengembangan Desa Cidokom Gunung Sindur Kabupaten Bogor. 2(3), 505–511.

Usat, M. (2013). Pembangunan Desa Kelubir Kecamatan Tanjung Palas Utara Kabupaten. 1(4), 1232–1244.

Waruwu, S. (2017). Keberhasilan Pembangunan Desa Di Desa Hilibadalu Kecamatan Ulu Moro ’ O Kabupaten Nias Barat Email : 1–7.

L A M

P

I

R

A

N

KUESIONER PENELITIAN DI DESA GENTUNGANG Hubungan Kemampuan manajerial Kepala Desa Dengan Keberhasilan

Pembangunan Di Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat I. Petunjuk Pengisian

Pengisian ini tidak mempengaruhi posisi bapak/ibu di kantor, untuk itu isikan sesuai pendapat pribadi. Isikan identitas saudara.berilah tanda centang (√) salah satu dari kolom pertanyaan yang telah di sediakan dibawah ini sesuai dengan keadaan yang sebenar-benarnya

II. Identitas Responden Nama Lengkap :

Jenis kelamin :

Laki-laki

Perempuan Usia : Tahun

Pendidikan : Jenis Pekerjaan :

Masa Kerja : Tahun III. Keterangan

Berilah tanda centang (√) pada jawaban yang ada pilih.

No Pernyataan Skor

1. Sangat Setuju (SS) 4

2. Setuju (S) 3

3. Kurang Setuju (KS) 2

4. Tidak Setuju (TS) 1

IV. Variabel penelitian

Kemampuan manajerial Kepala desa variabel (X)

No. Pernyataan SS S KS TS

Planning/Perencanaan 1. Perencanaan penyusunan program

pembangunan di desa saya ikut dilibatkan.

2. Dalam program perencanaa pembangunan desa, saya memperhatikan kebijakan yang ada.

3. Penyusunan program perencanaan pembangunan desa, saya mempertimbangkan usulan dari masyarakat.

4. Saya menyusun program di desa yang disertai dengan kebijakan yang sudah di tetapkan.

5. Dalam program penyusunan perencanaan pembangunan desa, saya menganalisis hambatanya.

Organizing/pengorganisasian (pembagian tugas) 6. Setiap pekerjaan akan saya laksanakan sesuai

dengan tupoksi yang ada.

7. Tugas dan rencana pembangunan akan saya laksanakan sesuai dengan visi misi di desa.

8. Fasilitas yang memadai akan mendukung program kinerja saya.

9. Tugas yang diberikan kepada saya, sesuai dengan keahlian saya.

10. Dalam pelaksanaan program pembangunan desa, saya ikut dilibatkan.

Actuating/Pengarahan Dan Penggerakan

11. Sebelum bekerja saya selalu di berikan pengarahan oleh kepala desa.

12. Dalam bekerja saya selalu berkoordinasi serta bekerjasama dengan teman kerja saya.

13. Pada pelayana di desa, saya selalu memulainya pada jam 08.00 pagi.

14. Dalam bekerja saya diberikan kesempatan untuk mengikuti pelatihan yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kerja saya.

15. Saya sering memberikan motivasi dan masukan yang berhubungan dengan pekerjaan.

Controlling/Pengawasan 16. Pengawasan yang diberikan kepada saya akan berpengaruh terhadap keberhasilan pembangunan desa.

17. Setiap hari kehadiran dan kinerja saya dalam pembangunan desa selalu dipantau.

18. Apabila saya memiliki kinerja yang buruk saya diberikan teguran dan peringatan.

19. Pengawasan dari kepala desa dalam pembangunan desa yang saya kerjakan dapat berjalan dengan maksimal.

20. Saya senangtiasa diawasi kepala desa agar keberhassilan pembangunan bisa di raih.

Keberhasilan Pembangunan Variabel (Y)

No. Pernyataan SS S KS TS

Sarana Perekonomian 1. Saya merasakan keuntungan dengan adanya

pembangunan infrastruktur di desa.

