• Tidak ada hasil yang ditemukan

rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA JAWA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas & Validasi Nama Tanda Tangan

Kode Mata Kuliah : KB2611417 Nama Pengembang RPS

Dr. Djoko Sulaksono, S.Pd.,M.Pd.

Nama Mata Kuliah : Filsafat Jawa Prof. Dr. Herman J. WaLuyo M.Pd.

Bobot Mata Kuliah : 2 Koordinator Kelompok MK

Budi Waluyo, S.S., M.Pd.

Semester : IV

Mata Kuliah Prasyarat : - Kepala Program Studi

Dr. Djoko Sulaksono, S.Pd.,M.Pd.

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

S-4 S-8 S-9

: : :

Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

KU-1 : Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya.

KU-2 : Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.

KU-5 : Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data.

Bahan Kajian Keilmuan : - Hakikat, manfaat, sumber, makna dan inti dari Filsafat Jawa.

(2)

- Perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat.

- Filsuf-filsuf Jawa beserta karya yang telah dihasilkan.

- Hakikat dan makna filosofis wayang purwa, isbat, dan ungkapan-ungkapan Jawa.

- Asal-usul lakon dan makna cerita jendra hayuningrat pangruwating diyu dan arjuna wiwaha.

- Makna filosofis dalam aksara Jawa, cangkriman dan tembang macapat.

CP Mata kuliah : 1. Memiliki sikap jujur, sopan, percaya diri, daan bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas.

2. Memiliki pengetahuan yang komperhensif berkaitan dengan filsafat Jawa.

Pengalaman Belajar : Mahasiswa dibekali berbagai pengetahuan tentang filsafat Jawa.

Daftar Referensi : 1. Ciptaprawiro, Abdullah. 2000. Filsafat Jawa. Jakarta: Balai Pustaka.

2. Hadiatmaja, Sarjana dan Kuswa Endah. 2010. Filsafat Jawa. Yogyakarta: Kanwa Publisher.

3. Kusbandrijo, Bambang. 2007. Menggali Filsafat dan Budaya Jawa. Surakarta: Prestasi Pustaka Publisher.

4. Mulyono, Sri. 1979. Simbolisme dan Mistikisme dalam Wayang. Jakarta: PT. Gunung Agung.

5. Padmosoekotjo. 1960. Ngengrengan Kasusastran Djawi I. Jogjakarta: Hien Hoo Sing.

6. ____________. 1960. Ngengrengan Kasusastran Djawi II. Jogjakarta: Hien Hoo Sing.

7. Pradipta, Budya. 1998. Pengaruh Ramayana ke Dalam Filsafat Hidup Jawa dan Tantangannya. Yogyakarta. Program Studi Pendidikan Bahasa Jawa, FBS IKIP Yogyakarta.

8. Sukatman. 2010. Teka-Teki Jawa Sebagai Warga Tradisi Lisan Dunia. Yogyakarta: LaksBang PRESSindo.

9. Sulaksono, Djoko. 2012. “Struktur dan Nilai Pendidikan Cerita Mintaraga Gancaran karya Prijohoetomo”. Surakarta. Program Pascasarjana UNS (Tesis, tidak diterbitkan).

10. ______________. 2014. Filsafat Jawa. Surakarta: Cakrawala Media.

11. Supadjar, Damarjati. 1993. Nawangsari. Yogyakarta: Media Widya Mandala.

12. Widyamartana, I. Kuntara. 1990. Arjunawiwaha, Transformasi Teks Jawa Kuna Lewat Tanggapan dan Penciptaan di Lingkungan Sastra Jawa. Yogyakarta: Duta Wacana University Press.

