• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbedaan Stres Akademik antara Kelompok Siswa Minoritas dengan Mayoritas di SMP WR.Supratman 2 Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Perbedaan Stres Akademik antara Kelompok Siswa Minoritas dengan Mayoritas di SMP WR.Supratman 2 Medan"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

0

0

PERBEDAAN STRES AKADEMIK ANTARA KELOMPOK

SISWA MINORITAS DENGAN MAYORITAS

DI SMP WR.SUPRATMAN 2 MEDAN

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan

Ujian Sarjana Psikologi

Oleh

ERLYANI FACHROSI

081301052

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

i

i

PERBEDAAN STRES AKADEMIK ANTARA KELOMPOK

SISWA MINORITAS DENGAN MAYORITAS

DI SMP WR. SUPRATMAN 2 MEDAN

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan

Ujian Sarjana Psikologi

Oleh

ERLYANI FACHROSI

081301052

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

ii

LEMBAR PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan

sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul:

Perbedaan Stres Akademik antara Kelompok Siswa Minoritas dengan

Mayoritas di SMP WR.Supratman 2 Medan

adalah hasil karya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar

kesarjanaan di suatu perguruan tinggi manapun.

Adapun bagian-bagian tertentu dalam penulisan skripsi ini saya kutip dari

hasil karya orang lain yang telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ditemukan adanya kecurangan di dalam skripsi

ini, saya bersedia menerima sanksi dari Fakultas Psikologi Universitas Sumatera

Utara sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, November 2012

ERLYANI FACHROSI

(4)

iii

Perbedaan Stres Akademik Antara Kelompok Siswa Minoritas dengan Mayoritas di SMP WR.Supratman 2, Medan

Erlyani Fachrosi dan Sri Supriyantini

ABSTRAK

Stres menjadi topik penting dalam lingkup akademik. Stres merupakan kondisi kesenjangan antara tuntutan psikologis dan fisiologis berdasarkan situasi yang bersumber dari faktor biologis, psikologis ataupun sosial yang ada pada diri individu. Stres akademik merupakan stres yang berhubungan dengan aspek pembelajaran, khususnya pengalaman belajar.

Salah satu fenomena stres akademik dapat dilihat pada konteks pembauran di sekolah. Sekolah dianggap sebagai wadah asimilasi untuk meleburkan kelompok minoritas ke kelompok mayoritas. Hal menarik dimana kelompok pribumi sebagai kelompok minoritas dalam suatu komunitas yang mayoritas etnis Tionghoa. Kelompok siswa mayoritas dan minoritas di sekolah pembauran tak lepas dari masalah-masalah yang berkaitan dengan stres.

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif komparatif yang bertujuan untuk mengetahui perbedaan stres akademik antara kelompok siswa minoritas dan mayoritas di SMP WR.Supratman 2 Medan. Penelitian ini melibatkan 140 siswa sebagai subjek penelitian. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Sampel Acak Secara Tak Proporsional (Disproportionate Stratified Random Sampling). Alat ukur stres akademik disusun sendiri oleh peneliti berdasarkan teori penggolongan stres akademik yang dikemukakan oleh Oon (2007). Validitas isi berdasarkan professional judgement dan reliabilitas sebesar 0.859.

Data diuji dengan menggunakan Independent t-test, diperoleh nilai signifikansi sebesar .147, t(138)=-1.459, p > .05. Hasil analisa data menunjukkan tidak ada perbedaan stres akademik yang signifikan antara kelompok minoritas dan mayoritas.

Implikasi dari hasil penelitian ini berguna sebagai masukan untuk pihak sekolah sehingga menyadari kondisi stres akademik siswanya. Selain itu pihak sekolah dapat memanfaatkan kondisi stres baik untuk pencapaian akademik yang baik. Bagi siswa diharapkan lebih sadar terhadap tingkat stres mereka.

