57 4.1. Analisa Kebutuhan Software 4.1.1. Analisa Kebutuhan
Analisa kebutuhan software untuk perancangan program pembelian urea non subsidi pada PT Hurip Cikampek diusulkan dengan beberapa prosedur diantaranya:
A. Bagian SAR PT HU
A.1 Bagian SAR PTHU dapat login pada form login sebelum mengakses program.
A.2 Bagian SAR PTHU dapat mengelola data master.
A.3 Bagian SAR PTHU dapat mengelola data transaksi pembelian B. Bagian AKT PT HU
B.1 Bagian AKT PTHU dapat login pada form login sebelum mengakses program.
B.2 Bagian AKT PTHU dapat mengelola semua data master.
B.3 Bagian AKT PTHU dapat mengelola semua data transaksi pembayaran.
B.4 Bagian AKT PTHU dapat mengelola data jurnal dan data perkiraan. B.5 Bagian AKT PTHU dapat mengelola dan mengakses semua laporan
C. Direktur Utama PT HU
C.1 Direktur PTHU dapat login pada form login sebelum mengakses program.
C.2 Direktur PTHU dapat mengakses semua laporan jurnal dan laporan pembelian.
4.1.2. Use Case Diagram
1. Use Case Diagram Bagian Pemasaran (SAR)
Gambar IV.1. Use Case Diagram Bagian Pemasaran (SAR)
uc datamaster SAR PTHU Login Data Master Data Transaksi «extend» «extend»
A. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Master
Gambar IV.2. Use Case Diagram Pengelolaan Data Master Deskripsi use case diagram pengelolaan data master:
Tabel IV.1.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Master
Use Case Name Pengelolaan data supplier, data produk dan data admin
Requirements A.2
Goal SAR PTHU dapat mengelola data supplier, data
produk dan data admin, baik menambah, menghapus data supplier dan data produk, juga mengedit data admin serta melihat list supplier ,list produk dan list data admin.
Pre-condition SAR PTHU telah melakukan login sebagai
SAR PTHU dan mengakses form data supplier, data produk dan data admin.
Post condition Data supplier, data produk dan data admin berhasil
tersimpan, terhapus, terupdate, dan melihat list
uc datamaster
SAR PTHU
Login Tampil Menu Data
Master Supplier Produk cari cari tambah keluar simpan hapus simpan edit Pencarian Berdasarkan Kode tambah keluar simpan hapus simpan edit Pencarian Berdasarkan Kode
Admin cari Pencarian
Berdasarkan id edit simpan keluar «extend» «include» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «include» «include» «extend» «include» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend»
supplier, list produk dan list data admin. Failed end
Conditions
Gagal menyimpan, mengupdate data admin, dan menghapus data supplier dan data produk.
Primary Actors SAR PTHU
Main Flow / Basic Path
1. SAR PTHU mengakses form data supplier, data produk dan data admin.
2. SAR PTHU memilih tombol “Tambah”.
3. SAR PTHU menginput data supplier atau data produk baru.
4. SAR PTHU memilih tombol “Simpan”.
5. System menyimpan data supplier atau data produk kedalam Database.
Alternate flow / Invariant 1
A1. SAR PTHU mencari data supplier atau data produk atau data admin.
A2. System menampilkan data supplier atau data produk atau data admin yang dicari.
A3. SAR PTHU memilih tombol “Edit”.
A4. SAR PTHU merubah data supplier atau data produk atau data admin.
A5. SAR PTHU memilih tombol “Simpan”.
A6. Sistem memperbarui data supplier atau data produk atau data admin kedalam Database.
Invariant 2 B1. SAR PTHU mencari data supplier atau data
produk.
B2. System menampilkan data supplier atau data produk yang dicari.
B3. SAR PTHU memilih tombol “Hapus”.
B. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Transaksi Pembelian
Gambar IV.3. Use Case Diagram Pengelolaan Data Transaksi Pembelian
Deskripsi use case diagram pengelolaan data transaksi pembelian: Tabel IV.2.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Transaksi Pembelian Use Case Name Pengelolaan data transaksi pembelian
Requirements A.3
Goal SAR PTHU dapat mengelola data transaksi pembelian
baik menambah, mengedit dan menghapus, serta melihat list data pembelian.
