• Tidak ada hasil yang ditemukan

DESKRIPSI ANATOMI MUATAN NASKAH

A. Deskripsi Konten Materi

1. Buku Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti Kelas X

a. Bab 1, pembahasan materi pada bab pertama adalah materi Aqidah dengan tema “Aku Selalu Dekat dengan Allah SWT”. Pada pembahasan ini meliputi beberapa bagian, antara lain:

1) Berisi peta konsep tentang Iman kepada Allah SWT, membuka relung hati yaitu wacana yang terkait dengan materi pelajaran,

37

penjelasan materi tentang Iman kepada Allah SWT, makna asmaul husna: al-Karim, al-Mukmin, al-Wakil, al-Matin, al-Jami‟, al-Adl, al-Akhir.

2) Berisi tentang hikmah beriman kepada Allah SWT dan kisah inspiratif yang terkait dengan materi, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi latian soal.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, peduli sosial, peduli lingkungan, jujur, mandiri, dan kerja keras.

b. Bab II, pembahasan yang disajikan adalah materi Akhlak dan budi pekerti yang bertema “Berbusana Muslim dan Muslimah Merupakan Cerminan Kepribadian dan Keindahan Diri”. Penyajian materi dituangkan dalam beberapa penjelasan, meliputi:

1) Berisi peta konsep tentang “Berbusana Muslim dan Muslimah

Merupakan Cerminan Kepribadian dan Keindahan Diri”, membuka relung hati yaitu wacana yang terkait dengan materi pelajaran, penjelasan materi berbusana muslim dan muslimah merupakan cerminan kepribadian dan keindahan diri dilengkapi dengan dalil al-Qur‟an dan hadits beserta artinya.

2) Berisi rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji pemahaman. 3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, tanggung jawab, peduli sosial

38

c. Bab III, pembahasan yang disajikan adalah materi Akhlak dan budi pekerti yang bertema mempertahankan kejujuran sebagai cerminan kepribadian, penjelasan materi dituangkan dalam beberapa bagian, diantaranya:

1) Berisi peta konsep yang bertema mempertahankan kejujuran sebagai cermin kepribadian, membuka relung hati yaitu wacana yang sesuai dengan tema materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita, yaitu wacana dan gambar sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji.

2) Penjelasan materi mempertahankan kejujuran sebagai cermin kepribadian dilengkapi dengan dalil al-Qur‟an dan hadits beserta artinya, pesan-pesan mulia, yaitu kisah inspiratif terkait materi pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, jujur, peduli sosial, peduli lingkungan, dan tanggung jawab.

d. Bab IV, pembahasan yang disajikan adalah materi al-Qur‟an dan hadits yang bertema “al-Qur‟an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku”, penjelasan materi dibagi dalam beberapa bagian, diantaranya:

1) Berisi peta konsep yang bertema “al-Qur‟an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku”, membuka relung hati yaitu wacana yang sesuai dengan tema materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu wacana dan gambar sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji, penjelasan materi yang

39

bertema “al-Qur‟an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku” dilengakapi

dengan dalil al-Qur‟an dan hadis beserta artinya,

2) Berisi pesan-pesan mulia yaitu kisah inspiratif yang terkait dengan tema pelajaran, menerapkan perilaku mulia yaitu contoh yang tergambar dalam aktivitas sehari-hari sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji pemahaman. 3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, gemar membaca, rasa ingin

tahu, peduli sosial dan peduli lingkungan.

e. Bab V, pembahasan yang disajikan adalah materi sejarah peradaban Islam yang bertema “Meneladani Perjuangan Rasulullah Saw di Mekah”, adapun penyajian materinya adalah sebagai berikut:

1) Berisi peta konsep yang bertema “Meneladani Perjuangan Rasulullah

saw di Mekah”, membuka relung hati yaitu wacana yang sesuai dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu yaitu wacana dan gambar sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji.

2) Berisi penjelasan materi yang bertema “Meneladani Perjuangan

Rasulullah saw di Mekah” dilengkapi dengan dalil al-Qur‟an dan hadis beserta artinya, menerapkan perilaku mulia yaitu perilaku yang dapat diteladani dari materi yang telah dikaji dalam kehidupan sehari-hari,rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji pemahaman.

40

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, kerja keras, demokratis, peduli sosial, peduli lingkungan, disiplin dan kreatif.

f. Bab VI, pembahasan yang disajikan adalah materi al-Qur‟an dan hadis dengan tema “Meniti Hidup dengan Kemuliaan”, penjelasan materinya adalah sebagai berikut:

1) Berisi peta konsep tentang “meniti hidup dengan kemuliaan”,

membuka relung hati yaitu wacana yang sesuai dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu gejala yang terjadi di masyarakat kita berkaitan dengan tema materi pelajaran, penjelasan materi tentang analisis dari surat al-Anfal ayat 72, al-Hujurat ayat 10, al-Hujurat ayat 12, dilengkapi dengan memahami hukum tajwid beserta cara membacanya.

2) penjelasan materi tentang pengendalian diri, prasangka baik dan persaudaraan dalam kehidupan sehari-hari yang dijelaskan dalam surat al-Anfal ayat 72, al-Hujurat ayat 10, al-Hujurat ayat 12, beserta hadis yang terkait, pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, peduli sosial, bersahabat/ komunikatif, cinta damai, tanggung jawab, dan menghargai prestasi.

