• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERGESERAN ALASAN PERCERAIAN MENURUT HUKUM DI INDONESIA SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir. Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PERGESERAN ALASAN PERCERAIAN MENURUT HUKUM DI INDONESIA SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir. Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

PERGESERAN ALASAN PERCERAIAN MENURUT HUKUM DI INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh

Gelar Sarjana Hukum

SRI AYU UTAMI 070200154

DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN PERDATA BW

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

PERGESERAN ALASAN PERCERAIAN MENURUT HUKUM DI INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dalam Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

OLEH: SRI AYU UTAMI

NIM : 070200154

DEPARTEMEN : HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN : PERDATA BW

Disetujui oleh :

KETUA DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN

Dr. Hasim Purba, S.H., M.Hum NIP. 196603031985081001

Pembimbing I Pembimbing II

Prof.Dr.H.Tan Kamello,S.H., M.S. Zulkifli, S.H., M.Hum NIP. 1962204211988031004 NIP. 196101181988031010

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(3)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi robbil alamin, segala puji dan syukur Penulis ucapkan pada Allah SWT Sang Khalik, Sang Maha Pemberi Jalan kepada umat, yang telah mencurahkan rahmat dan karunia yang begitu besar kepada Penulis sehingga penulisan skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. Begitu pula shalawat dan salam Penulis haturkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW (Allahumma sholi ala Sayyidina Muhammad, wa ala ali Sayyidina Muhammad). Semoga kita mendapatkan syafaatnya di hari kelak.

Penulisan skripsi yang berjudul:

PERGESERAN ALASAN PERCERAIAN MENURUT HUKUM DI INDONESIA

adalah guna memenuhi persyaratan mencapai gelar Sarjana Hukum (SH) di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

Secara khusus saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ayahanda Drs. H. Syamsul Bahri dan Ibunda Hj. Sri Rahmawati, S.Sos. yang telah mencurahkan serta memberikan perhatian, kasih sayang, bantuan, dan pengorbanan yang tak ternilai hingga Penulis dapat melanjutkan dan menyelesaikan pendidikan formal hingga Strata Satu (S1). Semoga Allah SWT selalu memberikan kesehatan dan perlindungan bagi orangtua Penulis. Amin.

Tak lupa Penulis ucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Runtung, S.H., M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara atas dukungan yang besar terhadap seluruh

(4)

mahasiswa/i di dalam lingkungan Kampus Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, S.H., M.Hum. selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Syafruddin Hasibuan, S.H., M.H., DFM selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Muhammad Husni, S.H., M.H. selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

5. Bapak Dr. Mahmud Mulyadi, S.H., M.Hum. selaku Dosen Pembimbing Akademik. Terima kasih atas perhatian, dukungan serta bimbingan yang telah Bapak berikan selama ini. You are the best lecturer I ever had.

6. Bapak Dr. Hasim Purba, S.H., M.Hum. dan Ibu Rabiatul Syahriah, S.H., M.Hum. selaku Ketua dan Sekretaris Departemen Hukum Keperdataan. Terima kasih atas waktu dan kesempatan yang telah Bapak dan Ibu berikan hingga skripsi ini dapat selesai sebagaimana mestinya.

7. Bapak Prof. Dr. Tan Kamello, S.H., M.S. selaku Dosen Pembimbing I. Penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya atas segala bantuan serta dukungannya yang sangat berarti dan bermanfaat bagi Penulis.

8. Bapak Zulkifli, S.H., M.Hum. selaku Dosen Pembimbing II dan Dosen Hukum Perdata. Terima kasih atas semua bantuan serta perhatian dan dukungan yang sangat besar manfaatnya bagi Penulis.

9. Bapak dan Ibu Dosen yang telah mendidik Penulis selama empat tahun menuntut ilmu di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

(5)

10. Bang Erwin Adhanto, S.H. yang telah menjadi tempat bertanya dan bertukar pikiran selama ini, terima kasih atas perhatian dan saran-saran serta dukungannya.

11. Bapak Dr. Jelly Leviza, S.H., M.Hum. yang telah menjadi inspirasi dan penyemangat bagi Penulis selama ini, terima kasih atas perhatiannya. You are my beloved lecturer.

12. Abang dan Adikku tercinta Mhd. Fazar Kurniawan, SIP. dan Sri Rizki Sari terima kasih dukungan dan perhatiannya selama ini, yang tidak bosan-bosannya menemani dan memberi semangat Penulis dalam menyelesaikan skripsinya. Cobaan bukan penghalang suatu keberhasilan. I love you all. 13. Keluarga besar H. Panut Alfisah, S.H., khususnya sepupuku Kak Swita

Amalia, S.Kom. dan Kak Nurul Atika, S.H. yang selalu memberikan dukungan, terima kasih atas semangat yang telah diberikan selama ini. Big love for Panut Family.