(3)

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi

Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Penilaian*

Luring/

Sinkronus

Daring/

Asinkronis

Indikator/

kode CPL

Teknik penilaian /bobot

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 1. Mampu menjelaskan pengertian dan manfaat mempelajari Filsafat Jawa (KU-1)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas

(S-8)

1. Hakikat Filsafat 2. Hakikat Filsafat

Jawa 3. Manfaat

filsafat Jawa dalam kehidupan sehari-hari

1,2,3,10 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang hakikat filsafat Jawa dari berbagai sumber, lalu

mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan pengertian filsafat (KU-1) 2. Menjelaskan

filsafat Jawa (KU-1) 3. Menjelaskan

manfaat filsafat Jawa dalam keidupan sehari-hari (KU-5) 4. Memilik rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(4)

(S-8)

2 1. Mampu menjelaskan perbedaan filsafat barat dan filsafat timur serta sumber- sumber filsafat Jawa (S-4)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas

(S-8)

1. Perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat 2. Sumber-

sumber filsafat Jawa

3,8 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi (konsep,-teori) tentang sumber filsafat Jawa dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat (S-5) 2. Dapat

mengetahui dan

menyebutkan sumber-sumber filsafat Jawa.

(S-4) 3. Memiliki rasa

percaya diri, motivasi,jujur, dan

bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas (S-8)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

3 1. Mampu menjelaskan inti dari filsafat jawa (KU-1)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan

1. Inti dari filsafat Jawa.

2. Makna-makna yang terdapat dalam filsafat Jawa.

2,10 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna yang terdapat dalam filsafat Jawa dari berbagai sumber,

1. Menjelaskan inti dari filsafat Jawa (KU-1) 2. Menjelaskan

makna-makna yang terdapat

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(5)

tanggung jawab dalam melaksanakan tugas

(S-8)

lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

dalam filsafat Jawa (KU-2) 3. Memilik rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

4 1. Mampu

menjelaskan filsuf- filsuf jawa (KU-1) 2. Memiliki rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

Beberapa contoh filsuf-filsuf Jawa

1,3 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi (konsep,-teori) tentang beberapa contoh filsufJawa dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan dan

menyebutkan beberapa contoh filsuf Jawa. (KU-1) 2. Memilki rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(6)

5 1. Mampu

menjelaskan karya- karya filsuf jawa (KU-2)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

Beberapa contoh karya dari beberapa filsuf Jawa

1,3 zoom .1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi (konsep,-teori) tentang Beberapa contoh karya dari beberapa filsuf Jawa dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Mencari contoh beberapa karya dari para filsuf Jawa. (KU-2) 2. Memiliki rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

6 1. Mampu

menjelaskan makna filosofis dalam wayang purwa (KU- 1)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

1. Hakikat wayang purwa 2. Makna filosofis

dari pertunjukan wayang purwa

7 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang hakikat wayang purwa dari berbagai sumber, lalu

mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan pengertian wayang purwa.

(KU-1) 2. Menjelaskan

makna filosofis dari salah satu lakon wayang purwa. (KU-5) 3. Memilik rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(7)

melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

7 1. Mampu

menjelaskan makna filosofis sastra jendra hayuningrat pangruwating diyu (S-9)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

1. Asal-usul lakon sastra jendra hayuningrat pangruwating diyu.

3. Makna filosofis sastra jendra hayuningrat pangruwating diyu.

7,9 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna filosofis sastra jendra

hayuningrat pangruwating diyu dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan asal-usul lakon sastra jendra hayuningrat pangruwating diyu (S-9) 2. Menjelaskan

makna filosofis sastra jendra hayuningrat pangruwating diyu (KU-5) 3. Memilik rasa

percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

8 UTS Ujian Tengah Semester

(8)

9 1. Mampu

menjelaskan makna filosofis dalam cerita arjuna wiwaha (S-9) 4. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

1. Asal-usul lakon arjuna wiwaha 2. Makna filosofis

dalam cerita arjuna wiwaha

12 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna filosofis cerita arjuna wiwaha dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan asal-usul lakon arjuna wiwaha (S-9)

2. Menjelaskan makna filosofis dalam cerita arjuna wiwaha (S-9)

4. Memilik rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas berdiskusi (S-8)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

10 &

11

1. Mampu

menjelaskan makna filosofis dalam aksara Jawa dan tembang macapat.

