• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang telah didapatkan, adapun beberapa saran yang bisa diberikan yakni sebagai berikut:

1. Bagi guru, hasil penelitian ini hendaknya dijadikan sebagai masukan agar lebih melatih kemampuan pemecahan masalah siswa dengan membiasakan memberi soal cerita dengan indikator kemampuan pemecahan masalah menurut Polya, sehingga kemampuan pemecahan masalah siswa lebih bagus dari sebelumnya. Juga sebaiknya dalam proses pembelajaran diselingi dengan humor agar siswa dalam menyelesaikan soal cerita matematika tidak merasa tertekan dan dapat menyelesaikan dengan baik.

2. Bagi siswa, dibiasakan untuk mengerjakan setiap soal dengan menggunakan tahapan pemecahan masalah menurut Polya sehingga kemampuan pemecahan masalahnya semakin meningkat.

3. Bagi peneliti selanjutnya, dapat diajadikan rujukan dalam melakukan penelitian yang sejenis baik dalam pengembangan instrumen maupun peningkatan kemampuan pemecahan masalah. Selain itu, peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian dengan menghubungkan sense of humor dengan kreativitas siswa, contohnya kemampuan berpikir kreatif siswa.

DAFTAR PUSTAKA

Aini, Novita Nurul. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Pada Soal Higher Order Thinking Skills (HOTS) Materi Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel Kelas X SMAN Arjasa Jember Berdasarkan Adversity Quotient (AQ).” Skripsi, IAIN Jember, 2020.

Aini, Novita Nurul dan Mohammad Mukhlis. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Soal Cerita Matematika Berdasarkan Teori Polya Ditinjau Dari Adversity Quotient.” Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, Vol. 2, No.1, (Juni, 2020): 105-128.

https://doi.org/10.35316/alifmatika.2020.v2i1.105-128.

Andayani, Fitrie dan Adiska Nadiyah Lathifah. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Aritmatika Sosial.” Jurnal Cendikia: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 3, No. 1, (Mei, 2019): 1-10. https://doi.org/10.31004/cendekia.v3i1.78.

Annizar, Anas Ma’ruf. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Soal PISA Menggunakan Model Ideal Pada Siswa Usia 15 Tahun Di SMA Nuris Jember.” Skripsi, Universitas Jember, 2015.

Ayu Evitasari, Aggraini. “Hubungan Sense Of Humor Dengan Psychological Well-Being Pada Mahasiswa Universitas Negeri Jakarta”. Skripsi, Universitas Negeri Jakarta, 2019.

Chabibah, Linda Nur, Emy Siswanah, dan Dyan Falasifa Tsani. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Barisan Ditinjau Dari Adversity Quotient.” Pythagoras: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 14, No. 2 (2019). 199-210.

https://doi.org/10.21831/pg.v14i2.29024.

Elsa Hutami, Finlantya, Dinawati Trapsilasiwi, dan Randi Pratama Murtikusuma.

“Analsiis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Program Linear Ditinjau Dari Adversity Quotient.” Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, Vol.2, No.1 (Juni, 20 20): 1-13.

https://doi.org/10.35316/alifmatika.2020.v2i1.1-13.

Erviana, Tanti. “Kemampuan Penalaran Matematis Siswa dalam Memecahkan Masalah Aljabar Berdasarkan Gaya Kognitif Field Independent.” Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, Vol. 1, No.1, (Desember, 2019): 61-73. https://doi.org/10.35316/alifmatika.2019.v1i1.61-73.

Fatmala, Rizky, Ratna Sarningsih, dan Luvy Sylviana Zhanty. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP Kelas VII Pada Materi Aritmerika Sosial.” Jurnal Cendikia: Jurnal Pendidikan

Matematika, Vol. 04, No.01 (Mei 2020): 227-236.

https://doi.org/10.31004/cendekia.v4i1.192.

Febriana, Irliene. “Pengaruh Kepribadian Dan sense Of Humor Terhadap Psychological Well-Being (Studi Pada Jurnalis di DKI Jakarta).” Skripsi, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, 2014.

Fiqriah, Rifkah. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Berdasarkan Teori Poly Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Sinjai Selatan.” Skripsi, Universitas Muhammadiyah Makassar, 2020.

Fitria, Neng Fia Nisa, Nurul Hidayani, Heris Hendriana, dan Risma Amelia.,

“Analisis Kemampuan Pemechan Masalah Matematik Siswa SMP dengan Materi Segitiga dan Segiempat:Problem Solving Skill.”

Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 8, No. 1, (April, 2018):

49-57. https://doi.org/10.22437/edumatica.v8i01.4728.

Hatta, Ahmad. 2009. Tafsir Qur’an Per Kata; Dilengkapi Dengan Asbabun Nuzul

& Terjemahan. Jakarta: Magfirah Pustaka.

Hobri. Metodologi Penelitian Pengembangan. Jember: Pena Salsabila, 2010.

In’am, Akhsanul. Menguak Penyelesaian Masalah Matematika : Analisis Pendekatan Metakognitif dan Model Polya. Malang: Aditya Media Publishing, 2015.

Jamin, Nunung Suryana. “Pengembangan Sense Of Humor Dan Pengaruhnya Pada Emosi Anak.” Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, Vol 06, No. 01 (Januari, 2020): 9-16.

Lestari, Karunia Eka dan Mokhammad Ridwan Yudhanegara. Penelitian Pendidikan Matematika (Panduan Praktis Menyusun Skripsi, Tesis, dan Laporan Penelitian dengan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, da Kombinasi Disertasi dengan Model Pembelajaran dan Kemampuan Matematis). Bandung:PT Refika Aditama, 2017.

Marlina, Leni. “Penerapan Langkah Polya Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Keliling Dan Luas Persegi Panjang.” Jurnal Elektronik Pendidikan Matematika Tadulako, Vol. 01, No. 01, (September, 2013): 45-54.

Martin, Rod A. dan Thimas E.Ford. The Psychology Of Humor. California:

Academic Press, 2018.

Maulyda, Mohammad Archi. Paradigma Pembelajaran Matematika Berbasis NCTM. Malang : CV IRDH, 2020.

Multidimensional sense of humor scale (MSHS),” Psychological Scales, diakses 4 April 2022, https://scales.arabpsychology.com/s/multidimensional-sense- of-humor-scale-mshs/amp/.

Muthohar, Idham Qodr. “Pengaruh Sense Of Humor dan Kematangan Emosi Terhadap Kepercayaan Anggota Di Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Cipuput.” Skripsi, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, 2016.

Nissa, Ita Chairun. Pemecahan Masalah Matematika (Teori dan Contoh Praktek).

Mataram:Duta Pustaka Ilmu, 2015. https://bit.ly/3lqP9IK.

Observasi di MTsN 1 Jember, 12 Januari 2022

Pratama, Yoga. “Kreativitas Ditinjau Dari Sense Of Humor.” Skripsi, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung, 2019.

Purnamasari, Irma dan Wahyu Setiawan. “Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP Pada Materi SPLDV Ditinjau Dari Kemampuan Awal Matematika (KAM).” Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, Vol. 3, No.2 (Juli 2019): 207-215.

https://doi.org/10.31331/medivesveteran.v3i2.771.

Rianti, Resmi. “Profil Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar.” Jurnal Pendidikan Tambusai,

Vol. 2, No. 4 (Juni 2018): 802-812.

https://doi.org/10.31004/jptam.v2i4.27.

Riffyanti, Landyasari dan Rubono Setiawan. “Analisis Strategi Langkah Mundur Dan Bernalar Logis Dalam Menentukan Bilangan Dan Nilainya.”

Aksioma:Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, Vol. 6, No. 1 (2017): 115-127.

Rinawati, Riyani dan Novisita Ratu. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah siswa SMP Kelas VIII Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Ditinjau Dari Kecerdasan Logis Matematis.” Jurnal Cendikia: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 05, No.02 (Juli 2021): 1223-1237.

https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i2.607.

Sapitri, Yesi, Citra Utami, dan Mariyam. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Soal Open-Ended pada Materi Lingkaran Ditinjau dari Minat Belajar.” Variabel, Vol. 2, No. 1, (2019): 16-23. http://dx.doi.org/10.26737/var.v2i1.1028.

Sugiyono. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2018.

Sukoco, Aquarista Stevie Pramudita. “Jurnal Tugas Akhir Hubungan Sense Of Humor Dengan Stres Pada Mahasiswa Baru Fakultas Psikologi.”

Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya, Vol.3, No.1, (2014): 1-10.

Suryani, Mulia, Lucky Heriyanti Jufri, dan Tika Artia Putri. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Berdasarkan Kemampuan Awal Matematika.” Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol.9, No.1, (Januari, 2020): 119-130. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v9i1.605.

Syawal, Muhammad. “Pengaruh Penerapan Metode Sense Of Humor Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII SMP Unismuh Makassar.” Skripsi, Universitas Muhammadiyah Makassar, 2018.

