• Tidak ada hasil yang ditemukan

Remunerasi Dewan Komisaris

Dalam dokumen Laporan Tahunan 2015 Pelindo IV (Halaman 166-169)

dengan Peraturan Kementerian BUMN Nomor PER-04/ MBU/2014 tanggal 10 Maret 2014 tentang Penghasilan Direksi dan Komisaris. Selain itu, remunerasi Dewan Komisaris juga telah ditetapkan dan sesuai dengan Risalah RUPS 2015 PT Pelindo IV (Persero) Nomor 7/ HM.003/6/DUT-2015 tentang Persetujuan atas Laporan Tahunan dan Pengesahan atas laporan Keuangan Tahun Buku 2014, yang salah satunya menetapkan bahwa honorarium Dewan Komisaris mengikuti ketentuan sebagai berikut:

ƒ Komisaris Utama, sebesar 45% dari gaji Direktur Utama (dimana Gaji Direktur Utama Perseroan tahun 2015 ditetapkan sebesar Rp39,15 juta per bulan), atau sebesar Rp469 Juta/tahun

ƒ Komisaris Anggota, sebesar 90% dari gaji Komisaris Utama, atau sebesar Rp35,235 Juta/tahun

ƒ Tunjangan dan fasilitas Dewan Komisaris Perseroan tahun 2015 adalah sama dengan tunjangan dan fasilitas Dewan Komisaris Perseroan tahun 2014 ƒ Honorarium, tunjangan/fasilitas Dewan Komisaris

berlaku efektif sejak 1 Januari 2015

Imbalan jangka pendek yang diberikan Perseroan kepada Dewan Komisaris meliputi tantiem yang terpisah dari ketentuan bonus karyawan. Besarnya tantiem ditetepakan oleh RUPS. Selain honorarium dan tantiem, Dewan Komisaris juga menerima tunjangan komunikasi.

Imbalan jangka panjang diberikan dalam bentuk santunan purna jabatan berupa premi asuransi sebesar 25% dari nilai honorarium. Imbalan ini akan diberikan pada saat Dewan Komisaris mengakhir masa jabatannya.

Remuneration of the Board of Commissioners pelindo 4 is adjusted to Regulation of Ministry of state Owned enterprises no. 04 / MBu / 2014 on income of Directors and Commissioners. in addition, the remuneration of the Board of Commissioners is also established and in accordance with the Minutes of the gMs 2015 pt pelindo 4 (persero) no. 7/hM.003/6/Dut-2015 concerning Approval of the Annual Report and Ratiication of the inancial statements for inancial year 2014, one of which stipulates that the honorarium for the Board of Commissioners is to follow the following provisions: ƒpresident Commissioner, amounting to 45% of salary

of president Director (where there salary of president Director of the Company in 2015 is set at Rp39.15 million per month or Rp469 million per year)

ƒMember of Commissioners, amounting to 90% of salary of president Commissioner, or Rp35.235 million per month

ƒAllowances and facilities of the Board of Commissioners in 2015 were similar to the beneits and facilities of the Board of Commissioners in 2014 ƒHonorarium and beneits / facilities of the Board of

Commissioners were effective from 1 january 2015 short-term rewards given to the Board of Commissioners include the bonus which is separate from the employee bonus provisions. the amount of the bonus determined by the gMs. Beside honorarium and bonus, the Board of Commissioner also received a communication allowance.

Long-term rewards are given as retired compensation in the form of insurance premiums worth 25% of honorarium. These beneits will be provided when Board of Commissioner ended his term.

Remunerasi Dewan Komisaris

no. jenIs remunerasI dan fasILITas LaInRemuneration Type and Other Facilities dewan KomIsarIs Board of Commissioners anggoTa Members nILaI Amount 1

Remunerasi (gaji, bonus, tunjangan rutin, tantiem, dan fasilitas lainnya dalam bentuk non-natura)

Remuneration (salary, bonus, routine allowances, proits, and other facilities in the

form of non-natura)

5 Rp3.100,68

juta millions

2

Fasilitas lain dalam bentuk natura (perumahan, transportasi, asuransi kesehatan dan sebagainya) yang:

a. dapat dimiliki b. tidak dapat dimiliki

Other facilities in natura-form (housing, transportation, health insurance, etc.) : a. Can be owned

b. Can not be owned

5

-jumlah

Total 5

rp3.100,68 juta millions

Pengangkatan jabatan Komisaris Independen dilaksanakan sebagai pemenuhan ketentuan dalam pasal 7 Peraturan Menteri Negara BUMN Nomor PER-01/MBU/2011 tanggal 1 Agustus 2011, tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan pada BUMN yang diubah selanjutnya dengan Peraturan Menteri Badan Usaha Milik Negara No. PER-09/MBU/2012 tanggal 6 Juli 2012 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara.

Kriteria dari pemegang jabatan Komisaris Independen yang diatur dalam Peraturan Menteri Badan Usaha Milik Negara No. PER-09/MBU/2012 tanggal 6 Juli 2012 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara adalah sebagai berikut:

1. Tidak menjabat sebagai Direksi di entitas yang terailasi dengan Pelindo 4

2. Tidak bekerja pada Pemerintah termasuk departemen, lembaga dan kemiliteran dalam kurun waktu tiga tahun terakhir

3. Tidak bekerja di pelindo 4 atau ailiasinya dalam kurun waktu tiga tahun terakhir

independent Commissioner position held as the fulillment of the provisions of Article 7 Minister of State Owned enterprises no. peR-01 / MBu / 2011 dated August 1, 2011, on Application of Corporate governance in sOes were subsequently amended by Regulation of the Minister of state-Owned enterprises no. peR-09 / MBu / 2012 dated july 6, 2012 regarding the Application of good Corporate governance (gCg) in state-Owned enterprises.

