• Tidak ada hasil yang ditemukan

KARYA TULIS AKHIR. Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "KARYA TULIS AKHIR. Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

KARYA TULIS AKHIR

Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar Low Density Lipoprotein (LDL) Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Novergicus

Strain Wistar) Hiperkolesterolemia

Oleh:

INDAH KHOLISATUL HABIBAH 09020089

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS KEDOKTERAN

(2)

HASIL PENELITIAN

Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar Low Density Lipoprotein (LDL) Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Novergicus

Strain Wistar) Hiperkolesterolemia

KARYA TULIS AKHIR Diajukan kepada

Universitas Muhammadiyah Malang untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

dalam Menyelesaikan Program Sarjana Fakultas Kedokteran

Oleh:

Indah Kholisatul Habibah 09020089

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS KEDOKTERAN

(3)

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN HASIL PENELITIAN Telah disetujui sebagai hasil penelitian

untuk memenuhi persyaratan Pendidikan Sarjana Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang

Tanggal : 16 April 2013 Pembimbing I dr. Diah Hermayanti, Sp.PK Pembimbing II dr. Mochamad Bahrudin, Sp.S Mengetahui, Fakultas Kedokteran Dekan,

(4)

LEMBAR PENGUJIAN

Karya Tulis Akhir oleh Indah Kholisatul Habibah ini telah diuji dan dipertahankan di depan Tim Penguji pada tanggal 16 April 2013

Tim Penguji

dr. Diah Hermayanti, Sp.PK, Ketua

dr. Mochamad Bahrudin, Sp.S, Anggota

(5)

KATA PENGANTAR

Bismillahirahmanirrahim. Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur penulis panjatkan kehadiran Allah SWT karena atas rahmat dan hidayah-Nya, penulisan tugas akhir ini dapat diselesaikan dengan baik. Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepada Rasulullah SAW, keluarga, para sahabat dan pengikut beliau hingga akhir zaman.

Penelitian dalam tugas akhir ini berjudul “Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar Low Density Lipoprotein (LDL) Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Novergicus Strain Wistar) Hiperkolesterolemia”. Tugas akhir ini diajukan untuk memenuhi persyaratan Pendidikan Sarjana Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang.

Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. dr. Irma Suswati, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang atas bimbingannya selama di FK UMM.

2. dr. Diah Hermayanti, Sp.PK selaku pembimbing I, atas bimbingan dan kesabarannya serta semangatnya dari awal memasuki FK UMM hingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini dengan baik.

3. dr. Mochamad Bahrudin, Sp.S selaku pembimbing II, atas bimbingan dan kesabarannya sehingga saya dapat menyelesaikan penelitian ini dengan baik. 4. Prof. Dr. dr. Djoni Djunaedi, Sp.PD, KPTI, FINASIM selaku penguji tugas

akhir ini, terima kasih atas masukan-masukannya yang sangat membantu dalam penyelesaian tugas akhir ini.

(6)

5. dr. Meddy Setiawan, Sp.PD selaku Pembantu Dekan I, yang selalu membimbing kami agar kuliah lulus tepat pada waktunya.

6. dr. Fathiyah Safithri selaku Pembantu Dekan II, yang membantu memberikan masukan dalam pengerjaan penelitian ini.

7. dr. Iwan Sys Indarwanto, Sp.KJ selaku Pembantu Dekan III, yang selalu memberikan semangat dan bimbingannya dalam menjalani pendidikan di FK UMM ini.

8. Seluruh Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang yang telah membekali banyak ilmu, pengalaman, dan nasehat selama ini. 9. Seluruh Staf Tata Usaha FK UMM (pak.yono, Bu Rom, Mas didit, Bu Endah,

dan Mas Faisal). Terima kasih atas bantuannya selama ini.

10.Mas joko, mbak Tia, mbak Fat, mas Miftah, mbak Emi, mbak Dila, mbak tyas dan seluruh staf lab. Terpadu FK UMM, Terima kasih banyak atas bantuan dan dukungannya.

11.Orang tua dan keluarga saya di Situbondo yang telah memberikan bantuan material dan moral.

12.Purna Dwi Saputra, Septian Kristiana, Rachma Susteriana Putri, Hikmatul Magfiroh, Lara yuniarti dan Ocky Prayoga yang telah menjadi teman diskusi yang baik dan memberi banyak masukan serta dukungan dalam menyelesaikan penelitian ini.

