• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN TESIS"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP)

TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA

BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN

KLAS I MEDAN

T E S I S

OLEH

ADIL BANGUN 107005104 / HK

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP)

TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA

BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN

KLAS I MEDAN

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Magister Hukum Dalam Program Studi Ilmu Hukum

Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

OLEH

ADIL BANGUN 107005104 / HK

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)

Judul Tesis : Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) Terkait

dengan Hak Menerima Kunjungan Keluarga Bagi Narapidana

Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan

Nama Mahasiswa : Adil Bangun

Nomor Pokok : 107005104 / HK

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

Menyetujui Komisi Pembimbing

(Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH, M.Hum) Ketua

(Prof. Dr. Suhaidi, SH, MH Anggota

(Syafruddin S. Hasibuan, SH, MH, DEM) Anggota

Ketua Program Studi

(Prof. Dr. Suhaidi, SH, MH)

Dekan

(4)

Telah diuji pada

Tanggal : 31 Agustus 2012

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH, M.Hum

Anggota : 1. Prof. Dr. Suhaidi, SH, MH

2. Dr. Madiasa Ablisar, SH, MS

3. Syafruddin S. Hasibuan, SH, MH, DEM

(5)

ABSTRAK

Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) terkait dengan Hak Menerima Kunjungan Keluarga Bagi Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan bertujuan untuk mengetahui pengaturan tentang Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) terkait dengan hak menerima kunjungan keluarga bagi narapidana dapat dilaksanakan dengan baik di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan dan untuk mengetahui bagaimana hambatan-hambatan yang dihadapi serta upaya-upaya mengatasi hambatan tersebut di dalam pelaksanaan Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) kaitannya dengan hak menerima kunjungan keluarga bagi narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan.

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum normatif dan juga penelitian hukum empiris atau sosiologis. Metode ini bertujuan melihat kenyataan dalam praktek dengan melihat bagaimana pelaksanaan Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) terkait dengan hak menerima kunjungan keluarga bagi narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan. Sedangkan metode pendekatan yang dipergunakan adalah yuridis normatif.

Berdasarkan hasil penelitian ditemukan pelaksanaan Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) kaitannya dengan hak menerima kunjungan keluarga bagi narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan adalah meliputi prosedur pelayanan kunjungan, kemudahan prosedur kunjungan, tata tertib kunjungan, kemudahan menemui narapidana, pelayanan petugas terhadap pengunjung, penampilan petugas, praktik pungutan liar (pungli), kecukupan waktu berkunjung, penampilan kantor dan ruang kunjungan, penggeledahan, kebijakan terhadap 15 (lima belas) menit utk waktu/lama berkunjung. Hambatan-hambatan yang dihadapi di dalam pelaksanaan peraturan Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) terkait dengan hak menerima kunjungan keluarga bagi narapidana di LAPAS Klas I Medan, yaitu meliputi aspek hukum/peraturan perundang-undangan, sumber daya manusia (SDM) petugas penjagaan/pengamanan, masih adanya praktik pungutan liar (pungli), sarana dan prasarana. Upaya-upaya yang dilakukan untuk mengatasi hambatan-hambatan tersebut yaitu meliputi aspek hukum/peraturan perundang-undangan, sumber daya manusia (SDM) petugas penjagaan/pengamanan, melaksanakan wilayah bebas korupsi (WBK), sarana dan prasarana.

Disarankan agar Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI membuat suatu Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang Hak Menerima Kunjungan Keluarga untuk menjadi sebuah Peraturan Pemerintah (PP) serta diharapkan tersedianya peralatan pendukung tugas pengamanan, diantara CCTV pada Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan.

(6)

ABSTRACT

PPLP (Regulation for Guarding Penitentiary), regarding the Right to Visit for

Prisoner‟s Relatives at the Prison Class I Medan, is aimed to know whether the management of PPLP, regarding the right to visit for prisoners‟ relatives, is implemented

properly at the Prison Clas I Medan and to know some obstacles and the attempts to

solve them in the implementation of PPLP, regarding the right to visit for prisoner‟s

relatives at the Prison Class I, Medan.

The research used judicial normative approach with judicial empirical and sociological method. The aim of this method was to see the real practice of the implementation of the regulations for guarding penitentiary, regarding the right to

visit for prisoners‟ relatives at the Prison Class I, Medan.

