• Tidak ada hasil yang ditemukan

Augmented Reality Pengenalan Rumah Adat di Sumatera Utara Berbasis Android

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Augmented Reality Pengenalan Rumah Adat di Sumatera Utara Berbasis Android"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi

ABSTRAK

Augmented Reality merupakan teknologi yang memungkinkan pengguna untuk melihat dunia nyata, dengan objek maya yang diletakkan diatasnya atau digabung dengan dunia nyata. Augmented Reality sendiri dapat diaplikasikan untuk berbagai hal, termasuk sebagai media edukasi. Dalam bidang edukasi, teknologi dapat digunakan sebagai sarana untuk mengenalkan budaya kepada masyarakat. Salah satu bagian dalam budaya Indonesia adalah rumah adat tradisional. Rumah adat tradisional merupakan bangunan rumah yang melambangkan kebudayaan masyarakat setempat. Di Sumatera Utara sendiri, terdapat beberapa rumah adat yang memiliki bentuk yang berbeda-beda. Pemanfaatan Vuforia SDK dalam pembangunan aplikasi ini mampu menampilkan objek augmented berupa objek 3 dimensi dan juga memberikan informasi rumah tersebut. Aplikasi ini akan berjalan pada platform mobile android untuk memudahkan pengguna untuk mengaksesnya. Selain itu, pengguna dapat memilih sendiri objek yang akan dijadikan marker nya untuk membuat penggunaan aplikasi menjadi jauh lebih mudah.

Kata Kunci : Rumah Adat, Sumatera Utara, Augmented Reality, Android.

(2)

vii

ANDROID BASED AUGMENTED REALITY IN INTRODUCING THE TRADITIONAL HOUSES OF NORTH SUMATRA

ABSTRACT

Augmented Reality is a technology that allows its users to see the real world in virtual objects placed upon or merged with the real world. Augmented Reality itself can be applied in many things, including as a tool of education. In education, technology can be used as a tool in introducing the culture to the public. One of the Indonesian cultures is traditional houses. Traditional house is a building that represents the culture of local community. In North Sumatra, there are some traditional houses that have its own characteristic shapes. Using Vuforia SDK, this application is capable of displaying objects augmented with 3-dimensional objects, also providing detail information of the traditional houses. This application will run on android platform mobile to ease its users to access it. In addition, users are able to choose their own objects that will be used as a marker to simplify the applications in terms of executing it.

Keyword : Traditional Houses, North Sumatera, Augmented Reality, Android.

Referensi

Dokumen terkait

Mengatakan bahwa Augmented Reality adalah realitas tambahan yang digunakan untuk berbaur atau menggabungkan objek di dunia maya dengan lingkungan dunia

Augmented Reality (AR) adalah sebuah istilah untuk lingkungan yang menggabungkan dunia nyata dan dunia virtual, dimana objek dalam dunia nyata dapat dikenali melalui posisi, arah, dan lokasi.

Objek 3D RAM yang digabung dengan teknologi Augmented Reality terdapat 4 tombol yaitu Left berfungsi untuk Rotate ke arah kiri 360 o pada sumbu Y, Right berfungsi

Augmented Reality menghasilkan tampilan komposit untuk pengguna yang merupakan penggabungan dari adegan nyata dilihat oleh pengguna dan adegan maya yang dihasilkan

Lanier, memeperkenalkan Virtual Reality dan menciptakan bisnis komersial pertama kali di dunia maya, Pada tahun 1992 Augmented Reality dikembangkan untuk melakukan perbaikan

Hasil pengujian menunjukkan aplikasi dapat menampilkan objek 3-dimensi rumah adat dengan melakukan tracking marker pada gambar 2-dimensi.. Kata Kunci: Augmented

Penelitian ini menggunakan teknologi augmented reality yang mampu memproyeksikan objek tiga dimensi rumah sehingga katalog menjadi lebih nyata, dan teknologi virtual reality yang

Augmented Reality (AR), adalah teknologi dengan konsep menggabungkan dimensi dunia nyata dengan dimensi dunia maya yang di tampilkan secara realtime. Augmented Reality