• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rencana Pembelajaran Semester (RPS

BAB VI. KURIKULUM PROGRAM STUDI

6.3. Program Magister Wawasan Pertahanan Nasional

6.3.8 Rencana Pembelajaran Semester (RPS

1. Mata kuliah : Wawasan Nusantara dan Integrasi Nasional Kode mata kuliah

KN5103 Nama mata kuliah

Wawasan Nusantara dan Integrasi Nasional sks = 3 Deskripsi Mata Kuliah:

Matakuliah ini mengajarkan kepada mahasiswa tentang wawasan nusantara Indonesia, konsep, hakikat kedudukun, fungsi, tujuan, unsurunsur dasar, sejarah perkembangan, implementasai, tantangan implementasi wawasan nusantara. Pada pembahasan tentang integrase nasional mahasiswa diajarkan tentang konsep dan teori integrasi nasional, tujuan dan pentingnya integrasi nasional, pluralitas masyarakat Indonesia dan potensi konfliknya, strategi integrasi nasional dan upaya mewujudkan integrasi nasional Indonesia.

Bahan Kajian:

a. Pengantar Wawasan Nusantara Indonesia b. Konsep Dan Hakikat Wawasan Nusantara

c. Kedudukun, Fungsi Dan Tujuan Awasan Nusantara

d. Unsur-Unsur Dasar Wawasan Nusantara Dan Sejarah Perkembangannya e. Implementasai Dan Tantangan Implementasi Wawasan Nusantara f. Konsep Dan Teori Integrasi Nasional

g. Tujuan Dan Pentingnya Integrasi Nasional

h. Pluralitas Masyarakat Indonesia Dan Potensi Konfliknya i. Strategi Integrasi Nasional

j. Mewujudkan Integrasi Nasional Indonesia Sub Capaian Pembelajar Mata Kuliah:

1. Mampu merancang suatu kajian, dan suatu konsep teoritis untuk analisis permasalahan wawasan nusantara, ketahanan nasional dan integrasi nasional di Indonesia serta mampu mempublikasikannya dalam jurnal ilmia nasional yang diakui.

2. Mampu berperan serta pada suatu tim yang bersifat kajian wawasan nusantara dan integrasi nasional Indonesia secara interdisiplin,

3. Mampu mengidentifikasi, memformulasi, dan menyusun argumentasi teoritis atas masalah- masalah wawasan nusantara dan integrasi nasional Indonesia,

4. Mampu mengidentifikasi, memformulasi, dan menyusun argumentasi teoritis atas masalah- masalah wawasan nusantara dan integrasi nasional Indonesia,

5. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan komunitas umum tentang permasalahan wawasan nusantara dan integrasi nasional,

6. Memiliki pengetahuan tentang isu-isu kontemporer, dalam lingkup wawasan nusantara dan integrasi nasional di Indonesia.

2. Mata kuliah : Teori Geostrategi Kode mata kuliah

KN5104 Nama mata kuliah

Teori Geostrategi sks = 3

Deskripsi Mata Kuliah:

Matakuliah ini menjelaskan tentang konsep geostrategi secara umum dan khusus terutama mengenai analisa geostrategi bagi wilayah Indonesia.

Bahan Kajian:

a. Pengertian Geostrategi

b. Pengertian dan ruang lingkupnya

c. Perkembangan Konsep Geostrategi Indonesia d. Kasus-kasus tentang geostrategi

e. Tri Gatra Indonesia f. Panca Gatra Indonesia

g. Trend dan tantangan geostrategi Indonesia di masa akan datang h. Konsep Geostrategi ke depan

Sub Capaian Pembelajar Mata Kuliah:

1. Mampu menjelaskan suatu konsep geostrategi dan permasalahannya, 2. Mampu berperan problem-solving geostrategi,

3. Mampu mengidentifikasi, memformulasi, dan menyusun alternatif jawaban atas masalah- masalah geostrategi,

4. Memiliki pengetahuan tentang isu-isu kontemporer tentang geostrategi

3. Mata kuliah : Ketahanan Nasional Indonesia Kode mata kuliah

KN5105 Nama mata kuliah

Ketahanan Nasional Indonesia sks = 3 Deskripsi Mata Kuliah:

Matakuliah ini menjelaskan tentang konsep ketahanan nasional, serta hubungannya dengan kesejahteraan dan demokrasi.

