PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN
(Suatu Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Periode 2016-2020)
ARTIKEL
Disusun untuk memenuhi salah satu syarat menempuh Ujian Sidang Sarjana Strata Satu
Oleh,
AIP SAMSUL ARIF 3403180117
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GALUH
2022
PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN
(Suatu Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Periode 2016-2020)
Oleh:
Aip Samsul Arif
Mahasiswa Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Galuh [email protected]
ABSTRAK
Aip Samsul Arif, NIM. 3403180117. βPengaruh Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen (Suatu Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020)β. Dibawah bimbingan Bapak Dr. H. Sukomo, Drs., M.Si. (Pembimbing I) dan Ibu Hj. Elis Badriah, S.E., M.Ak.
(Pembimbing II).
Penelitian ini difokuskan pada Pengaruh Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen (Suatu Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020)β. Permasalahan yang dihadapi dalam penelitian ini meliputi : 1) Bagaimana perkembangan struktur modal yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER)? ; 2) Bagaimana perkembangan ukuran perusahaan yang diukur dengan Ln Total Aset? ; 3) Bagaimana pengaruh struktur modal yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER) dan ukuran perusahaan yang diukur dengan πΏπ πππ‘ππ π΄π ππ‘ terhadap kebijakan dividen yang diukur dengan Dividend Payout Ratio (DPR) pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi?. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah 1) Besarnya pengaruh struktur modal yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap kebijakan dividen yang diukur dengan Dividend Payout Ratio (DPR); 2) Besarnya pengaruh ukuran perusahaan yang diukur dengan πΏπ πππ‘ππ π΄π ππ‘ terhadap kebijakan dividen yang diukur dengan Dividend Payout Ratio (DPR); 3) Besarnya pengaruh struktur modal yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER) dan ukuran perusahaan yang diukur dengan πΏπ πππ‘ππ π΄π ππ‘ terhadap kebijakan dividen yang diukur dengan Dividend Payout Ratio (DPR).
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh digunakan Analisis Koefisien Korelasi Sederhana, Analisis Koefisien Berganda,
Analisis Regresi Linier Berganda, Analisis Koefisien Determinasi, Uji Hipotesis menggunakan Uji Signifikansi (Uji t dan Uji f).
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) struktur modal (DER) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen (DPR). Adapun besarnya pengaruh sebesar 94,5%; 2) Ukuran Perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen (DPR). Adapun besarnya pengaruh sebesar 91,6%; 3) Struktur Modal (DER) dan Ukuran Perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kebijakan Dividen (DPR). Adapun besarnya pengaruh sebesar 95,3%.
Kata Kunci : Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Kebijakan Dividen
1 VI. Daftar Pustaka
Abdinegoro, B. dan Hendratno. 2019. Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Jasa Sektor Properti dan Real Estate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2014-2018). E- Proceeding of Management. 6 (3). 5908-5816.
Agustino dan Dewi. 2019. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur. E- Jurnal Manajemen. 8 (8). 4957-4982.
Aryani, Z.I. dan Fitria, A. 2020. Pengaruh Leverage, Likuiditas, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi. 9 (6). 1-22.
Febriana, E. 2016. Pengaruh Struktur Modal, Kebijakan Dividen, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Saham Manajerial dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Pada 2011-2013. Jurnal Ekonomi Bisnis. 21 (2). 164-178.
Firmansyah, M. et. al. 2020. Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal. 1 (2). 1-10.
Kasmir. 2014. Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta: Edisi II kencana.
Murhadi, Werner, R. 2013. Analisis Laporan Keuangan, Proyeksi dan Valuasi Saham. Jakarta: Salemba Empat.
Utiyati, S. 2020. Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. 9 (2). 1-15.
Wahyuliza, S. dan Fahyani, R. Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal dan Return on Equity Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Benefita. 78-86.
Wahyuni dan Hafiz. 2018. Pengaruh CR, DER dan ROA Terhadap DPR pada Perusahaan Manufaktur di BEI. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah. 1 (2).
25-42.
Winna dan Tanusdjaja. 2019. Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Kebijakan Utang Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Multiparadigma Akuntansi. 1 (2). 523-532.