• Tidak ada hasil yang ditemukan

Realisasi Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2017

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Realisasi Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2017"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Realisasi Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2017

No Standar pelayanan

minimal (SPM) Defenisi Operasional Satuan Target Capaian

1 Pelayanan kesehatan Ibu

Hamil Cakupan pelayanan

kesehatan ibu hamil sesuai standar di wilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 86,10

2 Pelayanan kesehatan Ibu

Bersalin Cakupan pelayanan

kesehatan ibu bersalin sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 84,90

3 Pelayanan kesehatan bayi

baru lahir Cakupan jumlah bayi baru lahir usia 0-28 hari yang mendapatkan pelayanan kesehatan bayi baru lahir sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 85,30

4 Pelayanan kesehatan

balita Cakupan balita yang

mendapatkan pelayanan kesehatan balita sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 53,00

5 Pelayanan kesehatan pada

usia pendidikan dasar Cakupan pelayanan kesehatan anak setingkat pendidikan dasar sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun ajaran.

% 100 94,30

6 Pelayanan kesehatan pada

usia produktif Persentase orang usia 15- 59 tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun satu tahun

% 100 92,30

7 Pelayanan kesehatan pada

usia lanjut Cakupan warga negara berusia 60 tahun atau lebih yang mendapatkan

% 100 47,00

(2)

skrining kesehatan sesuai standar minimal 1 kali diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

8 Pelayanan kesehatan

Penderita Hipertensi Persentase jumlah

penderita hipertensi usia 15 Tahun keatas yang mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 95,20

9 Pelayanan kesehatan penderita Diabetes Melitus

Persentase penderita DM usia 15 tahun keatas yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 92,60

10 Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat

Jumlah OGDJ berat yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 44,00

11 Pelayanan kesehatan orang terduga

Tuberkulosis

Persentase jumlah orang terduga TBC yang

mendapatkan pelayanan TBC sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 75,00

12 Pelayanan kesehatan orang dengan risiko terinfeksi virus yang melemahkan daya tahan tubuh manusia (human immunodeficiency virus- HIV)

Persentase orang dengan risiko terinfeksi HIV yang mendapatkan pelayanan HIV sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 25,00

(3)

Realisasi Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2018

No Standar pelayanan

minimal (SPM) Defenisi Operasional Satuan Target Capaian

1 Pelayanan kesehatan Ibu

Hamil Cakupan pelayanan

kesehatan ibu hamil sesuai standar di wilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 100

2 Pelayanan kesehatan Ibu

Bersalin Cakupan pelayanan

kesehatan ibu bersalin sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

3 Pelayanan kesehatan bayi

baru lahir Cakupan jumlah bayi baru lahir usia 0-28 hari yang mendapatkan pelayanan kesehatan bayi baru lahir sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

4 Pelayanan kesehatan

balita Cakupan balita yang

mendapatkan pelayanan kesehatan balita sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

5 Pelayanan kesehatan pada

usia pendidikan dasar Cakupan pelayanan kesehatan anak setingkat pendidikan dasar sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun ajaran.

% 100 100

6 Pelayanan kesehatan pada

usia produktif Persentase orang usia 15- 59 tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun satu tahun

% 100 100

7 Pelayanan kesehatan pada

usia lanjut Cakupan warga negara berusia 60 tahun atau lebih yang mendapatkan

% 100 100

(4)

skrining kesehatan sesuai standar minimal 1 kali diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

8 Pelayanan kesehatan

Penderita Hipertensi Persentase jumlah

penderita hipertensi usia 15 Tahun keatas yang mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

9 Pelayanan kesehatan penderita Diabetes Melitus

Persentase penderita DM usia 15 tahun keatas yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

10 Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat

Jumlah OGDJ berat yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

11 Pelayanan kesehatan orang terduga

Tuberkulosis

Persentase jumlah orang terduga TBC yang

mendapatkan pelayanan TBC sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 100

12 Pelayanan kesehatan orang dengan risiko terinfeksi virus yang melemahkan daya tahan tubuh manusia (human immunodeficiency virus- HIV)

Persentase orang dengan risiko terinfeksi HIV yang mendapatkan pelayanan HIV sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 100

(5)

Realisasi Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2019

No Standar pelayanan

minimal (SPM) Defenisi Operasional Satuan Target Capaian

1 Pelayanan kesehatan Ibu

Hamil Cakupan pelayanan

kesehatan ibu hamil sesuai standar di wilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 97

2 Pelayanan kesehatan Ibu

Bersalin Cakupan pelayanan

kesehatan ibu bersalin sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 94

3 Pelayanan kesehatan bayi

baru lahir Cakupan jumlah bayi baru lahir usia 0-28 hari yang mendapatkan pelayanan kesehatan bayi baru lahir sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 99

4 Pelayanan kesehatan

balita Cakupan balita yang

mendapatkan pelayanan kesehatan balita sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 99

5 Pelayanan kesehatan pada

usia pendidikan dasar Cakupan pelayanan kesehatan anak setingkat pendidikan dasar sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun ajaran.

