• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Lampiran 1. Format RPS UNS

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas Pengampu Mata Kuliah

Kode Mata Kuliah : 26467 Nama Dosen : Dr. Andre N Rahmanto

Likha Sari Anggreni, M.Soc.Sc Annisaa Fitri, S.I.Kom, M.Si.

Nama Mata Kuliah : Public Relations 2 Koordntor

Kelompok Bidang : Komunikasi Pemasaran & Public Relations Dr. Andre N Rahmanto

Bobot Mata Kuliah (sks) : 4

Semester : 6 Kepala Prodi : Sri Hastjarjo, Ph.D.

Mata Kuliah Prasyarat : Public Relations 1 Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

Kode CPL Unsur CPL

Sikap (S) :

S-2: menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkan agama,moral,dan etika S-3: berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila

S-6: bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan S-9: menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri S-10: menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahan

Keterampilan Umum (KU) :

KU-3: Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang

memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara

dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi

(2)

saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

KU-5: Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data.

Pengetahuan (P) :

KK-1: Mampu memahami metode perumusan strategi komunikasi kehumasan dalam situasi krisis

KK-2: Mampu memahami metode perumusan perencanaan dan strategi kehumasan untuk klien organisasi korporasi, pemerintahan dan sosial

Keterampilan Khusus

(KK) : KK-1: Mampu menyusun strategi komunikasi kehumasan dalam situasi krisis

KK-2: Mampu menyusun perencanaan dan strategi kehumasan untuk klien organisasi korporasi, pemerintahan dan sosial

KK-3: mempraktekkan alur kerja jasa konsultan kehumasan

Bahan Kajian

Keilmuan : 1. Manajemen Krisis

2. Perencananaan & Strategi Kehumasan 3. Perencanaaan Jasa Konsutan Kehumasan

CP Mata kuliah (CPMK) :

Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan teori tentang perencanaan dan strategi kehumasan, termasuk dalam situasi krisis pada berbagai konteks organisasi korporasi, pemerintahan dan sosial

Pengalaman Belajar :

1. Berkolaborasi dengan teman dalam kelompok dalam melakukan tiugas

2. Berkolaborasi dengan klien dalam merancang program

3.

Mendapatkan penjelasan dan fasilitasi dosen secara daring dan luring 4. Mendapatkan pengalaman praktisi terkait cara kerja konsultan kehumasan

Daftar Referensi : 1. Smith, Ronald D. 2002. Strategic Planning of Public Relations. New Jersey: Routledge.

2. Dees, Ankie. 2010. The Practice Of Public Relations And Public Affairs (Dissertation). Belgium: Ghent University.

3. Gregory, Anne. 2010. Planning and Managing public relations campaigns a strategic approach Third Edition. London: Kogan Page.

4. Oliver, Sandra. 2004. Handbook Of Corporate Communication And Public Relations Pure And Applied. London: Routledge.

5. Theaker, Alison. 2004. The Public Relations Handbook Second Edition. New York: Routledge

(3)

Tahap Kemampuan

akhir Materi Pokok Referensi

Metode Pembelajaran

Waktu Pengalaman Belajar

Penilaian

Luring Daring Indikator/ Kode

CPL

Teknik penilaian/

bobot

1 2 3 4 5 6 7 9 8 10

I Penjelasan kontrak perkuliahan

Perkenalan kuliah, kontrak

perkuliahan, RPS, pengenalan mata kuliah

Media Planning 2 overview

Ceramah,

Diskusi kelas Membaca materi di OCW

TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa mengetahui overview mata kuliah Public Relations 2

Komponen padalampiran

II

Mahasiswa memahami Dasar Manajemen Krisis

Tahapan dalam Krisis,

Pengendalian dan Pengelolaan Manajemen Krisis

1. Menganalisis

contoh kasus penanganan krisis di youtube

TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa mengetahui tahapan dalam penanganan krisis

Mampu memahami cara dalam

pengendalian dan pengelolaan manajemen krisis

III

Mahasiswa memahami langkah- langkah dalam membuat Strategic PR danmenjalankan PR Consultant

