• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEPUNG LIDAH BUAYA (Aloe vera) SEBAGAI IMMUNOSTIMULANT DALAM PAKAN TERHADAP LEVEL HEMATOKRIT DAN LEUKOKRIT IKAN MAS (Cyprinus carpio)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TEPUNG LIDAH BUAYA (Aloe vera) SEBAGAI IMMUNOSTIMULANT DALAM PAKAN TERHADAP LEVEL HEMATOKRIT DAN LEUKOKRIT IKAN MAS (Cyprinus carpio)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

TEPUNG LIDAH BUAYA (Aloe vera) SEBAGAI IMMUNOSTIMULANT

DALAM PAKAN TERHADAP LEVEL HEMATOKRIT DAN LEUKOKRIT

IKAN MAS (Cyprinus carpio).

Oleh: IRMA SUCIARNI ( 03930016 ) Animal Fishery

Dibuat: 2008-08-11 , dengan 3 file(s).

Keywords: HEMATOKRIT, LEUKOKRIT

Penelitian Tentang Pengaruh Penambahan Tepung Lidah Buaya (Aloe vera) Dengan Dosis yang Berbeda Terhadap Level Hematokrit dan Leukokrit Darah Ikan Mas. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Indoor Fakultas Peternakan-Perikanan Universitas Muhammadiyah Malang pada bulan Februari – Maret 2008. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Penambahan Tepung Lidah Buaya (Aloe vera) dalam pakan terhadap Level Hematokrit dan Leukokrit Ikan Mas (Cyprinus carpio). Untuk Mengetahui Dosis Terbaik Penambahan Tepung Lidah Buaya (Aloe vera) Dalam Pakan Terhadap Level Hematokrit dan Leukokrit Ikan Mas (Cyprinus carpio).

Metode penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL). Pada perlakuan ini digunakan 3 perlakuan dosis Tepung Lidah Buaya (Aloe vera) yang berbeda dan satu kontrol tanpa Aloe vera. Dosis yang digunakan adalah Tepung Lidah Buaya 0 gr/ kg pakan, 5 gr/kg pakan, 10 gr/kg pakan, dan 15 gr/kg pakan.

Pemberian Immunostimulant Tepung Lidah Buaya tidak memberikan pengaruh nyata pada level Hematokrit dan Leukokrit Darah Ikan Mas. Kondisi kualitas air pada media dalam keadaan normal dimana suhu berkisar antara 23,8 °C – 24 °C, pH berkisar antara 7,00 – 7,30 °C dan kandungan oksigen terlarut (DO) antara 6,07 – 7,5.

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pemberian Tepung Lidah Buaya Dengan Dosis 10 gr/kg pakan memberikan Level Hematokrit Tertinggi dan Dosis 15 gr/kg pakan Tepung Lidah Buaya menghasilkan Level Leukokrit Tertinggi.

This is a study on the addition of aloe vera flour with different dosage toward the level of hematocrite and leucocratic of golden fish blood ( Cyprinus carpio). This study is conducted in Indoor laboratory of Husbandry- Fishery Faculty of University of Muhammadiyah Malang in February until March 2008. This study is aimed at finding out the addition of aloe vera flour as immune stimulant in fish feeding toward the level of hematocrite and leucocratic of Golden fish (Cyprinus carpio). This is also conducted to find out the best dosage of the addition of aloe vera flour in the nutrition of Golden fish (Cyprinus carpio) in terms of its hematocrite and leucocratic level.

The method used in this study is Complete Random Sampling (CRS). In this study, the treatment is given into three dosage differences of the Aloe Vera flour addition and one treatment without the addition. The dosages used are: 0 grams of Aloe Vera flour, 5 grams of Aloe Vera flour, 10 grams of Aloe Vera flour and 15 grams of Aloe Vera flour.

The addition of aloe vera flour as immune stimulant does not significantly influence the level of

hematocrite and leucocratic of Golden fish (Cyprinus carpio)”. The water quality condition of

(2)

level) is about 7.00 -7.30 and the Dissolved Oxygen (DO) is between 6.07 – 7.5.

Referensi

Dokumen terkait

Pekanbaru, 18

Pemanfaatan serbuk daging dan serbuk daging – tulang sapi terhadap sifat fisik, nilai gizi dan organoleptik meatloaf.. Program Studi Teknologi Hasil

Teori yang digunakan untuk merancang penampil kecepatan motor DC tersebut berupa teori mikrokontroler AT89C51, perhitungan piringan encoder , perhitungan nilai tegangan

Wirausaha di Dalam Perekonomian Rumah Tangga ( Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Peran Perempuan yang Tergabung Dalam Organisasi JARPUK Ngudi Lestari di

Puji Syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, yang telah melimpahkan rahmat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan skripsi

Melalui buku ini diharapkan muncul semangat baru untuk memak- simalkan peran penting Al-Ittihadiyah sebagai Ormas Islam dalam mewujud- kan umat Islam unggul di abad ke-21 akan

Gedung H, Kampus Sekaran-Gunungpati, Semarang 50229 Telepon: (024)

Motivasi karir merupakan hal yang menjadi dasar seseorang untuk melanjutkan pendidikan lebih tinggi dengan harapan karinya dimasa yang akan datang terjamin..