(S-9)

2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan

1. Makna filosofis dalam aksara Jawa

2. Makna filosofis dalam tembang macapat

3 zoom 2x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna filosofis aksara Jawa dan tembang macapat dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang

1. Menjelaskan makna filosofis dalam aksara Jawa (S-9) 2. Menjelaskan

makna filosofis dalam tembang macapat (S-9) 3. Memilik rasa

percaya diri,

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(9)

tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas 2. (S-8)

ber-nggotakan 4-6 mahasiswa.

motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas

berdiskusi (S-8) 12 &

13

1. Mampu

menjelaskan makna filosofis dalam isbat dan cangkriman (S- 9)

5. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

1. Hakikat isbat 2. Makna filosofis

dalam isbat 3. Makna filosofis

dalam cangkriman

3 zoom 2x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna filosofis isbat dan cangkriman dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

1. Menjelaskan pengertian isbat (S-9) 2. Menjelaskan

pengertian makna filosofis dalam isbat (S- 9)

5. Menjelaskan makna filosofis dalam cangkriman (S- 9)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

14 1. Mampu

menjelaskan filosofi dalam ungkapan- ungkapan Jawa (1) (KU-1)

6. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang

1. Hakikat ungkapan- ungkapan Jawa 2. Jenis dan

contoh ungkapan- ungkapan Jawa

3 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi (konsep,-teori) hakikat ungkapan-ungkapan Jawa dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas

1. Menjelaskan pengertian ungkapan- ungkapan Jawa (KU-1) 6. Menjelaskan

dan

menyebutkan

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

(10)

tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

jenis-jenis ungkapan Jawa beserta contohnya.(KU- 1)

15 1. Mampu

menjelaskan filosofi dalam ungkapan- ungkapan Jawa (2) (KU-1)

7. 2. Memiliki rasa percaya diri, motivasi yang tinggi, jujur, dan tanggung jawab dalam

melaksanakan tugas (S-8)

1. Jenis dan contoh ungkapan- ungkapan Jawa 2. Makna filosofis

dalam ungkapan- ungkapan Jawa

3 zoom 1x100 Mahasiswa mencari,

mengumpulkan, dan menyusun informasi

(konsep,-teori) tentang makna filosofis ungkapan-ungkapan jawa dari berbagai sumber, lalu mempresentasikan dan mendiskusikannya di kelas dalam kelompok diskusi yang ber-nggotakan 4-6

mahasiswa.

7. Menemukan dan menjelaskan makna filosofis dalam ungkapan- ungkapan Jawa.

(KU-1)

Lembar pengamatan diskusi dan presentasi hasil diskusi 5%

16 Ujian Akhir Semester

(11)

RUBRIK ANALITIK Rubrik Penilaian Tugas Makalah

Nama Praktikan:/NIM ...

No Komponen yang dinilai

Nilai 1

(Buruk)

2 (Kurang Baik)

3 (Cukup)

4 (Baik)

5 (sangat baik)

INDIKATOR/ASPEK YANG DIAMATI

A Isi Makalah

1 Kesesuain isi dengan tema yang telah ditentukan

2 Keserasian judul, tema dan isi

3 Kesesuaian rumusan masalah, pembahasan dan simpulan

4 Kedalaman materi 5 Kesesuain sumber data

B. Penggunaan bahasa

1 Bahasa yang digunakan sesuai dengan EYD

2 Struktur kalimat sesuai dengan aturan penulisan kalimat 3 Bahasa yang digunakan jelas/ tidak rancu

C. Kelengkapan

1. Kelengkapan komponen makalah

2. Kerapian penyusunan makalah

JUMLAH

Skor akhir dapat dihitung dengan cara berikut.

(12)

Dosen Pengampu,

Dr. Djoko Sulaksono, S.Pd., M.Pd.