13.Teman-teman angkatan 2009 Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang, terima kasih atas dukungan dan doa sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

(7)

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa tidak ada sesuatu yang sempurna di dunia ini sehingga penulis sangat mengharapkan masukan dari berbagai pihak. Semoga tugas akhir ini sebagai suatu karya tulis ilmiah dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Malang, Maret 2013

(8)

ABSTRAK

Habibah, Indah Kholisatul. 2013. Pengaruh Ekstrak Alpukat (Persea Americana) Terhadap Penurunan Kadar Low Density Lipoprotein (LDL) Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Novergicus Strain Wistar) Hiperkolesterolemia. Tugas Akhir Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing : (1) dr. Diah Hermayanti, Sp.PK (2) dr. Moh Bahruddin, Sp.S.

Latar belakang: Salah satu tujuan terapi utama pasien hiperlipoproteinemia yaitu dengan menurunkan kadar lipid plasma. Alpukat (Persea americana) merupakan buah yang kaya akan lemak namun 72,2% berupa omega 9-asam oleat, yaitu monounsaturated fatty acid yang berfungsi menghambat absorbsi kolesterol di usus sehingga dapat menurunkan kadar kolesterol dalam darah.

Tujuan: Membuktikan pengaruh ekstrak alpukat (Persea americana) dalam terapi penurunan kadar LDL pada tikus putih jantan (Rattus Norvegiccus Strain Wistar) hiperkolesterolemia.

Metode: True experimental, dengan rancangan the post test control group design. Sampel dibagi 5 kelompok, 1 : (kontrol negatif), 2 (kontrol positif), dan 3 kelompok lainnya diberikan ekstrak buah alpukat dengan berbagai dosis 100mg/ekor/hari, 200mg/ekor/hari, 300mg/ekor/hari selama 14 hari. Analisis data menggunakan uji one way Anova, uji korelasi dan uji regresi.

Hasil penelitian dan diskusi: Dari hasil uji one way anova, uji korelasi dan uji regresi didapatkan pengaruh yang bermakna (p= 0,004 p < (0,05), r = (-0.748), R2 = 0.560) antar kelompok perlakuan. Pemberian ekstrak alpukat terbukti mampu menurunkan kolesterol LDL karena mengandung MUFA yang bekerja menghambat absorbsi kolesterol dalam intestinum sehingga dapat mencegah terjadinya hiperkolesterolemia.

Kesimpulan: Alpukat dapat menurunkan Low Density Lipoprotein (LDL) dan pada dosis 300mg/ekor/hari dapat menurunkan kolesterol LDL akhir paling rendah.

Kata kunci: Ekstrak alpukat, monounsaturated fatty acid (MUFA), LDL kolesterol.

(9)

ABSTRACT

Indah, Kholisatul Habibah. 2013. The Effect Of Avocado (Persea Americana) Extract On The Decrease Of Low Density Lipoprotein (LDL) On Hypercholesterolemic Male White Rat (Rattus Novergicus Strain Wistar). Final Assignment. Medical Faculty, Muhammadiyah University of Malang. Advisors: (1) dr. Diah Hermayanti, Sp.PK (2) dr. Moch Bahruddin, Sp.S.

Background: One of the main goals hypercholesterolemic patiens therapy is lowering the lipid plasma levels. Avocado (Persea americana) contain many of fat, but 72,2% is omega-9 oleic acid, a monounsaturated fatty acid that inhibits the absorption of cholesterol in the intestine so it can lowest the cholesterol level. Purpose: To prove the effect of Avocado extract to decrease Low Density Lipoprotein (LDL) in Hypercholesterolemia Male White Rat.

Method: True experimental, with the post test control group design. Sample’s were divided into 5 groups. 1 (negative control), 2 (positive control), and the other groups were treated by Avocado extract with various doses: 100mg/rat/day, 200mg/rat/day, 300mg/rat/day. Data is analyzed by oneway ANOVA, correlation test and regression test.

Result and discussion: One way ANOVA, correlation test and regression test showed significan effect (p=0,004<(0,05), r = (-0.748), R2 = 0.560) on the experiment groups. Avocado extract proved be able to lower LDL cholesterol Because it contain MUFA that inhibits the absorption of cholesterol in the intestine so it can to prevent hypercholesterolemia

Conclusion: Avocado decreased Low Density Lipoprotein (LDL) and the lowest LDL cholesterol level was found in the group treated by 300mg/rat dose of avocado.

