• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO (CURANGA FEL-TERRAE MERR.) TERHADAP KADARhs-CRPPADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2 TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO (CURANGA FEL-TERRAE MERR.) TERHADAP KADARhs-CRPPADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2 TESIS"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO (

CURANGA FEL-TERRAE

MERR.) TERHADAP KADARhs-CRPPADA

PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2

TESIS

Oleh

HARTONO APRILIASTA PURBA

NIM: 127041049

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK

SPESIALIS ILMU PENYAKIT DALAM

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT DALAM

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2016

(2)

PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO (

CURANGA FEL-TERRAE

MERR.) TERHADAP KADAR hs-CRP PADA

PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2

TESIS

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Magister Ilmu Penyakit Dalam dan Spesialis Penyakit Dalam dalam Program Studi Ilmu Penyakit Dalam pada Fakultas

Kedokteran Universitas Sumatera Utara

Oleh

HARTONO APRILIASTA PURBA

127041049

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK

SPESIALIS ILMU PENYAKIT DALAM

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT DALAM

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2016

(3)

Judul Tesis

:

PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO

(CURANGA FEL-TERRAE MERR.) TERHADAP

KADAR hs-CRP PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2

Nama Mahasiswa : HARTONO APRILIASTA PURBA Nomor Induk Mahasiswa : 127041049

Program Magister : Magister Kedokteran Klinik Konsentrasi : Penyakit Dalam

Menyetujui, Komisi Pembimbing

Dr.dr.Dharma Lindarto, Sp.PD-KEMD PembimbingTesis I

dr.SantiSyafril, Sp.PD-KEMD PembimbingTesis II

Ketua Program Studi KepalaDepartemen Ilmu Penyakit Dalam Ilmu Penyakit Dalam

dr.Zainal Safri, Sp.PD,KKV,Sp.JP(K)dr.Refli Hasan,Sp.PD,Sp.JP(K),FINASIM NIP. 19680504 199903 1 001 NIP. 19610403 198709 1 001

Tanggal Lulus :3Nopember 2016

(4)

TanggalLulus :3 Nopember 2016

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS

Tesis ini adalah karya penulis sendiri,

dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk

telah penulis nyatakan dengan benar

Nama : HARTONO APRILIASTA PURBA

NIM : 127041049

Tanda Tangan :

(5)

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

SebagaisivitasakademikUniversitas Sumatera Utara, saya yang bertandatangan di

bawahini:

Nama : Hartono Apriliasta Purba

NIM : 127041049

Program Studi : Magister KedokteranKlinik

Konsentrasi : IlmuPenyakitDalam

JenisKarya : Tesis

demipengembanganilmupengetahuan, menyetujuiuntukmemberikankepadaUniversitas

Sumatera Utara HakBebasRoyalti Non-eksklusif (Non-exclusive Royalty Free Right )

atastesissaya yang berjudul:

PENGARUH EKSTRAK PUGUNTANO (CURANGA FEL-TERRAE MERR.)

TERHADAP KADAR hs-CRP PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2

besertaperangkat yang ada (jikadiperlukan). DenganHakBebasRoyalti Non-eksklusifini,

Universitas Sumatera Utara berhakmenyimpan, mengalihmedia/formatkan,

mengeloladalambentukdatabase,

merawatdanmempublikasikantesissayatanpamemintaizindarisayaselamatetapmencantumkann

amasayasebagaipenulisdansebagaipemilikhakcipta.

Demikianpernyataaninisayabuatdengansebenarnya.

