• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN TAHUNAN 2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LAPORAN TAHUNAN 2016"

Copied!
29
0
0

Teks penuh

(1)

KEMENTERIAN KESEHATAN RI DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN

BALAI BESAR LABORATORIUM KESEHATAN SURABAYA

Jl. Karangmenjangan No. 18 Surabaya Telp. 031-5021451, Fax. 031-5020388 e-mail : bblksub@yahoo.co.id website : www.bblksurabaya.com

KESEHATAN SURABAYA

(2)

Laporan Semester I Tahun 2013 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

i

KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya telah selesai menyusun Laporan Tahunan 2016. Laporan Tahunan 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya merupakan laporan pelaksanaan tugas dan fungsi dari Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya yang memuat hasil pencapaian kinerja meliputi : kegiatan pelayanan laboratorium, pemantapan mutu dan bimbingan teknik serta keuangan dan administrasi umum dalam kurun waktu 1 Januari s.d 31 Desember 2016

Laporan Tahunan 2016 ini diharapkan dapat menjadi salah satu sumber informasi kesehatan di Provinsi Jawa Timur dan beberapa Provinsi Lain di Indonesia serta membantu dalam monitoring evaluasi pelaksanaan program dan kegiatan periode tahun 2016 sehingga dapat dijadikan bahan perbaikan dalam pelaksanaan Rencana Strategis Bisnis tahun 2015-2019.

Kami menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan Laporan Tahunan 2016 ini, oleh karena itu kami sangat mengharapkan adanya kritik, saran serta sumbangan pemikiran untuk perbaikan penyajian laporan yang akan datang.

Kepada semua pihak yang telah menyumbangkan pikiran serta tenaganya hingga terbitnya Laporan Tahunan 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya ini kami mengucapkan terima kasih.

Surabaya, 31 Januari 2017

Kepala Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

dr. Endriana Soeryat, Sp.PK

(3)

ii DAFTAR ISI Hal. KATA PENGANTAR ... i DAFTAR ISI ... ii DAFTAR TABEL ... iv

DAFTAR GAMBAR ... vii

EXECUTIVE SUMMARY ... ix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Maksud dan Tujuan Laporan ... 2

1.3 Ruang Lingkup Laporan ... 2

BAB II ANALISIS SITUASI AWAL TAHUN ... 3

2.1 Hambatan Tahun Lalu ... 3

2.2 Kelembagaan ... 3

2.2.1 Sejarah Singkat Organisasi ... 3

2.2.2 Visi, Misi dan Motto ... 4

2.2.3 Landasan Hukum ... 5

2.2.4 Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi ... 6

2.2.5 Struktur Organisasi ... 6

2.3 Sumber Daya ... 8

2.3.1 Sumber Daya Manusia (SDM) ... 8

2.3.2 Sumber Daya Sarana dan Prasarana ... 13

2.3.3 Sumber Daya Anggaran ... 14

BAB III TUJUAN DAN SASARAN KERJA ... 19

3.1 Dasar Hukum ... 19

3.2 Tujuan, Sasaran dan Indikator ... 20

3.2.1 Tujuan ... 20

3.2.2 Sasaran Strategis ... 21

3.2.3 Indikator Kinerja BLU ... 21

3.2.4 Key Performance Indicators (KPI) sesuai Renstra UPT .... 24

3.2.5 Standar Pelayanan Minimum (SPM) ... 25

(4)

Laporan Semester I Tahun 2013 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

iii

BAB IV STRATEGI PELAKSANAAN ... 27

4.1 Strategi Pencapaian Tujuan dan Sasaran ... 27

4.2 Hambatan dalam Pelaksanaan Strategi ... 27

4.2.1 Hambatan dari Faktor Internal dan Upaya Tindak Lanjut .. 27

4.2.2 Hambatan dari Faktor Eksternal dan Upaya Tindak Lanjut ... 29

BAB V HASIL KERJA TAHUN 2016 ... 30

5.1 Pencapaian Target Kinerja ... 30

5.1.1 Pencapaian Target Kegiatan dan Pendapatan ... 30

5.1.2 Indikator BLU ... 101

5.1.3 Standar Pelayanan Minimum (SPM) ... 101

5.1.4 Key Performance Indicator (KPI) ... 102

5.1.5 Promotif Preventif ... 103

5.1.6 Program Unggulan ... 104

5.2 Sumber Daya Keuangan ... 110

5.2.1 Laporan Realisasi Anggaran ... 110

5.2.2 Neraca ... 112

5.3 Upaya untuk Meraih WTP dan Reformasi Birokrasi ... 113

BAB VI PENUTUP ... 118

6.1 Kesimpulan ... 118

6.2 Saran ... 119 LAMPIRAN

(5)

iv DAFTAR TABEL

Hal.

Tabel 2.1 Data Pegawai Menurut Golongan/Ruang per-31 Desember 2016 ... 9 Tabel 2.2 Data Jenis Ketenagaan di Balai Besar Laboratorium Kesehatan

Surabaya Menurut Pendidikan per-31 Desember 2016 ... 10 Tabel 2.3 Data Pegawai Naik Pangkat Reguler periode 1 April 2016 ... 12 Tabel 2.4 Data Pegawai Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2016 ... 13 Tabel 2.5 Data Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang Diangkat Menjadi

PNS per-1 Juli 2016 ... 13 Tabel 2.6 Data Pegawai Pensiun Tahun 2016 ... 14 Tabel 2.7 Penambahan Alat Laboratorium / Medik periode 1 Januari s.d

31 Desember 2016 ... 14 Tabel 2.8 Penambahan Alat Laboratorium /Medik periode 1 Januari s.d

31 Desember 2016 ... 15 Tabel 2.9 Sumber Dana Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya ... 17 Tabel 2.10 Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja periode 1 Januari s.d

31 Desember 2016 per Jenis Belanja ... 18 Tabel 3.1 Penilaian Indikator Kinerja BLU BBLK Surabaya Semester I

tahun 2016 ... 21 Tabel 3.2 Konversi Nilai IKI Berdasarkan Total Skor yang Diperoleh... 23 Tabel 3.3 Target IKU Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya Sesuai

Rencana Strategis Bisnis Tahun 2015-2019 ... 24 Tabel 3.4 Penetapan Kinerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

