• Tidak ada hasil yang ditemukan

Integrasi Sosial dalam Konteks Konflik di Papua

N/A
N/A
Dewina Marchely Kasenda

Academic year: 2023

Membagikan " Integrasi Sosial dalam Konteks Konflik di Papua"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Menurut Anda, kasus dalam dua pemberitaaan di atas berkaitan dengan jenis integrasi apa?

Apa alasannya? Kemukakan jawaban Anda secara lisan di muka kelas. Agar lebih mampu mengidentifikasi jenis-jenis integrasi, carilah lagi tiga buah kasus dari pemberitaan media yang menurut Anda termasuk kategori jenis integrasi tertentu dan apa alasannya. Kemukakan jawaban Anda secara tertulis.

- Berita 1 : 5 anggota OPM Ditangkap di Puncak Jaya, 1 Tewas Wilpret Siagian

Menurut saya, kasus ini melibatkan integrasi sosial atau nasional. Karena integrasi sosial adalah suatu proses penyatuan populasi yang beragam terhadap tuntutan, menjadikannya satu kesatuan. Daftar perbedaan di atas meliputi ras, etnis, bahasa bahasa, agama, kebiasaan, sistem nilai, dan hal lainnya.

Menurut berita di atas, OPM sedang melakukan pemberontakan sebagai akibat dari ketidakpercayaan masyarakat Papua terhadap keakuratan laporan Pepera. Laporan Pepera menegaskan bahwa NKRI berafiliasi dengan panglima perang Irian Barat. Dalam situasi ini, suku-suku dari Papua dan kemasyarakatan tidak mau berinteraksi atau bekerja sama di sekitar NKRI karena ingin memperkuat bangsanya sendiri. Dari sini dapat disimpulkan bahwa OPM tidak ingin berinteraksi dengan warga negara Indonesia, khususnya dalam hal integrasi sosial, dan tidak ingin mewakili NKRI di bidang yang berkaitan dengan integrasi nasional..

- Berita 2 : BBM Langka di Sumenep , Warga Duduki Kantor Kecamatan Menurut saya, kasus ini berkaitan dengan integrasi ekonomi.

Mengintegrasikan kebijakan ekonomi adalah langkah khusus yang diambil oleh pemerintah dengan tujuan mengurangi beban yang dibebankan pada setiap peserta dalam proses perdagangan dan dibangun di atas landasan perilaku etis. Dalam kasus BBM di Sumenep, teori ekonomi memperkirakan bahwa kenaikan harga BBM akan menyebabkan kenaikan biaya produksi dan inflasi, yang akan berdampak negatif terhadap pertumbuhan ekonomi, tingkat pengeluaran di muka, dan konsumsi rumah tangga. Karena setiap anggota masyarakat akan terlibat dalam transaksi, maka BBM dapat mempengaruhi keadaan perekonomian secara signifikan. Secara khusus, para nelayan yang tidak dapat melakukan aktivitas di atas air dapat mengakibatkan produksi, distribusi, atau konsumsi hasil air tercemar.

- Berita 3 : Konflik Ambon 2001: Latar Belakang, Dampak, dan Penyelesaian

Kasus ini termasuk kasus integrasi sosial. Kasus ini bermula dari kesalahpahaman antara dua kelompok sehingga terjadi perpecahan di antar masyarakat Ambon dalam dua kelompok itu.

Konflik bisa memicu dendam berkepanjangan antara kedua belah pihak. Apabila rasa dendam tersebut

(2)

tidak dapat dihilangkan maka akan timbul perpecahan (disintegrasi) yang akan memecah belah persatuan dan kesatuan kelompok sosial hingga menimbulkan disintegrasi sosial.

- Berita 3 : 18 Februari 2001: Konflik Sampit pecah

Kasus ini termasuk kasus integrasi sosial. Konflik Sampit adalah kerusuhan antaretnis yang terjadi di Sampit pada awal Februari 2001. Konflik ini dimulai di kota Sampit, Kalimantan Tengah yang kemudian meluas ke seluruh provinsi, termasuk ibu kota Palangka Raya. Konflik ini terjadi antara suku Dayak asli dan warga migran Madura. Kasus antaretnis ini menyebabkan disintegrasi sosial dimana tidak menerapkan unsur sosial masyrakat menjadi satu kesatuan.