The results of the research showed that the implementation of PPLP,

regarding the right to visit for prisoners‟ relatives at the Prison Class I, Medan,

included procedure of visiting service, facility for visiting procedure, regulations of the visit, facility for seeing prisoners, guards‟ service for the visitors, guards‟ performance, illegal fee, visiting time, appearance of the office and the waiting rooms, the search, and the policy of 15 minute visit. Some obstacles in the implementation of PPLP, regarding the right to visit for prisoners‟ relatives at the Prison Class I, Medan, included legal aspect/legal provisions, human resources of the guards, the existence of illegal fee, and equipment and infrastructure. Some attempts to solve the obstacles included legal aspect/legal provisions, human resources of the guards, the implementation of WBK (free from corruption area), and equipment and infrastructure.

It is recommended that the Ministry of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia should make an RPP (Draft Government Regulation) on the Right to

Visit for Prisoners‟ Relatives a PP (Government Regulation) and provide facilities for

security provision, such as CCTV at the Prison Class I, Medan.

Keywords: PPLP (Regulation for Guarding Penitentiary), the Right to Visit for

(7)

KATA PENGANTAR

Assalamu‟alaikum Wr. Wb.

Bismillahirrahmanirrahim

Dengan mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah Subhanahu Wa Ta‟ala

atas segala karunia-Nya, akhirnya tersusunlah tesis ini dengan judul : ”Peraturan

Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) Terkait dengan Hak Menerima

Kunjungan Keluarga Bagi Narapidana Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan.

Penulisan tesis merupakan syarat untuk menyelesaikan pendidikan Program

Pascasarjana Magister Ilmu Hukum Universitas Sumatera Utara. Selesainya tesis ini

tidak terlepas dari banguan berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung.

Untuk itu dengan sepenuh hati penulis menghaturkan terima kasih kepada mereka.

Secara khusus terima kasih yang mendalam penulis sampaikan kepada :

1. Rektor USU Prof. Dr. Dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc (CTM), Sp.A(K).,

selaku pimpinan tertinggi di Universitas Sumatera Utara.

2. Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Prof. Dr. Runtung, SH, M.Hum.

3. Ketua Program Studi Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Sumatera

Utara Prof. Dr. Suhaidi, SH, MH.

4. Pembimbing dalam penulisan tesis yaitu : Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH, M.Hum

dan Syafruddin S. Hasibuan, SH, MH, DEM yang telah memberikan bimbingan

(8)

5. Penguji tesis Dr. Madiasa Ablisar, SH, MS dan Dr. Marlina yang telah memberi

masukan dan sarna yang bersifat konstruktif demi kesempurnaan tesis ini.

6. Rektor Universitas Islam Al-Hikmah Drs. Zainuddin Siregar, SE, SH, MM yang

telah memberi izin kepada penulis untuk melanjutkan studi pada Fakultas Hukum

Universitas Sumatera Utara.

7. Dekan Fakultas Hukum Universitas Islam Al-Hikmah Makdin Amri Munthe, SH, M.Hum

8. Orang tua yang tersayang R. Bangun dan S. br. Sinulingga yang telah mencurahkan

kasih sayang, doa dan dukungan kepada penulis, semoga keduanya mendapat

pahala dan dimuliakan oleh Allah SWT.

9. Kepada adik-adikku tersayang, yang telah memberikan dukungan baik secara

moril maupun materil kepada penulis.

10.Istri yang tercinta Yusni br Tarigan, Amd.Far dan anakku yang terkasih

Deby Ayu Adila br Bangun yang telah memotivasi dan rela memberi waktu,

tenaga dan kesempatan demi penyelesaian tesis ini.

11.Civitas Akademika Universitas Sumatera Utara yang telah banyak membantu

penulis dalam proses perkuliahan di Program Pascasarjana Magister Ilmu Hukum

Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

12.Teman-teman Angkaran 2009 yang selalu memotivasi penulis agar cepat

menyelesaikan kuliah, semoga kebersamaan yang sudah terjalin menjadi lebih erat

(9)

Akhirnya demi kesempurnaan tesis ini penulis mengharapkan kritik dan saran

dari berbagai pihak. Atas bantuan berbagai pihak penulis mengucapkan terima kasih,

semoga kebaikan tersebut mendapat balasan yang setimpal.

Amin Ya Rabbal Alamin ...