Tahun 2016 ... 26 Tabel 5.1 Rekapitulasi Pembuatan Media dan Reagensia di Balai Besar

Laboratorium Kesehatan Surabaya Tahun 2016 ... 32 Tabel 5.2 Kegiatan Pencucian dan Sterilisasi Peralatan Laboratorium Periode

1 Januari s.d 31 Desember 2016 ... 35 Tabel 5.3 Rekapitulasi Jumlah Pemeriksaan Laboratorium dan Penunjang

Medik Periode tahun 2015 – 2016 ... 36 Tabel 5.4 Pendapatan Badan Layanan Umum per-Instalasi tahun

2015 – 2016 di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya ... 37 Tabel 5.5 Target dan Realisasi Pelayanan Balai Besar Laboratorium

(6)

Laporan Semester I Tahun 2013 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

v Tabel 5.6 Target dan Realisasi Pendapatan Balai Besar Laboratorium

Kesehatan Surabaya Tahun 2014-2016 Berdasarkan Rencana

Strategis Bisnis ... 39 Tabel 5.7 Pemeriksaan Rutin TB dan Hasil Positif TB Menurut Asal

Spesimen (Mikroskopis s/d Desember 2016, Positif kultur s/d

November 2016) ... 44 Tabel 5.8 Pemeriksaan PMDT TB dan Hasil Positif TB Menurut Asal

Spesimen (Mikroskopis s.d Desember 2016, Positif kultur s/d

November 2016) ... 45 Tabel 5.9 Prevalensi Resisten OAT Lini I pada Pemeriksaan Rutin Januari -

November 2016 ... 48 Tabel 5.10 Prevalensi Resisten Oat Lini I & Lini II Pada Pemeriksaan Rutin

Januari – November 2016 ... 49 Tabel 5.11 Prevalensi Resisten OAT Lini I & Lini II Pada Pemeriksaan PMDT

Januari - November 2016 ... 49 Tabel 5.12 Laporan Pemeriksaan Spesimen Kasus KLB Difteri Menurut

Kabupaten / Kota di Provinsi Jawa Timur, Periode 1 Januari – 31

Desember 2016 ... 53 Tabel 5.13 Laporan Pemeriksaan Spesimen Kasus KLB Difteri yang Berasal

dari Luar Provinsi Jawa Timur periode 1 Januari – 31 Desember

2016 ... 55 Tabel 5.14 Laporan Pemeriksaan Spesimen Kontak Difteri Menurut

Kabupaten / Kota di Jawa Timur periode 1 Januari – 31 Desember

2016 ... 55 Tabel 5.15 Laporan Pemeriksaan Spesimen Kontak Difteri yang Berasal dari

Luar Provinsi Jawa Timur Periode 1 Januari – 31 Desember 2016 .. 58 Tabel 5.16 Kinerja Laboratorium Polio Balai Besar Laboratorium Kesehatan

Surabaya tahun 2012 s.d 2016 ... 63 Tabel 5.17 Rekapitulasi Hasil Pemeriksaan Kasus AFP Menurut Provinsi

Periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016 ... 64 Tabel 5.18 Rekapitulasi Pemeriksaan Isolasi Virus Campak dan PCR

Genotyping menurut Provinsi, periode 1 Januari 2016 – 31

Desember 2016 ... 65 Tabel 5.19 Pemeriksaan Isolasi Virus Rubella & PCR Genotyping Tahun

2016 ... 66 Tabel 5.20 Rekapitulasi Hasil Pemeriksaan Campak dan Rubella Periode

(7)

vi Tabel 5.21 Kinerja Laboratorium Measles untuk Case Based Measles

Surveilans (CBMS)Balai Besar Laboratorium Kesehatan

Surabaya Periode 1 Januari - 31 Desember 2016 ... 68

Tabel 5.22 Laporan Pemeriksaan Spesimen Kejadian Luar Biasa (KLB) Measles Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya Periode 1 Januari - 31 Desember 2016 ... 69

Tabel 5.23 Jenis Parameter dan atau Metode Baru Uji Pelayanan Laboratorium dan Surveilans Menurut Instalasi Tahun 2016 ... 96

Tabel 5.24 Target Indikator Tahun 2016 serta Capaian Tahun 2016 Berdasarkan Rencana Strategis Bisnis Tahun 2015-2019 ... 102

Tabel 5.25 Rincian Estimasi dan Realisasi Pendapatan TA 2016 ... 110

Tabel 5.26 Rincian Estimasi dan Realisasi Belanja TA 2016 ... 111

Tabel 5.27 Ringkasan Neraca per 31 Desember 2016 ... 112

Tabel 5.28 Pencapaian Strategi dan Langkah-Langkah Raih WTP tahun 2016 di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya ... 113

(8)

Laporan Semester I Tahun 2013 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

vii DAFTAR GAMBAR

Hal. Gambar 2.1 Struktur Organisasi Balai Besar Laboratorium Kesehatan

Surabaya Sesuai Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52

Tahun 2013 ... 7 Gambar 2.2 Grafik Pegawai Menurut Golongan/Ruang per-31 Desember

2016 ... 10 Gambar 2.3 Persentase Pegawai Menurut Tingkat Pendidikan

per-31 Desember 2016 ... 12 Gambar 5.1 Persentase Realisasi Kegiatan Pelayanan Laboratorium Menurut

Parameter Tahun 2016 ... 40 Gambar 5.2 Persentase Realisasi Pendapatan BLU Per-Instalasi

tahun 2016 ... 41 Gambar 5.3 Jumlah Kunjungan Pelanggan Balai Besar Laboratorium

Kesehatan Surabaya Berdasarkan Asal Instansi Tahun 2016 ... .42

Gambar 5.4 Jumlah Kunjungan Pelanggan Laboratorium Klinik dan Uji

Kesehatan Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2016 ... 43

Gambar 5.5 Mapping Area Difteri Patogenik di Jawa Timur Periode 1 Januari

– 31 Desember 2016 ... 57

Gambar 5.6 Persentase Kasus Difteri Positif di Jawa Timur Menurut

Kelompok Umur Periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016 ... 58

Gambar 5.7 Mapping Positif Rate Spesimen Pemeriksaan Anti HIV per-Kabupaten/Kota di Jawa Timur Tahun 2016 ... 71