NIK 1982103120130201

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝐴𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 𝑥 100

(13)

RUBRIK ANALITIK

SOAL

1. Jelaskan hakikat dan manfaat filsafat Jawa!

2. Jelaskan perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat!

3. Sebutkan tiga filsuf Jawa beserta karyanya!

4. Jelaskan hakikat dan makna filosofis wayang purwa!

5. Jelaskan asal-usul dan makna cerita arjuna wiwaha!

RUBRIK PENILAIAN

No. Soal Kriteria Penilaian Skor Skor Maksimal

1. a. Menjelaskan hakikat dan manfaat filsafat Jawa dengan tepat dan lengkap

b. Menjelaskan hakikat dan manfaat filsafat Jawa dengan tepat, namun kurang lengkap c. Hanya menjelaskan hakikat atau manfaat filsafat Jawa dengan tepat dan lengkap

d. Hanya menjelaskan hakikat atau manfaat filsafat Jawa dengan tepat, namun kurang lengkap

6 4 2 1

6

2. a. Menjelaskan perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat dengan tepat b. Menjelaskan perbedaan filsafat Jawa dan filsafat barat dengan kurang tepat

4 2

4

3. a. Menyebutkan tiga filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat dan lengkap b. Menyebutkan tiga filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat, namun lengkap c. Menyebutkan dua filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat dan lengkap

d. Menyebutkan dua filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat, namun kurang lengkap e. Menyebutkan filsuf Jawa tanpa menyebutkan karyanya

f. Menyebutkan satu filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat dan lengkap g. Menyebutkan satu filsuf Jawa beserta karyanya degan tepat, namun lengkap

7 6 5 4 3 2 1

7

4. a. Menjelaskan hakikat dan makna fiosofis wayang purwa dengan tepat dan lengkap

b. Menjelaskan hakikat dan makna fiosofis wayang purwa dengan tepat, namun kurang lengkap c. Hanya menjelaskan hakikat atau makna fiosofis wayang purwa dengan tepat dan lengkap

d. Hanya menjelaskan hakikat atau makna fiosofis wayang purwa dengan tepat, namun kurang lengkap

6 4 2 1

6

(14)

No. Soal Kriteria Penilaian Skor Skor Maksimal

5. a. Menjelaskan asal-usul dan makna cerita arjuna wiwaha dengan tepat dan lengkap

b. Menjelaskan asal-usul dan makna cerita arjuna wiwaha dengan tepat, namun kurang lengkap c. Hanya menjelaskan asal-usul atau makna cerita arjuna wiwaha dengan tepat dan lengkap

d. Hanya menjelaskan asal-usul atau makna cerita arjuna wiwaha dengan tepat, namun kurang lengkap

6 4 2 1

6

Jumlah Maksimal 25

Skor akhir dapat dihitung dengan cara berikut.

Dosen Pengampu,

Dr Djoko Sulaksono, S.Pd., M.Pd.

NIK 1991011020161001

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝐴𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 𝑥 100

(15)

LAMPIRAN Contoh Kode Capaian Pembelajaran Lulusan

Rumusan Sikap dan Keterampilan Umum untuk Program Sarjana

Sesuai Lampiran Permenristekdikti No. 44 tahun 2015 tentan Stadar Nasional Pendidikan Tinggi A. Rumusan Sikap

Kode CPL Unsur CPL (Rumusan Sikap)

S-1 bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esadan mampu menunjukkansikap religius

S-2 menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkan agama,moral,dan etika

S-3 berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila

S-4 berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa

S-5 menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, sertapendapat atau temuan orisinal orang lain S-6 bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

S-7 taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara S-8 menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

S-9 menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri;

S-10 menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahan

B. Rumusan Keterampilan Umum B1. Program Sarjana

Kode CPL Unsur CPL (Rumusan Keterampilan Umum)

KU-1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam kontek pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang seduai dengan bidang keahliannya.

KU-2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.

KU-3

Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

KU-4 Menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi

KU-5 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil analisis

(16)

informasi dan data.

