• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMODELAN MATEMATIS BANGKITAN PERJALANAN DARI KAWASAN PERUMAHAN CIPUTAT (STUDI KASUS PERUMAHAN CIPUTAT BARU DAN GRAHA PERMAI) - Binus e-Thesis

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PEMODELAN MATEMATIS BANGKITAN PERJALANAN DARI KAWASAN PERUMAHAN CIPUTAT (STUDI KASUS PERUMAHAN CIPUTAT BARU DAN GRAHA PERMAI) - Binus e-Thesis"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

_______________________________________________________________________

Jurusan Teknik Sipil Skripsi Sarjana

Semester Genap Tahun 2007 / 2008

PEMODELAN MATEMATIS BANGKITAN PERJALANAN DARI KAWASAN PERUMAHAN CIPUTAT

(STUDI KASUS PERUMAHAN CIPUTAT BARU DAN GRAHA PERMAI)

EVI AYUNINGTYAS NIM: 0800773480 Abstrak

Adapun tujuan analisa bangkitan perjalanan ini adalah memperkirakan jumlah perjalanan yang berasal atau bertujuan pada suatu zona di masa mendatang dengan cara menetapkan suatu hubungan atau model antara karakteristik perjalanan dengan karakteristik sosio ekonomi di daerah studi.

Metode pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini untuk mendapatkan model bangkitan perjalanan pada Perumahan Ciputat Baru dan Graha Permai sebagai daerah studi yaitu dengan analisa regresi linear berganda. Pada metode ini digunakan variabel tidak bebas yaitu jumlah perjalanan orang per hari, sedangkan variabel bebasnya merupakan faktor-faktor sosio ekonomi yang diperkirakan dapat mempengaruhi jumlah perjalanan yang dilakukan setiap harinya diantaranya adalah jumlah penghuni dalam rumah tangga, jumlah pendapatan rata-rata, dan jumlah kepemilikan kendaraan.

Dari penelitian ini didapatkan model terbaik yang diperkirakan dapat memberi gambaran bangkitan perjalanan dari kawasan perumahan Ciputat Baru dan Graha Permai yaitu Y = 0,371 + 0,803*X1 + 0,818*X3 dengan nilai R2 = 0,71, dimana X1 adalah jumlah penghuni (orang), X3 adalah kepemilikan kendaraan (unit) dan R2 adalah nilai koefisien determinasi dari persamaan tersebut. Sehingga dapat disimpulkan bahwa besar bangkitan perjalanan pada daerah studi ini dipengaruhi oleh jumlah penghuni dalam setiap rumah tangga dan jumlah kepemilikan kendaraan yang ada.

(2)

PRAKATA

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya skripsi ini dapat penulis selesaikan sesuai dengan waktu yang direncanakan.

Dalam kesempatan ini penulis menyusun skripsi dengan judul ”Pemodelan Bangkitan Perjalanan Dari Kawasan Perumahan (Studi Kasus Perumahan Ciputat Baru dan Graha Permai)”, sebagai salah satu syarat untuk gelar kesarjanaan Jenjang Pendidikan Strata – 1 pada Jurusan Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara.

Dengan segala kerendahan hati penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini jauh dari sempurna karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis, namun atas bimbingan para dosen dan bantuan berbagai pihak maka penulisan skripsi ini dapat terlaksana. Berkenaan dengan hal tersebut di atas, maka ijinkanlah penulis menyampaikan rasa terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Gerardus Polla, M.App.Sc selaku Rektor Universitas Bina Nusantara;

2. Bapak Iman H. Kartowisastro, Ph.D selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Bina Nusantara;

3. Ibu Amelia Makmur, ST., MT. selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara yang telah memberikan dorongan semangat kepada penulis; 4. Bapak Ir. Eddy Purwanto, CES. selaku Pembimbing Skripsi yang penuh

ketekunan dan kesabaran telah memberikan petunjuk dan bimbingannya;

5. Ibu Godeliva Yuliastuti, Ir., MT. selaku Koordinator Mata Kuliah Jurusan Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara;

6. Bapak DR. Ir. Made Suangga, MT. selaku Koordinator Bidang Ilmu Jurusan Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara;

7. Ibu Yuni Ayu Maharani, ST. selaku Sekretaris Jurusan Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara;

(3)

9. Ibu Eko Sri Wahyuni selaku Administrasi Laboratorium Teknik Sipil Universitas Bina Nusantara;

10.Ketua RT/RW serta warga Perumahan Ciputat Baru dan Graha Permai yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk dapat melakukan penelitian pada kawasan perumahan tersebut;

11.Seluruh teman-teman yang telah memberikan semangat dan support kepada penulis selama proses pengerjaan skripsi ini tak terkecuali teman-teman seperjuangan seperti Kristian, Arief, Hardi, Rony, Pascal, John, Iwan, Yusan, Rendy, Oesman, Frank, Santo, Michael, Shellmy, Wendy, Gerry, Fery, Henry, dan yang lainnya;

12.Serta pihak-pihak lain yang tidak dapat disebutkan satu per satu.

Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan secara khusus kepada orang-orang tercinta (Papa, Mama, Mbak Ajeng, Rachman, Ibam, dan Anti) yang dengan penuh pengertian dan kesabaran telah memberikan dorongan semangat dan doa kepada penulis sehingga berhasil menyelesaikan pendidikan tingkat Sarjana Strata Satu di Universitas ini.

Semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan.

Jakarta, Agustus 2008

(4)

viii DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL LUAR i

HALAMAN JUDUL DALAM ii

HALAMAN PERSETUJUAN HARD COVER iii

HALAMAN PERNYATAAN DEWAN PENGUJI iv

ABSTRAK v

PRAKATA vi

DAFTAR ISI viii

DAFTAR TABEL xi

DAFTAR GAMBAR xiii

DAFTAR NOTASI xiv

DAFTAR LAMPIRAN xv

BAB 1 PENDAHULUAN 1

1.1. Latar Belakang 1

1.2. Identifikasi Masalah 2

1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian 3

1.4. Lingkup Penelitian 4

1.5. Sistematika Penulisan 5

BAB 2 TINJAUAN KEPUSTAKAAN 7

2.1. Gambaran Umum Obyek Penelitian 7

2.2. Pemodelan Peramalan Kebutuhan Perjalanan 8

(5)

ix

2.4. Analisa Regresi 14

2.4.1. Regresi Linear Sederhana 14

2.4.2. Regresi Linear Berganda 15

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN 21

3.1. Tahapan Penelitian 21

3.1.1. Persiapan Penelitian 23

3.1.2. Survei Pendahuluan 26

3.1.3. Pengumpulan Data 27

3.1.4. Pengolahan Data 27

3.1.5. Analisa Pemilihan Model Terbaik 30

3.2. Teknik Pengumpulan Data 30

3.3. Penyusunan Kuesioner 31

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 32

4.1.Hasil Pengumpulan Data 32

4.2.Hasil Pengolahan Data 34

4.2.1.Karakteristik Umum Daerah Studi 34

4.2.2.Karakteristik Rumah Tangga Daerah Studi 37

4.2.3.Bentuk Model Bangkitan Perjalanan 42

4.2.3.1.Variabel Bebas dan Variabel Tidak Bebas yang digunakan 42

4.2.3.2.Pengujian Korelasi Antar Variabel 43

4.2.3.3.Model Bangkitan Perjalanan 44

(6)

x

4.3.Pembahasan Hasil 53

4.3.1.Karakteristik Sosio Ekonomi Daerah Studi 53

4.3.2.Kalibrasi dan Pemilihan Model Terbaik 53

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 57

5.1 Kesimpulan 57

5.2 Saran 58

DAFTAR PUSTAKA xvi

RIWAYAT HIDUP xvii

(7)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Data Hasil Survei Pendahuluan 32

Tabel 4.2 Interpolasi nilai Zα (variasi untuk tingkat kepercayaan) 33

Tabel 4.3 Jumlah anggota keluarga berdasarkan kelompok usia 34

Tabel 4.4 Jumlah anggota keluarga berdasarkan status pekerjaan 35

Tabel 4.5 Jumlah keluarga berdasarkan jumlah penghuni rumah tangga 37

Tabel 4.6 Jumlah keluarga berdasarkan pendapatan 38

Tabel 4.7 Jumlah keluarga berdasarkan Jumlah Kepemilikan Kendaraan 39

Tabel 4.8 Jumlah keluarga berdasarkan jumlah perjalanan perhari 40

Tabel 4.9 Jumlah keluarga berdasarkan Jumlah Penggunaan Mobil 41

Tabel 4.10 Jumlah keluarga berdasarkan Jumlah Penggunaan Motor 41

Tabel 4.11 Jumlah keluarga berdasarkan Jumlah Penggunaan Sepeda 41

Tabel 4.12 Variabel Bebas yang digunakan pada pengolahan data 42

Tabel 4.13 Variabel Tidak Bebas yang digunakan pada pengolahan data 42

Tabel 4.14 Koefisien Korelasi antar Variabel 43

Tabel 4.15 Interpolasi nilai tabel distribusi t 45

Tabel 4.16 Interpolasi nilai tabel distribusi F 46

Tabel 4.17 Hasil Akhir Model Persamaan Matematis 46

Tabel 4.18 Variabel Bebas yang digunakan sebagai alternatif pada proses pemodelan 48

