• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH PROGRAM MEMBERSHIP CARD DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Suatu Studi Pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PENGARUH PROGRAM MEMBERSHIP CARD DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Suatu Studi Pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Fahmi Husni, NIM. 3402190468. “Pengaruh Program Membership Card dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Suatu Studi Pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis)”. Dibawah bimbingan Mochamad Aziz Basari, S.Sos., M.M.

(Pembimbing I), dan Risna Kartika, S.E., M.M (pembimbing II).

Penelitian ini difokuskan pada pengaruh program membership card dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan (Suatu Studi Pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis). Permasalahan yang dihadapi dalam penelitian ini meliputi : 1]Bagaimana pengaruh program membership card terhadap loyalitas pelanggan pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis?; 2] Bagaimana pengaruh pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis?; 3]Bagaimana pengaruh program membership card dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada PT.

Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis?. Adapun tujuan ini untuk mengetahui dan menganalisis: 1] pengaruh program membership card terhadap loyalitas pelanggan pada PT.

Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis; 2]Pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada PT. Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis; 3] pengaruh program membership card dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada PT.

Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis. Metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode survei dengan pendekatan kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan yaitu insidental sampling 91 orang responden konsumen yang bertransaksi menggunakan member eiger adventure club PT. Eiger Multi Produk Industri Store Ciamis.

Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh digunakanan analisis koefisien korelasi, koefisien determinasi, regresi linear berganda dan uji Hipotesis menggunakan Uji signifikansi (Uji t dan Uji F). Hasil dari penelitian dan pengolahan data menunjukan bahwa: 1] Program membership card berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada PT Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis; 2] Kualitas pelayanan berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada PT Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis; 3] Program membership card dan kualitas pelayanan secara bersama-sama berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada PT Eigerindo Multi Produk Industri Store Ciamis.

Kata Kunci : Program Membership Card, Kualitas Pelayanan dan Loyalitas Pelanggan

Referensi

Dokumen terkait

Kualitas pelayanan berpengaruh positif signifikan terhadap loyalitas pelanggan dimana semakin tinggi kualitas pelayanan yang diberikan oleh café maka semakin tinggi pula

Sementara itu, hasil Uji (t) menunjukkan bahwa Tangibles , Reliability dan Responsiveness berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan sedangkan

Pengaruh Variabel Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Hasil hipotesis menunjukan bahwa kualitas produk tidak berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan, terbukti

Hasil Penelitian bahwa kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan ini diterima, hal ini dibuktikan oleh penelitian ini

Berdasarkan hasil pembahasan, maka dapat ditarik simpulan sebagai berikut : 1) Kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan.

Untuk mengetahui dan menganalisis kualitas pelayanan berpengaruh secara langsung positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan Telkomsel pada Grapari Sun

Tujuan dari penelitian ini menawarkan solusi untuk meningkatkan loyalitas pelanggan, dengan menguji variabel yang berpengaruh secara positif terhadap loyalitas pelanggan

Berdasarkan ulasan diatas maka hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah: H2 : Store Atmosphere berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan Gotrok Kopi