(5)

iv

Comparison Academic Stress among Minority and Majority Student Group at SMP WR.Supratman, 2 Medan

Erlyani Fachrosi and Sri Supriyantini

ABSTRACT

Stress is an important topic in academic setting. Stress is a gap condition between psychological and physiological demands of the situation with the source of the biological, psychological, and social. Academic stress is a stress-related aspects of learning, especially learning experience.

The one of academic stress phenomenon can be seen in the context of integration in schools. School as a melting pot for assimilation of minority groups into the dominant group. An interisting case in which natives as a minority in a predominantly ethnic Chinese communities. Majority and minority students in the integration school could not be separated from issues related to stress.

This research using comparative quantitative study aimed to find out a comparison in academic stress among majority and minority students’s group in SMP WR.Supratman 2 Medan. This research involved 140 students as sample.

Sampling method use a disproportionate stratified random sampling technique.

The measurement of academic stress developed by the researcher based on the theory of classification of academic stress by Oon (2007). Content validity based on professional judgment and reliability value.859.

Data were examined by the Independent t-test with a significance value .147, t (138) = -1459, p > .05. The results of data analysis showed no significant difference in academic stress among minority and the majority student’s group.

The implication of this research is useful for the school to aware about

student’s academic stress and optimizing existing conditions . For students expected to be more aware of their stress levels.

(6)

v

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat

dan karuniaNya yang telah memberikan kesempatan kepada peneliti untuk dapat

menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini merupakan persyaratan untuk mendapatkan

gelar Sarjana Psikologi pada bidang Psikologi Pendidikan di Fakultas Psikologi

Universitas Sumatera Utara.

Skripsi ini peneliti persembahkan kepada orang tua peneliti, Papa Ir. H.

Eka A. Putra dan Ibu Ir.Hj. Herlina yang selalu memberi doa, cinta, kasih sayang,

semangat, perhatian, dan pengorbanan. Semoga Allah SWT selalu memberikan

kebahagian kepada keduanya baik di dunia maupun di akhirat kelak.

Peneliti menyadari bahwa penelitian ini tidak akan terwujud tanpa bantuan

dari banyak pihak. Untuk itu peneliti ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Ibu Prof. Dr. Irmawati, psikolog selaku dekan Fakultas Psikologi Universitas

Sumatera Utara.

2. Ibu Sri Supriyantini, M.Si, psikolog sebagai dosen pembimbing skripsi yang

selalu memberikan arahan dalam proses pengerjaan skripsi ini.

3. Ibu Filia Dina, S.Sos, M.Pd. selaku professional judgement dan penguji II

peneliti yang membantu peneliti dalam mengkonstruksi alat ukur yang dan

memberikan saran demi penyempurnaan skripsi ini.

4. Ibu Ika Sari Dewi, S.Psi, psikolog selaku penguji III peneliti yang banyak

memberikan saran serta kritikan sehingga peneliti dapat menyempurnakan

(7)

vi

5. Kak Ridhoi Meilona Purba, M.Si., selaku dosen pembimbing akademik yang

senantiasa mendukung, membimbing, dan memotivasi peneliti.

6. Bapak Kepala Sekolah SMP WR. Supratman 2, Bapak P.Situmorang, S.S.,

S.Pd., M.M., Bapak Kepala Sekolah SMA WR.Supratman 2 pak Yong King

Hong dan Ibu Sarah selaku guru Bimbingan Konseling terima kasih atas izin

dan masukan kepada peneliti dalam pengerjaan penelitian ini.

7. Teman-teman yang tergabung pada “geng Psikolib” yakni Nana, Sari, Tika,

Mutia, Mina, Rahma, Nisha, Kiki, Rizki, Dean, Ajeng, Una, Harri, dan Sani

atas berbagai bantuan yang diberikan mulai dari koreksi laporan dan aitem,

belanja reward, sebar skala, penggunaan excel dan SPSS.

8. Teman peneliti yang tergabung dalam “geng Loping You” yakni Tika Citra

Ayu Lestari, S.Ked, Diah Ayu Oktri Ningsih, S.H., Mica Febiyanti, S.Ked

dan Atikah Sylvia yang akan meraih gelar SH-nya.