Medan, Januari 2013

Penulis,

(10)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

I. DATA DIRI

Nama : Adil Bangun

Tempat/ Tanggal Lahir : Salang Namo Mbelin / 23 Februari 1979

II. PENDIDIKAN FORMAL

1. SD Negeri No. 101848 Lau Bekeri, 14 Juni 1991

2. SMP Swasta Setia Busi Lau Timah, 10 Juni 1994

3. SMA Swasta Rakyat Sei Glugur Medan, 3 Juni 1997

4. S1 Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Al-Hikmah Medan, 21 November 2005

5. S2 Program Pascasarajna Ilmu Hukum Universitas Sumatera Utara, Medan,

21 November 2012

III. KELUARGA

Ayah : R. Bangun

Ibu : S. br Sinulingga

Istri : Yusni br Tarigan

Anak : Deby Ayu Adila br Bangun

Medan, Januari 2013

Penulis,

(11)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... vi

DAFTAR ISI ... vii

BAB I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Rumuan Masalah ... 15

C. Tujuan Penelitian ... 16

D. Manfaat Penelitian ... 16

E. Keaslian Penelitian ... 17

F. Kerangka Teori dan Konsep ... 18

1. Kerangka Teori ... 18

2. Konsepsi ... 29

G. Metode Penelitian ... 30

1. Spesifikasi Penelitian ... 30

2. Sumber Data Penelitian ... 31

3. Teknik Pengumpulan Data ... 32

4. Analisis Data ... 32

(12)

BAB II : PENGATURAN TENTANG PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN

A. Undang-Undang Terkait dengan Pemasyarakatan ... 36

1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1995 tentang

Pemasyarakatan ... 34

2. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia ... 38

B. Peraturan Pemasyarakatan Terkait Bidang Fasilitatif ... 41

C. Peraturan Pemasyarakatan Terkait Bidang Tugas Pembinaan 45

D. Peraturan Terkait Bidang Tugas Keamanan dan Ketertiban. 46

1. Pola Pembinaan Keamanan dan Ketertiban (KAMTIB) 46

2. Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) 50

E. Peraturan Lain Terkait Bidang Tugas Pemasyarakatan ... 61

1. Cetak Biru Pelaksanaan Sistem Pemasyarakatan ... 61

2. Penetapan Wilayah Bebas Korupsi (WBK) ... 66

3. Prosedur Tetap (Protap) Kunjungan Narapidana/Anak

Didik Pemasyarakatan ... 67

4. Kode Etik Pegawai Kemasyarakatan ... 69

F. Pelaksanaan Peraturan Penjagaan Lembaga Pemasyarakatan (PPLP) Terkait dengan Hak Menerima Kunjungan Keluarga

Bagi Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan 71

1. Prosedur Pelayanan Kunjungan ... 72

(13)

3. Tata Tertib Kunjungan ... 77

4. Kemudahan Menemui Narapidana ... 80

5. Pelayanan Petugas terhadap Pengunjung ... 83

6. Penampilan Petugas ... 85

7. Praktik Pungutan Liar (Pungli) ... 89

8. Kecukupan Waktu Berkunjung ... 91

9. Penampilan Kantor dan Ruang Kunjungan ... 94

10.Penggeledahan ... 96

11.Kebijakan terhadap 15 (lima belas) menit untuk waktu/lama berkunjung ... 98

12.Manfaat Rasional Kunjungan Keluarga ... 100

BAB III : HAMBATAN-HAMBATAN YANG DIHADAPI DI DALAM PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN A. Aspek Hukum/Peraturan Perundang-Undangan ... 102

B. Aspek Sumber Daya Manusia (SDM) Petugas Penjagaan/ Pengamanan ... 106

C. Masih adanya Praktik Pungutan Liar (Pungli) ... 110

(14)

BAB IV : UPAYA-UPAYA YANG DILAKUKAN UNTUK MENGATASI HAMBATAN-HAMBATAN DI DALAM PERATURAN PENJAGAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN (PPLP) TERKAIT DENGAN HAK MENERIMA KUNJUNGAN KELUARGA BAGI NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN

A. Aspek Hukum/Peraturan Perundang-Undangan ... 114

B. Aspek Sumber Daya Manusia (SDM) Petugas Penjagaan/

Pengamanan ... 117

C. Melaksanakan Wilayah Bebas Korupsi (WBK) ... 121

D. Aspek Sarana dan Prasarana ... 127

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ... 128

B. Saran ... 130

DAFTAR KEPUSTAKAAN

(15)