Pre-condition SAR PTHU telah melakukan login sebagai
SAR PTHU dan mengakses form data transaksi pembelian.
Post condition Data pembelian berhasil tersimpan, terupdate, terhapus
dan melihat list data pembelian.
Failed end Conditions
Gagal menyimpan, mengupdate, dan menghapus data pembelian.
Primary Actors SAR PTHU
Main Flow / Basic Path
1. SAR PTHU mengakses form data transaksi pembelian.
2. SAR PTHU menginput data pembelian baru. 4. SAR PTHU memilih tombol “Simpan”.
5. System menyimpan data pembelian kedalam
uc datamaster
AKT PTHU
Login Tampil Menu Transaksi Pembelian Pembayaran Pembelian Input Data Pembelian simpan keluar cari edit hapus cetak pencarian berdasarkan nomor PO «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «include» «include» «extend» «extend»
Database. Alternate flow /
Invariant 1
A1. SAR PTHU mencari data pembelian.
A2. System menampilkan data pembelian yang dicari. A3. SAR PTHU memilih tombol “Edit”.
A4. SAR PTHU merubah data pembelian. A5. SAR PTHU memilih tombol “Simpan”.
A6. Sistem memperbarui data pembelian kedalam
Database.
Invariant 2 B1. SAR PTHU mencari data pembelian.
B2. System menampilkan data pembelian yang dicari. B3. SAR PTHU memilih tombol “Hapus”.
B4. System menghapus data pembelian.
Invariant 3 C1. SAR PTHU mencari data pembelian.
C2. System menampilkan data pembelian yang dicari. C3. SAR PTHU memilih tombol “cetak” form pembelian.
2. Use Case Diagram Bagian Akuntansi (AKT) PTHU
Gambar IV.4. Use Case Diagram Bagian Akuntansi (AKT)
uc datamaster AKT PTHU Login Data M aster Data Transaksi Jurnal Laporan
Ubah Passw ord
«extend» «extend»
«extend» «extend» «extend»
A. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Master
Gambar IV.5. Use Case Diagram Pengelolaan Data Master Deskripsi use case diagram pengelolaan data master:
Tabel IV.3.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Master
Use Case Name Pengelolaan data supplier, data produk dan data admin
Requirements B.2
Goal AKT PTHU dapat melihat list supplier ,list produk
dan list data admin.
Pre-condition AKT PTHU telah melakukan login sebagai
AKT PTHU dan mengakses form data supplier, data produk dan data admin.
Post condition Data data admin berhasil tersimpan, terhapus,
terupdate, dan melihat list supplier, list produk dan
list data admin.. Failed end
Conditions
Gagal menyimpan, mengupdate data admin, dan melihat list supplier ,list produk dan list data admin.
Primary Actors AKT PTHU
uc datamaster
AKT PTHU
Login Tampil Menu Data
Master Supplier Produk cari cari Pencarian Berdasarkan Kode Pencarian Berdasarkan Kode
Admin cari Pencarian
Berdasarkan id edit simpan keluar «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend»
Main Flow / Basic Path
1. AKT PTHU mencari data supplier atau data produk atau data admin.
2. System menampilkan data supplier atau data produk atau data admin yang dicari.
Alternate flow / Invariant 1
A1. AKT PTHU mencari data admin
A2. System menampilkan data admin yang dicari. A3. AKT PTHU memilih tombol “Edit”.
A4. System mengupdate data admin ke database.
Invariant 2 -
B. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Transaksi Pembayaran Pembelian
Gambar IV.6. Use Case Diagram Pengelolaan Transaksi Pembayaran Pembelian
Deskripsi use case diagram pengelolaan data transaksi pembayaran pembelian: Tabel IV.4.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Data Transaksi Pembayaran pembelian
Use Case Name Pengelolaan data transaksi pembayaran pembelian
Requirements B.3
uc datamaster
AKT PTHU
Login Tampil Menu
Transaksi Pembelian Pembayaran Pembelian Input Data Pembelian simpan keluar cari edit hapus cetak pencarian berdasarkan nomor PO «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «include» «include»
Goal AKT PTHU dapat mengelola data transaksi pembayaran pembelian baik menambah, mengedit dan menghapus, serta melihat list data pembayaran pembelian.