Dibuat di : Medan

PadaTanggal : 3 Nopember 2016 Yang menyatakan

Hartono Apriliasta Purba

(6)

Judul Tesis

:

PENGARUH KADAR PUGUNTANO

(CURANGA FEL-TERRAE MERR) TERHADAP

KADAR hs-CRP PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2

Nama Mahasiswa : HARTONO APRILIASTA PURBA Nomor Induk Mahasiswa : 127041049

Program Magister : Magister Kedokteran Klinik Konsentrasi : Penyakit Dalam

Menyetujui, Komisi Pembimbing

Dr.dr.Dharma Lindarto, Sp.PD-KEMD PembimbingTesis I

dr.SantiSyafril, Sp.PD-KEMD PembimbingTesis II

Program Studi Magister KedokteranKlinik Dekan Sekretaris Program studi FakultasKedokteran USU

dr.MurniatiManik, MSc,Sp.KK,Sp.GKDr.dr.Aldy Safruddin Rambe, Sp.S(K) NIP. 19530719198003 2 001 NIP. 196605241992031002

Tanggal Lulus : 3 Nopember 2016

(7)
(8)

i

ABSTRAK

PENGARUH KADARPUGUNTANO (CURANGA FEL-TERRAE MERR.)

TERHADAPKADAR hs-CRP PADA PASIEN DIABETES MELLITUSTIPE 2

Hartono Apriliasta Purba, Santi Syafril*, Dharma Lindarto* *Divisi Endokrin dan Metabolik

Departemen Ilmu Penyakit Dalam

Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Medan RSUP. H. Adam Malik Medan

Latar Belakang:Inflamasi merupakan salah satu faktor yang berkaitan dengan resistensi insulin yang menyebabkan DM Tipe 2. Hs-CRP merupakan pengukuran konsentrasi CRP secara kuantitatif yang dapat digunakan untuk melihat adanya inflamasi.Puguntano suatu tanaman budidaya yang terdapat di Sumatra utara diketahui memiliki efek antidiabetes. Studi ini mencoba menilai pengaruh Puguntano sebagai tanaman budidaya di Sumatera Utara terhadap inflamasi pada pasien Diabetes Mellitus tipe 2.

Tujuan Penelitian:Untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak Puguntano terhadap kadar hs-CRP pada penderita DM tipe 2

Metode:Dilakukan uji klinis terbuka, dengan desain paralel selama 12 minggu pada24 pasien(12 pasien dan 12 kontrol) Diabetes Mellitus tipe 2yang dibagi dalam 2 grup masing - masing diberikan puguntano dan metformin selama 12 minggu. Hs-CRPdan HbA1c diperiksa pada awal dan diakhir pengobatan minggu ke 12.

Hasil:Didapatkan rerata penurunan hs-CRP pada grup puguntano 1.41(± 2.28) (p=0.06). Tidak didapatkan perbedaan rerata penurunan hs-CRPantara kedua grup puguntano vs metformin 1.41 (±2.28) vs-2.48 (±10.64) (p=0.630).

Kesimpulan:Didapatkan penurunan nilai hs-CRPdengan pemberian puguntano pada penderita Diabetes Mellitus tipe 2, namun hasiltersebut tidak signifikan secara statistik.

Kata Kunci :Diabetes Mellitus, Puguntano, hs-CRP

(9)

ii

ABSTRACT

EFFECT OF PUGUNTANO (CURANGA FEL-TERRAE MERR.) ON

hs-CRP LEVE INTYPE 2 DIABETES MELLITUS PATIENT

Hartono Apriliasta Purba, Santi Syafril*, Dharma Lindarto* *Division of Endocrinology and Metabolic

Departement of Internal Medicine

Faculty of Medicine University of North Sumatera Medan H. Adam Malik General Hospital Medan

Background:Inflamation is a factor that relate to insulin resistance cause induce type 2 diabetes. Hs-CRP is a quantitative CRP that used as a marker for inflammation. Puguntano one of the traditional plant that found in North Sumatera had been recognize for the anti – diabetic effect. This study tried to assess the effect of Puguntano as a traditional plant in North Sumatera on inflammation in type 2 Diabetic Mellitus patient.

Aim:To determine the effect of Puguntano treatment on hs-CRP in Type 2 Diabetes Mellitus patient.

Methods: This was a randomized open clinical trial held in 12 weeks in 24 patients (12 patients and 12 controls)Type 2 Diabetes Mellitus that divide into 2 groups , this two groups were given Puguntano and Metformin for 12 weeks. Hs-CRP and Hba1c were determined at baseline and in the end of 12 weeks.

