• Tidak ada hasil yang ditemukan

SILABUS PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA : RUMAHKU

Dalam dokumen 1. Kls 3 Norma Masy (Halaman 85-91)

Satuan Pendidikan : SD Harapanku

Kelas/Semester : III / I (Satu)

Tahun Pelajaran : ……….

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8 PENDIDIKAN KAWARGANEGARAAN 2. Melaksanakan norma yang berlaku di masyarakat 2.1 Mengenal aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar

 Menjelaskan pengertian aturan

 Mengenal aturan yang berlaku di rumah agar lingkungan rumah bersih, nyaman dan sehat

 Pengertian aturan  Aturan yang berlaku

di rumah agar lingkungan rumah bersih, nyaman dan sehat

Mengamati gambar suasana kerja bakti di rumah.

Membaca wacana tentang kerja bakti membersihkan rumah Mengidentifikasi macam-macam pekerjaan di rumah 2 Minggu 2 X 6 hr = 12 hari Standar Isi 2006 SD mata pelajaran Agama, IPS, Bahasa Indonesia, Orkes, IPA, Matematika , PKn,Seni-Budaya dan Keterampilan Bahan Ajar/Buku siswa Pembela jaran Terpadu dengan Pende katan Tematik Kelas III. Buku bahan Ajar

lain yang relevan untuk Mapel Agama, IPS, Bhs Indonesia, IPA, PKn Matematika, Seni Budaya dan Orjaskes Penilaian Tingkah Laku/ pengamatan Penilaian Tetulis Obyektif Penilaian Tertulis Subyektif Penilaian Lisan Penilaian Unjuk kerja Penilaian Portofolio Penilaian Produk disipilin kerja keras demokrasi toleransi tanggung jawab 2.2 Menyebutkan contoh aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar  Menyebutkan contoh aturan yang berlaku di rumah yang bersih dan sehat

 Contoh aturan yang berlaku di rumah yang bersih dan sehat

Bertanya jawab tentang apa saja yang harus dibersihkan supaya rumah menjadi bersih dan nyaman Berdiskusi kelas membahas

aturan-aturan yang ada di rumah

Bertanya jawab tentang pemahaman aturan

Mengidentifikasi contoh aturan yang berlaku di rumah yang bersih dan sehat 2.3 Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar  Melaksanakan aturan

yang berlaku di rumah Aturan yang berlaku di rumah Bertanya jawab tentang manfaat adanya aturan yang dibuat di rumah Berdiskusi kelompok membahas

tata aturan dan tata krama yang ada di rumah

Menceritakan jenis tata krama yang ada di rumah masing-masing siswa

86 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 3 SD/MI

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 1. Memahami lingkungan

dan melaksanakan kerjasama di sekitar rumah dan sekolah 1.1 Menceritakan

lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah dan sekolah

Mengidentifikasi lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah

 Lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah

Mengamati lingkungan alam sekitar rumah dan sekolah

Mengidentifikasi keadaan lingkungan alam di sekitar rumah dan sekolah  peduli sosial  peduli lingkungan  kreatif  cinta tanah air 1.2 Memelihara

lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah dan sekolah

Memelihara lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah

 Lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah

Menceritakan apa yang diketahui dengan lingkungan alam dan lingkungan buatan di sekitar rumah

Menceritakan bagaimana caranya memeliharan lingkungan alam dan buatan

1.3 Membuat denah dan peta lingkungan rumah dan sekolah

Membuat denah dan

peta lingkungan rumah Denah dan peta

lingkungan rumah Menggambar denah alamat rumah

BAHASA INDONESIA 1. Mendengarkan.