Pre-condition AKT PTHU telah melakukan login sebagai
AKT PTHU dan mengakses form data transaksi pembayaran.
Post condition Data pembayaran pembelian berhasil tersimpan,
terupdate, terhapus dan melihat list data pembayaran pembelian.
Failed end Conditions
Gagal menyimpan, mengupdate, dan menghapus data pembayaran pembelian.
Primary Actors AKT PTHU
Main Flow / Basic Path
1. AKT PTHU mengakses form data transaksi pembayaran pembelian.
2. AKT PTHU menginput data pembayaran pembelian baru.
4. AKT PTHU memilih tombol “Simpan”.
5. System menyimpan data pembayaran pembelian kedalam Database.
Alternate flow / Invariant 1
A1. AKT PTHU mencari data pembayraan pembelian.
A2. System menampilkan data pembayaran
pembelian yang dicari.
A3. AKT PTHU memilih tombol “Edit”.
A4. AKT PTHU merubah data pembayaran pembelian.
A5. AKT PTHU memilih tombol “Simpan”.
A6. Sistem memperbarui data pembayaran pembelian kedalam Database.
Invariant 2 B1. AKT PTHU mencari data pembayaran
pembelian.
B2. System menampilkan data pembayaran
pembelian yang dicari.
B3. AKT PTHU memilih tombol “Hapus”.
B4. System menghapus data pembayaran pembelian.
Invariant 3 C1. AKT PTHU mencari data pembayaran
C2. System menampilkan data pembelian yang dicari. C3. AKT PTHU memilih tombol “cetak” form pembelian.
C. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Jurnal dan data Perkiraan
Gambar IV.7. Use Case Diagram Pengelolaan Jurnal dan Data Perkiraan Deskripsi use case diagram pengelolaan Jurnal dan data Perkiraan:
Tabel IV.5.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Jurnal dan Data Perkiraan Use Case Name Pengelolaan Jurnal dan data Perkiraan
Requirements B.4
Goal AKT PTHU dapat mengelola, mengubah, menambah
data Perkiraan dan melihat list data jurnal.
Pre-condition AKT PTHU telah melakukan login sebagai
AKT PTHU dan mengakses form data Jurnal dan data Perkiraan.
Post condition data Jurnal dan data Perkiraan berhasil tersimpan.
Failed end Conditions
Gagal menyimpan data Jurnal dan data Perkiraan.
uc datamaster
AKT PTHU
Login Tampil Menu j urnal
Rekap Jurnal Data Perkiraan tambah data perkiraan tambah j urnal simpan batal simpan cari Pencarian berdasarkan nomor j urnal hapus edit simpan keluar «extend» «extend» «extend» «include» «include» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «extend» «include»
Primary Actors AKT PTHU
Main Flow / Basic Path
1. AKT PTHU mengakses form data Jurnal dan data Perkiraan
2. AKT PTHU menginput data Jurnal dan data Perkiraan baru.
4. AKT PTHU memilih tombol “Simpan”.
5. System menyimpan data Jurnal dan data Perkiraan kedalam Database.
Alternate flow / Invariant 1
A1. AKT PTHU mencari data Jurnal
A2. System menampilkan data Jurnal data yang dicari.
A3. AKT PTHU memilih tombol “Edit”. A4. AKT PTHU merubah data Jurnal. A5. AKT PTHU memilih tombol “Simpan”.
A6. Sistem memperbarui data Jurnal kedalam
Database.
Invariant 2 B1. AKT PTHU mencari data Jurnal.
B2. System menampilkan data Jurnal yang dicari. B3. AKT PTHU memilih tombol “Hapus”. B4. System menghapus data Jurnal.
D. Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Laporan Jurnal dan Laporan Pembelian
Gambar IV.8. Use Case Diagram Pengelolaan Laporan Jurnal dan Laporan Pembelian
uc datamaster
AKT PTHU
Login Tampil Menu
Laporan Laporan Pembelian Laporan Jurnal cetak cetak Laporan Bulanan Laporan Bulanan Laporan Periode Laporan Periode «extend» «include» «extend» «include»
Deskripsi use case diagram pengelolaan laporan: Tabel IV.6.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Laporan Use Case Name Pengelolaan data laporan
Requirements B.5
Goal AKT PTHU dapat mengelola laporan pembelian dan
laporan jurnal baik melihat laporan dan dapat mencetak laporan transaksi.