Gambar 5.8 Jumlah Peserta Praktek Kerja Lapangan (PKL) dan Orientasi

Per-Institusi Pendidikan Periode Januari – Desember 2016 ... 98 Gambar 5.9 Jumlah Peserta Praktek Kerja Lapangan (PKL) dan Orientasi

Berdasarkan Tingkat Pendidikan Periode Januari – Desember

2016 ... 99 Gambar 5.10 Bidang Peminatan PKL, Orientasi, Kunjungan dan Konsultasi

serta Magang Periode Januari – Desember 2016 ... 100 Gambar 5.11 Bimbingan Teknik terhadap kepada 80 petugas laboratorium

RSUD/Puskesmas/Labkes di Kabupaten / Kota di Jawa Timur .. 105 Gambar 5.12 Kegiatan Capacity Building BBLK Surabaya pada

28-29 Mei 2016 ... 105 Gambar 5.13 Kunjungan Sekretaris Ditjen Pelayanan Kesehatan ... 106 Gambar 5.14 Sosialisasi Analisis Beban Kerja (ABK) Online dari Biro

(9)

viii Gambar 5.15 Sosialisasi Pelaporan pajak online dengan e-Filling oleh KPP

Pratama Gubeng Surabaya ... 106

Gambar 5.16 Rapat Anggota Tahunan (RAT) KPRI “Karya Husada” Tahun Buku 2015 ... 107

Gambar 5.17 Kegiatan Praktek Kerja Lapangan / PKL Mahasiswa ... 107

Gambar 5.18 Kegiatan Kunjungan Mahasiswa ... 107

Gambar 5.19 Asesmen ISO 15189:2007 tanggal 15 Agustus 2016 ... 108

Gambar 5.20 Pelatihan ISO 17043:2010 tanggal 15 September 2016 ... 108

Gambar 5.21 Workshop TB tanggal 27 Oktober 2016 ... 108

Gambar 5.22 Assesment ISO 9001:2008 tanggal 29-30 November 2016 ... 109

Gambar 5.23 Kunjungan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan tanggal 23 November 2016 ... 109

Gambar 5.2 Pelatihan Laboratorium Survei Resistensi Obat Anti Tuberkulosis di Indonesia tanggal 8 Desember 2016 ... 110

(10)

Laporan Semester I Tahun 2013 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

ix EXECUTIVE SUMMARY

Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 52 Tahun 2013 terdiri dari Bidang Pelayanan, Bidang Pemantapan Mutu dan Bimbingan Teknik serta Bagian Keuangan dan Administrasi Umum.

BBLK Surabaya dalam Bidang Pelayanan melaksanakan kegiatan Upaya Kesehatan Peorangan (UKP) dan Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) melalui pemeriksaan sampel klinik dan uji kesehatan serta sampel kesehatan masyarakat. Bidang Pelayanan selama tahun 2016 telah terealisasi 320.877 pemeriksaan (tercapai 112,30% dari target tahun 2016 yang ditetapkan sebesar 285.729 pemeriksaan). Sedangkan dari segi pendapatan BLU tahun 2016 tercapai Rp 11.665.650.528 (133,71% dari target yang ditetapkan sebesar Rp 8.724.778.000).

BBLK Surabaya terus berupaya melakukan pengembangan layanan melalui penambahan parameter pemeriksaan maupun pemutahiran metode sesuai perkembangan teknologi.

Bidang Pemantapan Mutu dan Bimbingan Teknik selama tahun 2016 telah terlaksana kegiatan bimbingan teknik terhadap 80 petugas laboratorium Puskesmas/Labkes/RSUD di 10 wilayah Kabupaten/Kota di Jawa Timur serta 50 petugas laboratorium Puskesmas, BLK, RSU di 3 Provinsi lain yang menjadi wilayah binaan BBLK Surabaya yaitu : Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur. Sedangkan kegiatan bimbingan teknik terhadap peserta PKL, magang, orientasi dan kunjungan di BBLK Surabaya telah terlaksana dengan jumlah 1.325 orang dari 66 Instansi.

Kegiatan Pemantapan Mutu Internal telah dilaksanakan secara rutin di seluruh Instalasi, meliputi pre-analitik, analitik dan pasca analitik.

BBLK Surabaya sebagai peserta Pemantapan Mutu Eksternal (PME) Internasional bidang Imunologi (penyelenggara NRL Australia dengan parameter : Anti HIV; penyelenggara CDC Atlanta dengan parameter : VDRL, TPHA; penyelenggara WHO-SEARO dengan parameter : IgM Anti Campak, IgM Anti Rubella) mendapat hasil baik; bidang Virologi (penyelenggara WHO dengan parameter : ITD Virus Polio; penyelenggara : Badan Litbangkes Kemenkes RI dengan parameter PCR H5N1 dan H1N1) mendapat hasil baik; bidang Bakteriologi Sanitasi (penyelenggara IFM Quality Services Pty. Ltd. Australia dengan parameter : mikroba air) mendapat hasil baik dan baik sekali, serta pada bidang Kimia Kesehatan (penyelenggara PP Kim-LIPI dengan

(11)

x parameter : As, Cd, Pb, Hg) mendapat hasil memuaskan untuk parameter As, Cd dan Pb.

Selain itu BBLK Surabaya telah mengikuti PME Nasional bidang Hematologi, Kimia Klinik dan Urinalisis dengan penyelenggara PDS-PATKLIN mendapat hasil baik dan baik sekali.

Sedangkan PME yang diikuti BBLK Surabaya namun belum menerima hasil evaluasi antara lain : bidang Hematologi, Kimia Klinik dan Imunologi dengan penyelenggara BBLK Jakarta.

BBLK Surabaya sebagai penyelenggara PME tahun 2016 sesuai Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.02.02/MENKES/400/2016 telah terlaksana dengan 264 laboratorium peserta untuk bidang klinik (Patologi, Imunologi dan Mikrobiologi) serta 37 laboratorium untuk bidang Kimia Kesehatan.

Kegiatan akreditasi yang dilaksanakan tahun 2016 meliputi asesmen ISO 15189:2007, ISO 9001:2008 dengan hasil lulus serta persiapan re-asesmen KALK dan akreditasi ISO 17043:2010.

Bagian Keuangan dan Administrasi Umum telah terlaksana kegiatan Capacity Building serta pelatihan, seminar dan workshop dalam upaya meningkatkan kualitas SDM BBLK Surabaya. Selain itu kenaikan pangkat reguler terealisasi 6 pegawai dan kenaikan pangkat jabatan fungsional terealisasi 17 pegawai.

