• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KARTESIUS 01

N/A
N/A
imroatul musarofah

Academic year: 2023

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KARTESIUS 01"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Pulo Bandring Mata Pelajaran : Matematika

Topik : Koordinat Kartesius

Kelas/Semester : VIII (Delapan) / 1 (satu) Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran @ 40 menit Tahun Pelajaran : 2023/2024

Tujuan Pembelajaran Setelah kegiatan

pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat :

1. Menjelaskan konsep diagram kartesius

2. menjelaskan pembagian kuadran bidang kartesius 3. Menjelaskan langkah-

langkah menggambar titik pada koordinat kartesius

KD. 3 KD. 4

3.2 Menjelaskan

kedudukan titik dalam bidang koordinat Kartesius yg dihubung kan dengan masalah kontekstual

4.2 Menyelasaikan masalah yg berkaitan dg kedudukan titik dalam bidang

koordinat Kartesius

IPK 3.2

3.2.1 Mengidentifikasi konsep diagram kartesius

3.2.2 Mengidentifikasi pembagian kuadran bidang kartesius

3.2.3 Mendeskripsikan langkah-langkah menggambar titik pada koordinat kartesius

Metode : Discovery learning Moda luring

Deskripsi: Peserta didik secara mandiri dan jujur menulis/

menyimpulkan hasil belajarnya tentang konsep diagram kartesius,pembagian kuadran dan langkah-langkah

menggambar titik pada koordinat kartesius

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan

- Mempersiapkan Siswa secara fisik dan psikis memberikan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran,memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

- Mengaitkan materi pelajaran yg akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik

- Menyampaikan tujuan pembelajaran serta motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi koordinat kartesius

- Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh

Kegiatan Int

Literasi Peserta didik diberi motivasi atau stimulus untuk memusatkan perhatian pada topik materi koordinat kartesius dengan cara melihat, mengamati, membaca melalui tayangan/ benda yang ditampilkan

Critical Thinking

Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan koordinat kartesius yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar

Collabora tion

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan LK, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi tentang koordinat kartesius Berdasarkan pengamatan.

Comunica tion

Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan tentang materi koordinat kartesius berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis

Creativity guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait koordinat kartesius. Peserta Alat, bahan, Media, dan

Sumber Belajar Hybrid learning snesa,

https://youtu.be/bnVg8W5RO Mn , atau file materi

pembelajaran , Laptop, HP

Video, LKPD, Buku siswa

hal.41-52, file

(2)

didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.

Penutup

Guru dan peserta didik melakukan refleksi pembelajaran Peserta didik memberikan umpan balik terhadap pembelajaran

Guru menyampaikan materi pembelajaran berikutnya dan memberikan penilaian

Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa Assesmen / Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian

Sikap Observasi/Jurnal Tanggung Jawab, Santun, Percaya Diri,

Mandiri, Jujur, Teliti , Kepedulian, Kerjasama

Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar

Ketrampilan Proyek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Mengetahui, Pulo Bandring, 10 Juli 2023

Kepala Sekolah SMP Negeri 3 Pulo Bandring Guru Mata Pelajaran

SYAHRIAL PANJAITAN S.Pd., M.M IMROATUL MUSAROFAH S.Pd

NIP. 21031007 200701 1 002 NIP.-

(3)

Lampiran 1

LEMBAR KEGIATAN SISWA

Bela dan diva ingin berkunjung kerumah gurunya, Bu Badilah. Namun mereka belum tahu alamat rumah gurunya secara pasti. Ibu Badilah hanya memberikan informasi bahwa rumahnya berjarak 1,78 km dari jalan Diponegoro dan berjarak 2,13 km dari jalan Sudirman . Bella dan Diva berangkat bersama dari sekolah, dengan menggunakan sepeda merekamenemph jalan yang berbeda. Warna merah adalah rute perjalanan yang dilalui bela , warna biru adalah adalah rute perjalanan yang dilalui Diva seperti yang ditunjukkan dalam peta. Ternyata Bella datang lebih awal Dirumah Bu Badilah. Sedangkan diva baru datang setelah beberapa menit kemudian. Apabila kecepatan sepeda mereka dianggap sama , mengapa bela datang lebih awal daripada Diva ?

Jawab :

POSISI TITIK

(4)

Istilah Cartesius adalah latinisasi Descartes. Istilah ini digunakan untuk mengenang ahli matematika sekaligus filsuf asal negara Perancis Renatus Cartesius. Beliau mempersembahkan sumbangan yang penting yaitu penemuannya tentang geometri analitis , yang akhirnya dikenal sebagai pencipta “ Sistem Koordinat Kartesius” Ia memperkenalkan ide baru untuk menggambarkan posisi titik atau obyek pada sebuah permukaan dengan menggunakan dua sumbu yang saling tegak lurus antara satu dengan yang lain.