Pre-condition AKT PTHU telah memilih periode laporan jurnal
atau laporan pembelian.
Post condition Sistem menampilkan laporan berdasarkan periode
yang dipilih.
Failed end Conditions
-
Primary Actors AKT PTHU
Main Flow / Basic Path
1.AKT PTHU mengakses form laporan jurnal atau laporan pembelian.
2.AKT PTHU memilih periode laporan laporan jurnal atau laporan pembelian..
3.Sistem menampilkan laporan jurnal atau laporan pembelian berdasarkan periode yang dipilih.
Alternate flow / Invariant 1
-
Invariant 2 -
3. Use Case Diagram Direktur PTHU
Gambar IV.9. Use Case Diagram Direktur PTHU uc datamaster
Direktur PTHU
Login Laporan
A. Deskripsi Use Case Diagram Pengaksesan Laporan Jurnal dan Laporan Pembelian
Gambar IV.10. Use Case Diagram Pengelolaan Laporan Jurnal dan Laporan Pembelian
Deskripsi use case diagram pengaksessan laporan: Tabel IV.7.
Deskripsi Use Case Diagram Pengelolaan Laporan
Use Case Name Pengelolaan data laporan jurnal dan laporan pembelian
Requirements C.2
Goal Direktur PTHU dapat melihat laporan dan dapat
mencetak laporan transaksi.
Pre-condition Direktur PTHU telah memilih periode laporan jurnal
atau laporan pembelian.
Post condition Sistem menampilkan laporan berdasarkan periode
yang dipilih.
Failed end Conditions
-
Primary Actors Direktur PTHU
Main Flow / Basic Path
1. Direktur PTHU mengakses form laporan jurnal atau laporan pembelian.
2. Direktur PTHU memilih periode laporan laporan jurnal atau laporan pembelian..
3.Sistem menampilkan laporan jurnal atau laporan pembelian berdasarkan periode yang dipilih.
Alternate flow / Invariant 1
-
uc datamaster
Direktur PTHU
Login Tampil Menu
Laporan Laporan Pembelian Laporan Jurnal cetak cetak Laporan Bulanan Laporan Bulanan Laporan Periode Laporan Periode «extend» «include» «extend» «include»
4.1.3. Activity Diagram 1. Proses pembelian
Gambar IV.9. Activity Diagram Proses pembelian
act prosedur1 Sistem SAR PTHU Konsumen Start Menyerahkan Purchase Order (PO) Menerima Purchase Order (PO)
Input Data Purchase Order (PO)
Login Program Cek Akses
Tampil Menu Utama Pilih Menu Transaksi
Pilih Form Pembelian Tampil Form Pembelian
Tambah data baru
Isi data pelengkap
Simpan data pembelian Simpan data kedalam database
Final valid tidak valid
2. Proses pembayaran pembelian
Gambar IV.10. Activity Diagram Proses pembayaran pembelian
act prosedur2 Sistem AKT PTHU SAR PTHU Start Menyerahkan data pembelian yang sudah
dicetak
Menerima dokumen Pembelian
Input data pembelian
Login Program Cek akses
Tampil Menu Utama Pilih Menu Transaksi
Pilih form pembayaran pembelian
Tampil form pembayaran pembelian
Tambah data pembayaran pembelian
Isi data pelengkap
Simpan data pembayaran pembelian Simpan kedalam database Final valid tidak valid
3. Proses pembuatan jurnal
Gambar IV.11. Activity Diagram Proses pembuatan jurnal
act prosedur3
Sistem AKT PTHU
Start
Login program Cek akses
Tampil Menu Utama Pilih Menu Jurnal
Pilih form rekap j urnal Tampil form rekap j urnal
Tambah data j urnal
Tampil nomor j urnal otomatis Isi data pelengkap
Simpan j urnal Simpan kedalam
database
Final valid tidak valid
4.2. Desain
4.2.1. Entity Relationship Diagram (ERD)