9. Adik peneliti Rini Jannati yang selalu membantu dalam penelitian ini

10.Teman seperjuangan “PsikoNakNolapan” selalu terhubung dalam berbagai

keceriaan, kekompakan yang kita jalani secara luar biasa

11.Seluruh staf pengajar dan staf administrasi Fakultas Psikologi Universitas

Sumatera Utara. Terima kasih atas bantuan dan dukungannya

Peneliti juga menyadari bahwasanya skripsi ini jauh dari kesempurnaan. Oleh

karena itu peneliti memohon kritik dan saran untuk menyempurnakan skripsi ini

agar lebih baik lagi. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak

Medan, November 2012

(8)

vii

DAFTAR ISI

COVER HALAMAN DEPAN ... i

LEMBAR PERNYATAAN ... ii

ABSTRAK ... iii

E. SISTEMATIKA PENULISAN ... 13

(9)

viii

d. Gejala Stres ... 17

2. Stres Akademik ... 18

a. Definisi stres akademik ... 18

b. Faktor-faktor yang mempengaruhi stres akademik ... 19

c. Sumber stres akademik ... 21

d. Penggolongan stres akademik ... 24

e. Dampak negatif dari stres di sekolah ... 25

B. KELOMPOK SISWA ... 26

1. Definisi ... 26

2. Konsep mayoritas dan minoritas ... 27

3. Konsep siswa pribumi dan non pribumi ... 29

C. SEKOLAH PEMBAURAN ... 29

D. PROFIL SEKOLAH WR.SUPRATMAN ... 34

E. PERBEDAAN STRES AKADEMIK ANTARA KELOMPOK SISWA MINORITAS DENGAN MAYORITAS ... 37

F. HIPOTESIS ... 40

BAB III METODE PENELITIAN ... 41

A. IDENTIFIKASI VARIABEL PENELITIAN ... 41

B. DEFINISI OPERASIONAL VARIABEL PENELITIAN ... 42

C. POPULASI, SAMPEL, DAN METODE PENGAMBILAN SAMPEL ... 43

1. Karakteristik Subjek Penelitian ... 44

(10)

ix

3. Jumlah Sampel Penelitian ... 46

D. METODE PENGUMPULAN DATA ... 46

E. VALIDITAS DAN RELIABILITAS ALAT UKUR ... 48

1. Uji Validitas Alat Ukur ... 48

2. Uji Reliabilitas Alat Ukur ... 49

3. Hasil Uji Coba Alat Ukur ... 50

F. PROSEDUR PELAKSANAAN PENELITIAN ... 51

1. Tahap Persiapan Penelitian ... 51

2. Tahap Pelaksanaan Penelitian ... 54

3. Tahap Pengolahan Data Penelitian dan Pelaporan ... 55

G. METODE ANALISA DATA ... 55

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ... 57

A. ANALISA DATA ... 57

1.Gambaran Umum Subjek Penelitian ... 57

a. Gambaran subjek berdasarkan jenis kelamin ... 57

b. Gambaran subjek berdasarkan usia... 58

c. Gambaran subjek berdasarkan kelas ... 60

2.Hasil Penelitian ... 61

a. Hasil Uji Asumsi... 61

i. Uji Normalitas ... 61

ii. Uji Homogenitas ... 62

b. Hasil Utama Penelitian... 63

(11)

x

d. Deskripsi Stres Akademik Subjek berdasarkan Dimensi

Stres Akademik... 66

e. Hasil Penelitian Tambahan ... 67

i.Stres akademik berdasarkan jenis kelamin ... 67

ii. Stres akademik berdasarkan usia ... 67

iii. Stres akademik berdasarkan kelas ... 68

iv. Stres akademik berdasarkan dimensi stres akademik ... 68

B. PEMBAHASAN ... 69

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 76

A. KESIMPULAN ... 76

B. SARAN ... 77

1. Saran Metodologis ... 77

2. Saran Praktis ... 78

(12)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Blue Print Stres Akademik Sebelum Uji Coba ... 47