Result: In group Puguntano the mean decreased of hs-CRP was 1.41(± 2.28) (p=0.06). There is no difference for the mean decreased of hs-CRP between both group Puguntano vs Metformin, 1.41 (±2.28) vs-2.48 (±10.64) (p=0.630).

Conclusion: There is a decrease mean of hs-CRP level with Puguntano treatment intype 2 Diabetes Mellitus patient but it was not significant statistically.

Key Word: Diabetes Mellitus, Puguntano, hs-CRP

(10)

iii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur yang tidak terhingga senantiasa penulis panjatkan ke

hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah memberikan berkat dan karunia-Nya,

sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini.Penulis sangat menyadari bahwa

tanpa bantuan semua pihak, tesis ini tidak mungkin dapat penulis selesaikan.Oleh

karena itu, perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih serta penghargaan

yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah membantu dalam

penyelesaian tesis ini, baik secara langsung maupun tidak langsung. Rasa hormat,

penghargaan dan ucapan terima kasih sebesar-besarnya penulis sampaikan

kepada:

1. Rektor Universitas Sumatera Utara, Dekan FK USU, Ketua TKP-PPDS FK

USU, dan Ketua Program Studi Magister Kedokteran FK USU yang telah

memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti Program

Pendidikan Dokter Spesialis Ilmu Penyakit Dalam dan Magister Kedokteran

Penyakit Dalam di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

2. Direktur RSUP H. Adam Malik, RSUD dr. Pirngadiyang telah memberikan

begitu banyak kemudahan dan izin dalam menggunakan fasilitas dan sarana

Rumah Sakit kepada penulis dalam menjalani penelitian dan pendidikan.

3. dr. Refli Hasan, Sp.PD, Sp.JP(K) selaku Ketua Departemen Ilmu Penyakit

Dalam FK-USU/RSUP H. Adam Malik Medan dan dr. Ilhamd, Sp.PD-KGEH

selaku Sekretaris Departemen yang telah memberikan kesempatan kepada

penulis untuk mengikuti pendidikan serta senantiasa membimbing, memberikan dorongan dan kemudahan selama penulis menjalani pendidikan.

4. dr. Zainal Safri, Sp.PD, Sp.JP sebagai Ketua Program Studi Ilmu Penyakit

Dalam dan dr.Wika Hanida Lubis,Sp.PD,Kpsi sebagai Sekretaris Program

Studi yang telah dengan sungguh-sungguh membantu, membimbing,

memberi dorongan dan membentuk penulis menjadi dokter Spesialis Penyakit

Dalam yang berbudi luhur serta siap mengabdi dan berbakti pada nusa dan

bangsa.

(11)

iv

5. Khusus mengenai tesis ini, kepada DR.dr. Dharma Lindarto SpPD, KEMD

,dr. Santi Syafril Sp.PD, KEMD dan Drs. Awaluddin Saragih, M.Si.

Apt.selaku pembimbing tesis, yang telah memberikan bimbingan dan

kemudahan bagi penulis selama mengadakan penelitian juga telah banyak

meluangkan waktu dan dengan kesabaran membimbing penulis sampai

selesainya tesis ini.

6. dr.Taufik, M.Kes selaku pembimbing statistik yang telah banyak meluangkan

waktu untuk membimbing dan berdiskusi dengan penulis dalam menyusun

tesis ini.

7. Seluruh staf Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK-USU/RSUP H. Adam

Malik/RSUD dr. Pirngadi/Medan, Prof. dr. Harun Rasyid Lubis,

Sp.PD-KGH, Prof. dr. Bachtiar Fanani Lubis,Sp.PD-KHOM, Prof. dr. Habibah

Hanum Nasution, Sp.PD-KPsi, Prof. dr. Sutomo Kasiman, Sp.PD, Sp.JP(K),

Prof. dr. Azhar Tanjung, Sp.PD-KP, KAI, Sp.MK(K), Prof. dr. OK Moehad

Sjah, Sp.PD-KR, Prof. dr. Lukman H. Zain, Sp.PD-KGEH, Prof. dr. M.

Yusuf Nasution, Sp.PD-KGH, Prof. dr. Azmi S Kar, Sp.PD-KHOM, Prof. dr.

Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH, Prof. dr. Haris Hasan, Sp.PD,

Sp.JP(K), dr. Rustam Effendi YS, Sp.PD-KGEH, dr. Mabel Sihombing,

Sp.PD-KGEH, (Alm) dr. Salli Roseffi Nasution, Sp.PD-KGH, DR. dr. Juwita

Sembiring, Sp.PD-KGEH,dr. Alwinsyah Abidin, Sp.PD-KP, dr. Abdurrahim

Rasyid Lubis, Sp.PD-KGH, (Alm) dr. Zulhelmi Bustami, Sp.PD-KGH, DR.

dr. Dharma Lindarto, Sp.PD-KEMD, dr. Yosia Ginting, Sp.PD-KPTI, dr. EN.

Keliat, Sp.PD-KP, dr. Armon Rahimi, Sp.PD-KPTI, dr. Leonardo Basa Dairi, Sp.PD-KGEH,(Alm) dr. Pirma Siburian, Sp.PD-KGer,dr. Zuhrial Zubir,

Sp.PD-KAI, DR. dr. Blondina Marpaung, Sp.PD-KR, dr. Tambar Kembaren,

Sp.PD-KPTI, dr. Mardianto, Sp.PD-KEMD,dr. Santi Syafril, Sp.PD-KEMD,

dr. Ariantho S. Purba, Sp.PD, dr. Franciscus Ginting, Sp.PD, dr.Endang,

Sp.PD, dr. T. Abraham, Sp.PD, dr. Daud Ginting, Sp.PD, dr. Hariyani Adin,

Sp.PD, dr. Suhartono, Sp.PD, dr. Asnawi Arief, Sp.PD, dr. Saut Marpaung,

Sp.PD, dr. Meutia, Sp.PD, dr. Jerahim Tarigan, Sp.PD, dr. Bastanta,

Sp.PD-KEMD, dr. Ida Nensi, Sp.PD, dr. Savita Handayani, Sp.PD, dr. Sugiarto

(12)

v

Gani, Sp.PD,dr. Syafrizal Nasution, Sp.PD-KGH, dr. Anita Rosari

Dalimunthe, Sp.PD, dr. Wika H. Lubis, Sp.PD, dr. Deske Muhadi, Sp.PD, dr.

Radar Tarigan, Sp.PD, dr. Leni Sihotang, Sp.PD, dr. Ameliana Purba, Sp.PD,

dr. Imelda Rey, Sp.PD, dr. Taufik Sungkar, Sp.PD, dr. Henny Syharini,

Sp.PD, dr. Dina Aprillia Ariestine, Sp.PD, dr.Melati Silvani Nasution, Sp.PD,

dr. Restuti Hidayani Saragih, Sp.PD, dr. M. Aron Pase, Sp.PD serta para guru

lainnya yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang dengan

kesabaran dan perhatian senantiasa membimbing penulis selama mengikuti

pendidikan.

8. Kepada Pimpinan Instalasi Diagnostik Terpadu RSUP H. Adam Malik

Medan beserta staf yang telah membantu dan memberikan kemudahan

kepada penulis hingga penelitian ini dapat selesai.

9. Teman-teman seangkatan dan seperjuangan yang telah memberikan

dorongan, semangat dr. Zulfahmi Zulfa, dr. M Fauzi, dr. Jubilate ,

dr.Billy P Siahaan, dr. Zulfahmi Nizardi, dr. Tryono, dr. Wahyu M, dr.

Rahmawati, dr. Erni Erdoris, dr. Dian P, dr. Elly I, yang telah bersama

mengalami suka dan duka selama mengikuti pendidikan.

10. Abang, kakak, dan adik-adik keluarga besar IKAAPDA dan peserta Program

Pendidikan Dokter Spesialis Ilmu Penyakit Dalam FK USU yang telah

banyak membantu penulis selama menjalani pendidikan ini.

11. Seluruh Perawat/Paramedis diberbagai tempat dimana penulis pernah

bertugas selama pendidikan.