Bahan Kajian:

a. Pengertian Ketahanan Nasional b. Pengertian dan ruang lingkupnya

c. Ketahanan Nasional dalam Perspektif UUD 1945 dan Pancasila d. Kasus-kasus tentang geostrategis

e. Ketahanan Nasional dan Kesejahteraan Nasional f. Demokrasi dan Ketahanan Nasional

g. Konsep Ketahanan Nasional dimasa yang akan datang Sub Capaian Pembelajar Mata Kuliah:

1. Mampu merancang suatu konsep teoritis untuk analisis permasalahan ketahanan nasional di Indonesia,

2. Mampu berperan serta pada suatu tim yang bersifat kajian Ketahanan Nasional secara interdisiplin,

3. Mampu mengidentifikasi, memformulasi, dan menyusun argumentasi teoritis atas masalah- masalah ketahanan nasional,

4. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan komunitas umum tentang permasalahan Ketahanan Nasional,

5. Memiliki pengetahuan tentang isu-isu kontemporer, dalam lingkup Ketahanan Nasional di Indoneisa

4. Mata kuliah : Metodologi Penelitian Sosial Kode mata kuliah

UBU5001 Nama mata kuliah

Metodologi Penelitian Sosial sks = 3 Deskripsi Mata Kuliah:

Mata kuliah ini membahas tentang asas dan lingkup penelitian ilmu sosial secara umum, gambaran umum tentang metode penulisan ilmiah, ragam paradigmaa/jenis/tipe penelitian, pembahasan tentang pengertian konsep, pengertian teori, ragam variabel penelitian, metode pengumpulan data, prosedur umum penelitian ilmu sosial, konsep validitas, skala pengukuran, pengolahan dan teknik analisis data, kesimpulan dan rekomendasi, serta lampiran dan referensi.

Bahan Kajian:

a. Dasar-dasar penelitian

b. Metodologi penelitian kualitatif dan kuantitatif c. Rancangan penelitian kuantitatif dan kualitatif d. Metode sampling

e. Penyusunan proposal penelitian

f. Menganalisa data dalam penelitian kualitatif Sub Capaian Pembelajar Mata Kuliah:

1. Meningkatkan kemampuan mengidentifikasi faktor-faktor dalam penetapan kebijakan sosial yang mengandung resiko cukup tinggi.

2. Memahami beberapa alternatif, pendekatan dan model penetapan penelitian sosial.

3. Memahami model penelitian kuantitatif dengan pola pikir”logiko, hipoteko, verivikatif” dengan masalah yang jelas, ada hipotesis, diuji dengan statistik.

4. Memahami metode penelitian

5. kualitatif dan metode analisis data kualitatif.

6. Memahami berbagai jenis metode penelitian, rumusan masalah, paradigma penelitian, teori, rumusan hipotesis, populasi, sampel, instrumen, pengujian validitas dan reliabilitas, metode pengumpulan data, teknik analisis dan pembuatan pelaporan.

5. Mata kuliah : Teori Geopolotik

*) RPS Mata Kuliah lengkap masing-masing program studi akan disediakan dokumen khusus RPS.

Kode mata kuliah

KN5101 Nama mata kuliah

Teori Geopolitik sks = 3

Deskripsi Mata Kuliah:

Geopolitik dimaknai sebagai ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat tinggal suatu bangsa. Frederich Ratzel mengenalkan istilah ilmu bumi politik (political geography), Rudolf Kjellen menyebut geographical politic dan disingkat geopolitik. Tujuan matakuliah ini menyadarkan makna penting hidup bersama dalam ikatan kebangsaan. Selain perspektif geopolitik dapat menyatukan visi, misi dan tujuan kita dalam melangsungkan kehidupan bersama.

Bahan Kajian:

a. Definisi, Fungsi, Tujuan, Aspek, Kedudukan, Geopolitika b. Teori Geopolitik Frederich Ratzel

c. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen d. Teori Geopolitik Karl Haushofer e. Teori Geopolitik Halford Mackinder f. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan

g. Teori Geopolitik Saversky, Jfc Fuller Guilio Douhet h. Teori Geopolitik Nicholas J. Spijkman

i. Peta Geopolitik Indonesia j. Peta Geopolitik Dunia

Sub Capaian Pembelajar Mata Kuliah:

1. Mahasiswa mampu memahami konsep dan teori geopolitik

2. Mahasiswa mampu menganalisis perkembangan dan pengaruh teori geopolitik 3. Mahasiswa mampu mengevaluasi peta geopolitik Indonesia dan geopolitik dunia

4. Mahasiswa mampu merumuskan perkembangan peta geopolitik Indonesia dan geopolitik dunia