• Tidak ada hasil yang ditemukan

Chapter I Pengawasan Intern Aktiva Tetap Pada Rumah Sakit Tentara Tk IV 01.07.02 Binjai

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Chapter I Pengawasan Intern Aktiva Tetap Pada Rumah Sakit Tentara Tk IV 01.07.02 Binjai"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Sektor perekonomian suatu negara mempengaruhi perkembangan negara tersebut dengan perekonomian yang sehat dan stabil mempermudah masyarakat menuju cita-cita yang dinginkan dan memberikan dampak positif untuk adil dan makmur masyarakat pada suatu negara. Oleh karena itu perekonomian memiliki peranan yang sangat penting bagi setiap negara.

Perusahaan adalah merupakan organisasi yang mempunyai kegiatan tertentu untuk mencapai tujuan. Disamping mencari laba tujuan perusahaan mencakup : (1) pertumbuhan yang meningkat secara terus-menerus (Growth), (2) kelangsungan hidup (Survival), dan (3) kesan positif dimata publik baik dalam negeri maupun internasional (Image).

Setiap perusahaan, baik perusahaan dagang, perusahaan jasa maupun perusahaan industri tentu memiliki aktiva tetap. Dalam melakukan aktivitasnya perusahaan membutuhkan peralatan, perlengkapan, dan sarana-sarana lainnya, dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Pengadaan peralatan, perlengkapan, dan sarana-sarana tersebut disesuaikan dengan sifat dan kebutuhan.

(2)

tahun, pada umumnya aktiva tetap terdiri dari tanah, kendaraan, mesin, gedung dan harta berwujud lainnya.

Aktiva tetap sebagai salah satu harta atau kekayaan yang dimiliki perusahaan harus mendapat perhatian khusus. Oleh karena itu, dibutuhkan pengawasan yang baik terhadap aktiva tetap merupakan faktor penunjang terjaminnya kegiatan operasional perusahaan. Apabila suatu kesalahan atau kerusakan atas aktiva tetap perusahaan terjadi disebabkan karena kurangnya perhatian dari pihak perusahaan atau kurangnya pengawasan terhadap aktiva tetap akan membawa dampak pada kegiatan operasi perusahaan. Penanganan aktiva tetap bertujuan untuk memperoleh efisiensi dan pengamatan terhadap aktiva tetap sesuai kapasitas dan jangka waktu pemakainya.

Pengawasan merupakan tindakan yang dibuat berdasarkan fakta dan asumsi mengenai gambaran kegiatan yang dilakukan pada waktu yang akan datang dalam mencapai tujuan yang diinginkan sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa, maka RUMAH SAKIT TENTARA Tk IV 01.07.02 BINJAI juga memiliki bermacam-macam aktiva tetap. Perusahaan tidak akan beroperasi tanpa aktiva tetap tersebut. Fungsi pengawasan terhadap aktiva tetap harus dapat dijalankan dengan baik, guna menghindari terjadinya penggelapan dan penyelewengan terhadap aktiva tetap yang akan merugikan perusahaan. Serta memberikan informasi yang sesuai dengan kebutuhan intern perusahaan.

(3)

dan mengevaluasi pengendalian dan pengawasan aktiva tetap dalam Tugas Akhir ini yang berjudul “Pengawasan Intern Aktiva Tetap Pada Rumah Sakit Tentara Tk IV 01.07.02 Binjai”.

B. Rumusan Masalah

Setiap perusahaan akan selalu menghadapi permasalahan dalam menghadapi kegiatan perusahaannya. Pengelolaan aktiva tetap seringkali tidak terlalu diperhatikan oleh sebagian perusahaan yang mempunyai aktiva tetap yang hanya untuk mendukung operasi perusahaan. Masalah yang dihadapi oleh perusahaan itu berbeda dengan satu sama lainnya, begitu juga halnya dengan Rumah Sakit Tentara Tk IV 01.07.02 Binjai. Dengan demikian masalah yang dihadapi oleh perusahaan mengenai “Apakah Pengawasan Intern Aktiva Tetap Pada Rumah Sakit Tentara Tk IV 01.07.02 Binjai sudah dijalankan dengan baik sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 16 ?”

