BAB III RIWAYAT HIDUP THEODOR NOLDEKE
B. Karya-Karya dan Pemikiran Theodor Noldeke
Ia banyak menerbitkan sejumlah buku, artikel, dan Theodor Noldeke telah banyak menghasilkan banyak karya dalam berbagai bidang, baik tafsir, sejarah Islam dan bahasa, maupun akidah dengan menggunakan bahasa yang ia kuasai. Hasil karya kreatifnya diantaranya:10
1) Geschichte Des Qorans (The History of Qur`an),
Buku ini diterbitkan di Kota Gottingen, dan dari karya tulis inilah Theodor Noldeke berada dalam deretan tokoh-tokoh Orientalis terkemuka.11 Dalam buku ini, Noldeke mengkaji al-Quran dari sisi sejarah
7 http://goliath.ecnext.com/coms2/gi_0199-1544012/Theodor-Noldeke-Father-of-Qur.html, diakses pada 22 Disember 2011.
8Wikipedia,http://en.wikipedia.org/wiki/Theodor_N%C3%B6ldek, diakses pada 22 Disember 2011.
9 Abdurahman Badawi, Ensiklopedi Tokoh Orientalis, h. 299-301.
10 Wan Mohammad Ubaidillah bin Wan Abas & M. Y. Zulkifli bin Mohd Yusoff, “Wahyu menurut Noldeke: Analisis Terhadap Isu Kenabian Muhammmad dalam karya Geschichte des Qorans”, h. 6.
11 Kurdi Fadal, “Pandangan Orientalis terhadap Qur`an Teori Pengaruh al-Qur`an Theodore Noldeke”, h. 192.
teks, penulisan, variasi bacaan, dan hal-hal yang terkait dengan mushaf Utsmani.12
Geschichte des Qorans adalah tesis asli milik Noldeke, yang
diserahkan pada tahun 1860 di Universitas Gottingen. Buku ini dikuatkan dengan begitu banyak dokumen yang dijadikan footnote, yang jumlahnya lebih dari 3.100. Dengan adanya buku tersebut, Noldeke dinobatkan menjadi sarjana terbaik. Dalam penulisan buku tersebut, Noldeke tidak lepas dari pengaruh pemikiran dari 3 tokoh, yaitu: Alfred Guillaume, sesorang yang pada tahun 1955 itu dipertimbangkan Noldeke sebagai sesorang yang dibutuhkan untuk studi kritisnya. Regis Blachere dan Wlliam Montgomery Watt, yang keduanya terkadang menjadi guru penerjemah di Toronto.
2) Sketches from Eastern History (1892),
Yang artinya “Sketsa dari Sejarah Timur” (1892). Jumlah halaman: 116 halaman, Penerbit: Create Space Independent Publishing Platform (2017), Bahasa: Inggris, ISBN-10: 1546981268, ISBN-13: 978-1546981268.13
3) Uber d Mundart Mandaer von Theodor Noldeke,
Jumlah halaman: 170 halaman. Penerbit: Ulan Press (2012).
Bahasa: Jerman. ASIN: B009QLPYD2.14
4) Des Leben Mohammads Beitrage zur Kentmiss der Poesie der Alten
Araber,
12 Makin, Antara Barat dan Timur: Batasan, Dominasi, Relasi, dan Globalisasi, (Jakarta: PT. Serambi Ilmu Semesta: 2015), h. 101.
13 https://www.amazon.com/Sketches-Eastern-History-TheodorNoldeke/dp/1546981268/ref=sr_1_3?keywords=theodor+noldeke&qid=155333 1268&s=books&sr =, h. 1-3. 14 https://www.amazon.com/Mundart-Mand%C3%A4er-TheodorN%C3%B6ldekeGerman/dp/B009QLPYD2/ref=sr_1_7?keywords=theodor+nol deke&qid=1553331268&s=books& sr=, h. 1-7.
57
Jumlah halaman: 210 halaman, Penerbit: Forgotten Books (2018),
Bahasa: Jerman, ISBN-10: 1527627535, ISBN-13: 978-152762753613.15
5) Sketches from Eastern History (Skizzen aus der östlichen Geschichte),
Jumlah halaman: 116 halaman, Penerbit: CreateSpace Independent Publishing Platform (2017), Bahasa: Inggris, ISBN-10: 1546981268, ISBN-13: 978-1546981268.16
6) Compendious Syriac Grammar (Kompendente Syrissche Grammatik),
Jumlah halaman: 376 halaman, Penerbit: Eisenbrauns; (2001), Bahasa : Inggris, ISBN-10: 1575060507, ISBN-13: 978-1575060507.17
7) Assyrios Syrios Syros,
Jumlah halaman: 28 halaman, Penerbit: University of Michigan Library (2010), Bahasa : Jerman, ASIN : B003YC1BFE.18
8) Tarikh al-Qur`ān,
9) A life of Muḥammad (1863),
10) The Qurʻan: An Introductory Essay, 11) The History and Cilivizations of Islam,
12) Geschichte der Perser und Araber zur Zeit der Sasaniden (1879), Yang artinya “Sejarah Persia dan Arab di periode Sasanid”.
