• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecemasan pada Wanita Hamil yang Enam Bulan Sebelumnya Mengalami Keguguran

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecemasan pada Wanita Hamil yang Enam Bulan Sebelumnya Mengalami Keguguran"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

Kecemasan pada Wanita Hamil yang Enam Bulan Sebelumnya Mengalami Keguguran

Oleh

SANTI KARTINA 802007026

TUGAS AKHIR

Diajukan kepada Program Studi: Psikologi, Fakultas : Psikologi guna memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mencapai gelar

Sarjana Psikologi

Program Studi Psikologi

Fakultas Psikologi

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

(2)
(3)
(4)
(5)

Abstrak

Kecemasan pada Wanita Hamil yang Enam Bulan Sebelumnya Mengalami Keguguran

Santi Kartina, Aloysius L.S.S., Ratriana Y.E.K. Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana,

2012

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami kecemasan pada wanita yang hamil yang sebelumnya mengalami keguguran.

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Partisipan dalam penelitian ini adalah wanita hamil yang enam bulan sebelumnya mengalami keguguran dewasa awal usia produktif (21-30 tahun) yang berdomisili di daerah Magelang. Teknik pengambilan data dalam penelitian ini adalah wawancara dan observasi dengan keseluruhan partisipan tiga orang. Pengujian keabsahan data dilakukan dengan triangulasi teknik, triangulasi waktu dan member check.

Hasil penelitian ini menunjukkan adanya enam faktor yang mempengaruhi kecemasan pada wanita hamil yang enam bulan sebelumnya mengalami keguguran, yaitu: perasaan menyesal setelah keguguran, gejala fisik kecemasan saat keguguran, dukungan dari lingkungan sekitar, pengalaman serta dampak kuret, kecemasan setelah keguguran dan reaksi emosional dalam menanti kehamilan yang baru. Selain itu, hasil penelitian ini juga menunjukkan adanya gejala-gejala kecemasan pada masing-masing partisipan saat menghadapi kehamilannya yang baru. Melalui penelitian ini, muncul saran untuk ilmu psikologi, tenaga medis, orang yang melayani dibidang kesehatan, masyarakat serta penelitian selanjutnya untuk memperluas ranah pengetahuan yang berkaitan dengan kecemasan pada wanita hamil yang sebelumnya mengalami keguguran.

Referensi

Dokumen terkait

Kecerdasan adalah kemampuan memahami dunia, berpikir secara rasional dan menggunakan sumber-sumber secara efektif pada saat dihadapkan dengan tantangan (Feldam dalam

Berdasarkan hasil pengolahan data pada tabel 5 di atas, nilai koefisien determinasi atau R Square (R 2 ) adalah sebesar 0,838 atau sebesar 83,8%, yang dapat diartikan bahwa sebesar

Penurunan yang signifikan terjadi pada indikator-indikator stres akademik setelah diberi intervensi, meliputi: berpikir negatif, prestasi menurun, tidakbisa menentukan

Dengan 2 (dua) peranan ini maka lebih besar kemungkinan untuk mencari dan mengumpulkan bukti, baik alat bukti maupun barang bukti berupa dokumen elektronik, yang

Dari analisis perbandingan pengaruh asap rokok kretek, filter dan biomass terhadap fungsi paru VEP1 dan FEF25-75% pasien PPOK didapatkan bahwa meskipun fungsi paru VEP1

Dalam skripsi ini, pembahasan algoritma yang digunakan pada proses pembentukan kunci digunakan protokol perjanjian kunci Stickel yang perhitungannya didasarkan pada

Penerapan bermain balok kayu untuk meningkatkan sikap sosial anak usia dini Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu1.

Dari gambar 3 bisa dilihat juga variabel persepsi kemanfaatan (PU) tidak berpengaruh pada variabel penggunaan nyata sistem (ASU) karena nilai P (signifikansi) lebih