• Tidak ada hasil yang ditemukan

KISI-KISI OLIMPIADE IPA PGMI

N/A
N/A
Sarwono HS

Academic year: 2024

Membagikan " KISI-KISI OLIMPIADE IPA PGMI"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

Olimpiade IPA untuk MI/SD/Sederajat:

Diselenggarakan oleh Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) UNISDA Lamongan

KISI-

KISI

(2)

Kisi-kisi Olimpiade IPA MI/SD yang diselenggarakan oleh Prodi PGMI UNISDA disusun dengan mengacu pada:

● Permendikbud Nomor 37 Tahun 2018 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran IPA tingkat SD/MI yang terdiri dari KI 3 (Pengetahuan) untuk kelas IV, V, dan VI.

● Capaian Pengetahuan Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam

dan Sosial (IPAS) Fase A-Fase C untuk SD/MI yang dikeluarkan oleh Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan

Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Tahun 2022, dalam hal ini hanya diambil kompetensi IPA pada Elemen Pemahaman Sains.

(3)

Keterampilan dan Metode Ilmiah

01

Lingkup Materi:

Memahami proses ilmiah dan alur berpikir ilmiah

Kompetensi Terkait:

1. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. (KI 3 Kelas IV)

2. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. (KI 3 Kelas V)

3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. (KI 3 Kelas VI)

(4)

Anatomi dan Fisiologi Makhluk Hidup serta Fungsinya

02

Lingkup Materi:

Anatomi dan fisiologi hewan, Anatomi dan fisiologi tumbuhan, Anatomi dan Fisiologi Manusia

Kompetensi Terkait:

1.

Menganalisis hubungan antara bentuk dan fungsi bagian tubuh pada hewan dan tumbuhan (Kelas IV)

2.

Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia

serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia (Kelas V )

(5)

Metabolisme Pada Makhluk Hidup

03

Lingkup Materi:

Pertumbuhan dan perkembangan, Organ pernafasan dan fungsinya, organ pencernaan dan fungsinya, organ peredaran darah dan

fungsinya, perkembangbiakan pada hewan dan tumbuhan

Kompetensi Terkait:

1. Menjelaskan organ pernafasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia (Kelas V)

2. Menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ pencernaan manusia (Kelas V)

3. Menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia (Kelas V)

4. Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan (Kelas VI) 5. Menghubungkan ciri pubertas pada laki-laki dan perempuan dengan kesehatan

reproduksi (Kelas VI)

(6)

Ekologi, Lingkungan, dan Pelestarian Alam

04

Lingkup Materi:

Populasi, Ekosistem, Jejaring Makanan, Adaptasi Makhluk Hidup, Siklus hidup Makhluk Hidup, pelestarian sumber daya alam hayati Kompetensi Terkait:

1.

Membandingkan siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup serta mengaitkan dengan upaya pelestariannya (Kelas IV)

2.

Menjelaskan pentingnya upaya keseimbangan dan pelestarian sumber daya alam di lingkungannya (Kelas IV)

3.

Menganalisis hubungan antar komponen ekosistem dan jaring-jaring makanan di lingkungan sekitar (Kelas V)

4.

Menganalisis cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan

(Kelas VI)

(7)

Energi dan Lingkungan

05

Lingkup Materi:

Energi dan Pemanfaatannya, Energi Alternatif, Kalor, Siklus Air, Listrik, Magnet

Kompetensi Terkait:

1. Mengidentifikasi berbagai sumber energi, perubahan bentuk energi, dan sumber energi alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, bahan bakar organik, dan nuklir) dalam kehidupan sehari-hari (Kelas IV)

2. Menerapkan konsep perpindahan kalor dalam kehidupan sehari-hari (Kelas V) 3. Menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam

kehidupan sehari-hari (Kelas V)

4. Menganalisis siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi serta kelangsungan mahluk hidup (Kelas V)

5. Mengidentifikasi komponen-komponen listrik dan fungsinya dalam rangkaian listrik sederhana (Kelas VI)

6. Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam kehidupan sehari-hari (Kelas VI)

7. Menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan menghemat energi listrik (Kelas VI)

(8)

Tata Surya dan Gejala Alam

06

Lingkup Materi:

Sistem Tata Surya, Rotasi bumi, Revolusi Bumi, Gerhana Matahari, Gerhana Bulan

Kompetensi Terkait:

1.

Menjelaskan sistem tata surya dan karakteristik anggota tata surya (Kelas VI)

2.

Menjelaskan peristiwa rotasi dan revolusi bumi serta terjadinya

gerhana bulan dan gerhana matahari (Kelas VI)

(9)

Gaya dan Gelombang

07

Lingkup Materi:

Gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya gravitasi, gaya gesekan, Bunyi, dan Cahaya

Kompetensi Terkait:

1.

Mengidentifikasi macam-macam gaya, antara lain: gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya gravitasi, dan gaya gesekan (Kelas IV)

2.

Menghubungkan gaya dengan gerak pada peristiwa di lingkungan sekitar (Kelas IV)

3.

Menerapkan sifat-sifat bunyi dan keterkaitannya dengan indera pendengaran (Kelas IV)

4.

Menerapkan sifat-sifat cahaya dan keterkaitannya dengan indera

penglihatan (Kelas IV)

(10)

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon and infographics & images by Freepik

THANK YOU!

Do you have any questions?

pgmi.unisda@unisda.ac.id 085707241956 / 081511774621

@pgmiunisdaa_

Prodi PGMI UNISDA

(Gedung Fakultas Agama Islam, Jln Airlangga 03 Kec. Sukodadi Kab. Lamongan)

Referensi

Dokumen terkait

Disajikan gambar sistem peredaran darah, dapat menentukan daerah yang memiliki ciri peredaran darah tertentu. C3 14 PG

Mendeskripsikan hubungan antara struktur organ penyusun sistem peredaran darah manusia dengan fungsinya.. Menjelaskan pemeliharaan organ penyusun sistem peredaran

Disajikan gambar sistem pencernaan manusia, peserta Disajikan gambar sistem pencernaan manusia, peserta didik dapat menyebutkan nama enzim dan fungsinya pada didik dapat

Melalui kegiatan mengamati video tentang organ peredaran darah dan fungsinya pada manusia yang dikirim guru melalui WA, peserta didik menganalisis fungsi organ peredaran

Sistem endokrin, sistem pernafasan, sistem urinari, sistem reproduksi, sistem peredaran darah, sistem pencernaan, sistem

Setelah menemukan informasi tentang perdaran darah besar dan peredaran darah kecil, peserta didik menulis organ-organ peredaran darah pada manusia dan fungsinya yang

Dengan kegiatan mengamati gambar organ peredaran darah manusia, peserta didik dapat menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada manusia secara rinci..

 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi organ peredaran darah, sistem peredaran darah besar dan kecil, dan kelainan pada system peredaran darah Verification