• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PADA ANAK UNDERACHIEVER MELALUI TERAPI BERMAIN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UPAYA MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PADA ANAK UNDERACHIEVER MELALUI TERAPI BERMAIN"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

UPAYA MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRIPADA ANAK 

UNDERACHIEVER MELALUI TERAPI BERMAIN

 

Oleh: ANGGHY RAHMADHANY ( 03810082 ) 

Psikologi 

Dibuat: 2010­07­01 , dengan 7 file(s). 

Keywords: Kata kunci: Kepercayaan Diri, underachiever, terapi bermain 

ABSTRAKSI 

Ada tiga kelompok anak berbakat dengan kesulitan belajar yang dapat dikendalikan, salah  satunya adalah anak yang mengalami underachiever dimana tingkat prestasi belajar disekolah  lebih rendah daripada tingkat kemampuan anak. Jika diibaratkan sebuah gelas, seharusnya dapat  terisi penuh oleh air namun pada kenyataannya gelas tersebut hanya terisi setengah dari kapasitas  yang dimiliki. Salah satu ciri yang dimiliki oleh anak underachiever adalah kurangnya rasa  percaya diri. Kurangnya rasa percaya diri inilah yang dapat menghambat anak untuk berprestasi.  Oleh karena itu deteksi dini dan penanganan awal perlu dilakukan pada anak underachiever.  Salah satu yang dapat dilakukan adalah denagn memberikan suatu terapi yaitu dengan  memberiakn terapi bermain. Terdapat empat permainan dalam terapi ini yaitu kartu ekspresi,  boneka tangan, cublak­cublak suweng, tangga confidence. Dalam ke empat permainan ini anak  diminta untuk mengeksplorasi semua kemampuan yang dimilikinya melalui perintah­perintah  yang ada. Dimana tujuan dari permainan ini yaitu untuk meningkatkan kepercayaan diri anak  underachiever. 

Penelitian ini menggunakan metode eksperimen kasus tunggal (single case experimental design)  denagn desain A­B­A yaitu A fase pengukuran keadaan awal dan efek setelah perlakuan dan B  fase pemberian perlakuan. Subyek penelitian yang digunakan adalah anak­anak underachiever  dengan kepercayaan diri yang rendah. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode  observasi dimana menggunakan instrumen penelitian berupa guide observasi dengan metode  check list dan rating scale. Analisa data dalam penelitian ini menggunakan análisis grafik yang  akan menyajikan hasil secara deskriptif. 

Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulakan bahwa terapi bermain dapat membantu  meningkatkan kepercayaan diri anak underachiever. Peningkatan rasa percaya diri subyek dapat  dilihat pada perubahan grafik antara sebelum diberi perlakuan dengan sesudah diberikannya  perlakuan. Jika ditinjau per aspek pun juga mengalami kenaikan grafik pada saat sebelum diberi  perlakuan dengan sesudah diberi perlakuan. 

ABSTRACT 

There are three group of talent child with learning difficulty which be controlled, one of them is  child who experience underachiever that their performance is lower than others. If it is like a  glass, it should be able to full by water but in the fact the glass is just contained half of glass or  half of their self confidence. This self confidence may constraint child to have good 

(2)

four of games, child are asked to explorated all their ability by intervention. The goal of this  game to increase self confidence of underachiever child. 

This study use single case experimental design by using A­B­C design that A phase is 

measurement of initial condition and effect after treatment and B phase is treatment giving. The  study subject are child who have underachiever with low self confidence. The data collecting  technique is carried out by observation method which study instrument such as observation guide  by check list and rating scale. The data analysis use graphic analysis which be interpreted 

descriptively. 

Referensi

Dokumen terkait

Berisikan rincian usulan hasil identifikasi kebutuhan program untuk pencapaian sasaran program sektor pengembangan kawasan permukiman yang dijabarkan setiap tahunnya.4. Bab

Pemeindahan dan pembangunan INS menelan banyak biaya untuk keperluan itu Ibu Chalidjah megizinkan menjual sebagian perhiasannya seharga enam ribu

(4) Ketentuan PJB sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c berlaku untuk Badan Usaha berbadan hukum Perseroan Terbatas kualifikasi Gred 5, Gred 6 dan Gred 7, adalah Tenaga

Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah informasi penelitian selanjutnya mengenai konsep tentang kepuasan keluarga pasien pada respon time perawat di Instalasi Gawat darurat

Bendahara Penerimaan SKPD adalah PNS non struktural yang ditunjuk oleh Kepala SKPD, diusulkan oleh kepala PPKD dan ditetapkan dengan Keputusan Bupati untuk

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui 1) Penerapan pembelajaran kooperatif dapat meningkatkan hasil belajar PKN siswa pada pokok bahasan globalisasi di kelas IV, 2) Hasil

Hasil analisis karakteristik Metil Ester Sulfonat (MES) yang dihasilkan dengan parameter pH, densitas serta tegangan permukaan berdasarkan pengaruh suhu (tabel 16)... LAMPIRAN II

Di dalam analisis penampang existing ini digunakan data debit banjir rencana yang didapat dari perhitungan dengan menggunakan program EPA SWMM 5.0 untuk kemudian