Strategic PR dan Consultant PR

2. Ref 1, 2-12

Ceramah, Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di

laman youtube TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa membaca buku referensi membuat Strategic PR

Mampu memahami langkah-langkah dalam membuat Strategic PR dan menjalankan PR Consultant

IV

Mahasiswa memahami teknik analisis situasi dan evaluasi PR melalui beberapa jenis riset

Analisis SWOT Riset khalayak Riset Media

1. Ref 1, 39-61 2. Ref 5,

253 Ceramah, Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di

laman youtube TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa memahami teknik analisis isi

Mampu memahami teknik analisis situasi dan evaluasi PR khususnya analisis SWOT, riset khalayak dan riset media

(4)

V

Mahasiswa memahami teknik analisis situasi dan evaluasi PR melalui beberapa jenis riset

Analisis SWOT Riset khalayak Riset Media

3. Ref 1, 39-61 4. Ref 5,

253 Ceramah, Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di

laman youtube TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa mengetahui cara melakukan riset khalayak dan media

Mampu memahami teknik analisis situasi dan evaluasi PR khususnya analisis SWOT, riset khalayak dan riset media

VI

Mahasiswa memahami caramenentukan objective dan target stakeholders

Penentuan objective dan target

stakeholder

1. Ref 2, 18-31,

Ceramah, Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di laman youtube

TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa dapat menentukan bagaimana cara menentukan objective dan target stakeholder

Mampu memahami cara menentukan objective dan target stakeholder

VII

Mahasiswa memahami strategi dan taktik dalam program PR

Strategi and Taktik

dalam program PR 1. Ref 2,

117-134 Ceramah, Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di laman youtube

TM: 4 x 50 menit PT: 4 x 60 menit BM: 4 x 60 menit

Mahasiswa mengetahui cara menyusun strategi dalam program PR

Mampu memahami dan mengaitkan strategi dan taktik dalam program PR

VIII UTS TEST 4 x 50 menit

VIX

Mahasiswa memahami Pemilihan Media dan Desain Pesan dalam program PR

Pemilihan media &

Tools of PR Desain pesan PR

1. Ref 2,

138-149 Ceramah,

Diskusi kelas

Mempelajari video terkait di laman youtube

4 x 50 menit

Mahasiswa membaca buku referensi dan meresume bacaan

Mampu memahami Pemilihan Media dan Desain Pesan dalam program PR

X

Mahasiswa mampu mempraktekka n dan

memperbaiki proposal program untuk klien

Pemilhan Klien dan pembuatan

Proposal Konsultasi

danKolaborasi

Mempelajari video di link youtube yang telah dibahas ketika perkuliahan

4 x 50 menit

Mahasiswa mempelajari video terkait yg sudah ditentukan dan melakukan analisis

Mahasiswa mampu mempraktekkan dan memperbaiki proposal program untuk klien

XI Mahasiswa

mampu Penerapan analisis

situasi Konsultasi

dan 4 x 50 menit Mahasiswa

membaca buku Mahasiswa mampu

(5)