Tabel 3.2 Distribusi Aitem Skala Stres Akademik Sebelum Uji Coba ... 50

Tabel 3.2.1 Distribusi Aitem Skala Stres Akademik Setelah Uji Coba ... 51

Tabel 3.3 Blue-print Skala Stres Akademik pada Skala Penelitian ... 51

Tabel 4.1 Gambaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin ... 57

Tabel 4.2 Gambaran Subjek Berdasarkan Usia ... 59

Tabel 4.3 Gambaran Subjek Berdasarkan Kelas ... 60

Tabel 4.4 Hasil Uji Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas ... 61

Tabel 4.5 Hasil Levene Statistic untuk Uji Homogenitas Varians ... 62

Tabel 4.6 Hasil Uji Independent Sample t-test Stres Akademik Kelompok Siswa Minoritas dan Kelompok siswa Mayoritas ... 63

Tabel 4.7 Deskripsi Kelompok Statistik Kelompok Mayoritas dan Minoritas ... 64

Tabel 4.8 Nilai Empiris dan Hipotetik Stres Akademik ... 64

Tabel 4.9 Norma Kategorisasi Nilai Stres Akademik ... 65

Tabel 4.10 Kategorisasi Skor Stres Akademik ... 65

Tabel 4.11 Frekuensi Subjek dengan z-score Stres Tertinggi ... 66

Tabel 4.12 Perbandingan Nilai Rata-Rata Stres Akademik Berdasarkan Jenis Kelamin ... 67

(13)

xii

Tabel 4.14 Perbandingan Nilai Rata-rata Stres Akademik Berdasarkan

Kelas ... 68

Tabel 4.15 Perbandingan Nilai Rata-rata Stres Akademik Berdasarkan

(14)

xiii

DAFTAR GRAFIK

Grafik 4.1 Penyebaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin ... 58

Grafik 4.2 Penyebaran Subjek Berdasarkan Usia ... 59

Grafik 4.3 Penyebaran Subjek Berdasarkan Kelas ... 60

(15)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Skala Penelitian Stres Akademik. ... 84

Lampiran 2 Data Mentah Skala Penelitian ... 91

Lampiran 3 Reliabilitas Uji Coba Skala Stres Akademik ... 96

Lampiran 4 Hasil Reliabilitas Aitem Alat Ukur Stres Akademik ... 103

Lampiran 5 Analisa Data Hasil Utama Penelitian ... 106

Lampiran 6 Analisa Data Hasil Tambahan Penelitian ... 109

Lampiran 7 Kategorisasi Subjek Penelitian ... 112

Referensi

Dokumen terkait

Konseling Kelompok Dengan Teknik restrukturisasi Kognitif dalam Mereduksi Stres Akademik (Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Mahasiswa Jurusan Bimbingan dan

Kelompok Teknik Diskusi Terhadap Coping Stres Akademik Siswa Kelas VII Di SMP Swasta Pembangunan Galang , adalah sebuah usaha yang disusun penulis untuk memenuhi tugas

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan kelekatan terhadap ibu dan efikasi diri akademik remaja SMP. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan

Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif komparatif, yang bertujuan untuk mengidentifikasi perbedaan stres kerja perawat di ruang rawat inap dan ruang

Penelitian ini adalah penelitian komparatif yang bertujuan mengetahui perbedaan stres kerja yang dialami karyawan administrasi dan buruh kasar di PT.. PANTJATUNGGAL KNITTING

Dan untuk melihat pengaruh dari relaksasi otot progresif terhadap stres akademik siswa dilihat dari nilai rata-rata ( mean ) pada kelompok eksperimen dan

Hasil penelitian menunjukan bahwa Tidak ada perbedaan yang signifikan stres akademik antara laki-laki dan perempuan Hasil ini menunjukan bahwa kondisi stress akademik ini di hadapi oleh

Ada pun hipotesis dari penelitian ini adalah : H0 : Tidak ada hubungan antara stres akademik dengan perilaku konsumtif pada mahasiswi di kota Medan Stres Akademik Perilaku Konsumtif