BAB VIII. KETERANGAN TENTANG PERSEROAN A. RIWAYAT SINGKAT PERSEROAN
C. PENGURUSAN DAN PENGAWASAN PERSEROAN
Sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan, masa jabatan: (i) anggota Dewan Komisaris Perseroan masing-masing untuk jangka waktu 5 (lima) tahun, kecuali apabila ditentukan lain dalam Rapat Umum Pemegang Saham, dan dapat diangkat kembali untuk masa jabatan kedua kalinya dengan tidak mengurangi hak Rapat Umum Pemegang Saham untuk memberhentikannya sewaktu-waktu; dan (ii) anggota Direksi Perseroan masing-masing untuk jangka waku 5 (lima) tahun, kecuali apabila ditentukan lain dalam Rapat Umum Pemegang Saham, dengan tidak mengurangi hak Rapat Umum Pemegang Saham untuk memberhentikannya sewaktu-waktu.
ìè
Komisaris
Komisaris Utama : Soediarto Soerjoprahono
Komisaris : Ibnu Susanto
Komisaris Independen : Bastianus Fritz Josef Lumanauw Direksi
Direktur Utama : Handaja Susanto
Direktur : Pandji Surya Soerjoprahono
Direktur : Entario Widjaja Susanto
Direktur Tidak Terafiliasi : Suryani Kamil
Berikut adalah keterangan singkat mengenai masing-masing anggota Komisaris dan Direksi Perseroan: Soediarto Soerjoprahono Komisaris Utama
Warga Negara Indonesia, berusia 66 tahun. Menyelesaikan pendidikan SMA di Surabaya pada tahun 1967.
Saat ini menjabat sebagai Komisaris Utama Perseroan sejak tahun 2011, jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1968 1970 : Manager EXIM CV Pelita Trading 1971 1973 : Direktur CV Nugraha
1972 1997 : Komisaris PT Radjin Steel Pipe Industry 1973 sekarang : Direktur PT Sarana Steel
1974 sekarang : Komisaris PT Sarana Surya Sakti 1997 sekarang : Direktur PT Nugraha Purnama 1980 sekarang : Direktur PT SPINDO
1989 sekarang : Direktur PT Indometal Centraltama Industry 1993 2002 : Direktur PT Saranacentral Bajatama 2002 2011 : Direktur Utama PT Saranacentral Bajatama 2011 sekarang : Komisaris Utama PT Saranacentral Bajatama Tbk
ìç
Ibnu Susanto Komisaris
Warga Negara Indonesia, berusia 70 tahun. Menyelesaikan pendidikan SMA di Jakarta pada tahun 1961.
Saat ini menjabat sebagai Komisaris Perseroan sejak tahun 2011, jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1961 1963 : Karyawan Heng Gwan
1964 1968 : Manager Produksi PT Djawa Mulia 1969 1971 : Direktur PT Cahaya Onderdil Sepeda 1972 1997 : Direktur Utama PT Radjin Steel Pipe Industry 1973 sekarang : Presiden Direktur PT Sarana Steel
1974 sekarang : Presiden Direktur PT Sarana Surya Sakti 1977 sekarang : Presiden Direktur PT Nugraha Purnama 1980 sekarang : Direktur Utama PT SPINDO
1989 sekarang : Direktur Utama PT Indometal Centraltama Industry 1993 2002 : Direktur Utama PT Saranacentral Bajatama 2002 sekarang : Komisaris PT Saranacentral Bajatama Tbk Bastianus Fritz Josef Lumanauw Komisaris Independen
Warga Negara Indonesia, berusia 53 tahun. Menyelesaikan pendidikan Sarjana Muda Jurusan Akuntansi pada Akademi Akuntansi Indonesia di Jakarta, pada tahun 1982 dan Program Sarjana (S1) di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia, Jurusan Akuntansi di Jakarta pada tahun 1986. Saat ini menjabat sebagai Komisaris Independen Perseroan sejak tahun 2011, jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain: Riwayat Pekerjaan
1982 1984 : Staf Auditor di KAP Koesbandijah, Jakarta 1984 1986 : Asisten Supervisor di KAP Koesbandijah, Jakarta 1986 1989 : Supervisor di KAP-KBS, Jakarta
1989 2007 : Manager-Pimpinan Cabang KAP-KBS, Jakarta 2007 2010 : Internal Auditor PT Sarana Steel
2009 Sekarang : Komisaris PT Sarana Steel Engineering
2011 Sekarang : Komisaris Independen PT Saranacentral Bajatama Tbk
ëð
Warga Negara Indonesia, berusia 37 tahun. Menyelesaikan pendidikan Bachelor of Business Administration di University of Massachusetts at Amherst di Massachusetts, Amerika Serikat pada tahun 1996 dan Master of Business Administration at Syracuse University di Syracuse, New York Amerika Serikat pada tahun 2000.
