• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERKEMBANGAN TAMAN BACAAN MASYARAKAT (TBM) DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT PERKOTAAN (STUDI KASUS PADA TAMAN BACAAN MASYARAKAT DI KOTA MEDAN) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.So

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PERKEMBANGAN TAMAN BACAAN MASYARAKAT (TBM) DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT PERKOTAAN (STUDI KASUS PADA TAMAN BACAAN MASYARAKAT DI KOTA MEDAN) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.So"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PERKEMBANGAN TAMAN BACAAN MASYARAKAT (TBM) DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT PERKOTAAN

(STUDI KASUS PADA TAMAN BACAAN MASYARAKAT DI KOTA MEDAN)

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.Sos)

dalam bidang Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi

Oleh:

WINDHI FERILLA MEDIYA NIM: 110723018

DEPARTEMEN ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

LEMBAR PERSETUJUAN

Judul Penelitian : PERKEMBANGAN TAMAN BACAAN

MASYARAKAT (TBM) DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT PERKOTAAN (STUDI KASUS TBM DI KOTA MEDAN)

Oleh : Windhi Ferilla Mediya

NIM : 110723018

Pembimbing I : Ishak, S.S., M.Hum

Tanda Tangan : ______________________________

Tanggal : ______________________________

Pembimbing II : Drs. Nazaruddin, S.H, M.A.

Tanda Tangan : ______________________________

(3)

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Penelitian : PERKEMBANGAN TAMAN BACAAN

MASYARAKAT (TBM) DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT PERKOTAAN (STUDI KASUS TBM DI KOTA MEDAN)

Oleh : Windhi Ferilla Mediya

NIM : 110723018

PROGRAM STUDI ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI

Ketua : Dr. Irawaty A.Kahar, M.Pd

Tanda Tangan : ______________________________

Tanggal : ______________________________

FAKULTAS ILMU BUDAYA

Dekan : Dr. Syahron lubis, M.A

Tanda Tangan : ______________________________

(4)

PERNYATAAN ORISINILITAS

Karya ini adalah karya orisinal dan belum pernah disajikan sebagai salah satu tulisan untuk memperoleh suatu kualifikasi tertentu atau dimuat pada media publikasi lain.

Penulisan membedakan dengan jelas antara pendapat atau gagasan penulis dengan pendapat atau gagasan yang bukan berasal dari penulis dengan mencantumkan tanda kutip.

Medan, Juli 2013 Penulis

(5)

ABSTRAK

Mediya, Windhi Ferilla. 2013. Perkembangan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) dalam Lingkungan Masyarakat Perkotaan (Studi Kasus Pada

Taman Bacaan Masyarakat di Kota Medan). Medan: Departemen

Ilmu Perpustakaan dan Informasi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara.

Penelitian ini dilakukan di tujuh Taman Bacaan Masyarakat (TBM) yang terdapat di Kota Medan.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) dalam lingkungan masyarakat perkotaan.

Informan dalam penelitian ini adalah Ketua, Pembina, Pendiri, Pengelola ataupun Penyelenggara TBM. Informan ini dipilih berdasarkan perwakilan dari beberapa TBM yang dijadikan objek penelitian. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kepustakaan, wawancara terstruktur dan observasi partisipan.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kegiatan TBM yang berada di masyarakat adalah kegiatan pemerolehan informasi agar masyarakat dapat menumbuhkan minat baca masyarakat yang secara tidak langsung mendidik masyarakat agar terbiasa membaca. Pendirian TBM oleh informan pada dasarnya ingin meningkatkan minat baca masyarakat dan menaikan kualitas hidup masyarakat melalui bahan bacaan. Penyelenggaraan TBM berbeda dapat tujuh objek penelitian, namun tujuan TBM sama yaitu memberikan wadah atau sarana bagi masyarakat umum agar masyarakat dapat memanfaatkan TBM sebagai tempat menimba ilmu dan mendapatkan informasi yang lebih dekat keberadaannya dengan masyarakat. Koleksi yang dimiliki oleh TBM dapat memnuhi kebutuhan masyarakat umum yang terdiri dari usia anak-anak hingga orang dewasa yaitu berupa buku-buku umum dan buku pelajaran, majalah, tabloid, koran, komik, dan bahan multi media. TBM mengalami kesulitan dalam hal pendanaan untuk operasional.

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kesempatan dan kesehatan, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Perkembangan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) dalam Lingkungan Masyarakat Perkotaan (Studi Kasus Taman Bacaan Masyarakat di Kota Medan)” sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan guna mencapai gelar Sarjana Sosial pada Program Studi Ilmu Perpustakaan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

Penulis menyadari bahwa dalam penyajian skripsi ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini.

Penulis mengucapkan terima kasih yang teristimewa dan sebesar-besarnya kepada Ayahanda Armedi, B.Sc dan Ibunda Nuryanti beserta kakak tercinta Fitria Oktaviani Mediya atas segala doa dan dukungannya selama ini kepada penulis. Penulisan skripsi ini dapat selesai karena adanya bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini hingga selesai. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Irawaty A. Kahar, M.Pd., selaku Ketua Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

(7)

4. Bapak Drs. Nazaruddin, S.H, M.A., selaku dosen pembimbing II yang telah membimbing dan memberikan arahan serta waktu kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

5. Seluruh staf pengajar Departemen Ilmu Perpustakaan dan Informasi yang telah mendidik penulis selama perkuliahan.

6. Seluruh staff pegawai Departemen Ilmu Perpustakaan dan Informasi. 7. Seluruh informan yang telah bersedia memberikan waktu, keterangan

dan informasi dalam penelitian ini.