Tahun 2016 realisasi belanja negara (Netto) adalah Rp 22.892.180.944 (91,24% dari anggarannya dalam DIPA TA 2016 sebesar 25.089.310.000). Sebagai salah satu satuan kerja di bawah Kementerian Kesehatan RI, BBLK Surabaya berkewajiban menyelenggarakan akuntansi dan laporan pertanggungjawaban atas pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dengan menyusun laporan keuangan berupa Laporan Realisasi Anggaran, Neraca, dan Catatan atas Laporan Keuangan.

Dengan terlaksananya program dan kegiatan tahun 2016 sesuai tugas pokok dan fungsi, BBLK Surabaya terus berupaya meningkatkan kinerjanya sehingga target yang tertuang dalam Rencana Strategis Bisnis dapat tercapai.

(12)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya 1 KEMENKES RI BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya merupakan Unit Pelaksana Teknis Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI di bidang laboratorium kesehatan. Laboratorium kesehatan sebagai salah satu mata rantai pelayanan kesehatan mempunyai peran penting dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Untuk melaksanakan tugas tersebut, Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya mempunyai fungsi pelayanan laboratorium, pemantapan mutu, pelaksanaan bimbingan teknis, sistem rujukan, jejaring kerja dan kemitraan di bidang laboratorium kesehatan serta pelaksanaan urusan keuangan dan administrasi umum.

Seluruh kegiatan tersebut sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 52 tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan di Lingkungan Kementerian Kesehatan. Dalam menghadapi persaingan yang semakin ketat di lingkungan yang berubah sangat cepat, maka Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya yang mempunyai fungsi pelayanan publik dalam bidang kesehatan harus senantiasa melakukan perubahan ke arah perbaikan dan siap bersaing serta menerapkan

prinsip-prinsip manajemen bisnis untuk memenuhi tuntutan pelayanan prima dari masyarakat. Peningkatan mutu pelayanan baik dari segi

kecepatan layanan, kualitas sumber daya manusia, mengembangkan pelayanan unggulan serta peralatan laboratorium yang canggih merupakan tantangan untuk mendorong institusi ini dalam mempertahankan komitmennya melakukan usaha perbaikan secara berkesinambungan.

Untuk mengetahui gambaran kinerja dalam satu tahun, Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya perlu menyusun suatu laporan yang disajikan dalam bentuk Laporan Tahunan.

(13)

2 Informasi tentang pencapaian kinerja tahunan akan disampaikan mengenai kinerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya berdasarkan target yang tertuang dalam Rencana Strategis Bisnis. Penyajian kinerja ini sangat bermanfaat sebagai sarana evaluasi dan pengembangan organisasi, mengoptimalkan tugas dan fungsi Balai Besar Laboratorium Kesehatan serta meningkatkan akuntabilitas kinerja yang berorientasi kepada pencapaian hasil pada kurun waktu tahun 2016.

1.2 MAKSUD DAN TUJUAN LAPORAN

Penyusunan Laporan Tahunan 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya dimaksudkan agar dapat mengetahui pencapaian kinerja terhadap sasaran melalui indikator-indikator dalam kurun waktu 1 Januari 2016 sampai dengan 31 Desember 2016.

Penyajian kinerja tahun 2016 ini sangat bermanfaat untuk sarana monitoring dan evaluasi kinerja, sehingga dapat diketahui capaian kinerja terhadap target yang ditetapkan tahun 2016 sebagaimana tertuang dalam Rencana Strategis Bisnis. Dengan demikian dapat digunakan untuk perbaikan dan peningkatan kinerja periode berikutnya.

1.3 RUANG LINGKUP LAPORAN

Penyampaian informasi dalam Laporan Tahunan 2016 ini meliputi : a. Analisis situasi awal tahun

b. Tujuan dan sasaran kerja c. Strategi pelaksanaan

d. Hasil/pencapaian kinerja tahun 2016, yang meliputi pencapaian target kegiatan dan pendapatan, indikator kinerja BLU, Standar Pelayanan Minimum (SPM), Key Performance Indicator (KPI), realisasi anggaran, sumber daya manusia, sarana dan prasarana, serta upaya untuk meraih WTP.

(14)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

3

KEMENKES RI

BAB II

ANALISIS SITUASI AWAL TAHUN

2.1 HAMBATAN TAHUN LALU

Pada tahun 2015 masih ada beberapa hambatan dalam pelaksanaan program kegiatan di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya.

Hambatan-hambatan yang belum terselesaikan di antaranya :

1. Sistem pemanggilan pelanggan secara elektronik, kartu identitas pelanggan/kartu rekam medik serta pembayaran bagi pelanggan secara debit dan kredit masih belum terealisasi sesuai permintaan pelanggan. 2. Ada beberapa reagen yang terlambat datang pada program surveilans

dikarenakan adanya kendala di Kementerian Kesehatan.

3. Kecepatan distribusi sampel masih belum mencapai target SPM.

4. Dalam surveilans ISO 17025 terdapat beberapa temuan ketidaksesuaian terhadap pengendalian kondisi lingkungan sesuai persyaratan SMM ISO/IEC17025:2005, seperti belum adanya fasilitas penyimpanan sementara contoh uji dan lokasi penempatan neraca analitik.

2.2 KELEMBAGAAN

2.2.1 Sejarah Singkat Organisasi

Berikut sejarah singkat organisasi BBLK Surabaya :

a. Berdiri tahun 1917 dengan nama Gewesteelijk Laboratorium. b. Tahun 1976 sebagai UPT Labkesda Propinsi Jawa Timur

c. Tahun 1978 (SK Menkes RI Nomor : 142/MENKES/SK/IV/1978), berubah

status dari milik Pemda menjadi Unit Pelayanan Teknis (UPT) Departemen Kesehatan RI dan berubah nama menjadi Balai Laboratorium Kesehatan

Surabaya dengan status kelas B.

d. Tahun 1992 (SK Menkes RI Nomor : 563/MENKES/SK/VII/1992) Balai

Laboratorium Kesehatan Surabaya status meningkat menjadi BLK kelas A

dengan Eselon IIIa.

e. Tahun 2004-2006 (SK Menkes RI Nomor : 1063/MENKES/SK/IX/2004 yang

diperbarui dengan Permenkes RI Nomor 558/MENKES/PER/VII/2006)menjadi

(15)

4

f. Tahun 2010 (SK Menteri Keuangan RI Nomor 57/KMK.05/2010) Balai Besar

Laboratorium Kesehatan Surabaya menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.

g. Tahun 2013 (Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 52 Tahun 2013) Balai

Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya berubah struktur organisasi serta penambahan wilayah binaan dari 7 menjadi 8 wilayah.

Sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 52 Tahun 2013, tentang Organisasi Dan Tata Kerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan di Lingkungan Kementerian Kesehatan, terjadi perubahan struktur organisasi dan tata kerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya. Dengan perubahan struktur tersebut, Kepala BBLK dibantu Kepala Bagian Keuangan dan Administrasi Umum dan dua Kepala Bidang (Kabid Pelayanan, Kabid Pemantapan Mutu dan Bimbingan Teknis). Kepala Bagian Keuangan dan Administrasi Umum dibantu dua Kepala Sub Bagian (Kasubbag Keuangan dan Barang Milik Negara; Kasubbag Administrasi Umum), Kabid Pelayanan dibantu dua Kepala Seksi (Kasie Lab. Klinik dan Uji Kesehatan; Kasie Lab. Kesmas), Kabid Pemantapan Mutu dan Bimbingan Teknis dibantu dua Kepala Seksi (Kasie Pemantapan Mutu ; Kasie Bimbingan Teknis). Di samping perubahan struktur, pada peraturan tersebut terdapat penambahan wilayah binaan yang semula 7 wilayah menjadi 8 wilayah, yaitu :

a. Jawa Timur b. Kalimantan Timur c. Kalimantan Tengah d. Kalimantan Selatan e. Bali

f. Nusa Tenggara Barat g. Nusa Tenggara Timur h. Kalimantan Utara

2.2.2 Visi, Misi dan Motto

Berdasarkan Rencana Strategis Bisnis 2015-2019, Visi Misi dan Motto Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya sebagai berikut :

Visi :

Menjadi laboratorium kesehatan nasional yang terkemuka di Indonesia tahun 2019.

(16)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

5

KEMENKES RI

Misi :

1) Memenuhi kebutuhan masyarakat untuk mendapatkan pelayanan laboratorium yang terstandarisasi.

2) Melaksanakan bimbingan teknik, Pemantapan Mutu Eksternal, pemeriksaan spesimen Surveilans dan Kejadian Luar Biasa di wilayah regional dan nasional.

3) Meningkatkan kualitas dan kesejahteraan sumber daya manusia yang berkesinambungan.

4) Mengoptimalkan seluruh sumber daya yang ada serta melaksanakan manajemen keuangan yang akuntabel.

Motto :

Untuk Anda Kami Memberikan yang Terbaik.

2.2.3 Landasan Hukum

1) Peraturan Menteri Kesehatan R.I. Nomor 52 Tahun 2013 tanggal 22 Juli 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan di Lingkungan Kementerian Kesehatan.

2) Peraturan Pemerintah No. 74 tahun 2012 tentang perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 23 tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan BLU (Lembaran Negara RI Tahun 2012 Nomor 171).

3) Keputusan Menteri Keuangan R.I. Nomor 57/KMK.05/2010 tanggal 05 Februari 2010 tentang Penetapan Balai Besar Laboratorium Kesehatan

Surabaya pada Kementerian Kesehatan sebagai Instansi Pemerintah yang Menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.

4) Keputusan Menteri Kesehatan R.I. Nomor : 605/MENKES/SK/VII/2008 tentang Standar Balai Laboratorium Kesehatan dan Balai Besar Laboratorium Kesehatan.

5) Keputusan Menteri Kesehatan R.I. Nomor : 1647/MENKES/SK/XII/2005 tentang Pedoman Jejaring Pelayanan Laboratorium Kesehatan.

6) Keputusan Menteri Kesehatan R.I. Nomor : 298/MENKES/SK/III/2008 tentang Pedoman Akreditasi Laboratorium Kesehatan.

7) Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI Nomor : HK.02.03/I/2630/2016 tanggal 29 Agustus 2016 tentang Perubahan Keputusan Dirjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI Nomor : HK.02.03/I/0173/2016 tentang Pedoman Teknis Penilaian Indikator Kinerja

(17)

6 Individu (IKI) Tahun 2016 Dirut RSU/Khusus dan Kepala Balai di Lingkungan Ditjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI.

8) Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI Nomor : HK.02.03/I/2642/2016 tanggal 31 Agustus 2016 tentang Perubahan Keputusan Dirjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI Nomor : HK.02.03/I/0147/2016 tentang Indikator Kinerja Terpilih (IKT) Tahun 2016 Dirut RSU/Khusus dan Kepala Balai di Lingkungan Ditjen Pelayanan Kesehatan Kemekes RI.

9) Rencana Strategis Bisnis Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya Tahun 2015-2019.

2.2.4 Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi

BBLK Surabaya mempunyai tugas melaksanakan pelayanan laboratorium klinik, uji kesehatan dan laboratorium kesehatan masyarakat, dan pemberian bimbingan teknis di bidang laboratorium kesehatan.

Dalam melaksanakan tugas tersebut, BBLK Surabaya menyelenggarakan fungsi :

1. pelaksanaan pelayanan laboratorium klinik, uji kesehatan dan laboratorium kesehatan masyarakat;

2. pemantauan, analisis dan evaluasi pemantapan mutu laboratorium kesehatan;

3. pelaksanaan bimbingan teknis laboratorium kesehatan di wilayah kerja; 4. pelaksanaan sistem rujukan laboratorium kesehatan;

5. pelaksanaan jejaring kerja dan kemitraan di bidang laboratorium kesehatan; dan

6. pelaksanaan urusan keuangan dan administrasi umum BBLK.