% 100 100

6 Pelayanan kesehatan pada

usia produktif Persentase orang usia 15- 59 tahun yang mendapat pelayanan skrining kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun satu tahun

% 100 91

7 Pelayanan kesehatan pada

usia lanjut Cakupan warga negara berusia 60 tahun atau lebih yang mendapatkan

% 100 83

(6)

skrining kesehatan sesuai standar minimal 1 kali diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

8 Pelayanan kesehatan

Penderita Hipertensi Persentase jumlah

penderita hipertensi usia 15 Tahun keatas yang mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 86

9 Pelayanan kesehatan penderita Diabetes Melitus

Persentase penderita DM usia 15 tahun keatas yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 85

10 Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat

Jumlah OGDJ berat yang mendapatkan pelayanan sesuai standar diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 91

11 Pelayanan kesehatan orang terduga

Tuberkulosis

Persentase jumlah orang terduga TBC yang

mendapatkan pelayanan TBC sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun

% 100 100

12 Pelayanan kesehatan orang dengan risiko terinfeksi virus yang melemahkan daya tahan tubuh manusia (human immunodeficiency virus- HIV)

Persentase orang dengan risiko terinfeksi HIV yang mendapatkan pelayanan HIV sesuai standar

diwilayah kerjanya dalam kurun waktu satu tahun.

% 100 98

Permasalahan dan Solusi 1. Permasalahan

Faktor yang mempengaruhi kinerja program dalam pencapaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) pada Dinas Kesehatan adalah sebagai berikut :

a. Pengumpulan Data;

Proses pengumpulan Data merupakan salah satu kendala yang sangat signifikan dalam pelaksanaan kegiatan, karena luas wilayah yang ada di Kabupaten Musi Rawas,

(7)

ketersediaan personel dalam pendataan dan koordinasi antar instansi yang belum terjalin dengan baik.

b. Penghitungan kebutuhan pemenuhan pelayanan Dasar;

Proses ini juga dilakukan dengan cermat agar pemenuhan kebutuhan pelayanan Dasar bisa tercapai.

c. Anggaran dalam pemenuhan Pelayanan Dasar;

Dinas Kesehatan dalam rangka pemenuhan pelayanan dasar telah mengalokasikan anggaran dalam dokumen perencanaan dan penganggaran tetapi dalam proporsi yang belum maksimal dikarenakan keterbatasan Dana yang ada di daerah.

Solusi :

Keterbatasan Anggaran tidak menjadi suatu hambatan untuk proses pemenuhan Standar Pelayanan Minimal (SPM) oleh sebab itu ada beberapa solusi yang harus dilakukan antara lain :

1. Optimalisasi penggunaan dana, baik yang bersumber dari APBD Kabupaten, Provinsi maupun APBN

2. Meningktkan kualifikasi kompetensi SDM Kesehatan

3. Meningkatkan edukasi kesehatan perilaku hidup sehat kepada masyarakat.

Referensi

Dokumen terkait

Dengan latar belakang pendidikan sebagai seorang biologis, Rudi Putra menghentikan perkebunan kelapa sawit liar yang menyebabkan deforestasi yang masif di Ekosistem Leuser di

bersenjata untuk menegakkan hukum dan keadilan dengan memperhatikan kepentingan penyelenggara pertahanan keamanan negara.Undang-Undang No.34 Tahun 2004 tentang

Model pembelajaran berdasarkan minat adalah model pembelajaran yang memberi kesempatan kepada anak didik untuk memilih/melakukan kegiatan sendiri sesuai dengan minatnya. Pembelajaran

Berdasarkan Gambar 1, tampak bahwa dalam LVQ terdapat dua vektor bobot yang menghubungkan setiap neuron masukan dengan neuron keluaran sehingga dapat dikatakan

Pada NK sel yang distimulasi dengan K562, korelasi yang dignifikan juga ditemukan antara protein lisis (perforin, GrzA and GrzB) dan ekspresi

Adapun kebahagiaan merupakan imbalan dari keberhasilan seseorang menemukan makna hidup, dengan kata lain disaat manusia berada pada kondisi paling bawah

1 STARS : MERUPAKAN SBU YANG LEADING DIDALAM PORTFOLIO SUATU ORGANISASI, DIMANA RELATIF PANGSA PASARNYA TINGGI JUGA PERTUMBUHAN INDUSTRINYA TINGGI., DALAM BAHASA SWOT, MEMILIKI

Dibiayai oleh anggaran Penerimaan dan Belanja Universitas Muria Kudus Th.. Judul Penelitian : Model Bimbingan Karir Berbasis Life Skills untuk Meningkatkan Kematangan