• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANCANGAN MESIN PEMERAS TEBU KAPASITAS 783 kg/jam DENGAN ROLL BERGERIGI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERANCANGAN MESIN PEMERAS TEBU KAPASITAS 783 kg/jam DENGAN ROLL BERGERIGI"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN MESIN PEMERAS TEBU KAPASITAS 783 kg/jam

DENGAN ROLL BERGERIGI

Oleh: CANDRA AZIS ( 07510098 )

Mechanical Engineering

Dibuat: 2009-07-10 , dengan 3 file(s).

Keywords: Pemeras tebu, Roll, Poros, Gearbox, Motor, Tebu

ABSTRAK

Mesin pemeras tebu merupakan sebuah alat yang berfungsi memeras tebu untuk menghasilkan sebuah nira. Alat pemeras tebu yang ada saat ini hanya perusahaan atau pengusaha tertentu yang memilikinya. Dan alat atau mesin tersebut sangatlah tidak efisien dan optimal karena dari segi bahan dan cara kerja sangat rumit sehingga banyak perusahaan kecil yang ingin mengembangkan usaha yang berbahan dasar tebu terhambat.Tebu banyak dimanfaatkan sebagai bahan dasar pembuatan gula batu. Dan pengolahannya biasa dilakukan di pabrik-pabrik besar, disisi lain bagi para usaha kecil untuk memproses atau memeras tebu menjadi lebih bernilai dibutuhkan dana yang besar.

Dari permasalahan diatas diperlukan alternatif teknologi tepat guna untuk mempermudah para pengusaha kecil dan meningkatkan nilai jual tebu. Maka dirancang mesin pemeras tebu.

Adapun mesin pemeras tebu yang dirancang berukuran : 920mm x 300mm x 810mm, tebal rata-rata tebu = 38 mm, tebal tebu setelah mengalami pengerolan. diasumsikan jarak clearence pada roll = 10 mm. Dan mekanisme kerja mesin pemeras tebu menggunakan sistem pengerolan.

ABSTRACT

Machine magle of sugar cane represent a functioning appliance extort sugar cane to yield a nira. existing Wringer sugar cane in this time only certain entrepreneur or company which owning. And the machine or appliance very inefficient and optimal because from materials facet and way of jobor activity very complicated so that many small company wishing develop the effort which is elementary materials of sugar cane pursued..Sugar cane exploited many upon which bases making of lump sugar. And processing of habit conducted in big factories, on the other side to all small industries to process or extort sugar cane become more was valuable required by big fund Of needed above problems of precise alternative technology utilize to water down all small entrepreneurs and improve value sell sugar cane. Hence designed by machine magle of sugar cane.

Referensi

Dokumen terkait

Dari segi ekonomi mesin ini dapat membantu masyarakat peternak serta dapat menghemat waktu dalam melaksanakan pekerjaanya dan juga menghemat tenaga sehingga tidak banyak mengeluarkan

Pada perancangan ini difokuskan untuk membuat mesin pencetak briket dari hasil ampas tebu dengan bentuk seperti pellet karena mudah digunakan dan sesuai dengan kebutuhan

Dengan dibuatnya mesin ini diharapkan produsen akan lebih mudah dalam pengoperasiannya, sehingga kerja dari produsen akan lebih efisien, mudah dan mendapatkan hasil yang

Hanya saja mesin press ulir untuk biji jarak saat ini, kebanyakan tipe screw yang digunakan adalah Continues Screw Conveyor dimana fungsi screw ini hanya untuk.. menghantarkan

Mesin perontok dirancang untuk mampu memperbesar kapasitas kerja, meningkatkan effisiensi kerja, mengurangi kehilangan hasil dan memperoleh mutu hasil gabah yang

Desain mesin penggiling dan pemeras jahe dengan kapasitas 120 kg/jam ini dirancang dengan mata-mata pisau yang steril dan anti korosif yang terbuat dari baja

Untuk mendapatkan suatu pemerasan santan kelapa parut dengan produktifitas lebih besar dan waktu yang relatif lebih singkat direncanakan menggunakan alat hasil rancang bangun

Dalam perencanaan kontruksi mesin yang lebih efektif dan efisien sangat dibutuhkan hasil maksimal dengan kapasitas yang lebih baik, dalam pendekatan perencanaan ini