Koordinat Kartesius di gunakan untuk menentukan objek titik-titik pada suatu bidang dengan menggunakan dua bilangan yang biasa di sebut dengan koordinat x dan koordinat y dari titik-titik tersebut. Untuk mendefinisikan koordinat diperlukan dua garis berarah tegak lurus satu sama lain (sumbu x dan sumbu y) dan panjang unit yang di buat tanda tanda pada kedua sumbu.

Amati titik-titik pada koordinat kartesius di bawah ini dan isilah tabel berikut . Koordinat titik-titik pada koordinat kartesius

Tabel 1. Jarak titik terhadap sumbu-x dan sumbu-y No Koordinat Titk Jarak ke sumbu-x Jarak ke sumbu-y

1 A(2,6) 6 satuan 2 satuan

2 B(5,5)

3 C(-4,3)

4 D(-5,6)

5 E(-3,-3)

6 F(-5,-6)

7 G(5,-4)

8 H(3,-6)

Empat kuadran bidang koordinat

(5)

Sumbu x dan sumbu y membagi bidang koordinat kartesius menjadi 4 kuadran, yaitu : Kuadran I : Koordinat x positif dan koordinat y positif

Kuadran II : Koordinat x negatif dan koordinat y positif Kuadran III : Koordinat x negatif dan koordinat y negatif Kuadran IV : Koordinat x positif dan koordinat y negatif Pada gambar diatas

 Titik P (-2,1) memiliki koordinat x negatif dan koordinat y positif maka titik P terletak pada kuadran II

 Titik Q (2,3) memiliki koordinat x positif dan koordinat y positif maka titik Q terletak pada kuadran I

Jika titik A ( -4,3) maka terletak pada kuadran berapa pada koordinat kartesius? Berikan alasanmu

Coba perhatikan kembali koordinat kartesius dibawah ini . Amati kedudukan titik-titik pada tiap- tiap kuadran koordinat Kartesius berikut ini. Amati pula jarak tiap-tiap titik terhadap sumbu x dan sumbu y.

(6)

Tabel 2. Jarak titik terhadap sumbu x dan sumbu y dalam kuadran

Koordinat titik Keterangan

A(2,6) Titik A berjarak 2 satuan dari sumbu y dan berjarak 6 satuan dari sumbu x. Titik A beraa di kuadran I B(... , ... )

C(-2,3) D(..., ... ) E( ..., ...) F(-5,-3) G(5,-4)

Setelah kalian melengkapi tabel tersebut , coba selesaikan masalah berikut ini : a. Bagaimana cara menentukan suatu titik berada pada kuadran koordinat kartesius ?

b. Gambarlah koordinat Kartesius , kemudian gambarlah titik P(2,1),Q(4,1), R(4,-1) dan S( 2,-1). Jika titik-titik tersebut dihubungkan bangun apakah yang terbentuk?

(7)

Lampiran 2 : Penilaian Sikap Penilaian Observasi

Penilaian Observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum

Pengamatan langsung dilakukan oleh guru

LEMBAR PENGAMATAN KOMPETENSI SIKAP Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VIII-1 / Ganjil Tahun Pelajaran : 2023/2024 Tanggal Pengamatan : ...

N o

Nama Ketekunan

Belajar Kerajinan Kedisiplinan Tanggun

g jawab Kerja sama 1 AHMAD FAHREZI

2 ANISA KIRANA 3 ARIF FIRMANSYAH 4 AUREL NEYCAMA 5 CHIKA AULIA 6 DINDA PRATIWI 7 FARIS APRIANSYAH 8 GALLY PRAMANA 9 HAIKAL ALPAHRIZIH 10 HUSNUL KHOTTIMAH 11

ISMATUL KHAZANAH 12 KEYLA RAMADHANI 13 KEYZIAH AL KAFILIH 14 MAILA SYAPITRI 15 MHD.FADHIL RADITYA 16 MUHAMMAD ZAINUN AZRI 17 PITRI RAHMAWATI

DALIMUNTE 18 RAMA SARI

19 RIFAN SUHARMADI 20 RIKA NURHASANA 21 SANJAYA RISDIANTO

RITONGA

22 SHEILA DWI SYAHPUTRI 23 SRI MEILANI

24 YULIANI

Skala Penilaian : 1 : Sangat Kurang 2 : Kurang

3 : Cukup 4 : Baik 5 : Amat Baik

(8)

LEMBAR PENGAMATAN KOMPETENSI SIKAP Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VIII-2 / Ganjil Tahun Pelajaran : 2023/2024 Tanggal Pengamatan : ...