8. Teman-teman Ilmu Perpustakaan Ekstensi tahun angkatan 2011 yang telah berjuang bersama-sama selama masa perkuliahan.

Penulis menyadari bahwa dalam skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan baik dari segi isi maupun penyajian. Penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun untuk memperbaiki isi skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat, terima kasih.

Medan, Juli 2013 Penulis

(8)

DAFTAR ISI

2.1.1 Pengertian Taman Bacaan Masyarakat ... 6

2.1.2 Penyelenggaraan Taman Bacaan Masyarakat ... 7

2.1.3 Tujuan Taman Bacaan Masyarakat ... 8

2.1.4 Fungsi Taman Bacaan Masyarakat ... 9

2.1.5 Manfaat Taman Bacaan Masyarakat ... 10

2.2 Masyarakat Perkotaan ... 11

2.2.1 Pengertian Masyarakat ... 11

2.2.2 Pengertian Masyarakat Perkotaan ... 11

2.2.3 Peranan Taman Bacaan Masyarakat dalam Lingkungan Masyarakat Perkotaan ... 13

2.3 Pendidikan Nonformal ... 14

2.3.1 Pengertian Pendidikan Nonformal ... 14

2.3.2 Pendidikan Berbasis Masyarakat ... 15

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Metode Penelitian ... 17

3.2 Lokasi Penelitian ... 17

3.3 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 18

3.4 Fokus Penelitian ... 19

3.5 Teknik Pengumpulan Data ... 19

3.5.1 Penelitian Kepustakaan ... 19

3.5.2 Wawancara Terstruktur ... 20

3.5.3 Observasi Partisipan ... 21

3.6 Teknik Analisis Data ... 21

(9)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Karakteristik Informan ... 24

4.2 Kategori ... 25

4.3 Taman Bacaan Masyarakat (TBM) ... 26

4.3.1 Alasan pendirian Taman Bacaan Masyarakat ... 26

4.3.2 Tujuan pendirian Taman Bacaan Masyarakat ... 28

4.3.3 Jenis koleksi dan Pengguna Taman Bacaan Masyarakat ... 29

4.3.4 Kendala dalam pelaksanaan Taman Bacaan Masyarakat dan cara mengatasinya ... 35

4.4 Taman Bacaan Masyarakat pada Lingkungan Masyarakat Perkotaan ... 38

4.4.1 Sambutan Masyarakat akan Kehadiran Taman Bacaan Masyarakat ... 38

4.4.2 Alasan Pemilihan Lokasi Taman Bacaan Masyarakat ... 40

4.4.3 Taman Bacaan Masyarakat sebagai Pendidikan Berbasis Masyarakat ... 42

4.4.4 Fenomena keberadaan Taman Bacaan Masyarakat di Lingkungan Masyarakat Perkotaan ... 43

4.5 Taman Bacaan Masyarakat sebagai Pendidikan Nonformal ... 45

4.6 Rangkuman Hasil Penelitian ... 47

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 54

5.2 Saran ... 56

(10)

DAFTAR TABEL

(11)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 TBM Pak-pak Mandiri di Medan Johor ... 31

Gambar 4.2 TBM Cellpower Indonesia di Medan Polonia ... 31

Gambar 4.3 TBM Dira’s di Medan Amplas ... 32

Gambar 4.4 TBM Plus Mas Raden di Medan Johor ... 33

Gambar 4.5 TBM Madya Insani di Medan Amplas ... 33

Gambar 4.6 TBM An Najwa di Medan Marelan ... 34

Gambar 4.7 TBM Tengku Luckman Sinar di Medan Baru ... 35

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Form Data Wawancara ... 59

Lampiran 2 Transkrip Wawancara Informan 1 ... 61

Lampiran 3 Transkrip Wawancara Informan 2 ... 70

Lampiran 4 Transkrip Wawancara Informan 3 ... 77

Lampiran 5 Transkrip Wawancara Informan 4 ... 82

Lampiran 6 Transkrip Wawancara Informan 5 ... 91

Lampiran 7 Transkrip Wawancara Informan 6 ... 95

Referensi

Dokumen terkait

Kegiatan yang akan dilakukan meliputi: pengecilan ukuran jerami padi, optimisasi parameter- parameter proses hidrolisa sellulosa menjadi glukosa, Hasil penelitian menunjukkan

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) perangkat pembelajaran yang dikembangkan secara umum berkategori baik, (2) penguasaan keterampilan berpikir kritis mahasiswa

• Perusahaan memelihara kemampuan dan sikap karyawan melalui program keselamatan , kesehatan dan pelayanan. • Setiap program keselamatan dapat terdiri dari elemen-elemen: •

Merekam dalam bentuk MIDI § Musik direkam dalam bewntuk MIDI § Berbagai software musik: Cakewalk, Cubase, Nuendo § Cara mengopreasi- kan program: Cakewalk, Cubase dan Nuendo

Prinsip kerja dari relai tersebut ialah mendeteksi adanya arus lebih yang melebihi nilai setting yang telah ditentukan, baik yang disebabkan oleh adanya gangguan

Puji Syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Pengalaman Kerja Praktek

Hasil dari penelitian yang dilakukan dengan mewawancarai 8 sbjek penelitian yang tergabung dalam organisasi karang taruna di Desa Kemiren menghasilkan dua