KU-6 Mampu memlihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya.

KU-7 Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya.

KU-8 Mampu melakukan proses evaluasi terhadap kelmpok kerja yang berada di bawah tanggungjawabnya dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri

KU-9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.

Catatan:

RPS atau istilah lain menurut Standar Nasional Pendidikan Tinggi (Pasal 12 Permenristekdikti Nomor 44 Tahun 2015) paling sedikit memuat:

a) nama program studi, nama dan kode mata kuliah, semester, sks, nama dosen pengampu;

b) capaian pembelajaran lulusan yang dibebankan pada mata kuliah;

c) kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran untuk memenuhi capaian pembelajaran lulusan;

d) bahan kajian yang terkait dengan kemampuan yang akan dicapai;

e) metode pembelajaran;

f) waktu yang disediakan untuk mencapai kemampuan pada tiap tahap pembelajaran;

g) pengalaman belajar mahasiswa yang diwujudkan dalam deskripsi tugas yang harus dikerjakan oleh mahasiswa selama satu semester;

h) kriteria, indikator, dan bobot penilaian; dan i) daftar referensi yang digunakan.

Penjelasan masing-masing komponen:

a) Nama program studi : Sesuai dengan yang tercantum dalam ijin pembukaan/ pendirian/operasional program studi yang dikeluarkan oleh Kementerian

Nama dan kode, semester, sks mata kuliah/modul

: Harus sesuai dengan rancangan kurikulum yang ditetapkan.

Nama dosen pengampu : Dapat diisi lebih dari satu orang bila pembelajaran dilakukan oleh suatu tim pengampu (team teaching), atau kelas parallel.

b) Capaian pembelajaran lulusan yang dibebankan pada mata kuliah (CPMK)

: CPL yang tertulis dalam RPS merupakan sejumlah capaian pembelajaran lulusan yang dibebankan pada mata kuliah terkait, terdiri dari sikap, ketrampilan umum, ketrampilan khusus, dan pengetahuan.

Rumusan capaian pembelajaran lulusan yang telah dirumuskan dalam dokumen kurikulum dapat

(17)

dibebankan kepada beberapa mata kuliah, sehingga CPL yang dibebankan kepada suatu mata kuliah merupakan bagian dari usaha untuk memberi kemampuan yang mengarah pada pemenuhan CPL program studi. Beberapa butir CPL yanga dibebankan pada MK dapat direformulasi kembali dengan makna yang sama dan lebih spesifik terhadap MK dapat dinyatakan sebagai capaian pembelajaran Mata Kuliah (CPMK).

c) Kemampuan akhir yang

direncanakan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-CPMK)

: Merupakan kemampuan tiap tahap pembelajaran (Sub-CPMK atau istilah lainnya yang setara) dijabarkan dari capaian pembelajaran mata kuliah (CPMK atau istilah lainnya yang setara). Rumusan CPMK merupakan jabaran CPL yang dibebankan pada mata kuliah terkait.

d) Bahan Kajian (subject matter) atau Materi Pembelajaran

: Materi pembelajaran merupakan rincian dari sebuah bahan kajian atau beberapa bahan kajian yang dimiliki oleh mata kuliah terkait. Bahan kajian dapat berasal dari berbagai cabang/ ranting/bagian dari bidang keilmuan atau bidang keahlian yang dikembangkan oleh program studi.

Materi pembelajaran dapat disajikan dalam bentuk buku ajar, modul ajar, diktat, petunjuk praktikum, modul tutorial, buku referensi, monograf, dan bentuk-bentuk sumber belajar lain yang setara.

Materi pembelajaran yang disusun berdasarkan satu bahan kajian dari satu bidang keilmuan/keahlian maka materi pembelajaran lebih fokus pada pendalaman bidang keilmuan tersebut. Sedangkan materi pembelajaran yang disusun dari beberapa bahan kajian dari beberapa bidang keilmuan/keahlian dengan tujuan mahasiswa dapat mempelajari secara terintergrasi keterkaitan beberapa bidang keilmuan atau bidang keahlian tersebut.