2. Saya mendapatkan kemudahan untuk mengakses kegiatan ke desa lain degan adanya infrastruktur.

3. Saya merasa senang dengan adanya pembangunan infrastruktur di desa.

4. Kebutuhan saya akan terpenuhi dengan adanya pembangunan infrastruktur.

5. Pembangunan di desa sangatlah penting Tingkat Pendidikan 6. Saya mendapatkan pekerjaan dengan

pendidikan yang baik.

7. Saya menyelesaikan pendidikan sampai keperguruan tinggi karena sangat penting.

8. Saya mendapatkan pekerjaan sesuai dengan pendidikan saya.

9. Saya mudah mendapatkan pekerjaan dengan pendidikan yang baik.

10. Saya merasakan bahwa pendidikan sangatlah penting,

Tingkat Kesehatan 11. Saya selalu menjaga kesehatan agar saya

dapat bekerja dengan baik.

12. Saya sering mengikuti kegiatan di

puskesmas supaya mudah memeriksa kesehatan.

13. Saya selalu berolahraga.

14. Saya selalu memeriksa kesehatan diri saya 15. Kesehatan sangatlah penting dalam

kehidupan saya

TABEL UJI NORMALITAS

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Unstandardized Residual

N 50

Normal Parametersa,b Mean .0000000

Std. Deviation 3.30908714

Most Extreme Differences Absolute .086

Positive .069

Negative -.086

Test Statistic .086

Asymp. Sig. (2-tailed) .200c,d

a. Test distribution is Normal.

b. Calculated from data.

c. Lilliefors Significance Correction.

d. This is a lower bound of the true significance.

UJI LINEARITAS HUBUNGAN

ANOVA Table Sum of

Squares Df

Mean

Square F Sig.

Mana jerial

* Pemb angun an

Between Groups

(Combined) 622.463 16 38.904 3.948 .000 Linearity 411.127 1 411.127 41.717 .000 Deviation from

Linearity 211.336 15 14.089 1.430 .191

Within Groups 325.217 33 9.855

Total 947.680 50

UJI KORELASI PARSIAL

X1 Correlations

Perencanaan

Keberhasilan pembangunan Perencanaan Pearson Correlation 1 .474**

Sig. (2-tailed) .001

N 50 50

Keberhasilan pembangunan

Pearson Correlation .474** 1 Sig. (2-tailed) .001

N 50 50

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

X2 Correlations

pengorganisasia n

Keberhasilan pembangunan Pengorganisasian Pearson Correlation 1 .661**

Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

Keberhasilan pembangunan

Pearson Correlation .661** 1 Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

X3 Correlations

Pengarahan

Keberhasilan pembangunan

Pengarahan Pearson Correlation 1 .584**

Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

Keberhasilan pembangunan

Pearson Correlation .584** 1 Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

X4 Correlations

Pengawasan

Keberhasilan Pembangunan Pengawasan Pearson Correlation 1 .568*

Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

Keberhasilan pembangunan

Pearson Correlation .568* 1 Sig. (2-tailed) .000

N 50 50

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

UJI KORELASI SIMULTAN

Correlations

Manajerial Pembangunan Manajerial Correlation Coefficient 1.000 .664*

Sig. (2-tailed) . .000

N 50 50

Pembangun an

Correlation Coefficient .664* 1.000

Sig. (2-tailed) .000 .

N 50 50

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Model Summaryb Model R R Square

Adjusted R Square

Std. Error of the Estimate

1 .659a .434 .422 3.343

a. Predictors: (Constant), Manajerial b. Dependent Variable: Pembangunan

Dokumentasi

Tabulasi Data Kuesioner Kemampuan Manajerial Kepala Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat No

Resp onde n

perencanaan JU

ML AH

Organizing JU

ML AH

actuating JU

ML AH

controlling JU ML AH

Total keseluru X1 han

.1 X1

.2 X1

.3 X1

.4 X1

.5

X2 .1

X2 .2

X2 .3

X2 .4

X2 .5

X3 .1

X3 .2

X3 .3

X3 .4

X3 .5

X4 .1

X4 .2

X4 .3

X4 .4

X4 .5

1 3 3 4 3 4 17 3 3 3 3 4 16 3 3 4 3 4 17 4 3 4 3 3 17 67

2 4 4 4 4 4 20 4 3 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 79

3 3 3 3 4 4 17 3 3 4 3 4 17 4 2 3 3 3 15 4 4 3 4 2 17 66

4 4 3 3 4 3 17 4 3 4 4 3 18 4 3 4 4 3 18 3 4 3 3 3 16 69

5 3 4 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 4 3 4 4 3 18 4 4 4 4 4 20 77