Admin Produk Supplier pembelian mengelola melakukan Mengelola 1 1 1 M 1 M melakukan 1 M Pembayaran Jurnal M nama_pro harga_jual kode_pro kode_sup id_admin kode_pro id_admin no_pro id_admin alamat_sup kuantitatif nama_sup nama_cust no_po kode_sup kode_pro nama_pro harga no_pro id_admin kode_sup nama_sup tlp_sup fax_sup email_sup BTF Jenis_pembayaran jumlah harga Kode_sup no_po total tanggal no_skpp no_do nama_sup kode_pro nama_pro kuantiti status_pembayaran Id_admin Id_admin jumlah total no_jur tanggal no_perkiraan kd_akun kredit keterangan balance debet total Id_admin no_jur
4.2.2. Logical Record Structure (LRS) Supplier kode_sup* nama_sup alamat_sup tlp_sup fax_sup email_sup Pembelian id_admin** no_po* nama_cust kode_sup** nama_sup kode_pro** nama_pro kuantiti harga jumlah total Produk kode_pro* nama_pro harga_jual Pembayaran id_admin** tanggal no_do no_po** kode_sup** kode_pro** kuantiti harga jumlah total jenis_pembayaran BTF status_pembayaran Admin id_admin* pswd nama_admin bagian 1 1 1 m 1 m 1 m 1 m 1 m Jurnal id_admin** no_jur tanggal keterangan kd_akun debet kredit total balance 1 m
4.2.3. Spesifikasi File
Spesifikasi file yang digunakan terdiri dari satu database dengan 7 tabel, yaitu:
1. Tabel Data Admin (data_admin) Nama Database : Dbpembelian Nama File : data_admin Akronim : damin Tipe File : Master Akses File : random Panjang Record : 76 byte Kunci Field : id_admin
Tabel IV.7.
Spesifikasi File Tabel Admin
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan
1. Id admin id_admin Varchar 6 Primary key
2. Password pswd Varchar 10
2. Nama admin nama_admin Char 30
2. Tabel Daftar Supplier (daftar_supplier) Nama Database : Dbpembelian Nama File : daftar_supplier Akronim : dasup
Tipe File : Master Akses File : random Panjang Record : 159 byte Kunci Field : kode_sup
Tabel IV.8.
Spesifikasi File Tabel Suplier
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan
1. Kode supplier kode_sup Varchar 6 Primary key
2. Nama supplier nama_sup Char 30
3. Alamat alamat_sup Varchar 50
4. No Telepon tlp_sup Varchar 13
5. Fx fax_sup Varchar 30
3. Tabel Daftar Produk (daftar_produk) Nama Database : Dbpembelian Nama File : daftar_produk Akronim : dapro
Tipe File : Master Akses File : random Panjang Record : 36 byte Kunci Field : kode_pro
Tabel IV.9.
Spesifikasi File Tabel Produk
4. Tabel Pembayaran (t_pembayaran) Nama Database : Dbpembelian Nama File : t_pembayaran Akronim : tpembayaran Tipe File : Transaksi Akses File : random Panjang Record : 138 byte
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan 1. Kode produk kode_pro Varchar 6 Primary key
2. Nama produk nama_pro Char 30 3. Harga jual per
Unit
Kunci Field : no_po
Tabel IV.10.
Spesifikasi File Tabel Pembayaran
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan 1. Id Admin id_admin Varchar 6 Foreign key
2. Tanggal pembayaran
tanggal Date -
3. Nomor SKPP no_skpp Varchar 10
4. Nomor DO no_do Varchar 20
5. Nomor PO no_po Varchar 20 Primary key
6. Kode supplier kode_sup Varchar 6 Foreign key
7. Nama supplier nama_sup Char 30 Foreign key
8. Kode produk kode_pro Varchar 6 9. Nama produk nama_pro Char 30 10. Kuantiti kuantiti Double
11. Harga harga Double
12. Jumlah jumlah Double
13. Total total Double
14. Jenis
pembayaran
jenis_pembaya ran
Text 10
16. Status pembayaran
status_pembay aran
Text 10
5. Tabel Pembelian (t_pembelian) Nama Database : Dbpembelian Nama File : t_pembelian Akronim : tpembelian Tipe File : Transaksi Akses File : random Panjang Record : 128 byte Kunci Field : no_po
Tabel IV.11.