Materi pembelajaran dirancang dan disusun dengan mem-perhatikan keluasan dan kedalaman yang diatur oleh standar isi pada SN-Dikti (disajikan pada Tabel-1). Materi pembelajaran sedianya oleh dosen atau tim dosen selalu diperbaharui sesuai dengan perkembangan IPTEK.

e) Metode Pembelajaran : Pemilihan bentuk dan metode pembelajaran didasarkan pada keniscayaan bahwa kemampuan yang diharapkan telah ditetapkan dalam suatu tahap pembelajaran sesuai dengan CPL. Bentuk pembelajaran berupa: kuliah, responsi, tutorial, seminar atau yang setara, praktikum, praktik studio, praktik bengkel, praktik lapangan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara. Sedangkan metode pembelajaran berupa: diskusi kelompok, simulasi, studi kasus, pembelajaran kolaboratif, pembelajaran kooperatif, pembelajaran berbasis proyek, pembelajaran berbasis masalah, atau metode pembelajaran lain, yang dapat secara efektif memfasilitasi pemenuhan capaian pembelajaran lulusan.

Pada bentuk pembelajaran terikat ketentuan estimasi waktu belajar mahasiswa yang kemudian dinyatakan dengan bobot

f) Waktu : Waktu merupakan takaran beban belajar mahasiswa yang diperlukan sesuai dengan CPL yang hendak

dicapai. Waktu selanjutnya dikonversi dalam satuan sks, dimana 1 sks setara dengan 170 menit per

minggu per semester. Sedangkan 1 semester terdiri dari 16 minggu termasuk ujian tengan semester

(18)

(UTS) dan ujian akhir semester (UAS).

Penetapan lama waktu di setiap tahap pembelajaran didasarkan pada perkiraan bahwa dalam jangka waktu yang disediakan rata-rata mahasiswa dapat mencapai kemampuan yang telah ditetapkan melalui pengalaman belajar yang dirancang pada tahap pembelajaran tersebut.

g) Pengalaman belajar mahasiswa dalam bentuk tugas

: Pengalaman belajar mahasiswa yang diwujudkan dalam des-kripsi tugas yang harus dikerjakan oleh mahasiswa selama satu semester, adalah bentuk kegiatan belajar mahasiswa yang dinyatakan dalam tugas-tugas agar mahasiswa mampu men-capai kemampuan yang diharapkan di setiap tahapan pem- belajaran. Proses ini termasuk di dalamnya kegiatan penilaian proses dan penilaian hasil belajar mahasiswa.

h) Kriteria, indikator, dan bobot penilaian

: Penilaian mencakup prinsip edukatif, otentik, objektif, akuntabel, dan transparan yang dilakukan secara terintegrasi. Kriteria menunjuk pada standar keberhasilan mahasiswa dalam sebuah tahapan pembelajaran, sedangkan indikator merupakan unsur-unsur yang menunjukkan kualitas kinerja mahasiswa. Bobot penilaian merupakan ukuran dalam persen (%) yang menunjukkan persentase penilaian keberhasilan satu tahap belajar terhadap nilai keberhasilan keseluruhan dalam mata kuliah.

i) Daftar referensi : Berisi buku atau bentuk lainnya yang dapat digunakan sebagai sumber belajar dalam pembelajaran

mata kuliah.

Referensi

Dokumen terkait

CPMK 1 – [K5] – P3 CPMK 2 – [P2] – C2 30% dinilai dari proyek dengan sistem instrumen presentasi dan responsi *Rubrik Kriteria Penilaian terlampir Rubrik Holistik: Proyek Grade

Fungsi mengklasifika sikan data dengan menggunaka n Microsoft Excel dan Google Sheets, pekerjaan kantor yang bekaitan dengan perhitungan pekerjaan administrasi S-9, KU-1, KU-2, KU-9 -