BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.2 Penyajian Data
4.2.2 Kepemimpinan pada Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan
Dalam mengukur variabel kepemimpinan (X1) di Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah, peneliti menggunakan 8 (delapan) indikator yaitu Bersifat adil, Memberi sugesti, Mendukung Tercapainya Tujuan Sebagai katalisator, Menciptakan rasa aman, Sebagai wakil organisasi, Sumber inspirasi dan Bersikap menghargai. Kemudian indikator-indikator tersebut dikembangkan menjadi 16 (enambelas) item pernyataan. Dari pernyataan-pernyataan tersebut dipoeroleh jawaban seperti pada tabel-tabel di bawah ini:
1. Bersifat adil.
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Bersifat adil berkaitan dengan ketika pemimpin memberikan kesempatan dalam jenjang karir yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.4
Distribusi Jawaban Responden Tentang Pemimpin member seleksi dalam jenjang karir sesuai kemampuan dan potensi
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 8 26,7%
2 Setuju 18 60,0%
3 Netral 4 13,3%
4 Tidak Setuju 0 0%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.4 di atas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 60% (18 responden). Hal ini menunjuukan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah sudah memiliki keyakinan dalam memberikan kesempatan bagi karyawan untuk seleksi jenjang karir kepegawaian sesuai potensi dan kemampuan yang dimiliki.
Tabel 4.5
Distribusi Jawaban Responden Tentang Tidak ada perbedaan karyawan antara yang satu dengan yang lain
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 14 46,7%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.5 diatas, menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “sangat setuju” sebanyak 46,7% (14 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah memiliki keyakinan tidak membedak-bedakan antara karyawan yang satu dengan karyawan yang lain dalam memberikan tugas.
2. Memberi sugesti.
Berdasarkan 2 (dua) pernyataan mengenai indikator Memberi sugesti berkaitan dengan Mampu menggerakkan orang lain dan mempunyai peran penting untuk di contoh yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut:
Tabel 4.6
Distribusi Jawaban Responden Tentang Memberikan contoh teladan yang baik
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 9 30,0%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.6 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 56,7% (17 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah sudah memiliki keyakinan memberikan contoh teladan yang baik dan selalu berbagi pengetahuan yang dimiliki.
Tabel 4.7
Distribusi Jawaban Responden Tentang Memberikan Dorongan semangat bekerja
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 12 40,0%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.7 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 50% (15 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu memberikan dorongan semangat kerja dalam bentuk apapun untuk karyawannya.
3. Mendukung tercapainya tujuan.
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Mendukung tercapainya tujuan berkaitan dengan Suatu keharmonisan antara pemimpin dan karyawan selalu menjalin kerjasama yang baik yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.8
Distribusi Jawaban Responden Tentang Mempunyai inisiatif yang tinggi dalam meberikan ide-ide
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 8 26,7%
2 Setuju 18 60,0%
3 Netral 4 13,3%
4 Tidak Setuju 0 0%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.8 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 60% (18 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah mempunyai inisiatif dan mampu memberikan ide-ide yang positif upaya meningkatkan kinerja karyawan.
Tabel 4.9
Distribusi Jawaban Responden Tentang Melakukan pendekatan kepada karyawan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 10 06,7%
2 Setuju 18 60,0%
3 Netral 2 33,3%
4 Tidak Setuju 0 0%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.9 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 60% (18 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu melakukan pendekatan kepada karyawan dalam meningkatkan kinerja dan mendukung tercapainya tujuan perusahaan.
4. Sebagai katalisator.
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Sebagai katalisator berkaitan dengan Suatu pengawasan dan informasi, pemimpin selalu mengawasi pekerjaan dan memberikan informassi yang lengkap tentang petunjuk dan pelaksanaan kerja yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.10
Distribusi Jawaban Responden Tentang Melakukan pengewasan dalam bekerja
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 7 23,3%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.10 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 53,3% (16 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu melakukan pengawasan pekerjaan yang dikerjakan karyawan.