Spesifikasi File Tabel Pembelian
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan 1. Id Admin id_admin Varchar 6 Foreign key
2. Tanggal pemesanan
tanggal Date -
3. Nomor PO no_po Varchar 20 Foreign key
4. Nama customer nama_cust Char 30
5. Kode supplier kode_sup Varchar 6 Foreign key
6. Nama supplier nama_sup Char 30
8. Nama produk nama_pro Char 30 9. Kuantiti kuantiti Double
10. Harga harga Double
11. Jumlah jumlah Double
12. Total total Double
6. Tabel Jurnal (t_jurnal)
Nama Database : Dbpembelian Nama File : t_jurnal Akronim : tjurnal Tipe File : Transaksi Akses File : random Panjang Record : 62 byte Kunci Field : no_jur
Tabel IV.12.
Spesifikasi File Tabel Jurnal
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan 1. Nomor jurnal no_jur Varchar 6 Primary key
2. Tanggal transaksi tanggal Date 3. Nomor perkiraan no_perkiraan Varchar 6
5. Kode akun kd_akun Varchar 20
6. Debet debet Double
7. Kredit kredit Double
8. Total total Double
9. Balance balance Double
7. Tabel Perkiraan (t_perkiraan) Nama Database : Dbpembelian Nama File : t_perkiraan Akronim : tperkiraan Tipe File : Transaksi Akses File : random Panjang Record : 26 byte Kunci Field : no_perkiraan
Tabel IV.13.
Spesifikasi File Tabel Perkiraan
No Elemen Data Nama Field Type Size Keterangan 1. Nomor
perkiraan
no_perkiraan Varchar 6 Primary key
4.2.4. Software Architecture** 4.2.4.1. Sequence Diagram
Gambar IV.14. Sequence Diagram
s d P a c k a g e 1 A K T P T H U M e n u U ta m a F o rm P e m b a y a ra n P ro s e s P e m b a y a ra n T a m p il a n B u k ti P e m b a y a ra n P ro s e s C e ta k P ri n te r M a su kk a n K o d e S u p p li e r (k o d e _ su p ) K li k C e ta k( ) K li k S im p a n () S e t Ju m la h ( ju m la h ) M a su kk a n N o m o r P O ( n o _ p o ) M a su kk a n T o ta l (t o ta l) S e t K u a n ti ti ( ku a n ti ti ) T a m p il ka n F o rm P e m b a ya ra n P e m b e li a n () S e t T a n g g a l (t a n g g a l) S e t K o d e P ro d u k (k o d e _ p ro ) C e ta k B u kt i P e m b a ya ra n () M a su kk a n N o m o r D O ( n o _ d o ) M a su kk a n Ju m la h ( ju m la h ) M a su kk a n T a n g g a l (t a n g g a l) S e t N o m o r P O ( n o _ p o ) M a su kk a n K o d e P ro d u k (k o d e _ p ro ) M a su kk a n N o m o r S K P P ( n o _ sk p p ) M a su kk a n H a rg a ( h a rg a ) S e t N o m o r D O ( n o _ d o ) S e t T o ta l (t o ta l) S e t H a rg a ( h a rg a ) M a su kk a n K u a n ti ti ( ku a n ti ti ) S e t N o m o r S K P P ( n o _ sk p p ) P il ih T ra n sa ks i P e m b a ya ra n P e m b e li a n () B u kt i P e m b a ya ra n () S e tN a m a P ro d u k (n a m a _ p ro ) M a su kk a n N a m a P ro d u k (n a m a _ p ro ) P ro se s C e ta k B u kt i P e m b a ya ra n () S e t K o d e S u p p li e r (k o d e _ su p ) In p u t F o rm P e m b a ya ra n (t a n g g a l, n o _ sk p p , n o _ d o , n o _ p o , ko d e _ su p , ko d e _ p ro , n a m a _ p ro ,k u a n tt i, h a rg a , ju m la h , to ta l)
4.2.4.2.Deployment Diagram
Gambar IV.15. Deployment Diagram 4.2.5. Spesifikasi Dokumen Usulan
