• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peningkatan profitabilitas melalui efisiensi penggunaan modal kerja pada UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Peningkatan profitabilitas melalui efisiensi penggunaan modal kerja pada UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwang"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

PENINGKATAN PROFITABILITAS MELALUI EFISIENSI

PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA UD. BATIK SAYU WIWIT

BANYUWANGI

SKRIPSI

O l e h :

ABDUL MALIK FIRMANSYAH

NIM : 11510014

JURUSAN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

(2)

PENINGKATAN PROFITABILITAS MELALUI EFISIENSI

PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA UD. BATIK SAYU WIWIT

BANYUWANGI

SKRIPSI

Diajukan Kepada:

Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (SE)

Oleh

ABDUL MALIK FIRMANSYAH

NIM : 11510014

JURUSAN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

(3)

LEMBAR PERSETUJUAN

PENINGKATAN PROFITABILITAS MELALUI EFISIENSI

PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA UD. BATIK SAYU WIWIT

BANTUWANGI

SKRIPSI

O l e h :

ABDUL MALIK FIRMANSYAH

NIM : 11510014

Telah disetujui pada tanggal 12 Juni 2015 Dosen Pembimbing,

Hj. Meldona, SE., MM., Ak, CA NIP. 19770702 200604 2 001

Mengetahui : Ketua Jurusan,

Dr. H. Misbahul Munir, Lc,. M.EI. NIP. 19750707 200501 1 005

(4)

LEMBAR PENGESAHAN

PENINGKATAN PROFITABILITAS MELALUI EFISIENSI MODAL

KERJA PADA UD. BATIK SAYU WIWIT BANYUWANGI

SKRIPSI

O l e h :

ABDUL MALIK FIRMANSYAH NIM : 11510014

Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Dan Dinyatakan Diterima Sebagai Salah Satu Persyaratan

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (SE) Pada Tanggal 26 Juni 2015

Susunan Dewan Penguji Tanda Tangan 1. Ketua Penguji Fitriyah, S.Sos., MM : NIP.19760924 200801 2 012 ( ) 2. Sekretaris / Pembimbing Hj. Meldona, SE.,MM.,Ak.,CA : NIP.19770702 200604 2 001 ( ) 3. Penguji Utama

Dr. Hj. Umrotul Khasanah, M.Si :

NIP.19670227 199803 2 1 001 ( )

Disahkan Oleh: Ketua Jurusan,

Dr. H. Misbahul Munir, Lc., M.Ei NIP. 19750707 200501 1 005

(5)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan Kerendahan Hati, Karya ini Saya Persembahkan teruntuk Almarhum Bapak Tercinta yang berada di Alam sana (Alm) Suparto Dan teruntuk

Ayahku R. Ansori dan Ibunda Halimah Lathief Untuk Kakakku Nurul

Hidayati, S.Pd.I serta kakak Iparku As’ad Syamsul Arifin, S.Pd.I yang selalu mensuport dan memberikan arahan moral dan Finansial selama

pendidikan dan kehidupanku Untuk adikku tersayang R. Habiburrahman El Shirazy Untuk kedua Keponakanku “Najmi Syahrul Mubarak” dan “Bachmid Zafran Ar-Rasyid”

Dan segenap keluarga Besar H. Imam Syafii dan KH. Abdul Lathief terimakasih atas doa dan dukungannya

.Teman-teman Manajemen angkatan 2011 Hiima, Ruslan, Listi, Shella, Wildan, Amin, adit,

dan tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Teman-teman Paduan Suara mahasiswa

GGB beserta Coach” Mas didit, Abid, Mamad, Arief, Naufan

dan semua anggota Teman Se Apartemen

(6)

MOTTO

KEJUJURAN ADALAH MATA UANG YANG BERLAKU DIMANAPUN ANDA BERADA

(7)
(8)
(9)

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan hidayahNya penelitian ini dapat terselesaikan dengan judul “Peningkatan Profitabilitas melalui Efisiensi Penggunaan Modal Kerja pada UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi”.

Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad SAW yang telah membimbing kita dari kegelapan menuju jalan kebaikan, yakni Din al-Islam.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tugas akhir skripsi ini tidak akan berhasil dengan baik tanpa adanya bimbingan dan sumbangan pemikiran dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih yang tak terhingga kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Mudjia Raharjo M.Si selaku Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang.

2. Bapak Dr. H. Salim Al Idrus MM,.M.Ag selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang.

3. Bapak Dr. H. Misbahul Munir, Lc,. M.Ei selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

4. Ibu Hj. Meldona, SE,. MM,.Ak,.CA selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan motivasi dan arahan dalam menyelesaikan penulisan ini.