12. Lely Husna Nasution, Amd, Erjan, Sriwanti, Tanti, Ita, Fitri, Julita Ramadayanti, Tika, Idriyanti, Ali dan seluruh pegawai administrasi

Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK-USU, yang telah banyak membantu

memfasilitasi penulis dalam menyelesaikan pendidikan.

Ucapan terima kasih tidak terhingga dan rasa hormat serta sembah sujud

dan sayang penulis persembahkan kepada kedua orang tua yang sangat penulis

sayangi dan cintai, Ayahanda (Alm) Drs.Elmon Purba dan Ibunda Intan

Sijabat, atas segala jerih payah, pengorbanan dan dengan kasih sayang yang tulus

(13)

vi

telah melahirkan, membesarkan, mendidik, mendoakan tiada henti, memberikan

dukungan moril dan materil, serta mendorong penulis dalam berjuang menjalani

hidup dan mencapai cita-cita. Semoga Tuhan YME selalu memberikan kesehatan,

kebahagian, berkat dan karunia-Nya kepada keduanya.

Terima kasihku yang tak terhingga untuk isteriku terkasih dr.Gaby Tania

Olivia Siahaan dan putriku tersayang Isabelle Princess Hagata Purba yang

selalu setia mendampingi dan memberikan dukungan dan kasih sayang yang tidak

henti sehingga tesis ini dapat diselesaikan.

Dan juga kepada abangku Agustinus Nasib Hamonangan Purba, ST

dan istri,kakakku Sinar Rugun Agustina Purba, SPdan suami, kakakku Friska

Lasmaria Purba dan suami, abangku Indra Jaya Purba dan istri,serta seluruh

anggota keluarga yang telah banyak membantu, memberi semangat dan dukungan

doa selama pendidikan.

Kepada semua pihak, baik perorangan maupun instansi yang tidak

mungkin penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dan berperan dalam

menyelesaikan penelitian dan pendidikan saya ini, penulis ucapkan banyak terima

kasih.

Akhirnya, izinkanlah penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya atas

kesalahan dan kekurangan yang pernah penulis lakukan selama menjalani

pendidikan. Semoga tesis ini dapat menjadi sumbangan yang berharga bagi

perkembangan keilmuan dalam dunia kedokteran.Semoga segala bantuan,

dukungan, bimbingan dan petunjuk yang telah diberikan kiranya mendapat

balasan berlipat-ganda dari Tuhan yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.

Medan, 03Nopember 2016

Penulis

(14)

vii

DAFTAR ISI

Halaman

Abstrak... i

Abstract... ii

Kata Pengantar... iii

Daftar Isi... vii

Daftar Tabel... ix

Daftar Gambar... x

Daftar Singkatan dan Lambang... xi

Daftar Lampiran... xiii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang... 1

1.2 Perumusan Masalah... 3

1.3 Hipotesa... 3

1.4 TujuanPenelitian... 3

1.5 Manfaat Penelitian... 1.6 Kerangka Konseptual... 4 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 6

2.1 Diabetes Mellitus... 6

2.2C-Reaktive Protein (CRP)... 2.3 Puguntano dan Inflamasi... 14 19 BAB III METODE PENELITIAN... 22

3.1 Desain Penelitian... 22

3.2 Waktu dan Tempat Penelitian... 22

3.3 Populasi dan Sampel... 22

3.4 Perkiraan Besar Sampel... 22

3.5Kriteria Penerimaan dan Pengeluaran... 23

3.6Cara Kerja dan Alur Penelitian... 24 3.7Identifikasi Variabel...

3.8 Definisi Operasional... 3.9Rencana Pengolahan dan Analisa Data... 3.10Ethical Clearance dan Informed Consent... 3.11 Kerangka Operasional...

(15)

viii

BAB IV HASIL PENELITIAN ...

4.1Karakteristik Subyek...

29

29

BAB V

BAB VI

PEMBAHASAN...

KESIMPULAN DAN SARAN...

34

37

6.1 Kesimpulan... 37 6.2 Saran... 37

DAFTAR PUSTAKA ... 38

(16)

ix

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

4.1

4.2

KarakteristikSubyek...