Memahami penjelasan tentang petunjuk dan cerita anak yang dilisankan (B. Indonesia) 1.1 Melakukan sesuatu berdasarkan penjelasan yang disampaikan secara lisan

Memahami teks dengan membaca nyaring, membaca intensif dan membaca dongeng

membaca nyaring, membaca intensif dan membaca dongeng

Membaca teks tentang rumah yang bersih dan nyaman (wacana di halaman 30)

Mengamati gambar tentang kebersihan rumah

Bertanya jawab tentang isi bacaan Memberikan pendapat tentang

gambar  demokrasi  toleransi  peduli lingkungan  gemar membaca

87 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 3 SD/MI

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8

1.1 Mengomentari tokoh-tokoh cerita anak yang disampaikan secara lisan Mengungkapkan pikiran, perasaan, pengalaman dan petunjuk dengan bercerita dan memberikan tanggapan/saran Ungkapkan pikiran, perasaan, pengalaman dan petunjuk dengan bercerita dan memberikan tanggapan/saran

Menceritakan makna gambar (rumah yang bersih, sehat dan nyaman)

Menceritakan isi teks tentang rumah bersih dan nyaman dengan benar

2. Berbicara.

Mengungkapkan pikiran, perasaan, pengalaman, dan petunjuk dengan bercerita dan memberikan tanggapan/saran 2.1 Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami

Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami

Menceritakan isi teks secara tepat Bercerita pengalaman yang mengesankan dengan menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami Bercerita isi teks

secara tepat

Menceritakan tata aturan yang berlaku di rumah

Bercerita kepada teman sebangku tentang tata krama yang berlaku di rumah

3. Membaca. Memahami

teks dengan membaca nyaring, membaca intensif, dan membaca dongeng)

3.1 Membaca nyaring teks (20 – 25 kalimat) dengan lafal dan intonasi yang tepat

Menjelaskan isi teks

dengan benar Menjelaskan isi teks dengan benar Menjelaskan contoh tata krama yang berlaku di sekolah Menjelaskan

88 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 3 SD/MI

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8

4. Menulis.

Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk paragraf dan puisi

4.1 Menyusun paragraf berdasarkan bahan yang tersedia dengan memperhatikan penggunaan ejaan Menyusun kalimat berdasarkan pengalaman yang diamati Menyusun kalimat berdasarkan pengalaman yang diamati

Menuliskan inti bacaan (Rumahku Bersih dan Nyaman)

4.2 Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar Melengkapi puisi berdasarkan pengamatan Melengkapi puisi berdasarkan pengamatan

Menulis dan membaca puisi yang ada

ILMU PENGETAHUAN ALAM

1. Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi

perubahan pada makhluk hidup

1.1Mengidentifikasi ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup

 Mengidentifikasi benda padat, cair dan gas yang ada di rumah

 Menjelaskan kegunaan benda plastik, kayu, kaca dan kertas.

 Benda padat, cair dan gas yang ada di rumah  Kegunaan benda

plastik, kayu, kaca dan kertas.

Mengamati gambar-gambar di dalam rumah (buku halaman 39, 40, 41, 42) Mengidentifikasi macam-macam benda di rumah Nilai peduli lingkunga n Nilai jujur 2. Memahami sifat-sifat, perubahan sifat benda dan kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari 2.1 Mengidentifikasi

sifat-sifat benda berdasarkan pengamatan meliputi benda padat, cair dan gas

 Mengidentifikasi benda yang terbuat dari plastik, kayu, kaca dan kertas yang ada di rumah

 Menjelaskan kegunaan benda plastik, kayu, kaca dan kertas yang ada di rumah

 Benda yang terbuat dari plastik, kayu, kaca dan kertas yang ada di rumah

 Kegunaan benda plastik, kayu, kaca dan kertas yang ada di rumah

Mengidentifikasi benda-benda padat Membedakan benda yang bersifat

padat dan yang bersifat cair Menceritakan kegunaan

macam-macam sifat benda padat, dan cair Menceritakan sifat gas

89 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 3 SD/MI

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8

MATEMATIKA

1. Melakukan operasi hitung bilangan sampai tiga angka 1.2 Melakukan penjumlahan dan pengurangan tiga angka Melakukan penjumlahan dan pengurangan tiga angka