Saat ini menjabat sebagai Direktur Utama Perseroan sejak tahun 2011, bertanggung jawab untuk mengkordinasi semua kegiatan usaha Perseroan agar rencana kerja berjalan sebagaimana yang ditetapkan. Jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1996 1997 : Inventory/Production Control Assistant Riverport Steel Incorporated Louisville, Kentucky, Amerika Serikat.
1997 1998 : Sales Manager PT Saranacentral Bajatama 1998 2008 : General Manager PT Saranacentral Bajatama 2005 2011 : Direktur PT Saranacentral Bajatama
2011 sekarang : Direktur Utama PT Saranacentral Bajatama Tbk
Pandji Surya Soerjoprahono Direktur
Warga Negara Indonesia, berusia 37 tahun. Memperoleh gelar Bachelor of Science dari Wisconsin University, Madison Amerika Serikat pada tahun 1995.
Saat ini menjabat sebagai Direktur Perseroan sejak tahun 2000, bertanggung jawab dibidang Umum. Jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1996 1997 : Software Engineer di PT Multipolar 1997 2000 : General Manager PT Sarana Steel 2000 sekarang : Direktur PT Saranacentral Bajatama Tbk
ëï
Entario Widjaja Susanto Direktur
Warga Negara Indonesia, berusia 36 tahun. Menyelesaikan pendidikan Bachelor of Mechanical Engineering di University of Massachusetts at Amherst di Massachusetts Amerika Serikat pada tahun 1996.
Saat ini menjabat sebagai Direktur Perseroan sejak tahun 2005, bertanggung jawab dibidang Operasional yang meliputi Produksi dan Pemasaran. Jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1998 1999 : MEP Program PT Mattel Indonesia 1999 2000 : Engineer System PT Ericsson Indonesia 2000 2005 : Manager Pemasaran
2005 sekarang : Direktur PT Saranacentral Bajatama Tbk Suryani Kamil Direktur Tidak Terafiliasi
Warga Negara Indonesia, berusia 42 tahun. Memperoleh gelar sarjana jurusan Akuntansi pada Universitas Persada Indonesia YAI pada tahun 1993.
Saat ini menjabat sebagai Direktur Tidak Terafiliasi Perseroan sejak tahun 2011, bertanggung jawab dibidang Keuangan. Jabatan yang lain yang pernah atau sedang dipegang antara lain:
Riwayat Pekerjaan
1988 1990 : Staff Administrasi PT BPR Bringin Warga Dhani 1990 1992 : Staff Akunting PT Bank Dharmala Nugraha 1992 1994 : Kepala Dept. Akunting PT Delta Record
1994 2001 : Kepala Dept. Akunting PT Indometal Centraltama Industry
2001 2003 : Supervisor Keuangan PT Impack Pratama 2003 2010 : Manager Akunting PT Saranacentral Bajatama 2011 sekarang : Direktur Tak Terafiliasi PT Saranacentral
Bajatama Tbk
Jumlah renumerasi yang diberikan kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk 6 (enam) bulan yang berakhir tanggal 30 Juni 2011 dan untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2010, 2009 dan 2008 masing-masing sebesar Rp 218 juta, Rp 538 juta, Rp 432 juta, dan Rp 367 juta. Sedangkan jumlah remunerasi yang diberikan kepada Direksi Perseroan untuk periode 6 (enam) bulan yang berakhir tanggal 30 Juni 2011 dan untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2010, 2009 dan 2008 masing-masing sebesar Rp 1.247 juta, Rp 2.956 juta, Rp 2.518 juta dan Rp 2.755 juta. Pemberian renumerasi didasarkan atas kualifikasi, pengalaman kerja, tanggung jawab, dan lingkup tugas dari masing-masing anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan dan Anak Perusahaan, dimana selanjutnya dalam rangka keterbukaan informasi kepada pemegang saham publik hal ini akan ditetapkan dalam RUPS Perseroan.
ëî
Hubungan Kepemilikan
Hubungan Pengurusan dan Pengawasan
Nama Perseroan PT Sarana Steel
Soediarto Soerjoprahono KU D
Ibnu Susanto K DU
Bastianus Fritz Josef Lumanauw KI -
Handaja Susanto DU KU
Pandji Surya Soerjoprahono D -
Entario Widjaja Susanto D D
Suryani Kamil DT -
Sofian Surya - D
Endang Fifi Susanto - K
Keterangan: KU : Komisaris Utama K : Komisaris KI : Komisaris Independen DU : Direktur Utama D : Direktur
DT : Direktur Tidak Terafiliasi
Perseroan : PT Saranacentral Bajatama Tbk PT Sarana Steel : Pihak Terafiliasi