• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Menstruasi dengan Tingkat Keparahan Dismenore Primer pada Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2012

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Menstruasi dengan Tingkat Keparahan Dismenore Primer pada Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2012"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

Dismenore primer merupakan salah satu gangguan menstruasi yang sering terjadi pada wanita. Dismenore primer adalah sensasi nyeri selama menstruasi tetapi tidak berkaitan dengan kelainan organik. Dismenore primer dipengaruhi peningkatan produksi prostaglandin, selain itu vasopresin dan leukotrien diketahui juga berperan dalam kejadian dismenore primer. Berapa banyak pelepasan prostaglandin, vasopresin dan leukotrien juga mempengaruhi tingkat keparahan dismenore primer.

Dismenore primer memiliki beberapa faktor risiko, salah satu diantaranya adalah lama menstruasi yang akan dibuktikan pada penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara lama menstruasi dan tingkat keparahan dismenore primer pada mahasiswi di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2012

Desain penelitian ini adalah cross sectional study. Responden penelitian adalah 165 orang mahasiswi FK USU Angkatan 2012. Responden dipilih dengan metode simple random sampling, dimana hanya sebagian mahasiswi yang diambil secara acak. Responden yang telah mengisi kuesioner dengan lengkap dan telah menandatangani persetujuan di pilih sesuai kriteria eksklusi dan inklusi. Selanjutnya data akan dianalisa dengan program SPSS.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 12,5% dari 16 responden yang memiliki lama menstruasi > 7 hari mengalami dismenore tingakt severe. Hasil analisis bivariat menunjukkan nilai P sebesar 0,029 (P<0,05). Artinya , terdapat hubungan yang bermakna antara lama menstruasi dengan tingkat keparahan dismenore primer pada mahasiswi FK USU Angkatan 2012.

(2)

iii

ABSTRACT

Primary dysmenorrhea is one of menstrual disorders that often occur in women. The primary dysmenorrhead is the pain sensation of lower abdomen during menstruation. Primary dysmenorrhea is influenced by increase in the production of prostaglandins, in addition leukotrienes, and vasopressin is known to also play a role in the primary dysmenorrhea. How much release of prostaglandins, leukotrienes, and vasopressin also affects the severity of primary dysmenorrhea.

Primary dysmenorrhea have multiple risk factors, one of which is a prolonged menstruation time that will be confirmed further in this study. This study aims to look at the relationship between menstrual time and severity of primary dysmenorrhe student in the Faculty of medicine, University of North Sumatera Batch 2012

The design of this research is a cross sectional study. The respondents of the research was 165 students in the Faculty of medicine, University of North Sumatera Batch 2012. Respondents are selected with simple random sampling method, where only a part of the students were taken randomly. The respondents who filled out a questionnaire with complete and have signed an agreement on select appropriate criteria exclusion and inclusion. Further data will be analyzed with the SPSS program.

The results showed that as many as 12,5% of 16 person respondents with experienced 7 days menstrual had severe Dysmenorrhea. Bivariat analysis results show the value of 0.029 P (P<0 .05). This means that there is a significant relationship between the long-time menstrual periods with the severity of primary dysmenorrhea in the students in the Faculty of medicine, University of North Sumatera Batch 2012.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil asuhan kebidanan secara komprehensif pada Ny.“A” selama kehamilan trimester III dengan keluhan fluor albus, pada persalinan dengan persalinan

Dalam penelitian ini masalah yang akan dirumuskan dan diuji adalah variabel sistem akuntansi keuangan daerah, pemanfaatan teknologi informasi, kompetensi sumber daya manusia dan

Berdasarkan temuan dan pembahasan pada bab IV sebelumnya, maka dalam penelitian ini dapat diambil kesimpulan bahwa minat siswa SD N 24 Sungai Jaring Kecamatan

Melalui kajian psikologi transpersonal, Nabi Muhammad ketika menerima wahyu dari Allah, dapat disimpulkan bahwa wahyu sebagaimana makna asalnya adalah “inspirasi” yang bersifat

140 menit.. nenek, berkebun, pergi ke kota, dsb). Guru mengingatkan siswa untuk menulis dengan mencantumkan apa yang dilakukan; siapa yang terlibat, kapan dilakukan,

The International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume XLII-1/W1, 2017 ISPRS Hannover Workshop: HRIGI 17 – CMRT 17 – ISA 17

4. Pameran literasi dapat dilaksanakan di luar kelas dengan meja-meja yang diatur untuk memamerkan karya tulisan siswa dan bahan bacaan. Kegiatan membaca dapat dilakukan di

Seleksi calon Peserta Didik Baru kelas X SMA, SMAKH dilakukan berdasarkan Nilai Ujian Nasional SMP/SMPKH/MTs pada jumlah nilai mata pelajaran Bahasa Indonesia,