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian

1. Tujuan Penelitian

(4)

2. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian yaitu :

a. Bagi peneliti, agar peneliti dapat mengamati secara langsung dan memperluas wawasan mengenai pengawasan aktiva tetap perusahaan, b. Sebagai bahan masukan untuk dapat terciptanya kebijakan dan

penilaian yang baik terhadap aktiva tetap,

c. Sebagai bahan masukan bagi peneliti jika dikemudian hari diminta pendapat mengenai pengawasan intern terhadap aktiva tetap,

d. Sebagai bahan masukan bagi peneliti-peneliti berikutnya untuk menyempurnakan penelitian pada topik yang sama agar hasil penelitian menjadi lebih baik pada masa yang akan datang.

D. Rencana Penulisan

1. Jadwal Survey/Observasi

Berikut ini adalah jadwal penelitian yang dilakukan penulis dalam penyusunan Tugas Akhir.

Tabel 1.1

1 Pengesahaan Penulisan Tugas Akhir

(5)

No Kegiatan

Mei Juni

Mingguan

I II III IV I II III

3 Permohonan Izin Riset 4 Penunjukan Dosen

Pembimbing 5 Pengumpulan Data 6 Penyusunan Tugas Akhir 7 Bimbingan Tugas Akhir 8 Penyelesaian Tugas Akhir

2. Rencana Isi

Rencana isi terdiri dari empat bab, masing-masing bab dibagi atas sub-sub bab sesuai kebutuhannya. Secara garis besar Rencana Isi adalah sebagai berikut :

BAB I : PENDAHULUAN

(6)

BAB II : RUMAH SAKIT TENTARA Tk IV 01.07.02 BINJAI

Dalam bab ini penulis mengurikan tentang sejarah ringkas, job description, struktur organisasi, jaringan usaha, kinerja usaha

terkini, dan rencana usaha.

BAB III : PENGAWASAN INTERN AKTIVA TETAP PADA

RUMAH SAKIT TENTARA Tk IV 01.07.02 BINJAI

Dalam bab ini penulis menguraikan tentang aktiva tetap, jenis-jenis aktiva tetap, cara perolehan aktiva tetap, penyusutan aktiva tetap, penggantian aktiva tetap, pengawasan intern terhadap aktiva tetap, jenis-jenis pengawasan intern aktiva tetap, serta unsur pengendalian intern aktiva tetap.

BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN

Gambar

Tabel 1.1

Referensi

Dokumen terkait

Blinding investigator's opinion Not blinded Blinding description Placebo Not used Assignment Parallel Other design features Secondary Ids empty Ethics committees 1 Ethics

Pada bab ini, Anda diajak menyelesaikan masalah program linear dengan cara membuat gra¿k himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linear, menentukan model matematika dari soal

123 Maya Panorama IAIN Raden Fatah Palembang Economic Development Disparities Form Islamic Perspective in South Sumatera, Indonesia. L24 Agil Bahsoan Universitas

Layang-layang : bangun datar yang mempunyai empat buah sisi dengan empat sisi yang berdekatan sama panjang. Lingkaran : bangun datar yang dibatasi oleh

We propose a robust stereo-matching (the extended Edge TIN-LSM) method which integrates edges and which is able to cope with differences in right and left image shape,

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk melakukan isolasi, seleksi, dan karakterisasi bakteri endofit pemacu pertumbuhan bibit batang bawah tanaman karet, memperoleh

Sarjono Tulus P.J.S: Proses transaksi anjungan tunai mandiri, 2005 USU e-Repository © 2008... Sarjono Tulus P.J.S: Proses transaksi anjungan tunai mandiri, 2005 USU e-Repository

The data are sentences containing noun phrase and the data source is a novel entitled A Million Suns by Barokah Ruziati which is translated into Sejuta Matahari.. The

Putri (2002) melakukan penelitian mengenai papan partikel yang terbuat dari limbah serbuk kayu sengon dan Polyprophylene daur ulang dengan menggunakan berbagai variasi