41

g. Bab VII, pembahasan yang disajikan adalah materi Aqidah yang tema “Malaikat Selalu Bersamaku”, penyajian materi dijelaskan dalam beberapa bagian, diantaranya:

1) Berisi peta konsep dengan tema “Malaikat Selalu Bersamaku”,

membuka relung hati yaitu wacana yang terkait dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu gambar dan wacana sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji, penjelasan materi tentang “Malaikat Selalu Bersamaku” lengkap dengan dalil al-Qur‟an dan hadis berserta artinya.

2) Berisi pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, tanggung jawab, disiplin, dan peduli sosial.

h. Bab VIII, pembahasan yang disajikan adalah materi akhlak dan budi pekerti yang tema “Sayang, Patuh, dan Hormat kepada Orang Tua dan Guru”, menyajian materinya adalah sebagai berikut:

1) Berisi peta konsep dengan tema “Sayang, Patuh, dan Hormat kepada

Orang Tua dan Guru”, membuka relung hati yaitu wacana dan gambar yang sesui dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita

42

yaitu gambar dan wacana sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji, penjelasan materi tentang “Sayang, Patuh, dan Hormat kepada Orang Tua dan Guru” lengkap dengan dalil al-Qur‟an dan hadis berserta artinya. 2) Berisi pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam

sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, peduli sosial, jujur, bersahabat/komunikatif, dan menghargai prestasi.

i. Bab IX, pembahasan yang disajiakan adalah materi fiqih yang tema “Mengelola Wakaf dengan Penuh Amanah”, penyajian materi dipaparkan beberapa bagian, yaitu sebagai berikut:

1) Berisi peta konsep dengan tema “Mengelola Wakaf dengan Penuh

Amanah”, membuka relung hati yaitu wacana dan gambar yang sesui

dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu gambar dan wacana sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji.

2) Berisi penjelasan materi tentang “Mengelola Wakaf dengan Penuh Amanah” lengkap dengan dalil al-Qur‟an dan hadis berserta artinya, pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku

43

mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, peduli sosial, peduli lingkungan, dan cinta damai.

j. Bab X, pembahasan yang disajikan adalah materi Sejarah Peradaban Islam yang bertema “Meneladani Perjuangan Dakwah Rasulullah saw dai Madinah”, penjelasan materi dipaparkan dalam beberapa bagian, yaitu:

1) Berisi peta konsep dengan tema “Meneladani Perjuangan Dakwah Rasulullah saw dai Madinah”, membuka relung hati yaitu wacana dan gambar yang sesui dengan materi pelajaran, penjelasan materi “Meneladani Perjuangan Dakwah Rasulullah saw dai Madinah” dilengkapi dengan dalil al-Qur‟an dan hadits beserta artinya.

2) Berisi menerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: kerja keras, semangat kebangsaan, peduli sosial, peduli lingkungan, menghargai prestasi dan bertanggung jawab.

44

k. Bab XI, pembahasan yang dikaji adalah materi al-Qur‟an dan hadis yang bertema “Nikmatnya Mencari Ilmu dan Indanya Berbagi Pengetahuan”, penyajian materinya adalah sebagai berikut:

1) Berisi peta konsep dengan tema “Nikmatnya Mencari Ilmu dan

Indanya Berbagi Pengetahuan”, membuka relung hati yaitu wacana

dan gambar yang sesui dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu gambar dan wacana sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji, penjelasan materi tentang kandungan isi dari surat at-Taubah ayat 122 , dilengkapi dengan penjelasan memahami hukum bacaan nun sukun atau tanwin dan cara membacanya.

2) Berisi pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: gemar membaca, bersahabat/ komunikatif, kreatif, disiplin, jujur, menghargai prestasi, dan tanggung jawab

l. Bab XII, pembahasan yang dikaji adalah materi akhlak dan budi pekerti dengan tema “Menjaga Martabat Manusia dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Zina”, penjelasan materi yang disajikan adalah sebagi berikut:

45

1) Berisi peta konsep dengan tema “Menjaga Martabat Manusia

dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Zina”, membuka relung hati

yaitu wacana dan gambar yang sesui dengan materi pelajaran, mengkritisi sekitar kita yaitu gambar dan wacana sebagai fenomena yang muncul didalam masyarakat untuk memperdalam materi yang akan dikaji.

2) Berisi penjelasan materi tentang “Menjaga Martabat Manusia

dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Zina” lengkap dengan dalil

al-Qur‟an dan hadis berserta artinya, pesan-pesan mulia yaitu pelajaran yang terkandung didalam sebuah cerita yang sesuai dengan materi pelajaran dan memerapkan perilaku mulia yaitu contoh perilaku yang mencerminkan sikap sesui dengan tema pelajaran, rangkuman materi yang menjelaskan point penting dari materi yang telah dipaparkan dan lembar evaluasi yang berisi uji penerapan dan uji pemahaman.

3) Berisi nilai-nilai budi pekerti: religius, tanggung jawab, peduli sosial, dan jujur.