Criteria of independent Commissioner position set out in the Regulation of the Minister of state-Owned enterprises no. peR-09 / MBu / 2012 dated july 6, 2012 regarding the Application of good Corporate governance (gCg) in state-Owned enterprises are as follows: 1. Not served as Board of Directors in entities afiliated

with pelindo 4

2. Do not work in government, including departments, agencies and the military within the last three years 3. Does not work in Pelindo 4 or its afiliates within the

past three years

Komisaris Independen

nama Name jabaTan Position LaTar beLaKang PendIdIKan Educational Background LaTar beLaKang ProfesIonaL Professional Background Susilo M. T. Harahap Komisaris Independenindependent Commissioner Teknik SipilCivil engineering Pengusahaentrepreneur

asPeK

Aspects

KeTerangan

Description Ailiasi dengan Pemegang Saham Utama, Anggota Direksi dan/atau Anggota Dewan

Komisaris Lainnya.

The afiliation with Main Shareholder, the Board of Directors and / or the Board of Commissioners.

Tidak

no Menjabat sebagai Direktur di Perusahaan yang terailiasi dengan PT Pelindo 4

Served as Director of the Company that is afiliated with PT Pelindo 4 Tidakno

Hubungan keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham dan/atau hubungan keluarga dengan Anggota Dewan Komisaris lainnya, Anggota Direksi dan/atau Pemegang Saham Pengendali atau hubungan dengan Perusahaan.

Financial, management, share ownership and / or family relationship with the Board of

Commissioners, the Board of Directors and / or Controlling shareholders or relationship with the Company.

Tidak

no

Hubungan kontraktual dengan Perusahaan sebagai mantan anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris serta Karyawan Perusahaan dalam kurun waktu tertentu.

Contractual relationship with the Company as a former member of the Board of Directors and members of the Board of Commissioners and the employees of the Company within a certain time.

Tidak

no

Bekerja pada pemerintah termasuk departemen, lembaga non departemen dan kemiliteran dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir.

Working in the government, including departments, non-departmental agencies and military within last 3 (three) years.

Tidak

no Bekerja di Perusahaan atau ailiasinya dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir.

Working in the Company or its afiliates within last 3 (three) years. Tidakno Adanya keterkaitan inansial, baik langsung maupun tidak langsung dengan Perusahaan atau

perusahaan lain yang menyediakan barang dan jasa kepada Perusahaan dan ailiasinya. Financial linkages, either directly or indirectly by the Company or other companies that provide goods

and services to the Company and its afiliates.

Tidak

no Keterangan ailiasi Komisaris Independen dengan

entitas Perseroan:

Description of afiliate between Independent Commissioner with the Company entities

5. Bebas dari segala kepentingan dan aktivita bisnis atau hubungan lain yang dapat menghalangi atau mengganggu kemampuan Komisaris yang berasal dari kalangan di luar Pelindo 4 untuk bertindak atau berpikir secara bebas di lingkungan Pelindo 4

Sejak ditetapkannya perubahan susunan anggota Dewan Komisaris pada RUPS Tahun 2015, maka untuk selanjutnya Perseroan memiliki 1 (satu) Komisaris Independen dari total jumlah Komisaris sebanyak 5 (lima) orang.

Anggota Komisaris Independen dalam komposisi Dewan Komisaris Perseroan Sdr. Susilo MT Harahap yang ditetapkan berdasarkan Keputusan Menteri BUMN Nomor SK-214/MBU/10/2014 tanggal 17 Oktober 2014.

5. Free from all interests and activities of the business or other relationship that could hinder or interfere with the ability of the Commissioner who come from the outside pelindo 4 to act or think independently in the environment.

since the adoption of changes to the Board of Commissioners at the Rups year 2015, the Company has 1 (one) independent Commissioner of the total number of Commissioners as many as ive (5) persons.

independent Commissioner in the composition of the Board of Commissioners, Mr. susilo Mt harahap appointed by the Minister of BuMn no. sK-214/ MBu/10/2014 dated October 17, 2014.

Dewan Komisaris bersama dengan Direksi dituntut untuk bertindak secara independen, dalam arti tidak mempunyai benturan kepentingan yang dapat mengganggu kemampuannya untuk melaksanakan tugas secara mandiri dan kritis, baik dalam hubungan satu sama lain maupun hubungan terhadap Anggota Dewan Komisaris dan Direksi lainnya.

Dalam rangka memenuhi prinsip keterbukaan, disampaikan pula pengungkapan hubungan ailiasi antara anggota Direksi, Dewan Komisaris, dan Pemegang Saham Utama dan/atau pengendali satu sama lainnya, sebagaimana yang disampaikan pada tabel berikut:

the Board of Commissioners along with the Board of Directors are required to act independently, have no conflict of interest that could interfere with their ability to perform tasks independently and critically, both in relation to each other and the relationship to the Board of Commissioners and the Board of Directors.

in order to meet the openness principles, also presented the disclosure of afiliate relationships between the Board of Directors, the Board of Commissioners, and the Main / Controlling shareholders, as presented in the following table

Dalam dokumen Laporan Tahunan 2015 Pelindo IV (Halaman 166-169)

Dokumen terkait