5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

6. Bapak, Ibu, Ayah, Kakak, adik, dan seluruh keluarga yang senantiasa memberikan do‟a dan dukungan secara moril dan spiritual.

7. Ibu Fonny Melyasari selaku pemilik UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi 8. Seluruh karyawan UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi.

9. Teman-teman ekonomi 2011 yang telah memberikan semangat dan dukungan dalam menyelesaikan tugas akhir skripsi ini.

10. Untuk Sahabat-sahabatku Sheila, Hima, Wildan, Listi, Ruslan, Adit, Amin.

11. Dan seluruh pihak yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung yang tidak bisa disebutkan satu persatu.

Akhirnya, dengan segala kerendahan hati penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengaharapkan kritik dan saran yang

(10)

konstruktif demi kesempurnaan penulis ini. Penulis berharap semoga karya yang sederhana ini dapat bermanfaat dengan baik bagi semua pihak. Amin ya Robbal „Alamin...

Malang,27 Juni 2015

(11)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL DEPAN

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ... v

HALAMAN MOTTO ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI... viii

DAFTAR TABEL ... ix

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... xi

ABSTRAK Bahasa Indonesia ... ABSTRAK Bahasa Inggris... ABSTRAK Bahasa Arab ... BAB I PENDAHULUAN 1.1Latar Belakang ... 1

1.2Rumusan Masalah ... 7

1.3Tujuan penelitian ... 7

1.4Manfaat penelitian ... 7

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Hasil-Hasil Penelitian terdahulu ... 8

2.2 Kajian Teoritis ... 11

2.2.1 Profitabilitas ... 11

2.2.1.1 Pengertian Profitabilitas ... 11

2.2.1.2 Jenis dan Perhitungan Profitabilitas ... 12

2.2.1.3 Hubungan Modal Kerja dengan Profitabilitas ... 15

2.2.2. Modal Kerja ... 16

2.2.2.1. Pengertian Modal Kerja ... 16

2.2.2.2. Jenis Modal Kerja ... 19

2.2.2.3. Sumber Modal Kerja ... 19

2.2.2.4. Unsur Modal Kerja ... 20

2.2.2.5. Faktor yang Mempengaruhi Modal Kerja ... 27

2.2.2.6. Penggunaan Modal Kerja ... 28

2.2.2.7. KeuntunganMemiliki Modal Kerja ... 29

2.2.2.8. Modal Kerja Bersih ... 30

2.2.2.9. Laporan Sumber dan penggunaan Modal Kerja ... 31

2.2.2.10. Modal Kerja dalam Pandangan Islam ... 35

2.2.3. Efisiensi ... 39

2.2.3.1. PengertianEfisiensi ... 39

2.2.3.2. Efisiensi Modal Kerja ... 40

2.2.3.2. Pengukuran Efisiensi Modal Kerja ... 41

2.2.3.3. Efisiensi dalam Pandangan Islam ... 43

2.3 Kerangka Berfikir ... 45

BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis dan Pendekatan Penelitian ... 46

(12)

3.2. Lokasi penelitian ... 46

3.3. Subyek penelitian ... 46

3.4. Data dan Jenis Data ... 47

3.5. Tehnik Pengumpulan Data ... 47

3.6. Analisa Data ... 49

BAB IV PAPARAN DATA DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN 4.1. Paparan Data ... 54

4.1.1. Sejarah Perusahaan... 54

4.1.2. Struktur Organisasi ... 55

4.1.3. Ruang Lingkup Perusahaan... 56

4.1.4. Jumlah Tenaga Kerja... 57

4.1.5. Hari dan Jam Kerja... 59

4.1.6. Gaji dan Upah karyawan ... 59

4.1.7. Jenis Produksi ... 61

4.1.8. Bahan Baku dan bahan pembantu ... 63

4.1.9. Peralatan yang Digunakan... 64

4.1.10. Proses Produksi ... 65

4.2. pembahasan hasil penelitian ... 68

4.2.1. Data Keuangan UD. Batik sayuwiwit Banyuwangi ... 68

4.2.2. Alokasi Penggunaan Modal Kerja ... 71

4.2.3. Analisis Efisiensi Modal Kerja ... 76

4.2.4. Analisis Profitabilitas ... 79

4.2.5. Kontribusi Efisiensi Penggunaan Modal Kerja terhadap Profitabilitas ... 86

4.2.6. Analisis dalam Perspektif Islaam ... 90

BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan ... 93

5.2. Saran ... 95 DAFTAR PUSTAKA

(13)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Persamaan dan perbedaan hasil penelitian terdahulu ... 10