Key words: Avocado extract, monounsaturated fatty acid (MUFA), LDL cholesterol

(10)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... .... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

LEMBAR PENGUJIAN ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ...viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR SINGKATAN ...xiii

DAFTAR LAMPIRAN ...xiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Tujuan ... 3

1.4 Manfaat ... 3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 5

2.1 Buah Alpukat ... 5

2.2 Dislipidemia ... 9

2.3 Kolestrol ... 11

2.4 Low Density Lipoprotein (LDL) ... 14

2.5 Kandungan Alpukat yang dapat menurunkan LDL ... 17

BAB III KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS PENELITIAN ... 21

3.1 Krangka Konseptual Penelitian ... 21

3.2 Hipotesis ... 23

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN ... 24

(11)

4.2 Tempat dan Waktu Penelitian ... 24

4.3 Populasi dan Sampel ... 24

4.4 Variabel dan Definisi Operasional ... 26

4.5 Dasar Penentuan Dosis Alpukat ... 27

4.6 Alat dan Bahan Penelitian ... 28

4.7 Prosedur Penelitian ... 29

4.8 Alur Penelitian ... 35

BAB V HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ... 36

5.1 Pengaruh Pemberian Ekstrak Alpukat terhadap Penurunan LDL ... 36

5.2 Analisis Data ... 37

BAB VI PEMBAHASAN ... 40

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN ... 44

7. 1 Kesimpulan ... 44

7.2 Saran ... 44

DAFTAR PUSTAKA ... 45

(12)

DAFTAR GAMBAR

2.1 Buah Alpukat (Persea Americana) ... 6

2.2 Kandungan Gizi Tiap 100 gram Buah Alpukat Segar ... 8

2.3 Klasifikasi Kadar Lipid Plasma ... 10

2.4 Struktur Kimia Kolesterol ... 11

(13)

DAFTAR TABEL

5.1 Hasil Uji Lanjut HSD Tukey 5% ... 38

(14)

DAFTAR SINGKATAN

ABC : Adenosine triphospate-binding cassette transport-1 APO : Apolipoprotein

CETP : Cholesterol ester transfer protein FFA : Free Fatty Acid

HDL : High density lipoprotein

HDL-C : High density lipoprotein cholesterol IDL : Intermediate density lipoprotein LCAT : Lecithin cholesterol acyltransferase LDL : Low density lipoprotein

LDL-C : Low density lipoprotein cholesterol LPL : Lipoprotein lipase

MUFA : Monounsaturated fatty acid NEFA : non-esterified fatty acid PJK : Penyakit jantung koroner PUFA : Polyunsaturated fatty acid SFA : Saturated fatty acid SR- A : Receptor scavenger-A

SR-B1 : Scavenger receptor class B type 1 TG : Triacylglycerol

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Analisis Data... 48

Lampiran 2 Dokumentasi Penelitian ... 53

Lampiran 3 Surat Ijin Penelitian ... 57

(16)

DAFTAR PUSTAKA

Adam JMF, 2006, Dislipidemia, Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam, Internal Publishing, Jakarta pusat

Adrian F, 2011, Khasiat Buah dan Sayur, Depok: Penebar Swadaya; hal: 6-9. Almatsier, Sunita, 2009, Prinsip Dasar Ilmu Gizi, Gramedia Cetakan IX, Jakarta

2005, Penuntun Diet, Gramedia, Jakarta.

Anwar TB, 2004. Dislipidemia Sebagai Faktor Resiko PJK, FK USU, Sumatera Utara.

ATP III (Adult Treatment Panel III). the third report of the NCEP Expert Pannel Executive Summary (2001). Detection Evaluation and Treatment of The High Blood Cholesterol in Adult, NCEP, NHL and Blood Institute, NH, NIH Publication No. 01-3679, Mei 2001.

Carranza, 2003, in Pieterse, 2003, avocados (monounsaturated fatty acids),

Weight Loss and Serum Lipid, South African Avocado Growes

Association Yearbook.

Corwin JE, 2009, Buku Saku Patofisiologi, EGC, Jakarta.

Dalimartha S, 2011, Khasiat Buah Dan Sayur, Depok: Penebar Swadaya; hal: 3-5. Dorland, 2002, kamus kedokteran, EGC, jakarta.

Etherton K, 1999, MUFA [online], diunduh tanggal 19 februari 2012, tersedia dari: http://www.americanaging.org/2003/abs/Kris-Etherton.htm.

Ganong, William F, 1995, Proffesor of Physiology, (terj): Dharma A, Fisiologi Kedokteran (Review of Medical Phisiology), EGC, Penerbit Buku Kedokteran.

