• Tidak ada hasil yang ditemukan

DISTRIBUSI FREKUENSI GIGI MOLAR SATU PERMANEN NON VITAL PADA ANAK USIA 7 SAMAPAI 14 TAHUN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "DISTRIBUSI FREKUENSI GIGI MOLAR SATU PERMANEN NON VITAL PADA ANAK USIA 7 SAMAPAI 14 TAHUN."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

Distribusi Frekuensi Gigi Molar Satu Permanen Non Vital pada Anak Usia 7-14 Tahun – Shintya Febrina Elpatia – 160110100061

ABSTRAK

Karies gigi merupakan penyakit yang mengenai jaringan keras gigi yaitu email dan dentin karena asam oleh adanya aktifitas bakteri. Karies yang dibiarkan menyebabkan kavitas pada jaringan keras dapat meluas ke pulpa sehingga terjadi invasi bakteri yang mengakibatkan pulpa menjadi non vital. Tujuan penelitian untuk mendapatkan data kondisi gigi molar satu permanen non vital serta pilihan rencana perawatan yang dilakukan untuk gigi molar satu permanen non vital pada anak usia 7 sampai 14 tahun di instalasi pedodonsia RSGM FKG Unpad.

Metode penelitian bersifat deskriptif dengan teknik survei. Pengambilan data secara total sampling. Sampel penelitian terdiri dari anak berusia 7 sampai 14 tahun yang datang pada bulan Desember 2013 sampai Februari 2014.

Hasil penelitian menunjukan jumlah pasien anak usia 7 sampai 14 tahun yang datang ke Instalasi Pedodonsia RSGM FKG Unpad sebanyak 523 pasien anak yang terdiri dari 217 anak laki-laki dan 306 anak perempuan

Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat 45 anak (8,6%) yang mengalami gigi non vital dengan pilihan tindakan yang dapat dilakukan perawatan endodontik sebanyak 41 anak (91,1%) dan dilakukan ekstraksi sebanyak empat anak (8,9%).

(2)

v

Frequency Distribution of Non Vital F irst Permanent Molar on Children 7 to 14 years of age – Shintya Febrina Elpatia – 160110100061

ABSTRACT

Dental caries is the disease of dental hard tissue the enamel and dentin due

to the acid that is produced by bacterial activity. Untreated caries can cause

extention of the cavitiy in hard tissue to the pulp and invasion of bacteria that

lead to non vital pulp. The purpose of this study was to determine datas about the

condition of non vital first permanent molar and treatment plan options for thes

non-vial first permanent molar on children 7-14 years of age in Pedodontic

Installation RSGM FKG Unpad.

This research is a descriptive study with survey technique. The data was

taken using total sampling method. Samples consisted of children aged 7 to 14

years old who came to Pedodontic Installation RSGM FKG Unpad from

December 2013 until February 2014.

The result of this study showed the amount of the children 7-14 years of age

that came to Pedodontic Installation RSGM FKG is 523 children consist of 217

boys and 306 girl.

The conclusion of this study is that 45 children (8,6%) have non vital teeth,

with the choice of actions that can be performed endodontic treatment for 41

children (91,1%) and extraction for four children (8,9%).

Referensi

Dokumen terkait

Anda juga dapat menggunakan tombol daya untuk mengaktifkan mode tidur atau hibernasi pada PC Notebook dan beralih kembali ke siaga dari mode tidur atau hibernasi.. Jika PC

Dengan ini kami beritahukan bahwa Jurusan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Brawijaya Malang akan menyelenggarakan Seminar Proposal atas mahasiswa:..

Bauran pemasaran adalah serangkaian alat pemasaran taktis yang dapat dikendalikan produk, harga, tempat (distributor), dan promosiyang di padukan oleh perusahaan

Unit Processor Yang Berisi Microprocessor atau Microcontroller Yang Bertugas Untuk Mengolah Sinyal Input Yang Sesuai Dengan Instruksi Yang Telah Di Program Untuk Menghasilkan

Berdasarkan hasil pembahasan dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata prestasi belajar mahasiswa pada mata kuliah Metode Statistik

Gedung H, Kampus Sekaran-Gunungpati, Semarang 50229 Telepon: (024) 8508081,

Bertitik tolak terhadap permasalahan yang telah dikemukakan pada latar belakang masalah, penulis tertarik untuk mengangkat kasus dari fenomena tersebut dengan judul

tersebut, penelitian yang penulis lakukan ini lebih terfokus efek stres dari disfungsi seksual yang dialami suami dan strategi coping untuk mempertahankan perkawinan