Tabel 2.2. Contoh Laporan Neraca diperbandingkan ... 33

Tabel 2.3. Contoh Laporan perubahan Modal Kerja ... 34

Tabel 4.1. Tenaga Kerja Administrasi ... 58

Tabel 4.2 Tenaga Kerja Langsung ... 58

Tabel 4.3 Tenaga Kerja tak Langsung ... 59

Tabel 4.4 Gaji Tenaga Administrasi ... 60

Tabel 4.5. Upah Tenaga kerja Langsung Batik Tulis ... 60

Tabel 4.6. Upah Tenaga Kerja Langsung Batik Cap ... 60

Tabel 4.7. Upah Tenaga Kerja tak Langsung Bag. Produksi ... 61

Tabel 4.8. Volume Produksi Batik tulis ... 62

Tabel 4.9. Volume Produksi Batik Cap ... 63

Tabel 4.10. Dafar Perlatan ... 65

Tabel 4.11. Neraca Keuangan ... 69

Tabel 4.12. Laporan Laba Rugi tahun 2013 ... 70

Tabel 4.13. Laporan Laba Rugi tahu n 2014 ... 71

Tabel 4.14. Neraca yang Diperbandingkan ... 73

Tabel 4.15. Laporan Perubahan Modal Kerja ... 74

Tabel 4.16. Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja tahun 2013 ... 75

Tabel 4.17. Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja tahun 2014 ... 76

Tabel 4.18. Modal kerja netto ... 77

Tabel 4.19. Tingkat Perputaran Modal Kerja ... 78

Tabel 4.20. Return on Working Capital ... 79

Tabel 4.21. Operating Profit Margin ... 80

Tabel 4.22. Gross Profit Margin... 81

Tabel 4.23. Net Profit Margin... 82

Tabel 4.24. Return On Asset ... 83

Tabel 4.25. Tingkat Perputaran Modal Usaha ... 84

Tabel 4.26. Return on Equity ... 85

Tabel 4.27. Perbandingan Rasio Efisiensi Modal Kerja ... 87

(14)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Berfikir ... 45

Gambar 4.1. Struktur Organisasi ... 56

Gambar 4.2. Proses Pembuatan Batik Tulis... 67

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran i. Bukti Konsultasi Lampiran ii. Pedoman Wawancara Lampiran iii. Hasil Wawancara

Lampiran iv. Surat Keterangan Penelitian Lampiran v. Biodata Peneliti

(16)

ABSTRAK

Abdul Malik Firmansyah. 2015, SKRIPSI.Judul: “Peningkatan profitabilitas melalui efisiensi penggunaan modal kerja pada UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi”

Pembimbing : Hj. Meldona, SE., MM.,Ak.,CA

Kata Kunci : Efisiensi, Modal Kerja, Rasio Profitabilitas

Modal kerja sangat penting bagi perusahaan, karena dengan adanya modal kerja memungkinkan perusahaan untuk dapat beroperasi dengan lebih efisien karena tidak ada kesulitan untuk memperoleh barang atau jasa yang dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi penggunaan modal kerja dalam meningkatkan profitabilitas pada UD. Batik Sayuwiwit Banyuwangi.

Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif, dengan menggunakan data primer dan data sekunder, melalui tehnik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dengan cara membandingkan neraca 2 tahun terakhir guna mendeskripsikan efisiensi penggunaan modal kerja untuk meningkatkan profitabilitas.

Dari hasil penelitian saya bahwa diketahui pada 2 tahun terakhir dinilai dari perputaran modal kerja dan Return on Working Capital dari tahun 2013 sampai 2014 sudah menunjukkan efisiensi penggunaan modal kerja. Hal ini disebabkan dengan meningkatnya pendapatan dari tahun 2013 ke 2014 maka tingkat perputaran modal kerja dan return on working capital juga meningkat. Keefisiensian penggunaan modal kerja ini berimbas kepada meningkatnya profitabilitas pada UD. Batik Sayu Wiwit yang diukur menggunakan rasio NPM, OPM, GPM, ROA, TPMU, dan ROE.

(17)

ABSTRACT

Abdul Malik Firmansyah. 2015, Minor-Thesis. Entitled: “The Increase of Profitability through the Efficiency of Utilizing Working Capital in UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi”

Supervisor : Hj. Meldona, SE., MM., Ak.,CA

Keywords : Efficiency, Working Capital, Ratio of Profitability

Working capital is the most important role in business. It may the business operate efficiently because there is no barrier to have goods and services that are necessary. Research objective is to know the efficiency of utilizing working capital in the increasing of profitability in UD. Batik Sayu Wiwit Banyuwangi.