2.2.5 Struktur Organisasi

Sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Laboratorium Kesehatan ditetapkan bahwa struktur organisasi Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya sebagai berikut :

(18)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

7

KEMENKES RI

Gambar 2.1 Struktur Organisasi Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya Sesuai Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52 Tahun 2013

Kepala Bagian Keuangan & Administrasi Umum

Kepala Sub Bagian Administrasi Umum

Kepala Sub Bagian Keuangan & Barang

Milik Negara

Kepala Bidang Pemantapan Mutu &

Bimbingan Teknis Kepala Bidang Pelayanan K E L O M P O K J A B A T A N F U N G S I O N A L Kepala Instalasi Kimia Kesehatan Kepala Instalasi Mikrobiologi Kepala Instalasi Patologi Kepala Instalasi Bakteriologi Sanitasi Kepala Instalasi Imunologi Kepala Instalasi Penerimaan, Pengambilan Sampel & Penyerahan Hasil

Kepala Instalasi Data dan Informasi Kepala Instalasi Bimbingan Teknis Kepala Instalasi Virologi Kepala Instalasi Pemeliharaan Sarana Kepala Instalasi Sterilisasi Kepala Instalasi

Media, Reagensia & Hewan Percobaan

Satuan Pengawas Intern ( S P I ) K E P A L A Kepala Seksi Laboratorium Kesehatan Masyarakat Kepala Seksi Laboratorium Klinik &

Uji Kesehatan

Kepala Seksi Bimbingan Teknis Kepala Seksi

(19)

8

2.3 SUMBER DAYA

2.3.1 Sumber Daya Manusia (SDM)

a. Jumlah Pegawai dan Status

Jumlah Pegawai pada Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya per 31 Desember 2016 sejumlah 116 orang, yang terdiri dari :

1) PNS : - teknis : 67 - non teknis : 33 2) Non PNS : - teknis : 4 - non teknis : 12 b. Jabatan Struktural

Jumlah pejabat struktural di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya adalah 10 Jabatan, yaitu :

a. Jabatan Eselon II.b sebanyak 1 jabatan yaitu :

1) Kepala Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya b. Jabatan Eselon III.b sebanyak 3 jabatan yaitu :

1) Kepala Bidang Pelayanan

2) Kepala Bidang Pemantapan Mutu dan Bimbingan Teknis 3) Kepala Bagian Keuangan dan Administrasi Umum

c. Jabatan Eselon IV.a sebanyak 6 jabatan yaitu :

1) Kepala Seksi Laboratorium Klinik dan Uji Kesehatan 2) Kepala Seksi Laboratorium Kesehatan Masyarakat 3) Kepala Seksi Pemantapan Mutu

4) Kepala Seksi Bimbingan Teknis

5) Kepala Sub Bagian Keuangan dan Barang Milik Negara 6) Kepala Sub Bagian Administrasi Umum

(20)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

9

KEMENKES RI

Tabel 2.1 Data Pegawai Menurut Golongan/Ruang per-31 Desember 2016

Gol/Ruang JABATAN Total Eselon II.b Eselon III.b Eselon IV.a Jabfung Tertentu Jabfung Umum IV/c 1 1 2 IV/b 1 1 IV/a 3 4 4 11 III/d 1 22 23 III/c 2 6 8 III/b 6 9 15 III/a 8 6 14 II/d 9 1 10 II/c 14 14 II/b II/a 2 2 Total 1 3 5 52 39 100

Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016

Jumlah Pegawai Menurut Golongan Golongan IV : 14 orang Golongan III : 60 orang Golongan II : 26 orang Golongan I : - orang

(21)

10

IV/c IV/b IV/a III/d III/c III/b III/a II/d II/c II/b II/a

Eselon II.b 1 Eselon III.b 3 Eselon IV.a 4 1 JFT 1 4 22 2 6 8 9 JFU 1 6 9 6 1 14 2 0 5 10 15 20 25

Gambar 2.2 Grafik Pegawai Menurut Golongan/Ruang per-31 Desember 2016

Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016

Jenis ketenagaan di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya menurut pendidikan dapat dilihat dalam tabel berikut :

Tabel 2.2 Data Jenis Ketenagaan di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya Menurut Pendidikan per-31 Desember 2016

PENDIDIKAN Non Teknis Teknis Jumlah

PNS

Pasca Sarjana (S2) 5 2 7

Spesialis Patologi Klinik 3 3

S.2 Kefarmasian - 1 1

Magister Manajemen 1 0 1

Magister Kesehatan - 1 1

Magister Kesehatan Lingkungan 1 - 1

Sarjana (S1) 15 15 30 Dokter Umum 2 3 5 Apoteker 1 - 1 S.1 Biologi 1 5 6 S.1 Ekonomi Akuntansi 7 - 7 S.1 Ekonomi Manajemen 1 - 1 S.1 Kesehatan Masyarakat 2 1 3

(22)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

11

KEMENKES RI

PENDIDIKAN Non Teknis Teknis Jumlah

S.1 Kimia - 4 4

S.1 MIPA Biologi 1 - 1

S.1 Pendidikan Matematika - 1 1

S.1 Teknologi Industri Fisika - 1 1

Diploma IV 0 7 7

D.IV Analis Kesehatan - 7 7

Diploma III / Akademi 2 35 37

Akademi Analis Kesehatan - 14 14

Akademi Teknik Elektromedik - 1 1

D.III Analis Kesehatan - 9 9

D.III Laboratorium Kesehatan - 5 5

D.III Perawat Umum - 4 4

D.III Radiodiagnostik - 2 2

D.III Sistem Informasi 1 - 1

D.III Teknik Komputer 1 - 1

SLTA 11 3 14

KPAA/KKPA 1 - 1

Sekolah Menengah Analis

Kesehatan - 3 3

Sekolah Menengah Atas 7 - 7

SMEA 2 - 2

STM Mesin Industri 1 - 1

SLTP 3 0 3

Sekolah Menengah Pertama 3 - 3

SD 2 0 2

Sekolah Dasar Umum 2 - 2

Total PNS 38 62 100

Non PNS

Sarjana (S1) S1 Ekonomi 5 - 5

Diploma III DIII Analis Kesehatan - 4 4

SLTA SLTA 7 - 7

Total Non PNS 12 4 16

TOTAL PEGAWAI (PNS + NON PNS) 50

(43%)

66 (57%)

116 (100%) Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016

(23)