Tabel 4.19 Pengujian Korelasi antar Variabel 48

Tabel 4.20 Bentuk Model Bangkitan Perjalanan dan Nilai Indikator Statistik 50

Tabel 4.21 Hasil Model Alternatif Persamaan Regresi 51

Tabel 4.22 Hasil Observasi Kendaraan yang Keluar dari Daerah Studi 54

(8)

xii

Tabel 4.24 Data input untuk uji kesesuaian 55

(9)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Lokasi Daerah Studi 7

Gambar 2.2 Detail Lokasi Daerah Studi 7

Gambar 2.3 Bangkitan dan Tarikan Perjalanan (Tamin, 2000) 11

Gambar 2.4 Beberapa Jenis Simpangan 19

Gambar 3.1 Bagan Alir Penelitian 22

Gambar 3.2 Peta lokasi wilayah studi 25

Gambar 3.3 Wilayah studi 25

Gambar 4.1 Jumlah Orang pada Daerah Studi Berdasarkan Komposisi Usia 35

Gambar 4.2 Jumlah Orang pada Daerah Studi Berdasarkan Status Pekerjaan 36

Gambar 4.3 Jumlah Orang pada Daerah Studi Berdasarkan Jumlah Penghuni Rumah

Tangga 37

Gambar 4.4 Jumlah Orang pada Daerah Studi Berdasarkan Pendapatan Rata-rata 38

Gambar 4.5 Jumlah Orang pada Daerah Studi Berdasarkan Jumlah Kepemilikan

Kendaraan 39

(10)

xiv

DAFTAR NOTASI A : Intersep atau Konstanta Regresi

B : Koefisien Regresi

CV : Koefisien Variasi

E : Tingkat Akurasi

F-stat : Nilai Banding F

L : Total Perkalian Peluang

N : Jumlah Sampel

r : Koefisien Korelasi

R2 : Koefisien Determinasi

S : Total Kuadratis Residual

t-stat : Nilai Banding t

X : Peubah Bebas

X1 : Jumlah Penghuni Dalam Rumah Tangga

X2 : Pendapatan Rata-rata

X3 : Jumlah Kepemilikan Kendaraan

Y : Peubah Tidak Bebas / Jumlah Perjalanan orang per hari

Yi : Hasil Pemodelan Bangkitan Perjalanan

Yi : Hasil Pengamatan (observasi) di lapangan

(11)

xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A – Kuesioner Penelitian

Lampiran B – Hasil Pengumpulan Data

Lampiran C – Data Variabel Bebas dan Tidak Bebas Pada Pemodelan

Lampiran D – Contoh Pemodelan

Lampiran E – Hasil Pemodelan Regresi

Referensi

Dokumen terkait

(1) Dengan Peraturan Daerah ini ditetapkan Kawasan Industri Perikanan dan Pariwisata Terpadu (KIPPT) Regional Timur Kabupaten Jeneponto; (2) Kawasan Industri

Pada bab ini akan diuraikan hasil tentang gambaran indeks eritrosit pada penderita tuberkulosis (TBC) paru pada usia 15-55 tahun studi di Pukesmas Mojoagung Jombang yang dilaksanakan

Kajian ini bertujuan untuk mengenal pasti perbezaan prestasi pencapaian pelajar di antara kumpulan pelajar kumpulan kawalan dengan kumpulan pelajar yang kumpulan rawatan di

Hasil penelitian menunjukkan penggantian tepung ikan dengan tepung larva dalam formula menghasilkan kadar protein yang tidak berbeda nyata, berkurangnya rasio pengembangan,

Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan perbedaan pengaruh pemberian latihan soal yang dilengkapi tuntunan penyelesaian dan latihan soal tanpa tuntunan

Pada virus bersampul, adsorpsi dilakukan secara endositosis, yaitu pembentukan vesikel pada membran sel inang sehingga virus dapat bergabung dengan sel

Begitu juga halnya dengan kurikulum yang ada di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Al-Munawwaroh Kecamatan Pabedilan Kabupaten Cirebon mempunyai tujuan untuk membentuk

Peran Zakat, Infak dan Wakaf dalam pemberdayaan ekonomi dhuafa di dalam Lembaga Keuangan Syariah itu ada yang namanya intangible (tidak berwujud) yang berarti