Tim Penyusun. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah Institut Agama Islam Negeri Jember. Jember: IAIN Jember, 2020.

Ulath, Shenny. “Analisis Kemmapuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Operasi Aljabar Kelas VII MTs Negeri Ambon.” Skripsi, IAIN Ambon, 2020.

Wahyudi dan Indri Anugraheni. Strategi Pemecahan Masalah Matematika.

Salatiga:Satya Wancaan University Press, 2017. https://bit.ly/3CTCs7Y.

Wijaya, Erik dan Debora Basaria. “ Hubungan antara Kecerdasan Emosi dan Humor pada Remaja.” Provitae Jurnal Psikologi Pendidikan, Vol. 7, No.

1, (2016): 1-19. http://dx.doi.org?10.24912/provitae.v7i1.219.

Wulandari, Wahyu Setya. “Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Berdasarkan Perbedaan Gaya Kognitif Pada Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII SMP Di Negeri 1 Rambipuji.” Skripsi, IAIN Jember, 2019.

Yuwono, Timbul, Mulya Supanggih, Rosita Dwi Ferdiana. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Berdasarkan Prosedur Polya.” Jurnal Tadris Matematika, Vol. 1, No. 2, (November, 2018): 137-144.

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Annisaul Kholida

NIM : T20187083

Program Studi : Tadris Matematika

Fakultas : Tarbiyah dan Ilmu Keguruan

Institusi : UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember

menyatakan dengan sebenarnya bahwa dalam hasil penelitian ini tidak terdapat unsur-unsur penjiplakan karya penelitian atau karya ilmiah yang pernah dilakukan atau dibuat orang lain, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan dan daftar pustaka.

Apabila di kemudian hari ternyata hasil penelitian ini terbukti terdapat unsur- unsur penjiplakan dan ada klaim dari pihak lain, maka saya bersedia untuk diproses sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan tanpa paksaan dari siapapun.

Jember, 25 Juni 2022 Saya yang menyatakan

Annisaul Kholida T20187083

181 Kemampuan

Pemecahan Masalah Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Ditinjau Dari Tingkat Sense Of Humor Pada Siswa Kelas VIII Di MTsN 1 Jember

Pemecahan Masalah

2. Sense Of Humor

masalah 1.2 Merencanakan

penyelesaian 1.3 Melaksanakan

perencanaan 1.4 Memeriksa

kembali

2.1 Humor production (kemampuan menghasilkan, memproduksi, atau

melontarkan humor) 2.2 use of humor

as a coping mechanism

guru 2. Hasil tes

multidimensional sense of humor scale (MSHS) 3. Hasil tes

kemampuan pemecahan masalah

4. Hasil wawancara 5. Dokumentasi

kualitatif, jenis penelitian deskriptif 2. Teknik

pengumpulan data a. Angket MSHS b. Tes kemampuan

pemecahan masalah c. Wawancara d. Dokumentasi 3. Teknik sampling

Menggunakan purposive sampling, yakni pemilihan berdasarkan kriteria tertentu.

4. Analisis data Menggunakan model Miles dan Huberman yakni analisis hingga data yang diperoleh jenuh. Tahapannya:

kemampuan pemecahan masalah siswa dengan

tingkat sense of humor tinggi dalam menyelesaika n soal cerita matematika pada siswa kelas VIII di MTsN 1 Jember 2. Bagaimana

kemampuan pemecahan masalah siswa dengan

tingkat sense of humor sedang dalam menyelesaika

(kemampuan menggunakan humor dalam menghadapi masalah atau situasi sulit) 2.3 Appreciation

of humor (kemampuan mengapresiasik an humor) 2.4 Attitude

toward humor (kemampuan merespon atau menyikapi situasi humoris atau orang yang humor).

a. Data collection (pengumpulan data)

b. Data reduction (reduksi data ) c. Data display

(penyajian data) d. Conclusion

drawing/verifica tion (verifikasi) 5. Uji keabsahan yang

digunakan yaitu triangulasi teknik.

n soal cerita matematika pada siswa kelas VIII di MTsN 1 Jember 3. Bagaimana

kemampuan pemecahan masalah siswa dengan

tingkat sense of humor rendah dalam menyelesaika n soal cerita matematika pada siswa kelas VIII di MTsN 1 Jember

182

Dalam dokumen analisis kemampuan pemecahan masalah (Halaman 191-200)

Dokumen terkait