14. Om dan Tanteku, Purnama Ginting, S.E. dan Hj. Sri Lelianti, S.H. yang telah menjadi orangtua kedua Penulis selama menuntut ilmu di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, terima kasih atas kasih sayang, dukungan dan perhatian yang diberikan selama ini, sehingga menambah semangat dalam mengerjakan skripsi.

15. Buat Bang Alkautsar Sailanov, S.H. dan Bang Riko Nugraha, S.H. yang telah banyak sekali memberikan ilmu dan wawasannya, Bang Indra Fadilah dan Bang Endhar Frayoga, S.H. yang setia menjadi tempat berbagi rasa dan

(6)

menjadi senior yang baik bagi Penulis terima kasih atas perhatian, dukungan dan semangat yang telah diberikan selama ini.

16. Buat Bang Ahmad Almaududy Amri, S.H. dan Bang Sudirman Naibaho, S.H., yang mengenalkan Organisasi Badan Ta’mirul Mushola (BTM) Aladdinsyah, S.H. sehingga Penulis banyak mendapat pembelajaran dan pengetahuan yang sangat bermanfaat.

17. Keluarga Besar Badan Ta’mirul Mushola (BTM) Aladdinsyah, S.H. Fakultas Hukum USU.

18. Pemerintahan Mahasiswa (PEMA) Fakultas Hukum USU periode kepengurusan 2009-2010.

19. Terima kasih juga Penulis ucapkan kepada sahabat-sahabat yang sangat Penulis sayangi, Wina Avina Nst, Ninda Ausry, Rizki Karina Azilia, Ratu Jushabella, Ferdiansyah “Kakek”, Hendry “Asun”, Ermilia Devrita, Dinda Aprilita Putri, Yulia Andarini “Jol”, Omar Akbar, Miftah Farid, Alamin Syahputra, Agmalun Hasugian, M. Febriansyah Putra “Pepy”, Theo Suwanda, S.H., Ferdian “Dedek”, Debora Risma, S.H., Finita Serena, M. Suhaji Utama, S.H., Febri Dermawan, dan Rio Randy RS. Senang bisa kenal dengan kalian semua, melalui hari-hari bersama dalam suka dan duka. Begitu banyak kenangan indah yang tidak dapat dilupakan, semoga persahabatan dan silaturahmi kita tetap terjalin sampai hari tua. Amin. Really love you all guys 

20. Dan buat seluruh teman-teman stambuk 2007 yang tidak dapat Penulis sebutkan satu persatu, terima kasih telah menjadi teman yang baik selama ini.

(7)

21. Buat adek-adek stambuk 2008, Wirda, Fatya, Berliana, Fika, Putri, Anggi, Zaki, Adhari, Rozy dan yang lainnya yang tidak dapat Penulis sebutkan satu persatu, teruskan perjuangan kalian ya.

22. Dan buat semua teman-teman yang tidak dapat Penulis sebutkan satu persatu, terima kasih buat semuanya.

Kesadaran Penulis akan tidak sempurnanya hasil penulisan skripsi ini membawa harapan yang besar pada semua pihak agar dapat memberikan kritik dan saran yang konstriktif guna menghasilkan sebuah karya ilmiah yang lebih baik dan lebih sempurna lagi, baik dari segi isi/materi maupun dari segi cara penulisannya di masa mendatang.

Semoga Allah SWT melimpahkan segala rahmat dan karuniaNya kepada kita semua dan membalas segala kebaikan dan jasa semua pihak yang telah membantu Penulis secara tulus dan ikhlas dengan mendapatkan balasan yang

setimpal.

Wassalam Penulis

(8)

ABSTRAKSI

Hukum Perkawinan yang berlaku di Indonesia dituangkan di dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 dan Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975. Sebuah perkawinan tentunya tidak terlepas dari kata perceraian, walaupun tidak ada pasangan suami-isteri manapun yang ingin bercerai. Perubahan nilai-nilai sosial yang terjadi di tengah masyarakat Indonesia membuat tingkat perceraian semakin tinggi terutama kasus cerai gugat. Akibatnya terjadi pergeseran alasan-alasan perceraian yang seyogyanya telah ditentukan dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 namun hanya berlaku formalitas belaka.