4.2.5.1. Spesifikasi Bentuk Dokumen Keluaran Usulan
1. Nama Dokumen : Data Pembelian Pupuk Urea
Fungsi :Sebagai surat permintaan pembayaran barang
Sumber : SAR PTHU
Tujuan : Akutansi PTHU
Media : Kertas
Frekuensi : Rata-rata adalah 5 kali dalam sebulan
Format : Lampiran D.1 deployment sequence User Program Pembelian Urea Non Subsidi Serv er Program Pembelian Urea Non Subsidi Printer Database Serv er MySQL Database Dbpembelian Local Host DOBC
2. Nama Dokumen : Pembayaran Pembelian Urea Non Subsidi
Fungsi : Form yang dibuat oleh SAR PTHU yang diisi oleh SAR PTHU agar supplier segera menerbitkan delivery Order
Sumber : PT Hurip Utama
Tujuan : Supplier
Media : Kertas
Frekuensi : Rata-rata adalah 5 kali dalam sebulan
Format : Lampiran D.2
3. Nama Dokumen : Laporan Jurnal
Fungsi : Sebagai catatan atas transaksi pembelian yang terjadi selama satu bulan
Sumber : Akuntansi PTHU
Tujuan : Direktur Utama PTHU
Media : Kertas
Frekuensi : Rata-rata adalah 1 kali dalam sebulan
Format : Lampiran D.3
4. Nama Dokumen : Laporan Pembelian
Fungsi : Sebagai laporan transaksi pembelian yang terjadi selama satu bulan
Sumber : Akuntansi PTHU
Tujuan : Direktur Utama PTHU
Frekuensi : Rata-rata adalah 1 kali dalam sebulan
Format : Lampiran D.4
4.2.6. User Interface 1. Login
Gambar IV.16. Tampilan Menu Login Program
2. Menu utama
3. Menu Data Master Supplier
Gambar IV.18.Tampilan Menu Data Master Supplier 4. Data supplier
5. Menu Data Master Produk
Gambar IV.20.Tampilan Menu Data Master Produk
6. Data produk
7. Menu Data Master Admin
Gambar IV.22.Tampilan Menu Data Master Admin
8. Data Admin
9. Menu Transaksi Pembelian
Gambar IV.24. Tampilan Menu Transaksi Pembelian
10. Transaksi Pembelian
11. Menu Transaksi Pembayaran Pembelian
Gambar IV.26. Tampilan Menu Transaksi Pembayaran Pembelian
12. Transaksi pembayaran pembelian
13. Menu Data Perkiraan
Gambar IV.28. Tampilan Menu Jurnal Data Perkiraan 14. Data perkiraan
15. Menu Jurnal
Gambar IV.30. Tampilan Menu Jurnal Rekap Jurnal
16. Rekap Jurnal
17. Menu Laporan Jurnal
Gambar IV.32. Tampilan Menu Laporan Laporan Jurnal 18. Laporan jurnal
19. Menu Laporan Pembelian
Gambar IV.34. Tampilan Menu Laporan Laporan Pembelian 20. Laporan pembelian
4.2.7. Spesifikasi Hardware dan Software 1. Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat keras (hardware) adalah seluruh komponen peralatan membentuk suatu sistem Komputer dan peralatan lainnya yang memungkikan komputer dapat melaksanakan tugasnya, adapun perangkat keras yang digunakan sebagai berikut :
a. Micro Processor : Intel(R) Atom(TM) CPU N2800 @ 1.86GHz b. Memori : 2,00 GB
c. Monitor : 10” color SVGA d. Keyboard : 83 Key
e. Mouse : Standarmouse
f. Hardisk : 200 GB
g. Printer : HP DeksJet 2130 2. Perangkat Lunak (Software)
Perangkat lunak (software) mendeskripsikan semua macam program yang digunakan pada sistem komputer bersama dengan dokumentasi yang ada dalam perangkat lunak. Perangkat lunak yang digunakan pada sistem usulan ini yaitu :
a. Sistem operasi : Microsoft Windows 7 b. Program aplikasi : Java (JDK)