TUGAS LK 2.2 SIKLUS II PENENTUAN SOLUSI
PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN KATEGORI II
(SMA NEGERI 1 TANGGETADA)
Disusun Oleh
(KOMANG ADI RUSPAWAN)
BIDANG STUDI FISIKA
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI GURU UNIVERSITAS MUSAMUS RERAUKE
TAHUN 2023
LK 2.2 Penentuan Solusi
Nama : Komang Adi Ruspawan Instansi : SMA Negeri 1 Tanggetada
Masalah yang
dipilih untuk diatasi Penyebab Masalah Solusi yang dipilih Deskripsi Kelebihan Kekuarangan Mitigasi
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
Rendahnya Kemampuan siswa daam menerapkan konsep fisika dalam kehidupan sehari-hari, serta rendahnya kemampuan siswa dalam
penyelesaian soal- soal HOTS
1. Guru dalam proses Pembelajaran belum menerapkan model pembelajaran yang tepat atau Guru masih menggunakan model konvensianal
2. Guru belum melatih siswa dalam penyelesaian soal- soal HOTS
1. Penerapan model Project Based Learning (PjBL) dapat meningkatkan
kemampuan penerapan konsep fisika dalam kehidupan sehari-hari
Project Based Learning (PjBL) adalah merupakan model pembelajaran yang menghadapkan peserta didik pada dunia nyata untuk memulai pembelajaran dan merupakan salah satu model pembelajaran inovatif yang dapat memberikan kondisi belajar aktif kepada peserta didik. Dengan menganalisis kondisi lingkungan sekitar serta konsep fisika, peserta didik diharapkan mampu menerapkan konsep fisika dalam mengatasi masalah dalam kehidupan sehari- hari dengan mendesain dan membuat suatu produk sederhana.
1. Meningkatkan kretivitas siswa dalam pembelajaran;
2. Mengembangkan kemampuan siswa untuk berpikir kritis;
3. Meningkatkan kemampuas siswa dalam penerapan konsep fisika dalam kehidupan sehari- hari.
1. Membutuhkan waktu yang banyak dalam pembelajaran.
2. Membutuhkan biaya yg besar dalam pembuatan projek
1. Guru harus merencanakan pembelajaran dengan mempertibangkan waktu dalam pembelajaran 2. Guru harus membatasi
waktu dalam penyelesain tahapan pembelajaran;
3. Dalam pembuatan projek perlu mamanfaatkan barang-barang yang ada disekitar kita sehingga dapat menekan biaya pembuatan projek