Halliwell, 1994, Struktur Kimiawi Asam Lemak, In: Haryanti, 2011, Potency Omega-9 Oleic Acid In The Avocado Fruit Mesocarp Cholesterol Lowering Blood Serum, IKIP PGRI Semarang.

Hutapea, 2001, Inventarisasi Tanaman Obat Indonesia (I), jilid 2, Jakarta, Departemen Kesehatan RI, Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 265-266.

Innis, 2000, Struktur Kimiawi Asam Lemak, In: Haryanti, 2011, Potency Omega-9 Oleic Acid In The Avocado Fruit Mesocarp Cholesterol Lowering Blood Serum, IKIP PGRI Semarang.

Majid A, 2007, Penyakit Jantung Koroner Patofisiologi Pencegahan dan Pengobatan Terkini, FK USU, Sumatera Utara.

(17)

Mayes PA, 2003, Sintesis Pengangkutan Dan Ekskresi Kolesterol, In: Murray, RK, DK. Granner, PA. Mayes, Dan VW. Rodwell. Tras. Andry Hartono, Biokimia Harper, Edisi 24:277, EGC, Jakarta.

Murray RK, 2000, Harper’s Biochemistry, (Terj): Hartono, A, Biokimia Harper, Edisi 25, Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Nawwar, 1996, Struktur Kimiawi Asam Lemak, In: Haryanti, 2011, Potency Omega-9 Oleic Acid In The Avocado Fruit Mesocarp Cholesterol Lowering Blood Serum, IKIP PGRI Semarang.

Pieterse Z, Johann J, Oosthuizen, 2003, avocados (monounsaturated fatty

acids), Weight Loss and Serum Lipid, South African Avocado Growes

Association Yearbook, Vol 3 No.4, 26:65-71.

Retnasari TA, 2000, Publisher: IPB (Bogor Agricultural University) diakses 12 februari 2012 <http://hdl handle.net/123456789/20293>

Sartika RAD, 2008, Pengaruh Asam Lemak Jenuh, Tak Jenuh Dan Asam Lemak Trans, Departemen Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, Jakarta.

Sediaoetama AD, 2012, Ilmu gizi untuk mahasiswa dan profesi, Jilid I. Jakarta: Dian Rakyat.

Sirait M, 2012, Informasi Spesialite Obat Indonesia, Volume 47, Jakarta: ISFI Suyatna F, 2007, Hipolipidemik, Farmakologi Dan Terapi, Edisi 5, Departemen

Farmakologi Dan Terapeutik Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Balai penerbit FKUI, Jakarta; hal: 375-382

Suyono S, 2009, Hiperlipidemia, Ilmu Penyakit Dalam, FKUI, Gaya Baru, Jakarta.

Syafputri E, 2012, Kolesterol berlebih bisa picu kematian mendadak, diakses 3 Februari 2013 <http://www.antaranews.com/berita/337964/kolesterol berlebih -bisa-picu-kematian-mendadak>

Yuniarti T, 2008, Ensiklopedia Tanaman Obat Tradisional, Yogyakarta, MedPress.

Referensi

Dokumen terkait

The comparison time taken performance among 256 DTT coefficient, 1024 DTT coefficient and Fast Fourier Transform computation for 1024 sample data of vowel 'O' and consonant 'RA'

Dari permasalahan yang dikaji penelitian ini bertujuan mendeskripsikan peran Abdul Muis pada masa Pergerakan Nasional terutama dalam bidang sastra, selain itu

Saat melakukan konsultasi dengan guru pembimbing, ternyata materi yang harus disiapkan untuk mengajar di kelas adalah permainan bola voli, sepakbola, basket,

Wulandari, Puri (2011) .Penggunaan Media Model Padat Untuk Meningkatkan Hasil Pembelajaran Siswa Sekolah Dasar Pada Mata Pelajaran .Skripsi pada Jurusan PGSD

Yang digunakan sebagai fase gerak biasanya adalah pelarut organik. Bilamana fase gerak merupakan campuran organik dengan air

skripsi dengan judul “Tinjauan Yuridis Penyelesaian Tindak Pidana Narkotika Yang Dilakukan Oleh Anak (Studi Kasus Pengadilan Negeri Mataram)”.

Berdasarkan hasil dari pengolahan data menggunakan inversi Res2divn2D diperoleh nilai resistivitas tanah yang diindikasi sebagai bidang gelincir dengan rentang 1068

Hubungan variabel penggunaan dan efek samping obat dengan ketidakpatuhan penggunaan obat anti TB ... Hubungan variabel PMO dengan ketidakpatuhan penggunaan obat anti