12 Pasca Sarjana (S2) 6% Sarjana (S1) 30% Diploma IV 6% Diploma III / Akademi 35% SLTA 18% SLTP 3% SD 2%

N = 116

Gambar 2.3 Persentase Pegawai Menurut Tingkat Pendidikan per-31 Desember 2016

Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016

Tabel 2.3 Data Pegawai Naik Pangkat Periode 1 April 2016

No NAMA NIP Gol JAB

1 Siti Amna Muslaeni, SKM, M.KL 196810071993032004' III/d Eselon IV.a

2 Lindawati, A.Md 196710141987032001' III/d JFT

3 Winarni Handayani, A.Md 196910141989032001' III/d JFT

4 Wiwik Dwi Irawati, SST 197104021992032001' III/d JFT

5 Aris Wiji Utami, S.Si, M.Kes 197403301994032002' III/d JFT

6 Yenda Mita Barus, A.Md 197308201997032001' III/c JFT

7 Anis Heruwati, A.Md 196708261995032001' III/c JFT

8 Bayu Angga Pribadi, S.T. 198304122006041010' III/b JFT

9 Ratna Handayani, A.Md AK 198108192007012015' III/a JFT

10 Siti Makrifah, A.Md Kep. 198402232008122002' III/a JFT

11 Farida Setyaningsih, A.Md AK 198511162008122002' III/a JFT

(24)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

13

KEMENKES RI

No NAMA NIP Gol JAB

13 Indra Suwarin Kurniawati, A.Md AK 198708082008122001' III/a JFT

14 Azmil Laily Fardhani, AMd. AK 198902162010122002' II/d JFT

15 Dwi Ratih Rahmawati, AMd. AK 198906022010122002' II/d JFT

16 Damarhati Maya Puspitasari, SE 198305082005012003' III/c JFU

17 Endah Sulistyowati, SKM 198412122008012017' III/c JFU

18 Ida Era Nuria Wati Ningsih, SE 197612012006042007' III/b JFU

19 Slamet Hariyanto 197704152007011031' II/c JFU

Tabel 2.4 Data Pegawai Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2016

No NAMA NIP Gol JAB

1 dr. ENDRIANA SOERYAT, Sp.PK 195808191987032002 IV/b Eselon II.b

2 ANIF RODHIANA, S.ST 198006191999032003 III/a JFT

3 KOTIM 196203141983031005 III/c JFT

4 SUPARDJO 196412031983021001 III/c JFT

Tabel 2.5 Data Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang Diangkat Menjadi PNS per-1 Juli 2016

No Nama NIP Gol Pend

1 Ira Ikahayati Syamita, SE 198201232015032002 III/a S1

2 Primi Isnandini, SE 198701142015032001 III/a S1

3 Marinda Wibisono, SKM 199010042015032002 III/a S1

4 Chasanah Sri Cahyani Putri, AMd. AK 199111082015032003 II/c DIII

5 Adhistya Dewi Permata Sari, AMd. AK 199207292015032001 II/c DIII

6 Agnes Dwi Budi Sukesi, AMd. AK 199302242015032002 II/c DIII

Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016 Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016 Sumber : Sub Bagian Administrasi Umum BBLK Surabaya, 2016

(25)

14

Tabel 2.6 Data Pegawai Pensiun Tahun 2016

NO NAMA NIP GOL TMT

1 HESTY WISMIARINI 195802211982032001 III/b 1 Maret 2016

2 KASIYATI 195804171981032001 III/d 1 Mei 2016

3 SUSENO 195805301981111001 II/c 1 Juni 2016

4 MUDJIJANTO 195807151981031010 III/b 1 Agustus 2016

5 MUDJIHARTUTI, SST 195810121981112001 IV/a 1 November 2016

6 SUPRIH ESTININGTYAS, SE 195810231981032002 III/d 1 November 2016

2.3.2 Sumber Daya Sarana dan Prasarana

Mutasi Barang

Pada periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016 terdapat penambahan alat laboratorium/medik dan peralatan kantor/non medik yang berasal dari pengadaan/pembelian dengan sumber dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) sebagai berikut :

Tabel 2.7 Penambahan Alat Laboratorium / Medik periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016

No. Nama Jumlah Barang

(Unit) Merk/Tipe Keterangan

1. Micropippette 2 Socorex Fix 500 µL Pembelian

2 Micropippette 2 Soccorex Adjustable 100

µL-1000 µL Pembelian

3 Thermohygrometer 10 Constant Pembelian

4 Thermometer vaksin/cool

box 2 Medicom Pembelian

5 Thermometer air digital 1 Madgetech Pembelian

6 Thermometer ruangan

digital 7 Constant Pembelian

7 Water Purification System 1 Merck Pembelian

8 Staining Jar 1 Lokal Pembelian

(26)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

15

KEMENKES RI

Sedangkan penambahan alat laboratorium/medik dan non medik periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016 yang berasal dari hibah masuk sebagai

berikut :

Tabel 2.8 Penambahan Alat Laboratorium /Medik periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016

No. Nama Jumlah Barang

(Unit) Merk/Tipe Keterangan

9 Vortex Mixer 1 Biosan Pembelian

10 Digital Multimeter 1 Fluke Pembelian

11 Autoclave 1 Tomy Pembelian

12 Oven 2 Binder Pembelian

13 Ultrasonic Cleaner 1 Branson Pembelian

14 Micropippettes 1 Gilson Adjustable 100

µL-1000 µL Pembelian

15 Micropippette 1 Gilson Fix 1000 µL Pembelian

16 Power Pipet 1 Eppendorf Pembelian

17 Pipet Dispensing 1 Eppendorf Pembelian

18 ECG 3 Channel 1 Fukuda Pembelian

19 Meja tImbang 1 Lokal Pembelian

20 Air Sampler 1 Merck/MAS 100 NT Pembelian

21 Lemari Asam 1 ESCO Pembelian

Total 40

No. Nama Jumlah Barang

(Unit) Merk/Tipe Keterangan

1. Shaker 1 IKA Hibah

2 Fine pipette 100-1000 µL 1 Gilson Hibah

3 Micropipette 20-200 µL 1 Biohit Hibah

4 Autoclave 2 Tomy Hibah

5 Refrigerator Centrifuge 1 Eppendorf Hibah

6 UPS 5 ICA Hibah

7 Freezer -20C 1 Sanyo Hibah

8 Traceable Thermometer 7 VWR Hibah

9 Pippete Controler 2 Bibbyjet Pro Hibah

(27)

