SMP Islam Terpadu Darul Fikri
KELAS : VIII
Koordinat Kartesius
MEN
U
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran
Manfaat Manfaat
Tahapan BelajarTahapan BelajarMateri Prasyarat Materi Prasyarat
Tokoh Matematika Tokoh Matematika
Masalah 1
Masalah 1 Masalah 2Masalah 2
MENU BELAJAR
Koordinat Cartesius
Tujuan
Pembelajaran
MATERI 1
Pertemuan 1
Siswa dapat menentukan kedudukan titik dalam bidang koordinat kartesius
Siswa dapat menggunakan koordinat kartesius
untuk menentukan posisi titik terhadap sumbu X
dan sumbu Y
Manfaat
Denah Perumahan
.
Peta Lokasi KBS
Tahapan Belajar
Problem Based Learning (PBL)
1596- 1650
Tokoh Matematika Koordinat Kartesius
Decartes dikenal sebagai Renatus cartesius dalam literatur berbahasa latin, merupakan seorang filsuf dan matematikawan
Prancis. Beliau
mempersembahkan
sumbangan yang penting yaitu penemuannya
tentang geometri analitis, yang akhirnya dikenal
sebagai pencipta “ Sistem
Koordinat Cartesius”
Masalah 1
Rino dan Raja ingin berkunjung ke rumah gurunya, Pak Slamet. Namun, mereka belum tahu alamat rumah gurunya. Pak Slamet hanya memberi
informasi bahwa rumahnya berjarak 1,48 km dari jalan Diponegoro dan berjarak 2,42 dari jalan Sudirman. Rino dan Raja berangkat bersama dari sekolah, dengan berjalan kaki menempuh jalan yang berbeda.
Warna merah adalah rute perjalanan yang dilalui Rino, warna Biru adalah rute perjalanan yang
dilalui Raja seperti dalam peta tersebut.
Ternyata Rino datang lebih awal dirumah Pak Slamet sedangkan Raja baru datang setelah beberapa menit kemudian. Apabila kecepatan berjalan mereka dianggap sama, mengapa Rino datang lebih awal dari pada Raja?