- Berita 4 : Bom Bali 12 Oktober 2002 Tewaskan 202 Orang, Amrozi Mengaku sebagai Pelaku Kasus ini termasuk kasus integrasi nasional. Latar belakang terjadinya Bom Bali I salah satunya adalah rencana balas dendam dari peristiwa di Ambon dan Poso. Dalam hal ini para teroris tersebut melakukan balas dendam karena banyaknya umat muslim yang terbunuh akibat konflik tersebut. Adanya paham-paham radikal yang bersumber dari suatu kelompok di suatu negara bisa menyebar ke masyarakat. Selain menyebarkan aksi teror, terorisme juga ikut menyebarkan paham radikal yang dianut dan menggantikan ideologi negara yang tidak sesuai dengan kehendaknya.

Sehingga kasus ini termasuk kasus integrasi nasional.

- Berita 4 : Bom Bunuh Diri Itu Batalkan Salat Jumat di Polresta Cirebon pada 2011

Kasus ini termasuk kasus integrasi nasional. Pada kasus ini, Pengamat Teroris dari Sekolah Tinggi Intelijen Negara, Mardigu mensinyalir serangan bunuh diri di Masjid Adz-Zikro yang terletak di Kompleks Kantor Polresta Cirebon, Jawa Barat terkait dengan jaringan kelompok teroris Aceh.

Radikalisme dan ekstremisme tentunya akan menyebabkan disintegrasi bangsa karena nilai-nilai kerja sama maupun gotong royong tidak akan diterapkan secara maksimal. Tujuan dan sasaran bersama pun sulit tercapai karena ada agenda-agenda tertentu yang merusak integritas yang telah terbentuk. Sehingga kasus ini termasuk kasus integrasi nasional.

- Berita 5 : Sejarah BLBI, Tragedi Korupsi Terbesar di Indonesia

Kasus ini termasuk kasus integrasi politik. Kasus ini termasuk integrasi politik yang bersifat vertikal menyangkut hubungan elit dan massa. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menemukan kerugian negara sebesar Rp4,58 triliun dalam kasus korupsi Surat Keterangan Lunas Bantuan Likuiditas Bank Indonesia. Jumlah ini jauh lebih besar dari perkiraan KPK yang menyatakan kerugian negara dalam kasus BLBI adalah Rp3,7 triliun. Kasus ini merugikan massa atau masyarakat yang dilakukan elit BPK sehingga termasuk kasus integrasi politik.

Berita 5 :

(3)

- Berita 5 : Korupsi Politik di Kasus e-KTP

Kasus ini termasuk kasus integrasi politik. Kasus ini termasuk integrasi politik yang bersifat vertikal menyangkut hubungan elit dan massa. Pada kasus ini, para pelaku korupsi akan membuat jejaring yang tidak menguntungkan masyarakat. Korupsi e-KTP ini merugikan masyarakat.

Pembangunan yang dikorupsi tidak akan bertahan lama untuk menunjang kehidupan masyarakat.

Hubungan antara elit dengan masyarakat ini termasuk integrasi politik.

Referensi

Dokumen terkait

Pertemuan Integrasi Sistem JDIH Nasional Grand Sahid Jaya Hotel Jakarta, 18 – 20 September 2017.. Kementerian Hukum dan HAM Badan Pembinaan

Dan proses integrasi sosial akan berjalan dengan baik apabila anggota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil mengisi kebutuhan satu sama lain dan mencapai konsensus

Beberapa kegiatan dalam menciptakan integrasi sosial telah dimasukkan dalam “Rencana Kerja dan Anggaran GPIB Pniel Pasuruan, dalam bidang Gereja, Masyarakat, Agama-agama

Saat ini, integrasi sosial yang dibangun jemaat GPIB Pniel pasca konflik telah. berhasil, yang dilakukan dengan cara mengubah strategi kehadiran, bukan

Saat ini, integrasi sosial yang dibangun jemaat GPIB Pniel pasca konflik telah berhasil, yang dilakukan dengan cara mengubah strategi kehadiran, bukan dengan kehadiran

Hubungan Antara Pemahaman Nilai-Nilai Sejarah Dan Sikap Sosial Secara Bersama-Sama Dengan Sikap Integrasi Nasional. Hasil dari penelitian membuktikan bahwa pemahaman

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peranan organisasi Persatuan Islam Tionghoa Indonesia dalam membangun integrasi sosial antara anggota yang

Perkembangan fungsionalisme struktural yang lebih dinamis memiliki anggapan bahwa berbicara tentang integrasi sosial, tidak hanya berbicara tentang penyatuan, unity,