16 Sumber : Sub Bagian Keuangan & BMN BBLK Surabaya, 2016

No. Nama Jumlah Barang

(Unit) Merk/Tipe Keterangan

10 Biosafet Class II 3 Backer Hibah

11 Medical Refrigerator 1 Sanyo Hibah

12 Multichannel Micropipette

50-300 µL 1 Capp Hibah

13 Incubator 1 Binder Hibah

14 Accu Jet Pipette Controller 2 Accu Jet Hibah

15 Micropipette 7 Gilson Hibah

16 Accupippette 2 Gilson Hibah

17 Multichannel pippette 1 Gilson Hibah

18 Real time PCR unit 1 ABI Hibah

19 CPU 1 Dell Hibah

20 Biosafety Class II 1 Labconco Hibah

21 Monitor 1 Dell Hibah

22 Keyboard 1 Dell Hibah

23 Low speed mini centrifuge 1 Biorad Hibah

24 Mini centrifuge spin down 1 Tomy Hibah

25 Biosafety Class II 1 Thermo Hibah

26 Mini centrifuge 1 VWR Hibah

27 Air Velocity 11 Testo Art Hibah

28 Mini centrifuge 2 Daihan Hibah

29 Freezer -20C 1 Hibah

30 Microscope inverted 2 Zeiss Hibah

31 PCR Cooler for 0,2 ml tube 3 Sigma Hibah

32 Eppendorf Isotherm System 2 Sigma Hibah

33 Deionizer water unit 1 Barnstead Hibah

34 Digital tachometer 1 Zeiss Hibah

35 Multichannel Micropipette

5-50 µL 1 Thermo Hibah

36 Fine pipette 20-100 µL 1 Gilson Hibah

37 Fine pipette 1-20 µL 1 Gilson Hibah

(28)

LAPORAN TAHUNAN 2016 Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

17

KEMENKES RI

Bangunan dan Halaman

Luas Bangunan dan Halaman BBLK Surabaya per-31 Desember 2016 terdiri dari :

- Bangunan dengan fungsi administrasi : 518 m2 - Tempat parkir : 450 m2

- Bangunan dengan fungsi teknis : 749,27 m2 - Halaman : 1.520,4 m2

- Bangunan dengan fungsi penunjang : 513 m2 - Rumah dinas : 1.284 m2

- Mess belakang : 684 m2

Pada tahun 2014 terdapat alih fungsi ruangan :

- ruang Perpustakaan menjadi Ruang Laboratorium TB Rujukan Nasional sesuai standard WHO.

- Ruang teknis TBC menjadi Ruang Pertemuan.

Fasilitas Penunjang yang Dimiliki

- Listrik : 107 KVA - Faximili : 4 buah - Air / PDAM : 2.400 m3 / th - Aiphone : 32 buah - Telepon : 6 buah - Kendaraan roda 4 : 4 buah

Penghapusan Sarana dan Prasarana

Pada tahun 2016 tidak ada penghapusan sarana dan prasarana di Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya.

2.3.3 Sumber Daya Anggaran

Tabel 2.9 Sumber Dana Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya

Tahun Anggaran

Jenis Sumber Dana

Rupiah Murni BLU

2012 Rp 9.971.604.000 Rp 6.766.535.000

2013 Rp 17.353.209.000 Rp 7.443.190.000

2014 Rp 15.682.304.000 Rp 7.018.000.000

2015 Rp 18.938.010.000 Rp 7.789.980.000

2016 Rp 16.364.532.000 Rp. 8.724.778.000

(29)

18

Tabel 2.10 Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja periode 1 Januari s.d 31 Desember 2016 per Jenis Belanja

Kode Jenis Belanja Uraian Jenis Belanja Anggaran (Rupiah) Realisasi Belanja (Rupiah) Persentase 1 2 3 4 5=(4/3)x100% 51 Belanja Pegawai 7.363.617.000 6.783.472.431 92,12 52 Belanja Barang 16.405.443.000 14.845.914.002 90,49 53 Belanja Modal 1.320.250.000 1.262.794.511 95,65 Jumlah 25.089.310.000 22.892.180.944 91,24

Gambar

Gambar 2.1  Struktur Organisasi Balai Besar Laboratorium Kesehatan Surabaya  Sesuai Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52 Tahun 2013
Tabel 2.1  Data Pegawai Menurut Golongan/Ruang per-31 Desember 2016
Tabel 2.2  Data  Jenis  Ketenagaan  di  Balai  Besar  Laboratorium  Kesehatan  Surabaya Menurut Pendidikan per-31 Desember 2016
Gambar 2.3    Persentase  Pegawai  Menurut  Tingkat  Pendidikan                      per-31 Desember 2016
+6

Referensi

Dokumen terkait

Laporan Tahunan Pelaksanaan Tata Kelola Terintegrasi Konglomerasi Keuangan ini, berdasarkan Surat Kepala Eksekutif Pengawasan IKNB No.S-66/D.05/2016 tanggal 10

Laporan Tahunan Kesehatan Lingkungan UPTD Puskesmas Purabaya ini Laporan Tahunan Kesehatan Lingkungan UPTD Puskesmas Purabaya ini dapat tersusun tiada lain karena

F. JASA PENGGUNAAN SARANA DAN PRASARANA PADA BALAI BESAR PELATIHAN KESEHATAN/BALAI PELATIHAN KESEHATAN DALAM RANGKA TUGAS DAN FUNGSI PELAKSANAAN DIKLAT. 1. Balai Besar

Tabel 21 Data Pemberian Sertifikat Bibit Tahun 2011.. Laporan Tahunan Balai Embrio Ternak Cipelang 2011 49.. Monitoring dan evaluasi dilaksanakan oleh petugas dari Balai

Berdasarkan tugas pokok tersebut, Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya memiliki fungsi : pelaksanaan pengembangan pendidikan dalam bidang kesehatan; pelaksanaan penelitian di

Penjabaran pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Siak pada Tahun 2016 dituangkan dalam Laporan Kinerja Tahun 2016 yang terdiri

Menyetujui Laporan Tahunan Perseroan tahun buku 2016 termasuk didalamnya Laporan Kegiatan Perseroan dan Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris serta pengesahan Laporan Keuangan

Pertamina Gas 6 Laporan Tahunan 2016 165 Rasio Kinerja Keuangan Financial Performance Rate 165 Kemampuan Membayar Utang Ability to Pay Debt 166 Tingkat Kolektibilitas Piutang