6 3 3 3 3 3 15 4 3 3 3 3 16 3 3 3 3 4 16 3 3 3 4 3 16 63

7 3 3 3 3 3 15 2 3 3 4 3 15 4 3 3 3 3 16 4 3 3 3 3 16 62

8 3 3 4 3 4 17 3 4 3 4 2 16 4 4 4 3 4 19 3 3 3 3 3 15 67

9 4 3 2 4 3 16 3 4 3 4 3 17 3 4 4 4 2 17 4 4 3 3 2 16 66

10 3 3 4 3 4 17 3 4 3 3 4 17 3 4 3 3 3 16 3 3 3 3 3 15 65

11 3 4 4 3 4 18 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 78

12 3 4 4 4 3 18 4 4 4 3 4 19 3 4 3 4 4 18 3 4 3 4 3 17 72

13 4 4 4 4 3 19 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 79

14 3 4 3 3 4 17 4 3 3 3 3 16 3 3 4 3 3 16 3 3 3 3 3 15 64

15 4 3 4 3 4 18 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 4 3 3 3 3 16 64

16 4 4 3 3 3 17 3 3 3 3 3 15 3 4 3 4 3 17 3 4 3 3 3 16 65

17 3 3 4 3 3 16 3 4 3 3 3 16 3 3 3 3 3 15 3 4 3 4 3 17 64

18 4 3 3 3 3 16 4 3 4 3 4 18 3 3 4 3 3 16 3 3 3 4 2 15 65

19 3 3 3 3 3 15 3 4 3 3 3 16 4 3 3 3 3 16 3 3 3 3 3 15 62

20 2 3 3 3 3 14 4 2 3 4 4 17 4 4 2 4 4 18 4 4 2 4 3 17 66

21 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 3 19 3 4 3 4 4 18 3 4 4 4 4 19 76

22 4 4 4 4 4 20 3 3 4 4 4 18 4 3 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 77

23 3 3 3 3 3 15 3 4 3 3 3 16 4 3 3 3 3 16 4 3 3 4 3 17 64

24 4 3 3 4 3 17 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 4 16 3 3 3 3 3 15 63

25 4 4 4 4 4 20 4 3 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 4 4 4 4 4 20 79

26 3 3 3 4 4 17 4 4 3 4 3 18 4 4 3 3 3 17 4 3 3 4 3 17 69

27 4 4 4 3 4 19 4 4 4 4 4 20 3 4 4 4 4 19 4 4 3 4 4 19 77

28 4 4 4 3 3 18 3 4 3 3 4 17 4 4 4 3 3 18 4 3 4 3 3 17 70

29 2 3 4 2 4 15 4 3 4 4 3 18 4 2 3 4 4 17 4 3 2 4 3 16 66

30 4 4 4 3 3 18 4 3 2 4 3 16 3 3 4 4 3 17 4 3 4 4 2 17 68

31 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 3 4 3 4 3 17 62

32 4 4 3 4 3 18 3 4 2 4 3 16 4 4 4 3 4 19 4 3 4 3 3 17 70

33 4 4 4 3 3 18 4 4 3 4 4 19 4 4 4 4 4 20 4 4 4 3 4 19 76

34 3 4 3 3 3 16 3 2 4 3 4 16 2 3 3 4 4 16 4 2 3 3 2 14 62

35 4 3 3 3 3 16 3 3 3 3 3 15 3 3 4 3 3 16 3 3 4 3 4 17 64

36 4 3 4 4 4 19 3 4 3 4 3 17 4 3 4 4 3 18 4 3 3 3 3 16 70

37 4 3 3 3 4 17 3 4 4 3 4 18 4 4 4 4 4 20 4 3 4 4 3 18 73

38 2 3 3 4 3 15 3 4 3 2 4 16 4 3 3 3 3 16 2 4 4 3 3 16 63

39 3 4 3 3 4 17 3 3 3 3 3 15 3 3 4 3 3 16 3 3 3 4 3 16 64

40 3 3 4 3 4 17 4 3 4 4 3 18 4 3 4 4 3 18 4 4 4 3 4 19 72

41 4 3 3 3 2 15 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 3 4 3 4 3 17 62