Permasalahan yang dibahas dalam skripsi ini adalah bagaimana kedudukan suami dan isteri dalam pengajuan gugatan perceraian, dan bagaimana perkembangann alasan perceraian dalam perkawinan di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian hukum normatif yang dilakukan melalui kajian terhadap peraturan perundang-undangan dan bahan hukum lainnya yang relevan. Pengumpulan data dilakukan melalui studi kepustakaan, dan dianalisis secara kualitatif.

Kedudukan suami dan isteri dalam pengajuan gugatan percerain dalam prakteknya telah seimbang dimana prinsip kesetaraan dalam melakukan perbuatan hukum sudah diterima oleh masyarakat sebagai suatu hal yang dapat menunjukkan keadilan. Bahkan dari kedua macam jenis perceraian yaitu cerai talak dan cerai gugat, sebagian besar perceraian ditempuh dengan jalan cerai gugat. Perkembangan sebab-sebab perceraian memicu tingginya angka perceraian di Indonesia khususnya kasus cerai gugat. Pergeseran nilai yang terjadi dimana alasan-alasan perceraian yang telah diatur secara limitatif dalam Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 dianggap sebagai formalitas demi mencapai perceraian dan berakibat munculnya perceraian atas permufakatan/kesepakatan yang pada dasarnya dilarang. Kesemuanya berdampak pada perkembangan hukum perkawinan di Indonesia baik melalui yurisprudensi maupun peraturan perundang-undangan.

(9)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ………...i

ABSTRAKSI ……..………...vi

DAFTAR ISI………...……….vii

BAB I : PENDAHULUAN………..1

A. Latar Belakang………...1

B. Perumusan Masalah………...7

C. Tujuan Dan Manfaat Penulisan………...…..7

D. Keaslian Penulisan……….8

E. Tinjauan Kepustakaan………...9

F. Metode Penelitian………....13

G. Sistematika Penulisan………..15

BAB II : TINJAUAN UMUM PERKAWINAN DAN PERCERAIAN….19 A. Sejarah Hukum Perkawinan………18

B. Perkawinan………..27

C. Perceraian………38

D. Akibat Hukum Perkawinan Dan Perceraian………46

E. Perkawinan Campuran………50

F. Peraturan Mengenai Perkawinan……….57

BAB III : KEDUDUKAN SUAMI DAN ISTERI DALAM PENGAJUAN GUGATAN PERCERAIAN………...65

A. Sebelum Diundangkannya Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974………65

B. Setelah Diundangkannya Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974………72

(10)

C. Kedudukan Suami Dan Isteri Dalam Hubungannya Dengan Perkawinan Campuran Berkaitan Dengan Undang-Undang

Nomor 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan…………...78

BAB IV : PERKEMBANGAN ALASAN PERCERAIAN DALAM PERKAWINAN DI INDONESIA………..….85

A. Sebab-Sebab Perceraian Yang Berkembang Dalam Masyarakat...85

B. Alasan Yang Menjadi Latar Belakang Perceraian………..96

C. Pergeseran Alasan Perceraian Mempengaruhi Perkembangan Hukum Perkawinan Indonesia………...…102

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN………...106

A. Kesimpulan……….………...106

B. Saran………...106 DAFTAR PUSTAKA

Referensi

Dokumen terkait

Meskipun kebebasan beragama secara jelas telah diatur, namun pada kenyataannya sekarang ini masih banyak masyarakat dunia yang tidak mengamalkan dan

Meskipun Koperasi Kredit Harapan Kita Kota Medan adalah Koperasi yang masih menimbulkan faktor kekeluargaan, Koperasi Harapan Kita Kota Medan lebih ,mengambil

Dakwaan tesebut merupakan rujukan majelis hakim dalam menjatuhkan putusan kepada terdakwa yang menyatakan tindak pidana pencurian dengan kekerasan “(2) Diancam dengan

Meskipun hak ulayat diatur dalam UUPA, pihak Keraton tidak memilih status hak ulayat sebab melalui hak ulayat Keraton hanya bisa memberikan tanah dalam jangka waktu tertentu

Kelemahan dalam pasal ini adalah, tidak disebutkannya bentuk perjudian apa yang diperbolehkan tersebut, ataukah sama bentuk perjudian sebagaimana yang

memperoleh kompensasi atas kerugian yang diderita maka konsumen dapat menuntut pertanggungjawaban secara perdata kepada pelaku usaha. Terdapat dua bentuk pertanggungjawaban

Angkutan Udara (Pesawat) memiliki salah satu fasilitas yang dapat dipergunakan oleh penumpang untuk menyimpan barang bawaan mereka yaitu bagasi. Namun

- Berdasarkan seluruh hal-hal tersebut diatas, Majelis Hakim Berpendapat bahwa tindakan Tergugat dalam menerbitkan Sertifikat Hak Milik Objek sengketa adalah