Tabel 4.11
Distribusi Jawaban Responden Tentang Informasi yang diberikan kepada karyawan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 12 40,0%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.11 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 50% (15 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu memberikan informasi yang lengkap tentang petunjuk pelaksanaan kerja yang benar kepada semua karyawan.
5. Menciptakan rasa aman
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Menciptakan rasa aman berkaitan dengan ketidak harmonisan suatu lingkungan kerja yang dapat merusak suatu pekerjan yang sudah ada yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.12
Distribusi Jawaban Responden Tentang mencari alternatif penyelesaian jika terjadi perselisihan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 13 43,3%
2 Setuju 13 43,3%
3 Netral 4 13,3%
4 Tidak Setuju 0 0%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.12 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju dan sangat setuju” yaitu sebesar 43% (13 responden).
Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu berusaha untuk mencari jalan keluar untuk menyelesaikan jika kantor terjadi ketidakharmonisan diantara para karyawan.
Tabel 4.13
Distribusi Jawaban Responden Tentang peraturan yang ditetapkan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 6 20,0%
2 Setuju 17 56,7%
3 Netral 6 20,0%
4 Tidak Setuju 1 03,3%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.13 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 56,7% (17 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu membuat peraturan-peraturan yang dapat mengendalikan keamanan dan kenyamanan karyawan.
6. Sebagai wakil organisasi
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Sebagai wakil organisasi berkaitan dengan pemimpin ikut serta memberikan contoh cara bekerja dan bertanggung jawab atas jalannya peraturan yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.14
Distribusi Jawaban Responden Tentang partisipasi memberikan contoh cara bekerja yang benar
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 5 16,7%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.14 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 73,3% (22 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah ikut berpartisipasi dalam memberikan contoh cara bekerja yang kepada karyawannya.
Tabel 4.15
Distribusi Jawaban Responden Tentang Bertanggung jawab jalannya kegiatan operasional
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 14 46,7%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.15 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “sangat setuju” yaitu sebesar 46,7% (14 responden). Hal ini
menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah bertanggung jawab atas pengaturan jalannya kegiatan operasional perusahaan.
7. Sumber inspirasi
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Sumber inspirasi berkaitan dengan pemimpin yang memberikan contoh atau motivasi cara bekerja kepada para karyawan-karyawan yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.16
Distribusi Jawaban Responden Tentang Cara berpenampilan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 13 43,3%
2 Setuju 15 50,0%
3 Netral 2 06,7%
4 Tidak Setuju 0 0%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.16 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 50% (15 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah selalu memberikan contoh yang baik dalam berpenampilan yang rapid an menarik.
Tabel 4.17
Distribusi Jawaban Responden dalam berbicara menggunakan bahasa yang baik
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 9 30,0%
2 Setuju 17 56,7%
3 Netral 3 10,0%
4 Tidak Setuju 1 03,3%
5 Sangat Tidak Setuju 0 0%
Jumlah 30 100%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.17 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 56,7% (17 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah dalam berbicara selalu menggunakan bahasa santun kepada karyawannya.
8. Bersikap mengharagai
Berdasarkan 2 pernyataan mengenai indikator Bersikap menghargai berkaitan dengan ketika pemimpin memberikan dorongan dalam mengembangkan kerja yang di jelaskan pada tabel-tabel berikut ini:
Tabel 4.18
Distribusi Jawaban Responden memberikan pujian kepada karyawan atas hasil kerja
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 8 26,7%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.18 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 56,7% (17 responden). Hal ini menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah memberikan pujian kepada karyawan atas hasil kerja yang baik.
Tabel 4.19
Distribusi Jawaban Responden pemimpin menegur yang melakukan kesalahan
No Umur Frekuensi Persentase
1 Sangat Setuju 5 16,7%
Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2018
Berdasarkan tabel 4.19 diatas menunjukkan bahwa responden terbanyak memberikan pernyataan “setuju” yaitu sebesar 70% (21 responden). Hal ini
menunjukkan bahwa pemimpin Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus Kabupaten Tapanuli-Tengah menegur karyawan yang melakukan kesalahan pada saat tidak didepan teman sekerjanya.
4.2.3 Motivasi pada Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Barus