n dan memperbaiki analisis situasi

meresume bacaan dan memperbaiki analisis situasi

XII

Mahasiswa mampu mempraktekka n dan

memperbaiki strategi dan taktik

Perumusan strategi

dan taktik Konsultasi

danKolaborasi 4 x 50 menit

Mahasiswa membaca buku referensi dan meresume bacaan

Mahasiswa mampu mempraktekkan dan memperbaiki strategi dan taktik

XIII

Mahasiswa mampu mempraktekka n dan

memperbaiki teknik pelksanaan dan evaluasi

Perumusan teknik pelaksanan dan

evaluasi Konsultasi

danKolaborasi 4 x 50 menit

Mahasiswa membaca buku referensi dan meresume bacaan

Mahasiswa mampu mempraktekkan dan memperbaiki teknik pelksanaan dan evaluasi

XIV

Mahasiswa mampu mempraktekka n dan

memperbaiki laporan komprehensif

Penyusunaan Laporan Lengkap

Konsultasi

danKolaborasi 4 x 50 menit Mahasiswa berkonsultasi dengan pengampu

Mahasiswa mampu mempraktekkan dan memperbaiki laporan

komprehensif

XV UAS Presentasi tugas

strategi PR secara komprehensif

Tugas individu dan Kelompok

Presentasi melalui pembuatan video pendek utk diupload di youtube

4 x 50 menit

Mahasiswa melakukan presentasi di depan klien dan pengampu

Mampu menerapkan perumusan strategi PR secara komprehensif

XVI UAS Presentasi tugas

strategi PR secara komprehensif

Tugas individu dan Kelompok

Presentasi melalui pembuatan video pendek utk diupload di youtube

4 x 50 menit

Mahasiswa melakukan presentasi di depan klien dan pengampu

Mampu menerapkan perumusan strategi PR secara komprehensif

TM: Tatap Muka, PT: Tugas Terstruktur, BM: Tugas Mandiri

(6)

Penugasan Public Relations 2

 Tugas semester ini: PR Consultant dengan client: UMKM/swasta

 Syarat klien:

1. Sudah ada produk (berwujud barang/ jasa/ tempat)

2. Produk belum dipasarkan lebih jauh (misal: belum ada sosial media, pengetahuan publik tentang produk masih kurang)

3. Sudah memiliki sosial media/ belum memiliki sosial media. Jika sudah memiliki sosial media, maka harus mencari sosmed yang tidak aktif atau belum dimanfaatkan dengan baik

4. Lokasi klien bebas, yang jelas harus selalu terjangkau oleh mahasiswa

(7)

Komponen Penilaian

No Komponen Penilaian Bobot

1 Presensi 5%

2 Presentasi final submission 10%

3 Attitude saat presentasi 5%

4 Keaktifan dalam konsultasi dan

progress ketika konsultasi 10%

5 Kreativitas strategi yang ditawarkan

kepada klien 10%

6 Progress antara konsultan dan klien 5%

7 Isi proposal formal dan kelengkapan isi

proposal 7

8 Proposal kreatif dan kelengkapan isi

proposal 7

9 Kreativitas dummy produk strategic PR consultant (bisa dalam bentuk sticker whatsapp, packaging produk, contoh konten di sosial media, contoh campaign, contoh promosi, dll)

14

10 Company profile 7

11 Presentasi audio visual 10

12 Ketepatan dalam pengumpulan revisi

final submission 5

13 Kelengkapan submission 5

Referensi

Dokumen terkait

L4 : Mahasiswa mampu menganalisis strategi People Centre Development L5 : Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis masalah kemiskinan L6 : Mahasiswa mampu menjelaskan

CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskanbeberapa konsep, teori yang berkaitan dengan Komunikasi Antar Budaya, dan kasus-kasus Komunikasi Antar Budaya

menjelaskan pengertian, tipe dan peran penting partisipasi dalam pemberdayaan masyarakat A-2 (Responding) : Mahasiswa menunjukkan sikap partisipasi aktif ditunjukkan dengan

Materi Presentasi Kurang Lengkap Lembar Pengamatan Kurang Lengkap Lembar Pembahasan dan Kesimpulan Lengkap Tidak terdapat indikasi plagiasi. C+ 65-69

CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa mampu mengetahui konsep dan mengoperasionalkan terkait perencanaan komunikasi pemasaran dan promosi pada ranah komersial dan non-komersial

Teori Sintesis dan Post Modern adalah mata Kuliah teoritik mata kuliah yang berisi setting materi yang ditujukan untuk Memberikan kemampuan peserta didik untuk

Penugasan kuis 1 – penugasan diberikan pada pertemuan kedua dan dikumpulkan (jika memungkinkan dipresentasikan) pada pertemuan ketiga Tentukan topik yang akan anda gunakan

: Setelah mahasiswa mengikuti perkuliahan ini akan mampu memahami seluruh konsep-konsep dan langkah-langkah ataupun proses penelitian bidang komunikasi dengan