N o

Nama Ketekunan

Belajar Kerajinan Kedisiplinan Tanggun

g jawab Kerja sama 1 ADI ADIL YUDIANTO

2 AGUSTIAN ALFIANSYAH 3 ANGGA SAPUTRA 4 CARISA SHAFURA VINZA 5 DELA RAMADANI 6 DESI NATASYA 7 FADLI FAZARIYAH 8 HAFIZAHTU ZAHRA

ALJANNA 9 IRPAN ADITIYAH 10 KHAIRUL RAMADAN 11

MAILI SYAPITRI 12 NABILA NUR ZAHIRA 13 NAZWA PRATIWI 14 NEISKA NEVIRAYA 15 NOVITA ANJANI

16 REHAN DWI FIRMANSYAH 17 RENDI SANJAYA

18 RIZKI WAHYU WINATA 19 SRI WIDIA SAPITRI

20 SUMARWAN

21 ZEA SALSABILA 22 ZULFIKAR NAZLI 23 AZWAN

24

Skala Penilaian : 1 : Sangat Kurang 2 : Kurang

3 : Cukup 4 : Baik 5 : Amat Baik

(9)

Lampiran 3 : Penilaian Pengetahuan ( tugas )

KISI-KISI TUGAS

Nama Sekolah : SMP Negeri 3 Pulo Bandring Kelas/Semester : VIII / Ganjil

Tahun Pelajaran : 2023/2024 Mata Pelajaran : Matematika N

o

Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik

1 3.2 Menjelaskan kedudukan titik dalam bidang koordinat Kartesius yg dihubung kan dengan masalah kontekstual

Koordinat Kartesius

- Menentukan posisi titk terhadap

sumbu x dan sumbu y

-Menentukan kuadran dari posisi suatu titik -Menggambar koordinat

titik

-Menentukan suatu titik terhadap titik acuan

Penugasan

TUGAS:

1. Gambarkan pada koordinat kartesius

a. Titik A yang berada 3 satuan dibawah sb-x dan 1 satuan di sebelah kanan sb-y b. Titik A tsb berada pada kuadran ……

c. Titik B( 2,-3) dan titik C (-4,-5)

Pedoman Penskoran Tugas

No Aspek yang dinilai Skor

1. Menentukan posisi titik pada koordinat kartesius 0-3

2. Menentukan letak kuadran suatu ttik 0-3

3. Menggambar letak koordinat suatu titik 0-3

JUMLAH SKOR MAKSIMAL 9

(10)

Lampiran 4 : Penilaian Ketrampilan

Penilaian Unjuk Kerja

Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian Keterampilan berbicara saat KBM sebagai berikut:

InstrumenPenilaian

No Aspek yang Dinilai

Sangat Baik (100)

Baik (75)

Kurang Baik (50)

Tidak Baik (25) 1 Kesesuaian respon dengan

pertanyaan

2 Keserasian pemilihan kata

3 Kesesuaian penggunaan tata bahasa 4 Keinginan untuk menjawab soal Kriteriapenilaian (skor)

100 = Sangat Baik

75 = Baik

50 = KurangBaik 25 = TidakBaik

Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh peserta didik dibagi

jumlah skor maksimal dikali skor ideal (100)

(11)

Referensi

Dokumen terkait

Peserta didik mendengarkan dan menanggapi cerita guru tentang manfaat belajar menentukan jarak dua buah titik dalam bidang kartesius dalam kehidupan sehari-hari;..

Setelah membaca dan mengamati bahan ajar siswa dapat menentukan koordinat hasil rotasi pada suatu sudut dan pusat O(0,0) suatu objek pada koordinat kartesius

Peserta didik mempresentasikan penyelesaian masalah kontekstual terkait Dimensi Tiga / Jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, atau titik ke bidang) pada LKPD

Seluruh peserta didik dalam kelompok menentukan letak kedudukan titik pada bidang koordinat kartesius berdasarkan gambar yang diamati... Kegiatan Deskripsi Kegiatan

1. Guru menjelaskan sekilas materi tentang masalah kontekstual yang berkaitan dengan nilai optimum fungsi objektif dengan metode uji titik pojok/titik ekstrim. Peserta didik

3.5.1 Menemukan konsep (rumus) refleksi (pencerminan) suatu titik pada bidang koordinat dengan rasa ingin tahu dan bersungguh – sungguh6. 4.5.2 Menyelesaikan masalah yang

3.5.1 Menemukan konsep (rumus) refleksi (pencerminan) suatu titik pada bidang koordinat dengan rasa ingin tahu dan bersungguh – sungguh6. 4.5.2 Menyelesaikan masalah yang

8.G.27 Menyajikan hasil dari jarak dua buah titik dan luas daerah pada bidang kartesius 9 Pemahaman Bermakna Menggunakan koordinat cartesius dalam menggambar persamaan garis lurus