Melakukan penjumlahan dan pengurangan tiga angka melalui soal cerita

 Penjumlahan dan pengurangan tiga angka

Penjumlahan dan pengurangan tiga angka melalui soal cerita

Melakukan penjumlahan bilangan tiga angka

Menjelaskan cara menjumlahkan angka bilangan satuan, ratusan dan puluhan

Menjelaskan cara menjumlah bersusun pendek

Mengerjakan cara menjumlah bersusun panjang

Mengisi tabel penjumlahan tiga angka

Melakukan pengurangan angka tiga

Nilai toleransi Nilai kerja keras Nilai demokrasi Nilai rasa ingin tahu 1.3 Melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka

Melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan

pembagian bilangan tiga angka

Mengisi tabel perkalian bilangan

Melakukan perkalian yang hasilnya tiga angka Melakukan pembagian

bilangan tiga angka

 Perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka  Tabel perkalian

bilangan  Perkalian yang

hasilnya tiga angka  Pembagian bilangan

tiga angka

Melakukan perkalian bilangan tiga angka

Menjelaskan cara mengalikan angka bilangan satuan, ratusan dan puluhan

Menjelaskan cara mengalikan bersusun pendek

Mengerjakan cara mengalikan panjang

Mengisi tabel mengalikan tiga angka Melakukan pembagian angka tiga

SENI-BUDAYA

4. Mengekspresikan diri melalui karya seni musik

(Seni – Budaya)

4.1 Memainkan alat musik ritmis sederhana

Memainkan alat musik

ritmis sederhana alat musik ritmis sederhana Mengiringi lagu dengan alat musik sederhana

Nilai cinta tanah air Nilai semangat kebangsa an Nilai rasa ingin tahu

90 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 3 SD/MI

SK & KD INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN KARAKTER NILAI

1 2 4 3 5 6 7 8

4.2 Menyanyikan lagu wajib, lagu daerah dan lagu anak – anak dengan atau tanpa iringan sederhana

Menyanyikan lagu wajib, lagu daerah dan lagu anak – anak dengan atau tanpa iringan sederhana

 lagu wajib, lagu daerah dan lagu anak – anak dengan atau tanpa iringan sederhana

Menyanyikan lagu daerah sesuai dengan benar

Membaca not angka dan syair lagu

OLAH RAGA JASMANI DAN KESEHATAN

1. Mempraktikkan berbagai kombinasi gerak dasar melalui permainan dan nilai-nilai yang

terkandung di dalamnya 1.1 Mempraktikkan

kombinasi berbagai pola gerak jalan dan lari dalam permainan sederhana, serta aturan dan kerjasama

Mempraktekan kombinasi berbagai gerak dasar melempar, menangkap dan menendang dengan koordinasi yang baik dalam permainan sederhana, serta aturan dan kerjasama. Menjaga kebersihan

pakaian

Mengenal kebutuhan tidur dan istirahat

Kombinasi berbagai gerak dasar melempar, menangkap dan menendang dengan koordinasi yang baik dalam permainan sederhana, serta aturan dan kerjasama. Kebersihan pakaian Kebutuhan tidur dan

istirahat

Bertanya jawab tentang sebuah lingkaran (halaman 52)

Mengamati gambar (ayo bermain)

Memainkan dadu untuk menentukan awal permainan

Mempraktekkan kombinasi gerak dasar melempar, menangkap, dan menendang dengan koordinasi yang baik dalam bermain

 Nilai komunikatif bersahabat  Nilai menghargai prestasi  Nilai mandiri 5. Menerapkan budaya hidup sehat 5.1 Menjaga kebersihan

pakaian

Menjaga kebersihan

pakaian

Kebersihan pakaian Menjaga kebersihan pakaian selama bermain

5.2 Mengenal kebutuhan

tidur dan istirahat Mengenal kebutuhan tidur dan istirahat Kebutuhan tidur dan istirahat Mengenal kebutuhan tidur dan istirahat Mengetahui Kepala Sekolah, ... ..., ... ... Guru Kelas 3, ...

91 PERANGKAT PEMBELAJARAN TEMATIK Kelas 3 SD/MI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK

Dalam dokumen 1. Kls 3 Norma Masy (Halaman 85-91)