42 4 4 4 3 4 19 4 3 4 4 4 19 4 3 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 77

43 3 4 3 3 3 16 3 4 3 3 3 16 3 3 3 4 3 16 3 4 3 3 3 16 64

44 3 4 4 4 4 19 3 4 3 3 4 17 4 3 4 4 4 19 4 3 3 4 4 18 73

45 3 4 4 4 4 19 4 4 4 4 4 20 3 4 4 4 3 18 4 4 3 3 4 18 75

46 3 3 4 4 4 18 4 4 4 4 4 20 4 4 4 3 4 19 4 4 4 4 4 20 77

47 4 3 3 3 3 16 4 3 3 3 4 17 4 3 4 4 3 18 3 3 3 3 3 15 66

48 3 4 3 4 3 17 4 4 3 4 3 18 3 3 3 3 3 15 3 4 4 3 3 17 67

49 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 15 60

50 4 4 3 4 3 18 3 3 3 4 3 16 4 3 3 4 3 17 3 3 4 3 3 16 67

Tabulasi Data Kuesioner Keberhasilan Pembangunan Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat No

Responde n

Sarana Perekonomian

(Y1) Tingkat Pendidikan Y2 Tingkat Kesehatan (Y3)

Total Y1. Y

1

Y1.

2

Y1.

3

Y1.

4

Y1.

5

Y2.

1

Y2.

2

Y2.

3

Y2.

4

Y2.

5

Y3.

1

Y3.

2

Y3.

3

Y3.

4

Y3.

5

1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 2 45

2 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 56

3 3 4 3 4 4 2 4 4 4 4 3 4 3 3 3 52

4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 3 3 4 3 4 3 53

5 4 4 4 4 4 3 3 3 3 2 3 4 4 3 4 52

6 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 52

7 3 3 4 3 4 3 2 3 3 3 4 4 4 4 3 50

8 4 3 4 2 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 2 53

9 4 3 4 3 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 55

10 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 2 3 3 4 4 49

11 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 57

12 4 4 3 4 3 4 4 3 3 3 2 3 3 3 4 50

13 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 58

14 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 47

15 3 3 3 3 3 3 2 3 4 4 4 4 4 4 3 50

16 3 3 3 2 3 4 3 3 3 3 3 2 4 4 3 46

17 4 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 54

18 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 46

19 4 3 3 3 4 3 2 3 3 3 2 3 3 2 3 44

20 2 3 4 4 4 4 3 4 4 2 4 3 3 2 4 50

21 4 4 4 3 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 3 54

22 3 4 4 4 4 3 1 3 3 3 4 4 4 4 3 51

23 4 3 3 3 4 3 3 3 3 2 4 1 3 4 2 45

24 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4 4 3 46

25 3 4 4 4 4 4 2 3 3 3 2 3 4 4 3 50

26 4 3 4 3 4 4 4 4 4 3 2 4 4 4 3 54

27 4 4 4 4 3 4 3 4 4 2 4 4 4 4 3 55

28 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 3 54

29 3 4 4 3 4 2 3 3 4 4 4 3 4 4 3 52

30 3 2 4 3 3 3 4 4 4 4 3 3 4 3 3 50

31 3 3 3 3 3 3 3 3 1 2 2 4 4 4 4 45

32 4 2 4 3 4 4 3 3 3 3 2 2 4 3 3 47

33 4 3 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 1 4 3 50

34 2 4 3 4 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 43

35 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 49

36 4 3 4 3 4 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 46

37 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 3 56

38 4 3 2 4 4 3 3 3 2 2 4 3 3 3 3 46

39 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3 3 4 3 50

40 3 4 4 3 4 3 4 3 4 4 4 4 3 4 2 53

41 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 1 3 2 2 3 40

42 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 57

43 4 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4 4 4 48

44 4 3 3 4 4 3 4 4 2 3 3 4 4 4 3 52

45 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 1 4 4 4 4 55

46 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 51

47 3 3 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 2 3 52

48 4 3 4 3 3 3 2 3 3 4 4 4 3 4 4 51

49 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 1 2 2 2 39

50 3 3 4 2 4 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 44

Dr. JAYADI NAS, S.Sos., M.Si PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU

BIDANG PENYELENGGARAAN PELAYANAN PERIZINAN

Nomor : 19752/S.01/PTSP/2021 KepadaYth.

Lampiran : Bupati Gowa

Perihal : Izin Penelitian

di-

Tempat

Berdasarkan surat Ketua LP3M UNISMUH Makassar Nomor : 4335/05/C.4-VIII/VIII/40/2021 tanggal 14 Agustus 2021 perihal tersebut diatas, mahasiswa/peneliti dibawah ini:

N a m a : RISMAWATI

Nomor Pokok : 105611110317

Program Studi : Ilmu Adm. Negara Pekerjaan/Lembaga : Mahasiswa(S1)

Alamat : Jl. Slt Alauddin No. 259, Makassar

Bermaksud untuk melakukan penelitian di daerah/kantor saudara dalam rangka penyusunan Skripsi, dengan judul :

" HUBUNGAN KEMAMPUAN MANAJERIAL KEPALA DESA DENGAN KEBERHASILAN PEMBANGUNAN DI DESA GENTUNGANG KECAMATAN BAJENG BARAT "

Yang akan dilaksanakan dari : Tgl. 18 Agustus s/d 17 Oktober 2021

Sehubungan dengan hal tersebut diatas, pada prinsipnya kami menyetujui kegiatan dimaksud dengan ketentuan yang tertera di belakang surat izin penelitian.

Dokumen ini ditandatangani secara elektronik dan Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan menggunakan barcode,

Demikian surat izin penelitian ini diberikan agar dipergunakan sebagaimana mestinya.

Diterbitkan di Makassar

Pada tanggal : 18 Agustus 2021

A.n. GUBERNUR SULAWESI SELATAN

KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU PROVINSI SULAWESI SELATAN

Selaku Administrator Pelayanan Perizinan Terpadu

Pangkat : Pembina Tk.I Nip : 19710501 199803 1 004

Tembusan Yth

1. Ketua LP3M UNISMUH Makassar di Makassar;

2. Pertinggal.

SIMAP PTSP 18-08-2021

RIWAYAT HIDUP

Rismawati, dilahirkan pada hari Sabtu pada Tanggal 16 Mei 1998 di Mattongtong Dare, Desa Gentungang, Kecamatan Bajeng Barat, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. Anak dari Ke 2 (dua) dari dua bersaudara dari pasanga Jabir dan Jaharia. Riwayat pendidikan penulis yaitu menyelesaikan pendidikan formal di SD Inpres Mattongtong Dare pada Tahun 2010. Pada tahun yang sama penulis melanjutkan Pendidika di Sekolah Dasar Pertama di SMP Negeri 2 Bajeng Barat dan tamat pada tahun 2013. Lalu melanjutka pendidikan sekolah menengah atas di SMA Negeri 1 Bajeng Barat dan tamat pada tahun 2016. Kemudian penulis melanjutkan pendidikan di pada perguruan tinggi Universitas Muhammadiyah Makassar pada Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik dengan program studi Ilmu Administrasi Negara.

Penulis telah menyelesaikan pekerjaan tugas akhir skripsi dengan Judul

“Hubungan Kemampua Manajerial Kepala Desa Dengan Keberhasilan Pembaguna Di Desa Gentungang Kecamatan Bajeng Barat” semogah penelitian tugas akhir ini mampu memberikan kontribusi bagi dunia pendidikan

Dalam dokumen GENTUNGANG KECAMATAN BAJENG BARAT (Halaman 88-95)

Dokumen terkait