DAFTAR TABEL

Tabel Judul Halaman

1. Perkiraan Jumlah Pengunjung Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan

Klas I Medan dari Bulan Januari s/d Mei 2012 ... 14

2. Tanggapan Pengunjung Terhadap Prosedur Pelayanan Kunjungan

di Lapas Klas I Medan ... 72

3. Tanggapan Narapidana Terhadap Prosedur Pelayanan Kunjungan

di Lapas Klas I Medan ... 74

4. Tanggapan Pengunjung Terhadap Kemudahan Prosedur Kunjungan

di Lapas Klas I Medan ... 75

5. Tanggapan Narapidana Terhadap Kemudahan Prosedur Kunjungan

di Lapas Klas I Medan ... 76

6. Tanggapan Pengunjung Terhadap Tata Tertib Kunjungan di Lapas

Klas I Medan ... 78

7. Tanggapan Narapidana Terhadap Tata Tertib Kunjungan di Lapas

Klas I Medan ... 79

8. Tanggapan Pengunjung Terhadap Kemudahan Menemui Narapidana

di Lapas Klas I Medan ... 80

9. Tanggapan Narapidana Terhadap Kemudahan Menemui Narapidana

di Lapas Klas I Medan ... 82

10. Tanggapan Pengunjung Terhadap Pelayanan Petugas Dalam

Menerima Kunjungan Keluarga Narapidana di Lapas Klas I Medan . 83

11. Tanggapan Narapidana Terhadap Pelayanan Petugas Dalam

Menerima Kunjungan Keluarga di Lapas Klas I Medan ... 84

12. Tanggapan Pengunjung Terhadap Penampilan Petugas Dalam

Menerima Kunjungan Keluarga Narapidana di Lapas Klas I Medan . 86

13. Tanggapan Pengunjung Terhadap Praktik Pungutan Liar (Pungli) di

(16)

14. Tanggapan Narapidana Terhadap Praktik Pungutan Liar (Pungli)

di Lapas Klas I Medan ... 89

15. Tanggapan Pengunjung Terhadap Kecukupan Waktu Berkunjung

di Lapas Klas I Medan ... 90

16. Tanggapan Narapidana Terhadap Kecukupan Waktu Berkunjung

di Lapas Klas I Medan ... 92

17. Tanggapan Pengunjung Terhadap Penampilan Kantor dan Ruang

Kunjungan di Lapas Klas I Medan ... 93

18. Tanggapan Narapidana Terhadap Penampilan Kantor dan Ruang

Kunjungan di Lapas Klas I Medan ... 94

19. Tanggapan Pengunjung Terhadap Penggeledahan (Badan dan

Barang Bawaan) oleh Petugas Pengamanan di Lapas Klas I Medan .. 95

20. Tanggapan Pengunjung Terhadap Kebijakan Terhadap 15 (Lima Belas)

Menit untuk Waktu/Lama Berkunjung di Lapas Klas I Medan ... 96

21. Tanggapan Narapidana Terhadap Penggeledahan oleh Petugas

Pengamanan di Lapas Klas I Medan ... 97

22. Tanggapan Pengunjung Terhadap Kebijakan Terhadap 15 (Lima Belas)

Menit untuk Waktu/Lama Berkunjung di di Lapas Klas I Medan ... 98

23. Tanggapan Narapidana Terhadap Kebijakan Terhadap 15 (Lima Belas)

Referensi

Dokumen terkait

Di samping itu kurangnya kunjungan keluarga membuat narapidana merasa frustasi, cemas dan ketakutan berada di dalam lembaga pemasyarakatan, sehingga untuk keamanan

Lembaga Pemasyarakatan Narkotika sebagai Lembaga Pemasyarakatan Khusus sebaiknya mempunyai peraturan yang khusus juga untuk narapidana narkotika sebab sesuai dengan

Sangatlah penting bagi para petugas Lembaga Pemasyarakatan untuk lebih memperhatikan hak-hak narapidana dan dapat berlaku adil. terhadap narapidana sesuai dengan

PROFESIONALISME PETUGAS LEMBAGA PEMASYARAKATAN DALAM PEMBINAAN NARAPIDANA DI LEMBAGA. PEMASYARAKATAN KLAS IIA

“Pembinaan Narapidana Berdasarkan Sistem Pemasyarakatan Dalam Kaitannya Dengan Pemenuhan Hak Narapidana Mendapatkan Upah Atau Premi Atas Pekerjaan Yang Dilakukan Di

Gambar IV.1. flowmap pendataan narapidana yang berjalan.. Narapidana yang telah menerima surat keputusan dari pengadilan yang akan di serahkan ke lembaga pemasyarakatan

Realisasi hak-hak narapidana untuk menyampaikan keluhan atas perlakuan sesama narapidana di lembaga pemasyarakatan kelas IIA kurang terpenuhi karena ada sebagian hak narapidana dalam

narapidana mempunyai hak dan kewajiban yang diperoleh di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Klas IIa Semarang. Warga binaan yang tidak melaksanakan tata tertib kewajiban