Method of this research was descriptive qualitative by using primary and secondary data. Research collecting data methods were interview, observation, and documentation. Analisis data used at least two current years of balance sheet to describe the efficiency of utilizing working capital to increase the profitability.

Result of the research showed the efficiency of utilizing working capital. By analyzing the velocity between 2013 until 2014, the utilizing of working capital improved the efficiency of working capital. It was caused by the increasing of income between 2013 until 2014. Consequently, the velocity of working capital and return on working capital was increased. The efficiency of utilizing working capital caused the increasing of profitability in UD. Batik Sayu Wiwit that was measured by the ratio of NPM, OPM, GPM, ROA, TPMU, and ROE.

(18)

صخلم

ةشنامرف كلملا دبع

.

5102

" :ناونعلا .ةلاسرلا .

ةدايز

مادختسا ةءافك للاخ نم ةيبحرلا

في لمعلا لاسمأر

UD.

"ىنجاوويناب تيويو وياس كيتاب

ةفرشلدا

ةيرتسجالدا انودليم ةجالحا :

ةيساسلأا تاملكلا

،لمعلا لاسمأر ،ةءافكلا :

بسن

ةيبحرلا

لمعلا لاسمأر

ادج مهم

ةكرشلل

،

نلأ

ببسب

دوجو

لمعلا لاسمأر

نكتم

ةكرشلا

ل

رثكأ لكشب لمع

لا

ةءافك

لا هنلأ

ت

دجو

لا

ةبوعص

ىلع لوصلحا في

وأ علسلا

لمحا تامدلخا

ةفرعلد ثبلا ااذ نم دلذاو .ةجات

ةيبحرلا ةدايز في لمعلا لاسمأر مادختسا ةءافك

في

UD.

ىنجاوويناب تيويو وياس كيتاب

.

وذ ثبلا ااذ

بح

يعون

يفصو

مادختساب ،

لأا تانايبلا

تانايبلاو ةيساس

،ةيوناثلا

بولسأب

عجم

تانايبلا

ةقيرطب

ةلباقلدا

و ةظحلالداو

لا

و .قئاثو

ليلتح

ةمدختسلدا تانايبلا

ةقيرطب

ةنراقم

نزاوتلا

نسلا في

ينت

يرخلأا

ني

ل

فصو

مادختسا ةءافك

لمعلا لاسمأر

ةدايزل

ةيبحرلا

.

جئاتن نم

ثبلا

رع

ب

نأ

نسلا في

ينت

يرخلأا

ني

نم

نارود

لمعلا لاسمأر

و

ىلع دئاعلا

لاسمأر

لمعلا

ةنس نم

5102

-5102

لد

ت

مادختسا ةءافك

لمعلا لاسمأر

.

تاداريلإا ةدايزب ببسي ااذو

ةنس نم

5102

-5102

رود اضيأ دازف

لمعلا لاسمأر

و

ىلع دئاعلا

لمعلا لاسمأر

.

ةءافك

لمعلا لاسمأر

رثأتت

ىلع

ةدايز

ةيبحرلا

في

في

UD.

تيويو وياس كيتاب

بسن مادختساب ساقت

NPM

،

OPM

،

GPM

،

ROA

،

TPMU

و ،

ROE

.

Referensi

Dokumen terkait

Kanwil Ditjen Kekayaan Negara Sulluttenggo dan Maluku utara di Manado sebagai salah satu instansi pemerintah di bawah kementerian keuangan yang memiliki tugas dan fungsi untuk

Eksportir dapat memperoleh SKA sesuai dengan jumlah Bill of Lading (B/L) atau Airway bill. Instansi penerbit akan mencatat nomer seri Surat Keterangan Asal,

Dari kegiatan ini dapat disimpulkan bahwa limbah daun wortel dapat diberikan sampai 90% dalam bentuk segar sebagai pakan untuk penggemukkan Domba Batur.. Disarankan kepada

Dari 10 data sampel calon daerah penerima bantuan hewan kurban yang telah diseleksi menggunakan cara konvensional oleh pihak Lazismu kantor layanan Umbulharjo dan dengan

Urutan asam amino yang khas, urutan asam amino dari protein tertentu adalah.. terinci

dipisahkan dari Dokumen Pengadaan Genset Kapasitas 135 kVA Silent Type (Lelang Ulang). pada Balai Standardisasi Metrologi Legal (BSML) Regional I Kementerian Perdagangan dan

Deviation Minimum Maximum Range Interquartile Range Skewness Kurtosis Produktivitas Kerja Statistic Std.. Statistic

Dengan meningkatnya pemahaman terhadap preferensi kedua generasi, terutama terhadap beberapa hal yang dapat meningkatkan kinerja organisasi, seperti kepemimpinan, baik secara