PELATIHAN MANDIRI PMM
Topik : Kurikulum Merdeka
Aksi Nyata
SD NEGERI 002 KUNDUR
2023
rUMAINUR,S.Pd.SD
MENGAPA KURIKULUM HARUS
BERUBAH..??
APA ITU KURIKULUM
Menurut Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa kurikulum
adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan
bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman
penyelenggaraan kegiatan
pembelajaran untuk mencapai tujuan
Set-Up Starter
Setiap tahun bahkan setiap saat pendidikan selalu ada hal yang baru mengikuti kebutuhan
zaman.Tentu menghadapi anak-anak atau peserta didik zaman
sekarang ini yang lebih mudah dalam mengakses berbagai informasi yang ada di sekitar kita atau hal-hal yang bisa dikatakan trending atau viral. Disinilah pendidikan harus bisa melakukan
akselerasi dalam menyiapkan sebuah pedoman penyelenggaraan
untuk pembelajaran guna mencapai tujuan yang menjawab kebutuhan saat ini