13) Mandäische Grammatik (1874), 15 https://www.amazon.com/Muhammeds-Quellen-Popul%C3%A4rDargestelltClassic/dp/1527627535/ref=sr_1_2?keywords=theodor+nol deke&qid=1553331461&s=books&sr=, h. 1-2. 16 https://www.amazon.com/Sketches-Eastern-History-TheodorNoldeke/dp/1546981268/ref=sr_1_3?keywords=theodor+noldeke&qid=155333 1268&s=books&sr =, h. 1-3. 17 https://www.amazon.com/Compendious-Grammar-Appendix-TheodorNoldeke/dp/1575060507/ref=sr_1_5?keywords=theodor+noldeke&qid=155333 1268&s=books&sr =, h. 1-5. 18 https://www.amazon.com/Assyrios-Syrios-German-TheodorN%C3%B6ldeke/dp/B003YC1BFE/ref=sr_1_16?keywords=theodor+noldeke&q id=1553331268& s=books&sr=, h. 1-16.
Hasil terjemahan tentang Thabari pada (1881-1882), menunjukkan bahwa dia adalah seorang ahli kajian Ke-Islaman,
14) Die Gedichte des Urwa bin Alward, 15) Geschichte der Pesser und Araber zur, 16) Zeit der Sasaniden,
17) Die Semitischte Sprachthen Das iranische Nationalepos, 18) Funt Moʻallakat,
19) Neue Beitrage zur Semitischen sprachkunde, 20) Orientalische Skizzen,
21) The History and civilization of Islam, 22) Grammatik der neusyrischen Sprache, 23) Semit Sprachwissenschaf,
24) Neuc Beitrage zur Semit,
Dan masih banyak beliau menulis artikel (Jurnal) yang dimuatkan dalam majalah Zeitschrift der Deutschen Morgenlandischen Gesselschaft dan majalah-majalah yang lainnya.19
2) Pemikiran Theodor Noldeke
Pendekatan yang dilakukan oleh Theodor Noldeke melakukan suatu analisis pada al-Qur`an adalah pendekatan Historisme dengan melihat nilai atau arti pada suatu konteks sejarah. Menurut Meinecke, bahwa pendekatan beliau yaitu meminjam teori ini melakukan tradisi, adat, bahasa yang bisa dikaitkan bahwa asal-usul al-Qurʽan, merupakan bukan transender realitas yang tidak dijangkau, akan tetapi juga berasal dari sublimasi sosial dan psikologi manusia.20 Lalu bagaimana metodologi pemikiran Noldeke dalam memahami al-Qurʽan? Bisa dilihat di bawah tabel tersebut.
19 A. Muin Umar, Orientalisme dan Studi Tentang Islam (Jakarta: Penerbit Bulan Bintang, 1978), h. 34-35.
20 Fahruddin Faiz, Hermeneutika al-Qur`an (tema-tema kontoversial) (Yogyakarta: Kalimedia, 2015), h. 116.
59
Tabel 3.1 Peta Metodologi Pemikiran Theodor Noldeke
Pendekatan
Theodor Noldeke menggunakan Pendekatan Kritik Sumber (sources criticism), yaitu menganalisis secara kritis mengenai kisah-kisah Al-Qur`an, lalu membandingkan dengan sumber pada kitab Yahudi-Nasrani dan Analisis Filologis (philological study), yaitu aplikasi pada menelisik istilah-istilah dengan al-Qur`an, lalu membandingkan dengan sumber pada kitab Yahudi-Nasrani.21
Metode
Theodor Noldeke menggunakan Metode Kritis Historis (historical criticism). Pendekatan ini menitikberatkan pada data yang berisi membandingkan antara sejarah dan legenda, antara fakta dan fiksi, antara realitas dan mitos. Pendekatan tersebut digunakan untuk mengkaji Studi Bibel (biblical studies).
Kerangka Analisis
Pertama: Melacak dan menemukan secara kritis asal muasal al-Qur`an. Kedua: Menjadikan karya beliau sebagai model kajian kritis al-Qur`an dengan menggunakan analisis kritik bibel berupa historis-kritis. Ketiga: Merekontruksi sejarah teks al-Qurʽan.22
C. Pendekatan Orientalis dan Mengenal Buku Theodor Noldeke