Perbandingan Parameter Hba1c, Gula darah puasa, Gula darah 2 jam PP, hs-CRP antara Sebelum dan Sesudah Intervensi Puguntano dan Metformin Selama 12 minggu

29

30

(17)

x

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

1.1 Kerangka Konseptual Penelitian... 5

2.1 Beberapa faktor patogenik yang menyebabkan dan berperan

dalam patogenesis DM Tipe 2...

9

2.2 Komponen-komponen dari sistem imun alamiah (Innate

immune system)...

13

3.1 4.1

4.2

4.3

Kerangka operasional penelitian... Grafik Boxplot kadar hs-CRP sebelum pemberian intervensi

pada Kelompok Puguntano dan Metformin...

Grafik Boxplot kadar hs-CRP sesudah pemberian intervensi

pada kelompok Puguntano dan Metformin...

Grafik Boxplot kadar delta hs-CRP pada kelompok

Puguntano dan Metformin...

28

32

32

33

(18)

xi

DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG

SINGKATAN Nama Pemakaian

pertama kali

World Health Organization

International Diabetes Federation

Endoplasmic reticulum stress

C-Reactive Protein

High Sensitivitity C-Reactive Protein

Tumor Necrosis Factor

Interleukin 1

Interleukin 6

Hemoglobin A1c

National Glycohaemoglobin Standarization

Program

Glomerular Filtration Rate mililiter

Free Fatty Acids

Reactive oxygen species

Very Low density lipoproteins

Low Density Lipoprotein

High Density Lipoprotei

Adenosin Triphospate

IkB Kinase-b

JUN N-terminal kinase

Nuclear factor-kB

Advanced glycation endproducts

Toll like receptors

(19)

xii

Pattern recognition receptors

Lipopolysaccharide

C-polisakarida

Prostaglandin

Leukotrien

Serum glutamic oxaloacetic transaminase

Serum glutamic pyruvic transaminase

Tekanan Darah

Tinggi Badan

Berat Badan

Kilogram

Indeks Massa tubuh

Meter

Lingkar Pinggang

Low density lipo-protein

High density lipo-protein

(20)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Judul Halaman

1 Persetujuan Komisi Etik Penelitian... 45

2 LembarPenjelasan Kepada CalonSubjek Penelitian... 46

3 Surat Persetujuan Setelah Penjelasan... 47

4 Kertas Kerja Profil Peserta Penelitian...,... 48

5 Hasil Statistik... 49

6 Daftar Riwayat Hidup... 55

Referensi

Dokumen terkait

efek dalam menurunkan kadar gula darah pada pasien diabetes melitus dengan. dosis 2 g, 3 kali sehari selama 14 hari yang diberikan secara oral

efek pemberian ekstrak puguntano dengan metformin selama 12 minggu terhadap parameter metabolik dan inflamasi pada penderita DM tipe 2 yang baru terdiagnosa, mendapatkan bahwa

Tidak didapatkan pengaruh yang signifikan dari pemberian ekstrak daun Puguntano selama 12 minggu terhadap kadar SOD pada pasien DM tipe 2.

Studi yang dilakukan Ahmed M, dkk (2016) yang menilai SOD sebagai faktor antioksidan dan malondialdehide (MDA) sebagai faktor stres oksidatif pada DM tipe 2 dan

Dalam sebuah penelitian cross-sectional dari muda keturunan, berat badan normal dari pasien diabetes tipe 2, kami menemukan hubungan terbalik antara konsentrasi plasma puasa

Pada penelitian ini, dijumpai adanya perbaikan kadar adiponektin setelah 12 minggu pemberian puguntano, dimana sebelum pemberian terapi diketahui rerata adiponektin adalah

Pada Bapak/Ibu yang bersedia mengikuti penelitian ini nantinya akan diminta mengisi surat persetujuan ikut dalam penelitian, mengikuti wawancara untuk mencari

Sitokin- sitokin ini dilepaskan dari jaringan adipose dan merangsang terjadinya inflamasi tidak hanya pada jaringan yang sesuai te tapi juga pada sel β dari islet